Anda di halaman 1dari 6

KTSP

MATA UJIAN
05. Sekolah yang baru ini termasuk sekolah yang paling baik
BAHASA INDONESIA
di kota kami. Yang diterima di sekolah ini adalah siswa-
siswa yang hasil belajarnya baik. Gedung sekolah ini masih
Merapi Tak Henti Jadi Perhatian baru. Ruang kelasnya ada sembilan buah. Tiga kelas untuk
Riwayat keganasan Merapi, 2.968 meter di atas permukaan setiap tingkat. Ada juga ruang khusus untuk guru, kantor
laut (dpl) memang tidak main-main. Merapi diduga pernah kepala sekolah, ruang olahraga, gedung tempat
melenyapkan seluruh peradaban di kerajaan Hindu Mataram. menyimpan alat sekolah, dan beberapa buah kamar
Merapi bukan sekedar membuat suksesi, bahkan menghapus mandi. Pernyataan di bawah ini yang sesuai dengan isi
sama sekali peradaban kerajaan ini. Letusannya tahun 1006 paragraf di atas adalah ….
membuat Raja Dharmawangsa lengkap dengan para petinggi (A) Gedung sekolah baru mempunyai sembilan ruang.
kerajaan dan rakyatnya musnah jadi korban. (B) Setiap guru mengajar satu mata pelajaran.
01. Di antara pernyataan berikut yang sesuai dengan isi teks (C) Ruangan luas dan semua perlengkapan baru.
di atas adalah .... (D) Halamannya luas tempat para siswa bermain.
(A) Seluruh petinggi pada masa kerajaan Hindu Mataram
musnah dilanda letusan Gunung Merapi. 06. Menjelang pukul 16.00 penghitungan suara di tempat-
(B) Letusan Gunung Merapi merupakan peristiwa yang
tempat pemungutan suara selesai, kemudian dibuatkan
paling ganas dan memakan banyak korban.
berita acara. Pak camat mengumumkan hasilnya Maskuri,
(C) Gunung Merapi yang meletus dengan ganas
yang bertanda gambar padi, memperoleh 884 suara,
merupakan peristiwa alam yang menakutkan.
disusul Sugino bertanda gambar ketela 415 suara, dan
(D) Seluruh peradaban kerajaan Hindu Mataram diduga
Sugiono bertanda gambar jagung 342 suara. Suara yang
pernah dilenyapkan oleh keganasan Gunung Merapi.
tidak sah 33.
02. Hal yang diungkapkan teks di atas adalah.... Tanggapan yang logis terhadap masalah yang terdapat
(A) Letusan Merapi telah memusnahkan semua dalam petikan berita di atas adalah ...
peradaban dan kerajaan di Pulau Jawa. (A) Maskuri menang karena bertanda gambar padi.
(B) Kerajaan yang ada di sekitar Merapi, lenyap karena (B) Tanda gambar sangat mempengaruhi pemilih.
letusan gunung tersebut. (C) Maskuri memang layak untuk menang.
(C) Letusan Gunung Merapi yang ganas telah (D) Mengapa masih ada 33 suara tidak sah.
memusnahkan peradaban di kerajaan Hindu
Mataram. 07. Ahmad : "Bolehkan saya mengetahui nama Anda ?"
(D) Raja-raja di kerajaan Hindu Mataram telah musnah Basri : "Nama saya Basri".
karena letusan Merapi yang ganas. Ahmad : "Anda berasal dari mana?"
Manusia adalah makhluk sosial yang berhubungan Basri : "Saya berasal dari Lampung".
antarsesamanya dengan menggunakan bahasa. Hal ini terjadi Ahmad : "Anda sekolah di SMP berapa?"
baik dalam tingkat kehidupan yang sederhana maupun dalam Basri : "Di SMP 30 Bandar lampung”.
kala kehidupan modern. Kesimpulan hasil wawancara di atas adalah ….
(A) Ahmad dari Lampung bersekolah di SMP 30 Bandar
Manusia berkomunikasi antarsesamanya karena saling
Lampung.
membutuhkan. Individu yang satu berhubungan dengan
(B) Basri berasal dari Lampung.
individu yang lain dengan bahasa dan membentuk satu
(C) Basri dan Ahmad bersekolah di SMP 30 Bandar
kesatuan yang disebut masyarakat. Masyarakat itu dapat
Lampung.
berkembang karena adanya komunikasi yang mengandung (D) Basri dari Lampung bersekolah di SMP 30 Bandar
informasi. Lampung.

03. Ide pokok paragraf kedua adalah .... 08. Pada saat merayakan ulang tahunnya, Yanti
(A) Komunikasi adalah sarana hubungan antarsesama menyampaikan ucapan terima kasih kepada teman-
manusia. temannya yang datang. Perayaannya dilaksanakan
(B) Hubungan individu yang satu dengan individu yang dengan sederhana, undangannya terbatas. Yanti selalu
lain. bersyukur kepada Tuhan, karena orang tuanya sangat
(C) Bahasa merupakan salah satu penunjang agar menyayanginya.
masyarakat dapat berkembang. Penggalan teks sambutan yang sesuai dengan ilustrasi di
(D) Masyarakat dapat berkembang karena adanya
atas adalah….
komunikasi. (A) Saya ucapkan terima kasih kepada teman-teman yang
sudi datang pada perayaan ulang tahun saya.
04. Ikhtisar bacaan di atas adalah....
(B) Saya bersama teman-teman merayakan ulang tahun
(A) Bahasa merupakan alat komunikasi manusia yang
saya yang sangat sederhana ini.
merupakan makhluk sosial.
(C) Saya hanya mengundang beberapa teman pada ulang
(B) Manusia adalah makhluk sosial yang berhubungan
tahun saya yang sangat sederhana ini.
lewat komunikasi karena saling membutuhkan.
(D) Saya selalu bersyukur kepada Tuhan atas
(C) Manusia adalah makhluk sosial yang berhubungan
antarsesamanya dengan menggunakan bahasa. keberhasilan saya selama ini.
(D) Manusia adalah makhluk sosial yang berkembang
karena komunikasi.
www.smart-learning.id 1
KTSP
09. Kemajuan teknologi komunikasi dengan alat-alat modern (C) Beras Muangthai menjadi stok nasional.
itu memungkinkan terlaksananya komunikasi secara (D) Beras Muangthai untuk diekspor.
lebih baik dan dapat menjangkau jarak yang jauh dan luas,
bahkan jauh sekali. Interaksi sosial dapat dilakukan tanpa 13. Biro Pusat Statistik (BPS) membuat perkiraan (proyeksi)
tatap muka, bahkan dapat di antara orang-orang yang jumlah penduduk Indonesia sampai tahun 2005 sebagai
tidak saling mengenal. berikut.
Arti istilah interaksi sosial dalam paragraf di atas adalah Tahu Jumlah
.... n penduduk
(A) hubungan antara individu dan masyarakat 1990 179,32 juta jiwa
(B) hubungan individu dengan pemerintah 1995 199,65 juta jiwa
(C) hubungan antara individu dan individu 2000 216,12 juta jiwa
(D) hubungan masyarakat dengan masyarakat 2005 231,41 juta jiwa
Tabel di atas menunjukkan bahwa ....
10. Seorang siswa menyampaikan pidato sebagai wakil kelas (A) Pertumbuhan penduduk yang paling banyak yaitu
III di sekolahnya pada perayaan perpisahan dengan adik- tahun 1990 – 1995.
adiknya kelas I dan II serta guru-guru. (B) Tahun 2005 jumlah penduduk Indonesia sekitar 232
Bahasa pembukaan pidato sambutan yang tepat juta jiwa.
(C) Pertambahan penduduk yang paling banyak yaitu
berdasarkan ilustrasi di atas adalah ....
antara tahun 1995 – 2000.
(A) Sebagai wakil teman-teman, pada pesta perpisahan
(D) Tahun 2010 jumlah penduduk Indonesia
ini, kami menyampaikan terima kasih atas perhatian
diperkirakan 240,57 juta jiwa.
Ibu, Bapak, dan adik-adik yang telah sudi meluangkan
waktu untuk menghadiri malam perpisahan dengan
14. Syarat paragraf yang baik harus memenuhi kriteria di
kami yang sebentar lagi akan meninggalkan sekolah
bawah ini, kecuali ….
ini. (A) Koherensi
(B) Sebagai wakil teman-teman, pada pesta perpisahan
(B) Unity
ini, kami berharap kepada adik-adik, kelas I dan kelas (C) Terdiri dari satu kalimat utama
II selalu meningkatkan belajarnya agar segala cita-cita (D) Terdiri dari satu pikiran utama
adik dapat tercapai.
(C) Mudah-mudahan segala ilmu yang Ibu dan Bapak 15. Adapun pikiran utama harus disimpulkan dari
ajarkan kepada kami dapat bermanfaat bagi kami dan keseluruhan paragraf, paragraf demikian disebut dengan
kami mohon maaf atas segala tingkah laku yang paragraf ….
kurang berkenan di hati Ibu dan Bapak. (A) Deduktif
(D) Kami mohon maaf kepada Ibu, Bapak, serta adik-adik (B) Induktif
kelas I dan II jika pada pesta perpisahan malam ini (C) Deduktif – induktif
kurang berkenan di hati Ibu dan Bapak serta hadirin (D) Narasi – deskriptif
sekalian.
16. Bentuk – bentuk kemampuan berbicara yang termasuk
11. Sebagai pertimbangan Bapak, bersama ini saya lampirkan pada proses berbicara satu arah adalah ….
: (A) Dialog
1. fotokopi ijazah (B) Pidato
2. fotokopi KTP (C) Wawancara
3. surat keterangan berkelakuan baik dari polisi (D) Percakapan
4. surat keterangan kesehatan dari dokter.
Menurut isinya kutipan di atas adalah penggalan surat …. 17. Diskusi adalah proses berbicara terpimpin untuk
(A) mengundurkan diri dari pekerjaan membahas suatu masalah. Masalah yang dibahas dalam
diskusi adalah ….
(B) permohonan untuk cuti
(A) Masalah yang menyangkut kepentingan seluruh
(C) lamaran pekerjaan
anggota.
(D) bersih diri
(B) Masalah beberapa anggota.
(C) Masalah yang sedang terjadi di suatu negara.
12. Produksi beras Muangthai tahun 1992 sebesar 19 juta ton,
(D) Masalah yang menyangkut kepentingan ketua diskusi.
sedangkan kebutuhan konsumsi dalam negeri sebesar 12
juta ton. Berarti ada surplus 7 juta ton. Dari jumlah surplus 18. Hal – hal berikut ini bukan bentuk metode pidato yaitu ….
tersebut, sekitar 3,5 sampai 4 juta ton diekspor. (A) Naskah
Selebihnya untuk stok nasional. Jadi, Muangthai tidak (B) Hafalan
akan kekurangan beras. (C) Mendengar
Pernyataan yang merupakan fakta berdasarkan teks di (D) Catatan kecil
atas ialah ….
(A) Produksi beras Muangthai melebihi kebutuhan
penduduk.
(B) Beras Muangthai bermutu tinggi.

www.smart-learning.id 2
KTSP
19. Kalimat – kalimat berikut ini menyatakan kekecewaan, (D) Kemarin ia berobat ke Puskesmas.
kecuali ….
(A) Jadi, engkau tidak lulus? 25. Kata ulang yang menyatakan makna 'berulang-ulang' atau
(B) Nilaimu merah, apa yang kau pelajari selama ini? 'berkali-kali' terdapat dalam kalimat .…
(C) Untuk apa saja uang sebanyak itu kau habiskan? (A) Kerjakan tugas itu sebaik-baiknya agar tidak
(D) Buku apa yang kau beli? mengecewakan orang tua kita.
(B) Mudah-mudahan mobil yang kita naiki sekarang tidak
20. Jika kamu melihat sesuatu yang menakjubkan aneh atau
menyusahkan kita.
tidak seperti biasanya tentu akan ….
(C) Pengarang itu dikritik habis-habisan oleh para
(A) Terkejut
(B) Biasa – biasa saja wartawan ibukota.
(C) Heran (D) Sebentar-sebentar ditengoknya ibunya yang
(D) Berteriak terbaring lemah di kamar.
Sepanjang jalan Khai Tapa, Jakarta Barat kenyamanan
21. Penggunaan kata penghubung yang tepat berdasarkan didasarkan para penunuggu angkutan umum ada bangku di
posisinya dan tanda bacanya terdapat dalam kalimat …. halte berukuran kira-kira 2 x 6 meter. Ada bangku kayu
ditaman yang terpadu dengan halte. Lahan yang cukup luas
(A) Letusan terdengar dua kali, ketika kami sedang
dengan badan jalan sekitar dua meter lebih dari halte,
makan. membuat penunggu merasa lega.
(B) Engkau pasti berhasil, kalau kamu rajin dan pandai.
(C) Kalau engkau rajin, dan tekun engkau pasti berhasil. 26. Gagasan pokok yang terdapat dalam paragraf di atas
(D) Ketika kami sedang makan, letusan terdengar dua adalah…
kali.
(A) Badan jalan
(B) Halte yang nyaman
22. Sebagai petani, Pak Maman tidak mau membiarkan (C) Penunggu angkutan umum
sejengkal tanahnya tidak bermanfaat. Oleh karena itu, (D) Penumpang angkutan umum
halaman rumahnya dimanfaatkan untuk berkebun
27. Tema wacana di atas adalah…
sayuran. Bayam, kacang panjang, dan terong menghiasi
kebunnya. Di samping itu, kolam belakang rumahnya (A) Perkembangan hiburan
dipelihara berbagai ikan. (B) Perkembangan televisi
Kata khusus yang terdapat dalam paragraf di atas adalah (C) Perkembangan telekomunikasi
…. (D) Perkembangan teknologi
(A) tanah
(B) sayuran
B.J.Habibie, lahir tanggal 25 juni 1936 di Pare-Pare
Sulawesi Selatan. Kegiatannya mengerjakan sesuatu dan
(C) bayam
gemar membaca. Habibie dan putra-putra indonesia
(D) petani yang bekerja di industri Pesawat Terbang Nusantara
(IPTN) menciptakan CN-235 dan N- 250. B.J.Habibie
23. Berbagai upaya telah dilakukan .... menghindari penyakit anatra lain mendapat kehormatan dari Lembaga
cacing. Misalnya, BKKBN .... tahun 1976 melahirkan Penerbangan dan Angkasa Luar, Jerman Barat tahun
proyek integrasi KB .… pemberantasan cacing. 1983.
Kata depan yang tepat untuk melengkapi paragraf di atas
adalah .... 28. Keistimewaan tokoh sesuai dengan biografi tersebut
(A) pada, ke, untuk adalah...
(B) untuk, di, dengan
(C) untuk, pada, dengan
(A) Pencipta pesawat terbang CN- 235 dan N- 250
(B) Bekerja di industri Pesawat Terbang Nusantara
(D) untuk, dari, pada
(IPTN)
(C) Pegawai lembaga penerbangan dan angkasa luar,
24. Sudah dua hari ini anak saya Dosi, sakit demam. Kemarin Jerman barat
ia berobat ke Puskesmas. Dokter menyarankan agar ia (D) Terlahir di Pare-pare, Sulawesi Selatan
beristirahat sampai besok. Oleh karena itu, saya Bapak
mohon mengizinkan saya tidak mengikuti pelajaran sejak 29. Sifat yang baik untuk diteladani dari tokoh tersebut
tanggal 24 s.d. 26 November 1995. adalah...
Kalimat yang susunannya tidak tepat dalam paragraf di
atas adalah …. (A) Mengerjakan sesuatu bersama-sama dan gemar
(A) Sudah dua hari ini anak saya Dodi, sakit demam.
menulis
(B) Mengerjakan sesuatu dan gemar membaca
(B) Oleh karena itu saya Bapak mohon mengizinkan saya
(C) Tidak berbuat apa-apa tetapi gemar berbicara
tidak mengikuti pelajaran sejak tanggal 24 s.d. 26 (D) Gemar berbicara dan mengerjakan sesuatu
November 1995. dengan teman
(C) Dokter menyarankan agar ia beristirahat sampai
besok.
www.smart-learning.id 3
KTSP
30. Bacalah iklan berikut! di atas belum juga kelihatan. Ia telah mencatatkan
Dibutuhkan tenaga pengajar bahasa inggris, oleh namanya untuk Heiho. Jika orang-orang bertanya
Bimbingan Ingin Cerdas, diutamakan lulusan S1. kepadanya dijawabnya ia hendak membela tanah air.
Lamaran : Jl. Rudus Sekip Ujung, Palembang. Setting waktu yang tergambar dari kutipan cerita di
atas adalah ....
Kalimat fakta pada iklan tersebut adalah... (A) Zaman Pendudukan Jepang
(B) Zaman Orde Baru
(A) Oleh Bimbingan Ingin Cerdas (C) Zaman Pendudukan Belanda
(B) Diutamakan lulusan S1 (D) Zaman Orde Lama
(C) Jl. Kudus Sekip Ujung Palembang
(D) Dibutuhkan tenaga pengajar 35. Perhatikan kutipan paragraf berikut!
(1) Kegiatan membaca merupakan upaya
31. Perhatikan teks iklan berikut!
dalam menyerap informasi. (2) Hal tersebut
(1) Belajar lebih efektif atraktif dan menyenangkan
(2) Telah hadir VCD pembelajaran merupakan langkah awal dalam upaya
(3) Harga sesuai kualitas memperkaya diri dengan ilmu pengetahuan. (3)
(4) Tersedia di PT Sinar Terang telepon 021- 4646446 Langkah selanjutnya adalah melakukan upaya
pemahaman yang tepat terhadap isi bacaan. (4)
Kalimat opini pada iklan tersebut ditandai nomor, Selain itu, membaca berulangkali, merupakan
kecuali... salah satu cara yang tepat dalam memahami
(A) 1 dan 2 bacaan.
(B) 2 dan 4 Kalimat utama paragraf tersebut terdapat pada
(C) 2 dan 3 kalimat ....
(D) 3 dan 4
(A) (1)
(B) (2)
32. Perhatikan grafik berikut! (C) (3)
(D) (4)

36. Dengan adanya siaran televisi sehari penuh, anak-


anak menjadi malas belajar. Anak-anak lebih senang
menonton televisi daripada belajar atau mengerjakan
PR. Apalagi bila sudah tiba saatnya penayangan film
kesukaan mereka, seperti Power Ranger atau
Hercules. Kecenderungan anak yang suka meniru
tokoh-tokoh dalam film laga, bisa dipastikan
akibatnya. Mereka menjadi agresif, kurang disiplin,
dan susah diatur. Selanjutnya bila mereka meniru
Penjelasan isi grafik tersebut adalah... adegan-adegan negatif lainnya, kemungkinan
kriminal, seperti pencurian, penodongan, atau
(A) Jumlah peserta pada tahun 2009-2010 turun pembunuhan.
(B) Jumlah peserta pada tahun 2006-2007 naik. Bentuk karangan di atas adalah ….
(C) Jumlah peserta pada tahun 2007-2008 turun
(D) Jumlah peserta pada tahun 2008-2009 tetap. (A) Eksposisi
(B) Argumentasi
33. Jeruk manis di Sulawesi Selatan, kualitasnya tidak (C) Deskripsi
kalah dengan jeruk-jeruk manis yang ada di provinsi (D) Persuasi
lain. Hanya saja petani, pengusaha jeruk, dan
pemerintah kurang promosi, sehingga belum 37. (1) Pisang direndam dengan air garam.
terkenal seperti jeruk bali. Upaya yang dilakukan (2) Keripik pisang siap dimakan.
untuk promosi, terutama jeruk selayar melalui (3) Kupas pisang dengan pisau.
slogan. (4) Kupas pisang yang cukup tua, tetapi masih
mentah dan bergetah.
Slogan yang tepat untuk ilustrasi tersebut adalah... (5) Pisang yang sudah direndam lalu digoreng.
(A) Jeruk selayar paling segar (6) Pisang yang sudah dikupas kemudian diiris tipis.
(B) Rasa khas jeruk selayar
(C) Jeruk selayar khas makassar di Sulawesi Selatan Langkah–langkah yang benar dalam pembuatan
(D) Makassar produsen jeruk selayar sangat manis
keripik pisang adalah ....
34. Kartono sedang asyik bekerja menjadi juru tulis (A) (4) – (3) – (6) – (2) – (5) – (1)
sebuah kantor. Baginya pekerjaan itu sungguh (B) (4) – (1) – (6) – (5) – (3) – (2)
membosankan. Gaji tak juga bertambah-tambah. (C) (4) – (3) – (6) – (1) – (5) – (2)
Tiga tahun ia bekerja tak putus-putusnya. Sehari pun (D) (4) – (3) – (1) – (6) – (5) – (2)
belum pernah ia mangkir. Tetapi penghargaan orang
www.smart-learning.id 4
KTSP
38. Perhatikan Ilustrasi berikut ! (B) Lomba sepeda santai dimulai dari Jalan Merbabu,
Setelah lelah berenang, aku bersiap untuk Jalan Kelud, belok ke Jalan Galunggung, masuk ke
pulang. Terkejut aku ketika akan mengambil sepeda. Jalan Slamet, dan belok lagi ke Jalan Merbabu.
Ternyata sepedaku hilang. Barulah aku ingat bahwa (C) Start lomba sepeda santai dimulai dari Jalan
aku tidak mengunci sepeda ketika kuparkir. Argopuro, menuju Jalan Galunggung, belok ke Jalan
Slamet dan berakhir di Jalan Merbabu.
Berdasarkan ilustrasi tersebut, kalimat yang tepat (D) Start lomba sepeda santai dimulai dari Jalan
untuk mengisi buku harian adalah …. Kelud, masuk Jalan Semeru, belok ke Jalan
Galunggung, belok lagi ke Jalan Slamet terakhir
(A) Sepedaku hilang ketika aku berenang. masuk ke jalan Merbabu.
(B) Aku berenang sampai lelah.
(C) Aku lupa mengunci sepedaku. 42. Berikut ini yang merupakan kutipan surat pribadi
(D) Senang hatiku dapat berenang. adalah ….
(A) Surat Saudara telah kami terima. Bersama ini
39. Sepanjang Jalan Kyai Tapa, Jakarta Barat, kami kirimkan brosur yang Saudara minta.
kenyamanan dirasakan pengunjung angkutan (B) Kami mengharapkan kedatangan Anda untuk
umum. Ada bangku di dalam halte berukuran kira- berwawancara di perusahaan kami.
kira 2 x 6 meter, ada bangku kayu di taman yang (C) Aku tahu keinginanmu, maka datanglah kau ke
terpadu dengan halte. Lahan yang cukup luas dengan kantorku. Nanti kita bicara.
badan jalan sekitar dua meter lebih dari halte (D) Perusahaan kami memang memerlukan banyak
membuat penunggu merasa lebih lega. anggota baru. Untuk itu silahkan Anda mengikuti
Gagasan pokok yang terdapat pada paragraf di atas tes.
adalah ….
(A) Penunggu angkutan umum. 43. (1) Kampungku kini semakin rapi dan bersih. Semua
(B) Halte yang nyaman. jalan sudah tidak ada yang becek lagi karena
(C) Angkutan umum Jakarta Barat. sudah dikeluarkan dengan aspal. Kapan kamu ke
(D) Sepanjang jalan Kyai Tapa. rumahku lagi? Saya tunggu!
(2) Saya berangkat dari Surabaya hari Jumat 1
40. Secara umum, kondisi Kamtibnas cukup terkendali. September 2003 dengan bus. Jangan lupa jemput
Karena itu tidak ada alasan untuk panik dan bersikap saya di terminal Pulo Gadung hari Sabtu, 2
ekstrem. Sebaliknya, kesadaran dan kepekaan September 2003 pagi.
masyarakat terhadap Kamtibnas, terutama terhadap (3) Saya akan berkunjung ke rumah nenek pada
gangguan kamtibnas, begitu tinggi. Hal itu bisa liburan nanti. Tolong beritahu nenek, saya akan
diukur dari reaksi dan tanggapan warga masyarakat, datang berlima dengan teman sekelas. Terima
yang kecuali menelepon juga mengirimkan surat kasih atas bantuanmu.
pembaca. (4) Jalan di depan rumah kami becek sekali akibat
galian untuk kabel listrik. Bekas galian itu belum
Pikiran utama paragraf di atas adalah …. dirapikan dengan aspal lagi. Mohon perhatian
PLN untuk memulihkan jalan itu seperti semula.
(A) Kondisi Kamtibmas terkendali.
(B) Tidak ada alasan untuk panik. Di antara empat penggalan surat di atas, yang
(C) Kesadaran masyarakat tinggi. merupakan surat pembaca adalah nomor ….
(D) Reaksi dan tanggapan masyarakat.
(A) (1)
41. Rute Perjalanan Lomba Sepeda Santai (C) (3)
(B) (2)
(D) (4)

44. Identifikasi masalah karya ilmiah :


1. Apa bahaya rokok?
2. Apa seluruh anggota masyarakat memahami
bahaya rokok?
3. Apa pengaruh rokok bagi kesehatan?

Latar belakang masalah yang tepat berdasarkan


identifikasi masalah tersebut adalah ...
Uraian yang sesuai dengan rute perjalanan lomba a. Dalam kehidupan sehari-hari kita sering
sepeda santai adalah .... menyaksikan orang merokok dengan bebasnya.
Padahal, iklan bahaya rokok telah didengungkan
(A) Lomba sepeda santai dimulai dari Jalan Merbabu di mana-mana. Bahkan, pada bungkus rokok pun
masuk ke Jalan Semeru menuju Jalan Argopuro, ditulisnya. Berdasarkan hal itulah, penulis
belok ke jalan Galunggung menuju Jalan Slamet dan bermaksud meneliti bahaya rokok bagi
berakhir di Jalan Merbabu. kesehatan.

www.smart-learning.id 5
KTSP
b. Bahaya merokok telah ditulis di setiap gang. 48. Tengadah ke bintang-bintang
Semua orang sudah memahami kelebihan dan Berilah hamba kearifan, oh Tuhan
keuntungan merokok. Untuk itulah, perlu adanya Seperti sebuah teropong bintang
penelitian yang menyangkut hal itu. Tinggi mengatasi galaksi
c. Memang, merokok itu nikmat bagi peminatnya. Rendah hati di atas bumi
Setiap orang bebas merokok. Sesuai poster Bukankah manfaat pengetahuan
“Bebas rokok.” Ini perlu diteliti keunggulannya. Penggali hakikat kehidupan
d. Setiap orang hampir tak bebas dari asap rokok. Lewat mikroskop atau teleskop
Banyak orang merokok tanpa mempedulikan Bimbinglah si goblok dalam menemukan
lingkungannya. Oleh karena itu, sebaiknya Sebuah ujud maknawi
diteliti kandungan rokok Dalam kemiskinan sekarang
Makna puisi di atas adalah ...
45. Hadirin yang saya hormati.
Generasi 1945 telah berjuang dengan jiwa dan raga (A) Si goblok yang meminta bimbingan.
untuk merebut dan menegakkan kemerdekaan. Apa (B) Orang yang menginginkan mikroskop dan
yang mereka lakukan bukan semata-mata untuk diri teropong bintang.
sendiri, tetapi juga untuk generasi penerus. Setiap (C) Angan-angan ingin menjadi teropong bintang.
generasi memikul beban berupa warisan yang harus (D) Orang yang berdoa agar ia dapat menemukan
dipelihara sebaik-baiknya. Warisan adalah amanat. sebuah wujud maknawi dalam kemiskinan.
Melecehkan amanat sama maknanya dengan
memalsukkan sumpah. Hal ini yang tidak boleh 49. Bacalah kutipan drama berikut !
dilakukan oleh generasi mana pun. Putra : Begitu pendapat, Bapak? Memang
Bapak ada hak penuh untuk
Isi penting kutipan pidato di atas yang tepat adalah berpendapat demikian itu.
.... Bapak : Nak, keyakinanmu salah, sadarlah.
Putra : Salah bagi Bapak, benar bagiku.
(A) Pengorbanan generasi 1945 harus diteladani
oleh generasi penerus. Generasi penerus rne- Dan, aku sadar benar akan itu. Dan penuh kesadaran
nanggung beban warisan dari generasi 1945. pula, aku bersedia menanggung resikonya.
(B) Generasi 1945 berjuang dan berkorban merebut Sudut pandang pengarang dalam penggalan drama
kemerdekaan juga untuk generasi penerus. Kita di atas adalah …
harus memelihara amanat generasi 1945. (A) Perbedaan keyakinan antara Bapak dan Putra.
(C) Generasi 1945 telah berhasil rnerebut (B) Hak seorang Bapak memahari anaknya.
kemerdekaan dan mewariskannya kepada (C) Si Putra menyadari kesalahan.
generasi penerus sehingga generasi penerus (D) Orang tua merasa tidak dihargai.
harus bertanggung jawab memeliharanya.
(D) Pejuang yang haik adalah pejuang yang rela
berkorban demi bangsa dan negara. Generasi 50. Bacalah kutipan cerpen berikut!
penerus yang baik adalah generasi yang Ketika matahari sudah agak tinggi dan air membanjir di
melecehkan amanat. kali sudah surut, tiba-tiba bujangan Lek War muncul di
ujung jalan bagian timur kampung itu. Orang-orang pun
46. Penulisan daftar pustaka di bawah ini yang benar berbondong bondong ke arah Lek War yang sedang
adalah … berjalan lurus ke rumahnya sambil mengempit
(A) Rachmat Djoko Pradopo. 1967. Pengkajian Puisi. tongkatnya. Orang-orang langsung mengerumuninya.
Yogyakarta: Gadjah Mada University Press “Dari mana Lek War?” tanya orang-orang hampir koor
(B) Pradopo, Rachmat Djoko. 1967. Pengkajian Puisi. “Dari nonton wayang.” jawab lelaki buta itu sambil
Yogyakarta: Gadjah Mada University Press. nyengir. Malam itu memang ada pagelaran wayang kulit
(C) Rachmat, Pradopo, Djoko. 1967. Pengkajian Puisi. semalam suntuk di kampung seberang.
Yogyakarta: Gadjah Mada University Press Latar kutipan cerpen tersebut adalah ...
(D) Pradopo, Rachmat Djoko, 1967, Pengkajian Puisi. (A) senja hari
Yogyakarta: Gadjah Mada University Press (B) dini hari
(C) siang hari
47. Aku sandarkan kepalaku pada bahu Bontor. Aku (D) pagi hari
pandang di sekitar bukit lewat lindungan sejuk ray
bon. Sifat Bontor paling aku kenal. Rumahnya dekat
rumahku. Sejak di SMP hingga SMA aku duduk
sebangku atau berdampingan dengan dia.

Sudut pandang pengarang pada penggalan novel di


atas adalah ...
(A) Orang pertama pelaku utama
(B) Orang pertama pelaku sampingan
(C) Orang kedua pelaku utama
(D) Orang ketiga pelaku utama
www.smart-learning.id 6

Anda mungkin juga menyukai