Anda di halaman 1dari 4

MONITORING KESESUAIAN

PROSES PELAKSANAAN
PROGRAM KEGIATAN UKM
No. : 26 /SOP UKM/2019
Dokumen
No. :
SOP Revisi
Tanggal
: 30 Maret 2019
Terbit
Halaman : 1/2
UPT PUSKESMAS drg. SURATI WIDIYANTI
ALUH-ALUH NIP. 19730224 200312 2 002

1. Pengertian Monitoring kesesuaian proses pelaksanaan program UKM adalah


Pemantauan dan edintifikasi setiap kegiatan yang dilaksanakan
dalam UKM
2. Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah langkah untuk monitoring
kesesuaian program UKM
3. Kebijakan Keputusan Kepala UPT Puskesmas Aluh-Aluh Nomor:
065/PKM AA/2019 tentang Penetapan Prosedur Monitoring

4. Referensi PMK no 44 tahun 2016 tentang Manajemen Puskesmas

5. Prosedur 1. Alat:
a. Pulpen
b.Printer
c. Laptop
2. Bahan:
a. Kertas
b. Tinta
c. Buku

6. Langkah- a. Kepala puskesmas dan penanggung jawab program UKM


langkah menentukan sasaran monitoring
b. Kepala puskesmas dan penanggung jawab program UKM
menentukan tanggal monitoring
c. Penanggung jawab program UKM memberi tahu kepada
pelaksana program UKM yang akan dilakukan monitoring
d. Kepala puskesmas dan penanggung jawab program UKM
melihat/memantau proses pelaksanaan program UKM
e. Kepala puskesmas dan penannggung jawab program UKM
melakukan evaluasi apakah pelaksanaan program UKM sudah
sesuai dengan kerangka acuan
f. Kepala puskesmas dan penannggung jawab program UKM
melakukan evaluasi apakah pelaksanaan program UKM sudah
sesuai dengan rencana kegiatan
g. Kepala puskesmas dan penannggung jawab program UKM
melakukan evaluasi apakah pelaksanaan program UKM sudah
sesuai dengan prosedur
h. Kepala puskesmas dan penanggung jawab program UKM
mencatat hasil monitoring
i. Kepala puskesmas memberitahu kepada pelaksana program
UKM tentang hasil monitoring
j. Kepala puskesmas dan penanggung jawab program UKM
bersama dengan pelakasana program UKM melakukan analisa
hasil monitoring
k. Pelaksana dan penanggung jawab program UKM membuat
rencana tindak lanjut berdasarkan hasil analisa monitoring dan
evaluasi untuk perbaikan pelaksanaan program UKM

7. Unit Terkait 1. Penanggung jawab Program UKM


2. Pelaksana Program UKM

8. Rekam
Histori No Yang dirubah Isi Perubahan Tanggal Mulai
Perubahan diberlakukan

Anda mungkin juga menyukai