Anda di halaman 1dari 2

BAB I

PENDAHULUAN

Menurut Terry (1972) kepemimpinan adalah hubungan yang ada dalam


diri orang seorang atau pemimpin, mempengaruhi orang-orang lain untuk bekerja
secara sadar dalam hubungan tugas untuk mencapai yang diinginkan pemimpin.
Menurut Stogdill (1950) kepemimpinan adalah proses mempengaruhi kegiatan-
kegiatan sekelompok orang yang terorganisir dalam usaha mereka menetapkan
tujuan dan mencapai tujuan. Dalam kehidupan ini, semua orang adalah pemimpin
terhadap dirinya sendiri. Jadi semua orang memiliki jiwa kepemimpinan dalam
dirinya. Tetapi kepemimpinan yang seperti apakah yang mereka miliki. Sulit
untuk di ketahui gaya kepemimpinan apa yang kita miliki. Ada beberap teori
kepemimpinan yang di ketahui antara lain, kepemimpinan karismatik,
transpormasional, situasional, transaksional, dan lain-lain. Dalam makalah ini,
kami menjelaskan salah satu dari teori kepemimpinan yaitu kepemimpinan
situasional yang dimana kami menggali teori yang menjelaskan tentang
kepemimpinan situasional ini. Mulai dari pengertian hingga penyseuaiannya.

B. Rumusan Masalah
Adapun rumusan makalah ini adalah sebagai berikut:

1. Apa pengertian kepemimpinan situasional


2. Bagaimana gaya kepemimpinan situasional
3. Bagaimana keterampilan kepemimpinan situasional
4. Apa pedoman untuk mengetahui kepemimpinan situasional
5. Bagaimana Penyesuaian gaya kepemimpinan situasional

C. tujuan Penulisan
Adapun tujuan penulisan makalah ini adalah sebagai berikut:

1. Bagaimana hakikat menjadi seorang pemimpin?


2. Adakah teori – teori untuk menjadi pemimpin yang baik?
3. mengetahui keterampilan kepemimpinan
4. mengetahui Penyesuaian gaya kepemimpinan

Anda mungkin juga menyukai