Anda di halaman 1dari 11

TUGAS AKHIR

PERANAN SEKRETARIS DALAM MENANGANI ADMINISTRASI


PERKANTORAN PADA PT.INDAH KIAT PERAWANG

OLEH:

HELENA OKTAVIANI

092103024

PROGRAM STUDI DIPLOMA III KESEKRETARIATAN

FAKULTAS EKONOMI

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

MEDAN

2012

Universitas Sumatera Utara


LEMBAR PENGESAHAN TUGAS AKHIR

NAMA : HELENA OKTAVIANI

NIM : 092103024

PROGRAM STUDI : DIPLOMA III KESEKRETARIATAN

JUDUL : PERANAN SEKRETARIS DALAM MENANGANI


ADMINISTRASI PERKANTORAN PADA
PT.INDAH KIAT PULP & PAPER PERAWANG

Tanggal:…………………….. 2012 Ketua Program Studi

DR. Beby Karina Fawzeea Sembiring, SE, MM

NIP. 197410122000032003

Tanggal:…………………….. 2012 Dekan

Drs. Jhon Tafbu Ritonga, M.Ec

NIP. 19550810 198303 1 004

Universitas Sumatera Utara


PENANGGUNG JAWAB TUGAS AKHIR

NAMA : HELENA OKTAVIANI

NIM : 092103024

PROGRAM STUDI : DIPLOMA III KESEKRETARIATAN

JUDUL : PERANAN SEKRETARIS DALAM MENANGANI


ADMINISTRASI PERKANTORAN PADA
PT.INDAH KIAT PULP & PAPER PERAWANG

Medan, 2012

Mengetahui

Pembimbing

Dr. Yeni Absah, SE, Msi

NIP.197411232000122001

Universitas Sumatera Utara


KATA PENGANTAR

Puji dan syukur kepada Tuhan yang Maha Esa karena berkat, rahmat, dan

kasih karunia-Nya kepada Penulis sehingga Penulis dapat menyelesaikan Tugas

Akhir yang berjudul “Peranan sekretaris dalam menangani administrasi

perkantoran pada PT. Indah Kiat Pulp & Paper Perawang” ini dengan baik. Tugas

Akhir ini merupakan salah satu syarat yang harus dipenuhi dalam menyelesaikan

pendidikan Diploma III Jurusan Kesekretariatan Fakultas Ekonomi Universitas

Sumatera Utara.

Penulis menyadari bahwa selama proses belajar dan menyelesaikan Tugas

Akhir ini banyak pihak yang telah membantu Penulis, baik moril maupun materil.

Menyadari akan hal ini, Penulis menyampaikan rasa terima kasih kepada:

1. Bapak Drs. Jhon Tafbu Ritonga, M.Ec, selaku Dekan Fakultas Ekonomi

Universitas Sumatera Utara.

2. Ibu Dr. Beby Karina Fawzeea, SE, MM, selaku ketua Program Studi DIII

Kesekretariatan.

3. Ibu Dr. Yeni Absah, SE, M.SI, selaku dosen pembimbing yang telah

bersedia meluangkan waktu untuk membimbing Penulis dan telah banyak

memberikan saran-saran serta petunjuk kepada Penulis guna penyelesaian

dan penyempurnaan Tugas Akhir ini.

4. Seluruh dosen Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara yang telah

memberikan ilmu dan bantuan kepada Penulis.

Universitas Sumatera Utara


5. Bapak Ir. Ketut Piter F.G dan seluruh karyawan di PT. Indah Kiat Pulp &

Paper Perawang yang telah mengizinkan dan memberikan banyak

informasi dan data-data yang Penulis butuhkan.

6. Teristimewa buat kedua orangtuaku yang sangat kukasihi Ir. H.

Ompusunggu dan Ir. D. Pangaribuan, terimakasih untuk doa, dukungan,

dana, dan perhatiannya, semoga Tuhan senantiasa memberkati kita semua

dengan kasihNya yang melimpah.

7. Buat opungku, R. Sitinjak, terimakasih untuk doa, dukungan dan perhatian

opung selama ini.

8. Adik-adikku Ferro Hudson dan Daniel Willy, terimakasih untuk doa dan

dukungannya.

9. Sahabat-sahabatku, Uli, Aulia, Friska, Nindya, Riza dan Ana, terimakasih

untuk doa, dukungan, dan perhatian kalian semua. Semoga persahabatan

kita tidak pernah putus.

10. Buat teman Kesekretariatan 2009, terima kasih buat kebersamaan kita

selama ini.

11. Teman-teman magangku di Grup 6, Raih Satria, Herta, Tantian, Enni dan

Deni, terima kasih atas kerjasamanya selama proses siklus magang dari

awal hingga akhir.

12. Buat Jehezkiel Wowiling, orang yang selalu jadi sasaranku jika mengalami

kesulitan saat proses penyelesaian Tugas Akhir ini.

13. Buat Eka Putri, teman yang selalu sama menunggu dosen pembimbing

hingga Tugas Akhir ini selesai.

Universitas Sumatera Utara


Penulis menyadari Tugas Akhir ini masih jauh dari sempurna.. Oleh

karena itu, Penulis sangat mengaharapkan dan menerima kritikan serta

saran yang bersifat membangun untuk kesempurnaan Tugas Akhir ini.

Semoga Tugas Akhir ini dapat bermanfaat bagi semua pihak. Terima

kasih.

Medan, 2012

Penulis

Helena Oktaviani

Universitas Sumatera Utara


DAFTAR ISI

Halaman

KATA PENGANTAR . .................................................................................. i

DAFTAR ISI. .................................................................................................. iv

DAFTAR GAMBAR. ..................................................................................... vi

DAFTAR LAMPIRAN .................................................................................. vii

DAFTAR TABEL .......................................................................................... viii

BAB I PENDAHULUAN

A. Latar Belakang Masalah..................................................... 1


B. Perumusan Masalah ........................................................... 4
C. Tujuan Penelitian ............................................................... 4
D. Manfaat Penelitian ............................................................. 4
E. Jadwal Penelitian................................................................ 5
1. Jadwal Penelitian............................................................ 5

2. Rencana Isi. .................................................................... 5

F. Sistematika Penulisan ......................................................... 6

BAB II PROFIL FAKULTAS EKONOMI USU

A. Sejarah Singkat PT. Indah Kiat Pulp & Paper Perawang... 8

1. Visi PT. Indah Kiat Pulp & Paper Perawang ................. 14

2. Misi PT. Indah Kiat Pulp & Paper Perawang ................ 14

3. Tujuan PT. Indah Kiat Pulp & Paper Perawang ............ 15

Universitas Sumatera Utara


B. Letak Geografis Perusahaan .............................................. 15
C. Struktur Organisasi ............................................................ 16
D. Job Description. ................................................................. 19
E. Jaringan Usaha/Kegiatan.................................................... 23
F. Kinerja Usaha Terkini. ....................................................... 23
G. Rencana Kegiatan. ............................................................. 25

BAB III PEMBAHASAN

A. Pengertian Sekretaris.......................................................... 26
B. Kriteria Sekretaris Profesional ........................................... 28
C. Ruang Lingkup Tugas Sekretaris ...................................... 34
D. Pengertian Administrasi Perkantoran ................................ 39
E. Peranan Administrasi Perkantoran ..................................... 41
F. Tujuan Administrasi Perkantoran ........................................ 43
G. Peran Sekretaris Dalam
Menangani Administrasi Perkantoran................................ 49
H. Kedudukan dan Tingkat Tanggung jawab Sekretaris
Dalam Administrasi Perkantoran ....................................... 52

BAB IV KESIMPULAN DAN SARAN

A. Kesimpulan.. ...................................................................... 57
B. Saran................................................................................... 58

DAFTAR PUSTAKA.. ................................................................................... 59

Universitas Sumatera Utara


DAFTAR GAMBAR

Halaman

Gambar 2.1 Bagan Struktur Organisasi

PT. Indah Kiat Pulp & Paper Tbk Perawang............................ 18

Universitas Sumatera Utara


DAFTAR LAMPIRAN

No Halaman

1. Photocopy surat permohonan riset.................................................................. 60

2. Surat balasan permohonan riset dari PT. Indah Kiat Pulp & Paper

Perawang......................................................................................................... 61

Universitas Sumatera Utara


DAFTAR TABEL

Halaman

Tabel 1.1 Latarbelakang Pendidikan Sekretaris pada

PT. Indah Kiat Pulp & Paper Perawang .................................... 3

Tabel 2.1 Jadwal Penelitian ....................................................................... 6

Universitas Sumatera Utara

Anda mungkin juga menyukai