Anda di halaman 1dari 3
SURAT KEPUTUSAN REKTOR INSTITUT TEKNOLOGI DEL No, 025/ITDel/Rel/SK/SDM/11/2019 Tentang PENETAPAN PANITIA KERJA PEMBENTUKAN LEMBAGA SERTIFIKASI PROFESI PIHAK PERTAMA (LSP P1) Menimbang, Mengingat Tnatiu Teknologi Del jeamangase, Lagubesi 22381 “Toba Samosr, Sumsiars Utara, Indonesia ‘Tel: #62 633- 33120, Fax: 162 32-331116 jnfo@delacid, wo.delacid INSTITUT TEKNOLOGI DEL, REKTOR INSTITUT TEKNOLOGI DEL a bahwa dalam rangka meningkatkan mutu proses pembelajaran guna menghasilkan lulusan yang memiliki kompetensi tinggi perlu memastikan, mengukur, dan memelihara kompetensi Iulusannya ‘melalui suatu proses sertifikasi kompetensi; bahwa untuk melakukan sertifikasi kompetensi ulusan, perlu dibentuk Lembaga Sertifikasi Profesi Pihak Pertama (LSP P1) Institut ‘Teknologi Del; ‘bahwa Pembentukan Lembaga Sertifikasi menurut butir (b) disiapkan oleh Panitia Kerja yang ditetapkan melalui penerbitan Keputusan Rektor Institut Teknolgi Del; bahwa sehubungan dengan butir (a), (b) dan (c) perlu ditetapkan Surat Keputusan Rektor Institut Teknologi Del. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional; Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 12 Tahun 2012 tentang Pendidikan Tinggi; Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 4 Tahun 2014 tentang Penyelenggaraan Pendidikan Tinggi dan Pengelolaan Perguruan Tinggi; Peraturan Menteri Riset, Teknologi, dan Pendidikan Tinggi Republik Indonesia Nomor 44 Tahun 2015 tentang Standar Nasional Pendidikan Tinggi; Peraturan Menteri Riset, Teknologi, dan Pendidikan Tinggi Republik Indonesia Nomor 59 Tahun 2018 tentang Ijazah, Sertifikat Kompetensi, Sertifikat Profesi, Gelar, dan Tata Cara Penulisan Gelar di Perguruan Tinggi, Peraturan Badan Nasional Sertifikasi Profesi Nomor 2/BNSP/IIU/2014 tahun 2014 Tentang Pedoman Pembentukan Lembaga Sertifikasi; Surat Keputusan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 266/E/0/2013, tanggal 5 Juli 2013 tentang Perubahan Bentuk Politeknik Informatika Del (PID) menjadi Institut Teknologi Del (TD); Surat’ Keputusan Ketua Pengurus Yayasan Del__Nomor 061/SK/YD/IX2014 Tahun 2014 tentang Statuta Institut Teknologi Del; Holaman 1 dari 3 Menetapkan Kedua Ketiga Kelima 9. Surat Keputusan Ketua Pengurus Yayasan Del Nomor 021/YD/SK/X/2018, Tahun 2018 Tentang Perpanjangan Masa Jabatan Rektor Institut Teknologi Del. MEMUTUSKAN: KEPUTUSAN REKTOR INSTITUT TEKNOLOGI DEL TENTANG PENETAPAN PANITIA KERJA PEMBENTUKAN LEMBAGA SERTIFIKASI PROFESI PIHAK PERTAMA (LSP Pl) INSTITUT ‘TEKNOLOGI DEL; Mengangkat Panitia Kerja Pembentukan Lembaga Sertifikasi Profesi Pihak Pertama (LSP P1) Institut Teknologi Del dengan susunan pada lampiran ‘surat keputusan ini; Panitia yang diangkat pada diktum kedua mempunyai tugas sebagai berikut: 1. Mengidentifikasi dan mengkaji Standar Kompetensi Kerja Nasional Indonesia (SKKND); 2. Menginvertarisasi pedoman dan petunjuk Badan Nasional Sertifikasi Profesi (BNSP) tentang pembentukan LSP P1 - IT Del; 3. Menyusun struktur organisasi dan tata kerja LSP PI - IT Del sebagai pelaksana sertfikasi kompentensi dalam bidang yang sesuai; 4. Menyiapkan persyaratan untuk memperoleh Lisensi dari (BNSP); 5. Melaksanakan kunjungan ke BNSP; 6. Penyusunan SK pendirian LSP PI - IT Del Panitia Kerja ini bertugas sampai terbentuknya LSP PI - IT Del dan ‘memperoleh lisensi dari BNSP untuk melaksanakan sertifikasi; Kegiatan ini dibiayai dari sumber dana yang relevan; Keputusan ini mulai berlaku efektif sejak tanggal ditetapkannya sampai dengan 31 Agustus 2019, dengan ketentuan akan diperbaiki sebagaimana ‘mestinya apabila terdapat kekeliruan ataupun terdapat hal yang belum atau bbelum cukup diatur dalam Surat Keputusan ini. Ditetapkan di Laguboti pada tanggal 21 Februari 2019 ‘Tembusan: Ketua Pengurus Yayasan Del; Ketua Senat Akademik IT Del; Para Ketua Program Studi di lingkungan IT Del; “Yang bersangkutan. Halaman 2 dari 3 Lampiran Surat Keputusan Rektor Institut Teknologi Del ‘Nomor 025/TTDel/Rek/SK/SDM/11/2019 ‘Tanggal 21 Februari 2019 Tentang Penetapan Panitia Kerja Pembentukan Lembaga Sertifikasi Profesi Pihak Pertama (LSP PI) Institut Teknologi Del SUSUNAN PANITIA KERJA PEMBENTUKAN LEMBAGA SERTIFIKASI PROFESI PIHAK PERTAMA (LSP P1) INSTITUT TEKNOLOGI DEL No. | Nama [Jabatan Togas 1,_| Profi. Togar M. Simatupang, M.Tech, Ph-D._| Rektor Pengarah 2. Dr, Arlinta Christy Barus, S.T., M.InfoTech ‘Wakil Rektor I Pengarah 3 Dr. Amaldo M. Sinaga, 8.T., MInfoTech. ‘Wakil Rektor IT Pengarah 4 ‘Dr.ir. Bambang $.P. Abednego ‘Wakil Rektor IT ‘Penanggungjawab_ Kegiatan 5. ‘Tennov Simanjuntak, 8.T., M.Sc. ‘Dekan Fakultas Teknik Informatika | Pengarah dan Eleko &_| De Mery Mewam Martgrita ‘Dekan Fakulias Bioieknologi Pongarah 7. ‘Dr. Yosef Barita Sar Manik, 8.T., MSc. ‘Dekan Fakultas Teknologi Industri | Pengarah 8 Albert, 8.T., M.T- ‘Dosen $1 Teknik Elektro Ketua 9_| Asti Aditia, ST, MT. Dosen SI Teknik Bioproses Sekretaris TO_| Dedy Anwar, 8. MT. Dosen SI Teknik Bioproses Angeota TI] Guntur Siboro, ST, ME Dosen SI Teknik Elektro Anggota 12._| Parmonangan R. Togaforop, S Kom, MTX | Dosen SI Sistem Informasi Anggota B_| Niko SP. Simamora, ST, MAB. Dosen ST Manajemen Rekayasa | Angeota 14. | Hadi Sutanto Saragi, $.T., MT. ‘Dosen SI Manajemen Rekayasa “Anggota 15._| Nenni Mona Aruan, $.Pd., M.Si. ‘Dosen $1 Teknik Informatika Anggota 16_| Roy DA. Lumban Tobing, ST, MICT, Doser: D4 Teknik Informatika “Anggoia 17_| Anthon R. Tampubolon, S.Kom., MT. ‘Desen D3 Teknik Informatika Anggota 18. | Teamsar M. Panggabean, S.Kom, PGCert Dosen D3 Teknik Informatika Anggota 19._| Marojahan MT. Sigiro, ST., M.Sc. ‘Dosen D3 Teknik Komputer Anggota 20. | Pandapotan Siagian, S.T., M-Eng. Dosen D3 Teknik Komputer ‘Anggota Ditetapkan di Laguboti pada tanggal 21 Februari 2019 typang, M Tech. Ph.D. Halaman 3 dari 3

Anda mungkin juga menyukai