Anda di halaman 1dari 1

TATA TERTIB MPLS ( MASA PENGENALAN LINGKUNGAN SEKOLAH )

SMP dan SMK INSAN CITA


TAHUN PELAJARAN 2019 / 2020.

1. Siswa baru wajib mengikuti MPLS selama 3 hari


2. Siswa harus datang di Sekolah 15 menit sebelum MPLS di mulai
3. Siswa tidak diperkenankan membawa alat komunikasi maupun benda-benda lain
(senjata tajam, perhiasan yang berlebihan) yang tidak berhubungan dengan
MPLS
4. Siswa diwajibkan memakai atribut lengkap yang telah ditentukan Panitia
5. D i l a r a n g m e m b u a n g s a m p a h s e m b a r a n g a n
6. Membudayakan 5S +1J (Senyum, Sapa, Salam, Sopan, Santun dan Jabat tangan )
7. Mengikuti kegiatan materi dengan tertib
8. D ilarang merusak lingkungan sekolah atau sarana sekolah
9. Disiplin dalam kegiatan
10. Dilarang membantah perintah bapak-ibu guru dan kakak pendamping
11. Dilarang keluar dari kegiatan atau materi tanpa seizin Panitia MPLS
12. Rambut harus dirapikan bagi laki-laki
13. Peserta diwajibkan menjaga nama baik sekolah
14. J i k a t e r d a p a t b a r a n g b a w a a n ya n g h i l a n g p a n i t i a t i d a k b e r t a n g g u n g
j a w a b a t a s kehilangan barang tersebut
15. Siswa harus mengenakan tanda nama yang telah dibuat dan membawa buku catatan
16. Dilarang makan dan minum pada saat kegiatan MPLS berlangsung tanpa seizin
panitia

Anda mungkin juga menyukai