Anda di halaman 1dari 26
eotruktur Aljaba, GRUP SILK emo DISUSUN OLEH : 1. Nurul Fajriah (06122502039) 2. Rahmawati Indah L.S (06122502010) Dosen Pengasuh : Dr. Darmawijoyo Dr. Nila Kesumawati, M.Si. PROGRAM STUDI MAGISTER PENDIDIKAN MATEMATIKA FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SRIWIJAYA 2012-2013 GRUP SIKLIK A. Pendahuluan Pada pertemuan-pertemuan sebelumnya telah dibahas mengenai grup mulai dari definisi grup, cara menentukan suatu himpunan merupakan grup atau bukan, menjelaskan finite grup, definisi subgroup sampai terpenuhinya syarat-syarat subgrup suatu grup, serta menentukan order dari grup dan order dari anggota grup. Maka pada sub bahasan ini akan dijelaskan suatu orde dari s (po dari suatu unsur tetap dari grup tersebut. Grup yang seperti ini dinamakan grup latu grup yang setiap unsurnya dapat ditulis sebagai perpangk: if atau negatif) atau perkalian siklik. Dengan kata lain, Grup Siklik adalah subgrup yang unsur-unsurnya merupakan unsur-unsur dari grup itu sendiri berdasarkan pembangunnya atau generatornya, Suatu grup siklik bisa beranggotakan terhingga atau bisa juga beranggotakan unsur-unsur tak hingga, Grup Siklik yang beranggotakan banyaknya unsur terhingga dinamakan Grup Siklik berhingga (finite group cyclic) dan Grup Si yang beranggotakan banyaknya unsur tak terhingga dinamakan Grup Siklik tak hingga (infinite group cyclic). Dengan demikian, setelah mempelajari materi ini mahasiswa diharapkan mampu: a) Menjelaskan definisi dari grup siklik b) Menentukan generator dari grup siklik c) Mampu membuktikan apakah grup merupakan siklik atau tidak dengan menentukan generatomya 4) Menerapkan teorema-teorema yang berhubungan dengan generator ©) Menentukan order dari grup siklik f) Menentukan grup siklik dari suatu grup g) Menganalisa keterkaitan grup siklik dengan grup komutatif (grup abelian) B. Definisi :Grup Siklik (terhadap penjumlahan) Grup G (G, +) disebut siklik, bila ada elemen @ € G sedemikian sehingga G = {na|n € Z). Elemen a disebut generator dari grup siklik tersebut, (Fadli, 2006 : 55) Contoh 1 : Misalkan G = {0, 1, 2, 3} adalah suatu Grup terhadap penjumlahan (G+). Buktikan bahwa G tersebut adalah grup siklik. Penyelesaian Diketahui :G = (0, 3} tanya : Tentukan grup siklik dan subgrup siklik dari G! Jawab : G=(0,1,2,3} = (naln € Z} <0> = (n()In€Z) = (1.0, 10...) = (0} ={n(DIn€Z} = (A, CA, CDA, CHAO, 1A, 21, 3.1, 4, = {1, 2, 3,0} <2> = (n(2)In€Z) = (421, DAA, O41, 1.2.2.2, } <3> = (nQ)In€Z} = (5 4).3, 63).3, €2).3, (1).3, 0.3, 1.3, 2.3, 3.3, 43,. = {3,2,1,0} =(2 Karena G = = <3> = (0, 1, 2, 3}, dengan kata lain | dan 3 adalah generator dari G maka G= (0, 1, 2, 3} memupakan grup siklik Definisi : Grup Siklik (terhadap perkalian) Grup G (G, .) disebut siklik, bila ada elemen a € G sedemikian sehingga G = {a"|n € Z}, Blemen a disebut generator dari grup siklik tersebut. (Gallian, 2008 : 72) Suatu grup G dan suatu unsur g € G, jika grup G dapat dinyatakan sebagai G ={g"|n €Z}, maka g dikatakan pembangun dari grup G dan grup G disebut Grup Siklik, biasanya dinotasikan G = (Muchlisah, 2005 : 58) Contoh 2: Misalkan G = {-1, 1} adalah suatu Grup terhadap operasi perkalian (G, .). Buktikan bahwa G adalah grup siklik. Penyelesaian : Diket :G={-1, 1} Dit: Buktikan G adalah grup siklik. Jawab = G=(-L.1} ={a"|n €Z} = (0,607.60. CD. CDE CIR 3} =(-1.1} =(. =(} Karena G = <-> = (-1, 1}, dengan kata lain -1 adalah generator dari G maka G=(-1, 1} merupakan grup siklik Definisi 3 : Sub Grup Siklik (G, *) al jalah suatu grup dan @ € G, maka generator a yang membangun ik dari (G, *) suatu subgroup dinamakan sub grup s (Fadli, 2006 : 55) Jadi yang dimaksud dengan Sub Grup Siklik yaitu suatu: subgrup_ yang dibangkitkan oleh satu unsur. Contoh 3 : Buktikan bahwa Z, adalah grup siklik. Kemudian tentukan sub grup sikliknya! Penyelesaian : Diketahui : Zs= {0, 1,2, 3,4, 5,6, 7,8} Ditanya : - apakah Zs grup siklik? ~ tentukan subgrup siklik dari Zs Jawab = Bukti Zs={0, 1,2, 3,4,5, 6,7} G = {naln € 2) <0> = (n@)In€Z) = (1.0, 0.0, 1.0,. = (0) =(n (Inez) = (ene (BA DA, COA, (OS). CAA, CBA, (2), CDA, OL, 11, 2.1, 3.14.4, $1, 6.17.1, 81, = (1,2,3,4,5,6,7,0) <2> =(n(2)In€Z} F (esos 4).2, 63).2, 29.2, (1.2, 0.2, 1.2, 22, 3.2,4.2, 0.4} = (2.4.6.0) <3> = (n(3)In EZ} = fens (83, (13, (6)3, 65).3, (4).3, (3).3, (2)3, E13, 03,13, 2.3, 3.3, 4.3, 5.3, 6.3, 7.3, 8.3, ...} = (3,6, 1,4, 7, 2,5, 0} = (n(4)|n EZ} = (234, D4, 04, 14, 2.4, ...} = (4, 0} = (n(5)In EZ} = fo (8)5, (T)5, (6)5, -5)5, (4)5, (3)5, (2)5, E15, 05,15, 2.5, 3.5, 4.5, 5.5, 6.5, 7.5, 85, ...} = {5,2,7,4, 1, 6, 3, 0} <6> = (n@)In€Z} = (.,4).6, -3).6, (-2).6, (-1).6, 0.6, 1.6, 2.6, 3.6, 4.6, ...} = (6,4, 2,0} <7> = (n()In€Z} F (eves (-8)-7, (CT), (6).7, (-5).7, (4).7, (3).7, (2).7, C1), 0.7.1.7, 2.7, 3.74.7, 8.7, 6.7, 7.7, 8.7, oc} = (7, 6,5,4,3, 2,1, 0} Karena terdapat = G yaitu 1, 3, 5 dan 7 maka Zs adalah Grup Siklik. Yang merupakan subgrup sikliknya yaitu <2>=(2,4,6,0} <4>= (4,0) <6>= (6, 4,2, 0} Contoh 4 : Buktikan bahwa U(10) adalah grup siklik. Kemudian tentukan sub grup sikliknya! Penyelesaian : Diketahui : U(10) = {1, 3.7. 9} Ditanya : - apakah U(10) grup siklik? ~ tentukan subgrup siklik dari U(10) Jawab : Bukti U0) = {1, 3,7, 9} ={a"|n €Z} Pest ={I', ={h} # U0) ite nf SPB ol = 8.971} =U(l0) Se HAT Tid = (7.9.3.1) <7 =U(10) <9> = (9,979,994 = 9,1.) soon <> # U0) Karena terdapat = G yaitu 3 dan 7 maka U(10) adalah Grup Siklik. ‘Yang merupakan subgrup sikliknya yaitu <1>= {1} dan <9> = (1, 9} C. Teorema dan Akibat “> Teorema 1: (a') = (a**™*) Leta be an clement of order n in a group and let k be a positive integer. Then (a’) = (a*"""» and lal = nfged(n,k). > Akibat 1: Generator dari finite group siklik G=adalah group siklik dengan order n, maka G=jika dan hanya jika FPB (k,n) =1 > Akibat 2 : Generator Z, Dengan bilangan bulat k dalam Z,, adalah generator dari Z,, jika dan hanya jika ged (n, k) = 1 (Gallian, 2008 : 76) Contoh 5: Dari acuan teorema | akibat 1, tentukan semua generator dari grup siklik U(S0) 1U(50)1 = 20 dan tiga adalah salah satu dari generatornya, Demikianlah, dalam melihat teorema 1, daftar pelengkap da generator-generator untuk U(50) adalah 3! mod 50 = 3 3! mod 50 = 47 3" mod 50 = 23 3” mod 50 = 37 3"7 mod 50 = 13 3° mod 50 = 33 3" mod 50 = 17 3°” mod 50 = 1 + Teorema 2: Teorema Dasar Grup Siklik Setiap subgrup pada sebuah grup siklik adalah grup siklik itu pula. Lebih-lebih jika |(a)| = 7, lalu order pada subgrup (a) adalah sebuah pembagi n dan atau setiap k pembagi positif pada n, grup (a) memili tepat satu subgrup berorder k, yaitu (a™*), (Gallian, 2008 : 7) Bukti: Jika G = (a), a adalah generator G. Andaikan bahwa H adalah sebuah subgrup G. Maka kita tnjukkan bahwa H adalah siklik. Jika elemen dari G terdiri dari identitas diri sendiri, maka dengan elas H adalah siklik. Jadi kita boleh mengasumsikan bahwa H + (e). Jika H mengandung sebuah unsur dengan bentuk a‘, dimana r adalah positif Diketahui, G = (a), setiap unsur H mempunyai bentuk a‘. Schingga aé € H dengan t <0 Dan lalu a~! € H ,nilai radalah positif. Maka, pernyataan kita diterima, Sekarang jika m bilangan bulat positif terkecil sedemikian hingga a”el. Secara tertutup, (a) < H. Selanjutnya kita menyatakan bahwa H = (a). Untuk membuktikan pernyataan ini dengan memisalkan b sebuah anggota H, dan menunjukkan bahwa b ada pada (a). Selama b € G = (a), kita punya b = a* untuk beberapa k. Menggunakan algoritma dalam pembagian untuk & dan m, untuk mendapatkan bilangan bulat g dan r sedemikian sehingga k =mq +r dimana0 Order (a) = {e,4,4?, a} Order 30 (a*) = {e,a*,a4,..., 0°} Order 15 (a3) = {e,a3,a8,...,a77J Order 10 (a®) = {e,a°,a™°,a¥¥, a", a2} Onder 6 (a®) = {e,a°,a™,al®,a74} Order 5 (a) = {e,a", a7} Order 3 {a**) = {e,a"*} Order 2 (a) = {e} Onder I , lalu (a) adalah Pada umumnya, jika (a) memiliki order # dan k pembagi subgrup tunggal pada order k. > Akibat : Subgrup Zn Untuk setiap pembagi positif & pada n, himpunan (r/k) adalah subgrup tunggal Z,, pada order k, lebih dari itu, hanya ada subgrup dalam Z,, (Gallian, 2008 : 77) 10 Contoh 7 : Berdasarkan dari contoh 6 di atas bahwa daftar subgrup dari Z39 adalah Dafiar Subgrup Zs Order (1) = {0,1,2,..., 29} Order 30 (2) = (02,4, 28) Onder 15 Daftar Subgrup Zy Order (3) = (0,3,6,...,27} Onder 10 (5) = {0,5,10, 15, 20,25} Onder 6 (6) = (0,6, 12,18, 24} Order 5 (10) = {0, 10, 20} Order 3 (15) = {0,15} Order 2 (30) = {0} Order 1 + Teorema 3: Jumlah pada elemen setiap order dalam Grup Siklik. Jika d adalah sebuah pembagi positif pada n, angka pada unsur dalam order d dalam sebuah grup siklik pada order n adalah p(d). > Akibat : Jumlah unsur pada elemen order adalah finite grup Dalam grup finit, jumlah elemen order d habis dibagi oleh p(d) (Gallian, 2008 : 80) Contoh 8 Tentukan subgrup dari Z> dan buat diagram lattice Zir= (0, 1,2, 3,4,5, 6, 7,8,9 10, 11} Penyelesaian dimana <2> = {0, 2, 4,6, 8, 10) an Apabila 2 dipangkatkan sampai m dimana n ¢ Z hasilnya tetap berada pada <2> sehingga tertutup terhadap operasi pada Zz. Akibatnya <2> merupakan subgrup dari Zi2. Dengan cara serupa ambil a = 3 dimana <3 , 6, 9) sehingga diperoleh: =9 a=9 3*=0 38=0 Dari hasil di atas <3> merupakan subgrup dari Z2. Selanjutnya ambil a= 4 dimana <4> = {0, 4, 8} aaa ed £ a8 4 4°=0 Apabila 4 dipangkatkan sampai pangkat ke-n, dimana n ¢ Z hasilnya akan sama dengan onder dari <4> yaitu <4> = (0, 4, 8} schingga tertutup terhadap operasi di Zio akibatnya <4> merupakan subgrup dari Zi. Ambil a =6 dimana <6> = (0, 6) dengan cara yang sama diperoleh: Dengan memangkatkan a sampai pangkat ke-n hasilnya akan sama dengan <6> sehingga <6> tertutup terhadap operasi di Zi2 akibatnya <6> merupakan subgrup dari Zi2. Dari hasil diatas dapat disimpulkan <2>, <3>, <4>, dan <6> merupakan subgrup dari Zi. <2>, <3>, <4>, dan <6> merupakan subgrup sejati nontrivial dari Zi» dan <0> merupakan subgrup trivial dari Zi Diagram lattice dari Z2 adalah sebagai berikut: Teorema 4: Setiap Grup Siklik adalah Grup Abelian, (Muchlisah, 2005 : 59) Bukti: Misalkan (G, .) merupakan Grup Siklik dan a merupakan pembangun dari G, sehingga G =(an In € Z). Misalkan G= {alk €Z } ‘Akan ditunjukkan bahwa ay = yx untuk setiap 2 Ambil sebarang x, y dalam G. Karena x, y dalam G maka xsardany=@ untuk suatu m dan» dalam Z, sehingga yes aa jo a= AY. Terbukti G grup abelian, Contoh 9 Dari Contoh 1, tunjukkan bahwa Grup Siklik tersebut merupakan Grup Komutatif. Penyelesaian : Generator 1 dan 3 adalah membangun suatu Grup Siklik dari Grup. G = (0, 1, 2, 3} terhadap penjumlahan (G,+). Misalkan x, y € G, sehingga x= na dan y = ma, untuk m,n € Z. Ambil n= 1 dan m= dan generator a =3 ty sna + ma = (n+ ma =13423 =(1+2)3 2B yex =ma+na =(m+nja =23413 =Q+3 =33=1 Jadi, Grup Siklik G = (0, 1, 2,3} merupakan Grup Komutatif. 14 GLOSARIUM Grup Siklik : Grup Siklik adalah subgrup yang unsur-unsurnya ‘merupakan unsur-unsur dai grup itu senditi berdasarkan pembangunnya atau generatomya Subgrup Siklik _: Suatu subgrup yang dibangkitkan oleh satu unsur dari suatu grup siklik Generator : Pembangun suatu grup siklik Ged (n,k) + Greatest common divisor of the integers n dan k/ FPB (n,k) Subgrup Trivial: Subgrup yang anggotanya adalah identitas Subgrup sejati non trivial : Semua anggota subgrup yang lain selain idemtitas Subgrup Lattice: Grup yang anggota FPB nya bukan | Diagram Lattice: Suatu diagram untuk menggambarkan subgrup-subgrup dari suatu grup 15 DAFTAR PUSTAKA Fadli. 2006. Struktur — Aljabar, Grup Siklik (online). (htip://www fadlibae.files.wordpress.com/ ‘grup-siklik.pdf. — diakses tanggal 26 September 2012). Gallian J. A. 2010. Contemporary Abstract Algebra. Belmont: Brooks Muchlisah, Nurul. 2005. Teori Grup dan Terapannya. Surakarta: LPP UNS dan UNS Press. 16 eI LATIHAN SOAL Carilah generator dari Z6, Zs, dan Zz. Diketahui bahwa , , dan adalah grup siklik yang masing-masing berorder 6, 8, dan 20. Carilah semua generator dari , , dan . Dafiar anggota dari subgrup <20> dan <10> di Zo. Diketahui a adalah sebuah anggota grup yang berorder 30. Daftar anggota dari subgrup dan . Daftar anggota dari subgrup <3> dan di Zjs. Diketahui @ adalah sebuah anggota grup yang berorder 18. Daftar anggota dari subgrup dan . Daftarkan anggota subgrup siklik dari UG0)! Tentukan lattice subgrup untuk Zs! Tentukan lattice subgrup untuk U(12)! Tentukan lattice subgrup untuk U(14)! 7 KUNCI JAWABAN 1) Mencari generator dari Zs, Zs, dan Zao jawaban : Zs ={0, 1, 2, 3, 4, 5) di bawah penjumlahan G = {naln€Z) <0> =(n(0)In€Z) = (1.0} = (0) <> =(n(I)IneZ} = (1, 24, 3.1, 41, 5.1, 6.15... = {1,2,3,4, 5,0) <2> = (n(Q)In€Z} = {1.2 22,32...) = (2,4, 0} <3> = (n3)In€Z} = (13,23, ...} = (3,0} <4> = ([n(4)In€Z) = (14,2434, ...} = (4,2, 0} = (n(5)In EZ} = (1.5, 2.5, 3.5, 4.5, 5.5.6.5...) = {5,4,3,2,1, 0} Karena Z= = <5> = {0, 1, . 4, 5] maka generator dari dari Zo yaitu dan <> Zs ={0, 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7) di bawah penjumlahan G = {naln€z) <0> = (n(0)In€Z) 18. = (1.0} = {0} =(n(I)In€Z} 2 A, 41, 5, 61, 7.4, 8.1, ...3 ={1,2,3,4, 5, 6,7, 0} <> = (n Qin eZ} = (12,22, 32,425} = (2,4,6,0} <3> = (nG)In EZ} = (1.3, 2.3, 3.3, 43, 5.3, 6.3, 7.3, 8.3, 0) = (3,6, 1,4, 7, 2,5, 0} = (n (In EZ) = (14,24, 2.0} = (4,0) = (n(5)In€Z} = (1.5, 2.5, 3.5, 4.5, 5.5, 6.5, 7.5, 8.5. = {5,2,7,4, 1, 63,0) <6> = (n(6)|n€Z} = (1.6, 2.6, 3. = (6,4, 2,0) <7> = (n()in€Z} = (1.7, 2.7, 3.7, 4.7, 5.7, 6.7, 7.7,8.7...} =(7,6,5,4,3,2,1,0) Karena Zy = = <4> = <5> = <7> = (0, 1, 2,3, 4,5, 6, 7) maka generator dari dati Zs yaitu , <3>, <5>, dan . Zao ={0, 1, 2, 3, 4 19} di bawah penjumlahan G = {naln € 2} <0> = (nln €Z} = {1.0} = (0) 19 = (n(n eZ} 14.1, 5.1,6.1, 7.1, 81,91, 101, MEA, 12.1, 13.1, 141, 15.1, 16.1, 17.1, 18.1, 19.1, 20.1, ...} = {1,2,3,4, 5, 6, 7,8, 9 10, 11, 12, 13, 14, 15, 16, 17, 18, 19, 0} <2> = (n(2)In€Z)} = (1.2, 2.2, 3.2, 4.2, 5.2, 6.2, 7.2, 8.2, 9.2, 10.2, ...} = (2,4, 6,8, 10, 12, 14, 16, 18, 0} <3> = (n Q)In EZ} = (11,21 = (1.3,23,3.3, 4.3, 5.3,6.3, 7.3, 8.3, 9.3, 10.3, 11.3, 12.3, 13.3, 14.3, 15.3, 16.3, 17.3, 18.3, 19.3, 20.3, ...} = {3, 6,9, 12, 15, 18, 1, 4, 7, 10, 13, 16, 19, 2,5, 8, 11, 14, 17, 0} = (n(@)In€Z) = (14, 2.4, 3.4, 4.4, 5.4, = (4,8, 12, 16, 0} = (n(5)In €Z} = (15, 2.5, 35,45, ...} = (5, 10, 15, 0) <6> = (n(6)In€Z} = (1.6, 2.6, 3.6, 4.6, 5.6, 6.6, 7.6, 8.6, 9.6, 10.6, ...} = (6, 12, 18,4, 10, 16, 2,8, 14, 0}

=(n(7)In€Z} = (17,27, 3.7, 4.7, 5.7, 6.1, 77, 8.7, 9.7, 10.7, 11.7, 12.7, 13.7, 14.7, 15.7, 167, 17.7, 18.7, 19.7, 207, ...} = (7, 14, 1, 8, 15, 2, 9, 16,3, 10, 17,4, 11, 18, 5, 12, 19, 6, 13,0} <8 = (n(8)In€Z) = (1.8, 28, 3.8, 4.8, 5.8...) = (8, 16,4, 12, 0} <9> = (n(Q)InEZ} = (1.9, 2.9, 3.9, 4.9, 5.9, 6.9, 7.9, 8.9, 9.9, 10.9, 11.9, 12.9, 13.9, 14.9, 15.9, 16.9, 17.9, 18.9, 19.9, 20.9, ...} = {9, 18, 7, 16, 5, 14, 3, 12, 1, 10, 19, 8, 17, 6, 15, 4, 13, 2, 11, 0} 20 <10> = (n(10) | € Z} = (1.10, 2.10, ...} = (10,0} = (n(ID In €Z} = {LUN 2.00, 3.11, 4.01, 511, O11, 7.1L, 8.1L, O01, LOL, PLE, 1211, 13.AL, 1411, 15.11, 16.11, 17.11, 18.11, 19.11, 20.11, 3 = {I1, 2, 13, 4, 15, 6,17, 8, 19, 10, 1, 12, 3, 14, 5, 16, 7, 19, 9, 0} <12>= (n(12)In €Z} = (112, 2.12, 3.12, 4.12, $.12,...} = (12,4, 16, 8, 0} <13>= (n (13) In € Z} = (1.13, 2.13, 3.13, 4.13, 5.13, 6.13, 7.13, 8.13, 9.13, 10.13, 11.13, 12.13, 13.13, 14.13, 15.13, 16.13, 17.13, 18.13, 19.13, 20.13, ...} = (13, 6, 19, 12, 5, 18, 11, 4, 17, 10, 3, 16, 9, 2, 15, 8, 1, 14, 7, 0} <14> = (n (14) In € Z} = (1.14, 2.14, 3.14, 4.14, 5.14, 6.14, 7.14, 8.14, 9.14, 10.14, ...} = (14,8, 2, 16, 10, 16, 18, 12, 6,0} <15> = (m (15) In € Z} = (1.15, 2.15, 3.15, 4.15...) = (15, 10, 5,0) <16> = (n (16) € Z} = (1.16, 2.16, 3.16, 4.16, 5.16, ...} = (16, 12, 8,4, 0} = (m(I7) In € Z} = {L17, 2.17, 3.17, 4.17, 5.17, 6.17, 7.17, 8.17, 9.17, 10.17, 1117, 12.17, 13.17, 14.17, 15.17, 16.17, 17.17, 18.17, 19.17, 20.17, ...} = {I7, 14, 11, 5, 2, 19, 16, 13, 10,7, 4, 1, 18, 15, 12, 9, 6, 3, 0} <18> = (n (18) In € Z} = {1.18, 2.18, 3.18, 4.18, 5.18, 6.18, 7.18, 8.18, 9.18, 10.18, ...} = (18, 16, 14, 12, 10, 8, 6, 4, 2, 0} 21 <19> = ([m(I7) Im € Z} = {1.19, 2.19, 3.19, 4.19, 5.19, 6.19, 7.19, 8.19, 9.19, 10.19, 11.19, 12.19, 13.19, 14.19, 15.19, 16.19, 17.19, 18.19, 19.19, 20.19, ...} = {19, 18, 17, 16, 15, 14, 13, 12, 11, 10, 9, 8, 7, 6, 5, 4,3, 2, 1,0} <20> = (n (20) In € Z} = (1.20, ..} = (0} Karena Z3) = <1> = <3> = = <9> = <11>= <13> = <17> = <19>= (0,1, 2, 3, --, 19} maka generator dari dari Zao yaitu , <3>, , <9, , <13>, <17>, dan <19>. 2) Mencari sei Jawaban & ka>l = 6= Us ={I, 2, 3, 4, 5, 6} ={a"|n € 2} = (1,2, 2.3 =(I} = (3',37,3°34.9°, 3%, = (3,2,6,4,5, 1} = (44,470) = (4,2,1} site (5 St FSS a generator dari , , dan = {5,4,6,2,3, 1} <6> = (61,67...) = {6,1} Karena U; <3> = <5> = (1,2, 3,4, 5, 6) maka generator dari dari Uz yaitu <3> dan <5>. 22 } Kkbal=8=Z5={0, 1, 2, 3,4, 5,6, 7) Zs = (0,1, 2,3, 4,5, 6,7} di bawah penjumlahan (Pencarian generator dapat dilihat pada penyelesaian nomor 1.) Karena Zy= = <3>=<5> = <7>= (0,1, 2,3,4, 5, 6,7) maka generator dati dari Zs yaitu <1>, <3>, <5>, dan <7>. % Ikeml = 20 = Zon = (0, 1,2, 3, a 19} Zoo = (0, 1, 2,3, .... 19) di bawah penjumlahan_ (Pencarian generator dapat dilihat pada penyelesaian nomor 1.) Karena Z) = = <3> = <7> = @> = = <13> = <17> = <19>= (0, 1,2, 3, ..., 19} maka generator dari dari Z») yaitu , <3>, <7>, <9>, , <13>, , dan <19>. 3) List elements of the subgroups dan in Zag Jawaban, G = {naln € Z}G <10>=1.10=10 =2.10=20 =3.10=0 <10> = (10, 20,0} <20> = 1.20 =20 =2.20=10 =3.20=0 <20> = (20, 10, 0} Maka, list elements of the subgroups dan = (a aa} = (a a", a) 4) List clements of the subgroups dan Jawaban G = {naln € Z) <> =13=3 =23=6 23 <3>= (3, 6,9, 12, 15,0) <15>= 1.15 =15 =2.15=30 =3.15=9 =4.15=6 =5.15=3 =6.15=0 <15> = (15, 30,9, 6, 3,0} List elements of the subgroups dan = {aa°,a?.a",a3,a) 0 9 Sab gl = (a a" @a aa") 5) List the cyclic subgroups of U(30)! Jawaban: U(30) = {1, 7, 1, 13, 17, 19, 23, 29} =(1) <7> =<13>5{1,7, 13, 19} ={ 1,11) =<23>5 (1, 17,19, 23) <19> ={ 1,19) <29> =( 1,29} Ada 6 subgup siklik dari U(30) 6) Menentukan Lattice Subgrup untuk Z, Jawaban : Z= (0, 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7) Ambil a= 2 dimana <2> = (0, 2, 4, 6). Berdasarkan teorema maka: 2 Pea P=6 24 ws0 Bar Apabila 2 selanjutnya dipangkatkan sampai n, dimana n ¢ Z maka hasilnya akan berulang. Sehingga <2> tertutup terhadap operasi di Zs akibatnya <2> merupakan subgrup dari Zs. Selanjutnya ambil a=4, dimana <4> = (0,4). Dengan cara serupa kita dapatkan: dad Pat Pa P=0 0 Apabila 4 dipangkatkan sampai n, dimana ne Z maka hasilnya akan berulang pada order dari <4> schingga <4> tertutup terhadap operasi di Zs akibatnya <4> merupakan subgrup dari Zs. ‘Temyata subgrup dari Zs adalah <2> dan <4> dimana <2> = (0, 2, 4, 6} dan <4> = (0, 4}. <2> dan <4> menupakan subgrup sejati nontrivial dati Zs. Schingga, diagram latice-nya adalah: 7) Menentukan lattice subgroup untuk U(12) Jawaban U2) = {1 5,7, 1} = (1) =(1,5) =(1,7) 25 8) <5>

<> Menentukan lattice subgroup untuk U(14) Jawabai U4) = (1, 3,5, 7, H, 13} =(1} <3> =(1,3,5,7, 11,13) =(1,3,5,7, 11,13) <9> = (1,9, 11} = (1,9, 1} <13>= (1, 13} Sel grup lattice adalah, U(14) = <3> = <5> <9>=<11> <13 <> 26

Anda mungkin juga menyukai