Anda di halaman 1dari 4

Nama usaha : Sinar Indah Mebel

Nama Pemilik : Bahrizal Jhoni


Alamat : Jln. Medan - Banda Aceh, Kec. Peureulak, Kab. Aceh Timur,
Prov. Aceh.
Produk yang dihasilkan : Produk Jepara
Bahan baku :
 Kayu
Alat dan bahan :
 Mesin
 Alat ukir
 Cat

Cerita singkat usaha


Usaha produk jepara ini sudah dijalankan oleh bapak Bahrizal Jhoni ini secara turun-
temurun dari keluarga. Usaha ini berbahan baku kayu, kemudian di ukir dengan alat ukir. Setelah
tahap pengukiran, masuk ke tahap pengecatan. Produk yang dihasilkan seperti lemari, tempat
tidur, kursi, meja makan, dll. Untuk menjalankan usahanya bapak Bahrizal Jhoni membutuhkan
9 karyawan untuk tiap – tiap meja yang digunakan untuk memproduksi produk ini.

Proses produksi
Untuk memproduksi sebuah produk. Karyawan bertugas memotong kayu sesuai ukuran
dan bentuk sehingga menjadi komponen produk mebel. Selanjutnya karyawan bertugas merakit
komponen mebel menjadi produk mebel mentahan. Selanjutnya melakukan tahap pengukiran
dan pahat. Selanjutnya karyawan menghaluskan dan membersihkan sisa komponen potongan
kayu. Selanjutnya tahap pengecatan.Untuk menghasilkan satu produk biasanya memerlukan
waktu lebih kurang seminggu. Selanjutnya produk jepara siap di pasarkan.

Sasaran pembeli
Yaitu semua masyarakat yang membutuhkan perabotan rumah tangga.

Target produksi
Pak Bahrizal Jhoni mempunyai 9 orang karyawan. Masing-masing karyawan mempunyai
tugasnya masing-masing. Tiga orang untuk membuat kerangka, tiga orang melakukan tahap
pengukiran, dua orang melakukan tahap penggosokan, dan satu orang melakukan tahap
pengecatan. Pak Bahrizal Jhoni sanggup menghasilkan kurang lebih 1 produk dalam seminggu..
Yang berarti setiap minggunya dapat memperoleh 4 produk.
Penghasilan
Seminggu bisa menghasilkamenghasilkan
4 produk x 4 Minggu = 16 produk dalam sebulan
1 truk kayu Rp. 10.600.000,-
Biaya proses pemotongan kayu Rp. 1.200.000,-
Cat Rp.37.000 per liter x 25 liter Rp. 925.000,-
Triplek Rp.29.000 per lembar x 25 lembar Rp. 725.000,-
Paku Rp. 170.000,-
Lem Rp. 120.000,-
Biaya listrik Rp. 1.500.000,-
Gaji karyawan Rp.12.000.000,- +
Total pengeluaran Rp.27.240.000 ,-

Penjualan (Rp. 3.200.000,- x 16 pcs) Rp.51.200.000-


Pengeluaran (Rp. 27.240.000,-)
Laba bersih Rp. 23.960.000,-
Jadi, dalam waktu Sebulan pak Jhoni bisa memperoleh laba bersih sebesar Rp. ,-
Perbulan bisa menghasilkan Rp. 23.960.000,-
Gambar Produknya

Gambar Produknya
Gambar Produknya

Gambar Produknya

Anda mungkin juga menyukai