Anda di halaman 1dari 4

PENILAIAN AKHIR SEMESTER (PAS)

TAHUN PELAJARAN 2018/2019

LEMBAR SOAL

Mata Pelajaran : Seni Budaya


Kelas / Semester : IX / 1 (Satu)
Waktu : 10.00 – 11.00 WIB
Hari dan Tanggal : Jumat, 30 November 2018

Petunjuk Umum:
1. Perhatikan dan ikuti petunjuk pengisian Lembar Jawaban yang disediakan;
2. Periksa dan bacalah soal-soal sebelum Anda menjawab;
3. Laporkan kepada pengawas kalau terdapat tulisan yang kurang jelas, rusak atau jumlah soal kurang;
4. Dahulukan mengerjakan soal-soal yang Anda anggap mudah;
5. Pilihlah salah satu jawaban yang paling benar dengan menghitamkan bulatan jawaban;
6. Apabila Anda ingin memperbaiki/mengganti jawaban, bersihkan jawaban semula dengan penghapus sampai
bersih, kemudian hitamkan bulatan jawaban yang menurut Anda benar;
7. Periksalah seluruh pekerjaan Anda sebelum diserahkan kepada pengawas.

I. Pilihlah jawaban yang paling tepat.


1. Suatu karya seni rupa hasil dari pengembangan menggambar dan memiliki keunikan atau ciri
khas tersendiri berdasarkan tema, corak,atau gaya, teknik, bahan serta bentuk karya. Pernyataan
tersebut meruakan definisi dari...
A. lukisan C. seni lukis
B. melukis D. seni Murni
2. Karya seni lukis yang dibuat sebagai sarana untuk mengkritisi suatu peristiwa atau kejadian,
maka berdasarkan tujuannya dapat diklasifikasikan sebagai
A. ekspresi C. kritik sosial
B. komersial D. religius
3. Berdasarkan cara pengungkapannya, aliran dan gaya dalam seni lukis terbagi menjadi...
A. 2 B. 3 C. 4 D. 5

4. Tema dari gambar di samping adalah manusia dengan ...


A. diri sendiri
B. manusia lain
C. religius
D. aktivitas
5. Karya seni lukis yang dibuat sebagai sarana untuk mencari keuntungan, maka berdasarkan
tujuannya dapat diklasifikasikan sebagai
A. kspresi C. kritik sosial
B. komersial D. religius
6. Karya seni lukis yang dibuat sebagai sarana untuk mendekatkan diri kepada Tuhan Yang Maha
Esa, maka berdasarkan tujuannya dapat diklasifikasikan sebagai
A. ekspresi C. kritik sosial
B. komersial D. religius

PAS Seni Budaya Kelas IX – 2018/2019 1


7. Kegiatan mengolah medium dua dimensi dari objek tiga dimensi untuk mendapatkan kesan
tertentu dengan melibatkan usur ekspresi, emosi dan gagasan, disebut:
A. lukisan C. seni lukis
B. melukis D. seni Murni
8. Perwujudan gaya seni rupa menggunakan keadaan nyata pada kehidupan masyarakat dan gaya
alam disebut...
A. imitatif B. non representatif C. representatif D. realita
9. Pengalaman artistik yang di dalamnya terkandung jalan cerita yang dituangkan sehingga menjadi
sebuah tema dalam karya seni lukis
A. ekspresi C. gagasan
B. emosi D. imajinasi
10. Jika kita membuat lukisan kaca dengan menggunakan media cat minyak, maka kta harus
menggunakan teknik....
A. aquarel B. basah C. kering D. tempel
11. Patung dibuat dari penggalian ide seniman, baik terinspirasi dari bentuk-bentuk nyata maupun
khayalan, dan cenderung dapat dilihat dari berbagai arah. Sehingga patung memiliki pengertian
suatu hasi karya seni ....
A. berbentuk tiga dimensi
B. rupa tiga dimensi
C. rupa murni tiga dimensi
D. rupa terapan tiga dimensi
12. Sebuah patung ditempatkan di sebuah taman, maka patung tersebut memiliki fungsi....
A. personal B. fisik C. religius D. sosial

13. Gambar patung di samping memiliki fungsi ….


A. personal B. fisik C. religius D. sosial

14. Gambar patung di samping memiliki fungsi....


A. fisik B. monumen C. personal D. sosial
15. Patung yang dibuat dengan meninggalkan bentuk-bentuk alam untuk perwujudannya atau tidak
meniru bentuk-bentuk alam disebut....
A. imitatif B. figuratif C. non figuratif D. deformatif

16. Gambar di samping merupakan perwujudan patung dalam bentuk...


A. imitatif B. figuratif C. non figuratif D. deformatif

2 PAS Seni Budaya Kelas IX – 2018/2019


17. Gambar di samping merupakan perwujudan patung dalam bentuk....
A. imitatif B. figuratif C. non figuratif D. deformatif
18. Berikut adalah jenis kayu yang tergolong dalam jenis bahan sedang dalam pembuatan patung ….
A. kayu jati C. kayu waru
B. kayu ulin D. kayu sonokeling
19. Alat pembuatan patung yang terbuat dari kayu dan kawat serta cocok digunakan untuk membuat
patung dengan menggunakan media bahan lunak....
A. butsir B. meja putar C. pahat D. sendok
20. Teknik pembuatan patung dengan cara mengurangi bahan menggunakan pahat disebut...
A. teknik assembling C. teknik cor
B. teknik Butsir D. teknik pahat
21. Bunyi suatu siswa akan berbeda dengan siswa yang lainnya, perbedaan warna suara ini disebut
….
A. teknik B. pola C. vocal D. timbre
22. Kemampuan seseorang dalam mencapai ketinggian dan rencahnya nada menyebabkan seseorang
memiliki ...
A. timbre B. gaya C. teknik D. wilayah nada
23. Batas wilayah nada yang dimiliki anak-anak bersuara tinggi yaitu ….
A. c’ – f’ B. c – d’’ C. c – e’ D. c – g’
24. Jenis suara rendah wanita disebut ...
A. Sopran B. Alto C. Tenor D. Bass
25. Jenis suara laki – laki antara Tenor dan Bass atau wilayah Mezzo Tenor sering disebut
A. Tenor B. Bass C. Baritone D. Sopran
26. Teknik vocal yang di gunakan dalam melatih pelafalan atau kata perkata disebut ...
A. Artikulasi B. Baritone C. Cord D. Diafragma
27. Pernapasan yang dianjurkan dalam melakukan aktifitas menyanyi adalah....
A. perut B. dada C. hidung D. diafragma
28. Dalam bernyanyi seseorang harus dapat menggemakan suara disebut …
A. Artikulasi C. Resonansi
B. Baritone D. Diafragma
29. Keras dan lembutnya suatu melodi lagu yang dinyanyikan disebut ...
A. Tempo C. Rytem
B. Harmoni D. Dinamika
30. Bentuk variasi lagu dengan mengubahan dalam irama lagu disebut ..
A. Rytmis B. Melodis C. Dinamis D. Vocalis
31. Menggubah suatu lagu berbeda dari bentuk aslinya menjadi lebih variatif dan biasanya dirubah
menjadi beberapa bentuk suara disebut ...
A. Arransemen C. Composisi
B. Birama D. Dinamika
32. Seseorang yang menggubah suatu lagu disebut ...
A. Arranger C. Composer
B. Vokalis D. Musisi

PAS Seni Budaya Kelas IX – 2018/2019 3


33. Yang bukan termasuk ciri-ciri bentuk vocal grup adalah ....
A. terdiri dari 3-10 orang
B. arransemen bebas
C improvisasi yang dominan
D. melodi yang meliak-liuk
34. Membuat variasi nada pada melodi lagu di beberapa bagian tertentu disebut ….
A. aransemen C. improvisasi
B. bariton D. dinamika
35. Jenis vocal grup yang mempunya ciri menyanyikan suatu lagu dengan tekhnik bersaut-sautan
disebut…
A. acapela C. canon
B. paduan Suara D. nasyid
36. Jenis vocal grup yang menggunakan mulut sebagai pengganti alat musiknya disebut….
A. acapela C. canon
B. paduan Suara D. nasyid
37. Tujuan membuat arransemen ….
A. unisono C. unisoni
B. unisong D. unisona
38. Langkah pertama dalam mengaransemen lagu yaitu ….
A. mencari melodi C. memecah suara
B. mencari akor D. menciptakan harmoni
39. Urutan solmisasi nada pada akor C Mayor yaitu …..
A. Do-Mi-Sol C. Mi-Sol-Do
B. Re-Fa-La D. Fa-La-Do
40. Urutan nada-nada pada vocal wanita yaitu …..
A. Do-Mi-Sol C. Mi-Sol-Do
B. Re-Fa-La D. Fa-La-Do

II. Uraian!
41. Sebutkan 5 aliran lukisan yang tergolong dalam jenis gaya representatif!

42. Klasifikasikan lukisan disamping berdasarkan aliran dan tema!

43.
a b
Klasifikasikan kedua jenis patung diatas berdasarkan fungsi dan bentuknya!
44. Sebutkan jenis-jenis resonansi dalam teknik vocal!
45. Sebutkan tahapan dalam mengaransemen lagu pada sajian vocal grup

4 PAS Seni Budaya Kelas IX – 2018/2019

Anda mungkin juga menyukai