Anda di halaman 1dari 17

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN(RPP)

Sekolah : SMP

Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia

Kelas/Semester : VIII/1

Materi Pokok : Teks Eksposisi (KD 3.6,4.6)

Alokasi Waktu : 4x 40 menit (2 pertemuan)

A. TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Peserta didik dapat mengidentifikasi isi dan struktur teks eksposisi
2. Peserta didik dapat menelaah kaidah kebahasaan tek eksposisi
3. Peserta didik dapat menyajikan gagasan ke dalam bentuk teks eksposisi dengan
memperhatikan struktur penulisan teks
4. Peserta didik dapat menyunting teks eksposisi
B. KOMPETENSI DASAR dan INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI

Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi


3.6 Menelaah isi dan strktur teks 3.6.1 Mengidentifikasi struktur teks
eksposisi (berupa artikel ilmiah eksposisi
popular dari Koran/ majalah) yang 3.6.2 Menelaah kaidah kebahasaan teks
diperdengarkan dan dibaca eksposisi

4.6 Menyajikan gagasan, pendapat ke 4.6.1 Menyajikan gagasan kedalam


dalam bentuk teks eksposisi bentuk teks eksposisi dengan
berupa yang artikel ilmiah populer memperhatikan struktur
(lingkungan hidup, kondisi penulisan teks
sosial,dan/ atau keragaman 4.6.2 Menyunting teks eksposisi
budaya,dll) secara lisan dan
tertulis dengan memperhatikan
struktur, unsur kebahasaan, aspek
lisan

C. MATERI PEMBELAJARAN
1. Pengertian teks eksposisi
Teks eksposisi adalah sebuah karangan yang di dalamnya mengandung
sebuah informasi yang isi dari paragrap tersebur ditulis dengan tujuan
memberikan pengertian dengan gaya penulisan yang singkat, padat, dan
akurat.
2. Ciri-ciri teks eksposisi
a. gaya informasinya mengajak.
b. penyampaian teksnya jelas dan menggunakan bahasa yang baku.
c. menjabarkan informasi-informasi pengetahauan.
d. teks eksposisi bersifat netral dan objektif.
e. menggunakan sebuah fakta

3. Strukturteks eksposisi
Ada beberapa struktur yang membangun teks eksposisi yaitu:
a. Tesis atau pernyataan pendapat
Bagian yang berisi sudut pandang dari penulis terhadap setiap masalah
yang akan dibahas topiknya.
b. Argumentasi
Bukti atau pendapat yang digunakan untuk mengokohkan sebuah
pendapat.
c. Penegasan ulang pendapat
Kesimpulan tesis dan penguat argumentasi yang ditunjang oleh pakta.
4. Kaidah teks eksposisi
Unsur kebahasaan yaitu bagian-bagian yang menyusun teks eksposisi.
Unnsur kebahasaan yang ada pada teks eksposisi diantaranya adalah
pronominal,, konjungsi, dan kata leksikal.
a. pronominal
kata ganti seseorang yang dapat digunakan terutaama pada saat pernyataan
pendapat peribadi diungkapkan.
b. konnjungsi
konjungsi atau kata penghubung yang digunakan dalam tek eksposisi untuk
memperkuat argumentasi.
c. kata leksikal
1. verba : kata yang mengandung makna dasar perbuatan
2. nomina : kata yang mengacu pada kata benda
3. adjektiv ; kata yang digunakan untuk menggaambarkan sifat atau
keadaan seorang, benda, dan binatang.
4. adverbial : kata keterangan.
5. langkah-langkah menyunting teks eksposisi
a. Memmbaca per-kalimat dalam teks.
b. Memperbaiiki tanda baca dan ejaan.
c. Memperbaiki keterpaduan paragraph.
d. Menngklasifikasikan teks pada tesis, argument,penjelas, atau penegasan
kembali.
e. Menghilangkan kalimat yang mengandung arti eksplisit berupa ajakan
melakukan sesuatu oleh penulis.

D. METODE PEMBELAJARAN
1. PendekatanOtoriter
2. Metode Tanya Jawab
3. Metode Konseptual
4. Teknik Stimulasi

E. MEDIA PEMBELAJARAN
1. Laptop
2. LCD proyektor/powerpoint
3. Koran/surat kabar

F. SUMBER BELAJAR
1. BukuteksBahasa Indonesia kelas VIIIkarangan Yuhammad Yunus
2. Koran,majalah, dansosial media
G. LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN

Pertemuan 1
Langkah Kegiatan Pembelajaran Waktu
/Tahap
Pendahulu  Guru membuka kegiatan pembelajaran dengan berdoa. 10
an  Guru menanyakanketidakhadiransiswa. menit
 Guru menyampaikan tujuan pembelajaran
Kegiatan  Guru menyampaikan materi pembelajaran terkait dengan teks 40
Inti eksposisi menit
 Guru menanyakan kepada siswa terkait materi yang telah
dipelajari untuk mengetahui pemahaman siswa.
 Siswa dibagimenjadi beberapa kelompok yang terdiri dari dua
orang atau lebih
 Guru memberikan sebuah koran atau majalahke setiap
kelompok.
 Siswamencariteks eksposisi dalam koran atau majalah yang
dibagikan oleh guru.
 Siswa menelaah isi dan struktur teks eksposisi yang terdapat
dalam koran atau majalah.
 setiap kelompok menemukan isi dan struktur teks eksposisi
 Siswam empresentasekan hasil diskusi kerja kelompok.
Penutup  Guru menyimpulkan hasil pembelajaran yang telah berlangsung. 10
 Guru memberi pengutan terkait dengan materi yang telah menit
dipelajari.
 Guru menyampaikan materi selanjutnya/ materi tindak lanjut..
 Guru memberikan tugas.
 Guru menutup pembelajaran dengan berdo’a.
Pertemuankedua

Langkah Kegiatan Pembelajaran Waktu


/Tahap
Pendahul  Guru membuka kegiatan pembelajaran dengan berdoa. 10
uan  Guru menanyakan ketidak hadiran siswa. menit
 Guru memberikan penguatan terkait pelajaran yang telah dipelajari
Kegiatan  Guru menyampaikan materi pembelajaranterkait dengan teks eksposisi 40
Inti  Guru menanyakan kepada siswa terkait materi yang telah dijelaskan menit
untuk mengetahui pemahaman siswa.
 Guru menanyakan tugas yang telah diberikan pada pertemuan yang
lalu tentang siswa menyajikan gagasan kedalam bentuk teks eksposisi
berupa lingkungan hidup, lingkungan sosial, dan keragaman budaya.
 Guru mengoreksi tugas yang dikumpulkan oleh siswa
 Siswa menyunting teks eksposisi
 Siswa mengumpulkan hasil menyunting teks eksposisi.
Penutup  Guru menyimpulkan hasil pembelajaran yang telah berlangsung. 10
 Guru memberi pengutan terkait dengan materi yang telah dipelajari. menit
 Guru menyampaikan materi selanjutnya.
 Guru menutup pembelajaran dengan berdo’a.
H. PENILAIAN HASIL BELAJAR

1. Penilaian Sikap
a. Lembar Penilaian Sikap Spiritual dan Sosial
Aspek yang dinilai Jumlah
Namasis Religious Tanggung Responsiv Proaktif Jujur Sk nilai Pred
No wa jawab e or ikat
1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4
1. Jaenab √ √ √ √ 14 70 C+

2. Khairuni √ √ √ √ √ 13 65 C+
sa
3. Andri √ √ √ √ √ 15 75 B
Adiman
4. Arif √ √ √ √ √ 13 65 C+
5. Asri √ √ √ √ √ 16 80 B+

6.
Fira √ √ √ √ √ 13 65 C+
7.
Fitri √ √ √ √ √ 14 70 C+
8.
Hartinah √ √ √ √ √ 15 75 B
9.
Isma √ √ √ √ √ 15 75 B

10
Amin √ √ √ √ √ 13 65 C+
11
Reni √ √ √ √ √ 15 75 B
12
Edriawa √ √ √ √ √ 12 60 C-
n
13
Ela Ade √ √ √ √ √ 14 70 C+

Rizkam √ √ √ √ √ 13 65 C-
14
15
Mita R √ √ √ √ √ 14 70 C+
16
Ulfa √ √ √ √ √ 14 70 C+
17
Yatik √ √ √ √ √ 13 65 C-
18
Suciyati √ √ √ √ √ 15 75 B-
19
Aziz √ √ √ √ √ 14 70 C+
20
Fidaris √ √ √ √ √ 14 70 C+
21
Rita √ √ √ √ √ 13 65 C-
22
Suciati √ √ √ √ √ 16 80 B+
b. Rubik PenilaianSikap

Rubrik Skor

Sama sekali tidak menunjukkan usaha sungguh-sungguh dalam melakukan 1


kegiatan

Menunjukkan usaha sungguh-sungguh dalam melakukan kegiatan tetapi 2


masih sedikit dan belum konsisten

Menunjukkan adanya usaha sungguh-sungguh dalam melakukan kegiatan 3


yang cukup sering dan mulai konsisten

Menunjukkan adanya usaha sungguh-sungguh dalam melakukan kegiatan 4


secara terus menerus dan konsisten

Pedoman nilai sikap;

Skor = Jumlah perolehan angka seluruh aspek

skor yang diperoleh


Nilai = x100
Skor maximal

Konversinilai = (Nilai/100) x 4

Kategori nilai dapat dilihat pada table konversi nilai sikap (K, C, B, SB)
c. Aspek Penilaian sikap

No Aspek Keterangan

1 Relegius Peserta didik mampu menghayati dan mengamalkan


ajaran agama yang dianutnya.

2 TanggungJawab Peserta didik mengamalkan prilaku bertanggung jawab


dengan hasil yang dicapai dalam proses pembelajaran
yang diberikan.

3 Responsive Peserta didik mampu merespon dalam menjawab


pertanyaan yang diberikan oleh guru

4 Proaktif Peserta didik aktif dalam proses pembelajaran baik dalam


diskusi, mengerjakan latihan, tugas dan ulangan yang
diberikan.

5 Jujur Peserta didik dalam mengerjakan soal latihan maupun


ulangand engan jujur.
2. PenilaianPengetahuan
a. Teknik : tektulis
b. Bentuk : uraian
No Indikator Jeniss Instrumen skor
oal
1 Menelaah isi dan strktur teks uraian 1.Jelaskanstruktur 1-25
eksposisi (berupa artikel ilmiah teks eksposisi
popular dari Koran/ majalah) yang 2.Jelaskan kaidah 1-25
diperdengarkan dan dibaca kebahasaan teks
eksposisi

2 Menyajikan gagasan, pendapat ke uraian 1.Buatlah satu 1-50


dalam bentuk teks eksposisi berupa contoh teks
yang artikel ilmiah populer eksposisi tentang
(lingkungan hidup, kondisi sosial,dan/ lingkungan hidup
atau keragaman budaya,dll) secara atau lingkungan
lisan dan tertulis dengan sosial.
memperhatikan struktur, unsur
kebahasaan, aspek lisan

3. Penilaian keterampilan
a. Teknik : tes tulis
b. Bentuk : uraian
c. Instrumen
 Jelaskan struktur teks eksposisi!
 Jelaskan kaidah kebahasaan teks eksposisi!
 Sebutkan ciri- ciri teks eksposisi!
Indikator Jenis Teknik penilaian Skor
tes
1. Membuat teks
Uraian Tes tulis 10-100
eksposisi dengan
memmperhatikan
struktur dan unsur
kebahasaan

d. PedomanPenskoran

Aspek Skor
 Jawabansempurna
100
 Jawabankurangsempurna
75
 Jawabantidaksempurna
10

Skormaksimal 100
Soal
1. Jelaskanstrukturteks eksposisi!
2. Jelaskan kaidah kebahasaan dalam teks eksposisi!
3. Buatlah contoh teks eksposisi tentang lingkungan hidup,sosial, maupun budaya!

Kunci jawaban
1. Pengertian teks eksposisi
Teks eksposisi adalah sebuah karangan yang di dalamnya mengandung sebuah
informasi yang isi dari paragrap tersebur ditulis dengan tujuan memberikan
pengertian dengan gaya penulisan yang singkat, padat, dan akurat.

2. Cirri-ciri teks eksposisi


a. gaya informasinya mengajak.
b. penyampaian teksnya jelas dan menggunakan bahasa yang baku.
c. menjabarkan informasi-informasi pengetahauan.
d. teks eksposisi bersifat netral dan objektif.
e. menggunakan sebuah fakta

3. Struktur teks eksposisi


Ada beberapa struktur yang membangun teks eksposisi yaitu:.
a. Tesis atau pernyataan pendapat
Bagian yang berisi sudut pandang dari penulis terhadap setiap masalah yang akan
dibahas topiknya.
b. Argumentasi
Bukti atau pendapat yang digunakan untuk mengokohkan sebuah pendapat.
c. Penegasan ulang pendapat
Kesimpulan tesis dan penguat argumentasi yang ditunjang oleh pakta.
4. Kaidah teks eksposisi
Unsur kebahasaan yaitu bagian-bagian yang menyusun teks eksposisi. Unnsur
kebahasaan yang ada pada teks eksposisi diantaranya adalah pronominal,, konjungsi,
dan kata leksikal.
a. pronominal
kata ganti seseorang yang dapat digunakan terutaama pada saat pernyataan pendapat
peribadi diungkapkan.
b. konnjungsi
konjungsi atau kata penghubung yang digunakan dalam tek eksposisi untuk
memperkuat argumentasi.
c. kata leksikal
1. verba : kata yang mengandung makna dasar perbuatan
2. nomina : kata yang mengacu pada kata benda
3. adjektiv ; kata yang digunakan untuk menggaambarkan sifat atau keadaan seorang,
benda, dan binatang.
4. adverbial : kata keterangan
5. contoh teks eksposisi

Peningkatan Pendidikan

Pendidikan adalah hal yang paling efekif dalam memperbarui dunia.Hal tersebut
dikarenakan pendidikan dapat digunakan sebagai batu loncatan untuk mengetahui segala
informasi serta ilmu yang ada.
Banyak sekali upaya yang dilakukan oleh pihak pemerintah contohnya Indonesia
dalam melakukan pembangunan gedung sekolah bahkan sampai melakukan kegiatan bebas
biaya sekolah atau sekolah gratis.Di Indonesia peningkatan upaya pendidikan memang
tergolong lumayan baik.Selain itu hal paling utama ialah harus ada minat siswa untuk
berprestasi dan belajar. Hal tersebut akan mempermudah pemerintah agar tingkat pendidikan
pada siswa semakin meningkat. Sehingga para penerus bangsa dapat memberikan yang
terbaik bagi Bangsa dan Negaranya.
Jika peserta didik semakin aktif sert diimbangi dengan fasilitas yang baik dapat
melakukan kerja sama maka akan meningkatkan martabat Indonesia dikalangan negara negra
di dunia. Jika hal tersebut terjadi maka akan menarik perhatian investor asing untuk
menanamkan modalnya dinegara ini sehingga tingkat ekonomi masyarakat dalam negeri
semakin meningkat. Peningkatan pedidikan tersebut harus diimbangi dengan kompetensi
maupun kualitas guru yang bagus.

Mengetahui,

KepalaSekolah, Guru Mata Pelajaran,

Dra. Titin Dra Untari, MP.d Mahyudin


NIDN. NIM.116110022
LEMBARAN KERJA PESERTA DIDIK (LKPD)

A. KompetensiDasar

3.6 Menelaah isi dan strktur teks eksposisi (berupa artikel ilmiah popular
dari Koran/ majalah) yang diperdengarkan dan dibaca

4.6Menyajikan gagasan, pendapat ke dalam bentuk teks eksposisi berupa


yang artikel ilmiah populer (lingkungan hidup, kondisi sosial,dan/ atau
keragaman budaya,dll) secara lisan dan tertulis dengan memperhatikan
struktur, unsur kebahasaan, aspek lisan

Indikator
3.6.1 Mengidentifikasi struktur teks eksposisi

3.6.2 Menelaah kaidah kebahasaan teks eksposisi


4.6.1 Menyajikan gagasan kedalam bentuk teks eksposisi dengan memperhatikan struktur
penulisan teks
4.6.2Menyunting teks eksposisi

B. Materi pembelajaran

Teks Eksposisi
Pengertian teks eksposisi
Teks eksposisi adalah sebuah karangan yang di dalamnya mengandung sebuah
informasi yang isi dari paragrap tersebur ditulis dengan tujuan memberikan
pengertian dengan gaya penulisan yang singkat, padat, dan akurat.
Peningkatan Pendidikan

Pendidikan adalah hal yang paling efektf dalam memperbarui dunia. Hal tersebut
dikarenakan pendidikan dapat digunakan sebagai batu loncatan untuk mengetahui segala
informasi serta ilmu yang ada
Banyak sekali upaya yang dilakukan oleh pihak pemerintah contohnya Indonesia
dalam melakukan pembangunan gedung sekolah bahkan sampai melakukan kegiatan bebas
biaya sekolah atau sekolah gratis.Di Indonesia peningkatan upaya pendidikan memang
tergolong lumayan baik.Selain itu hal paling utama ialah harus ada minat siswa untuk
berprestasi dan belajar. Hal tersebut akan mempermudah pemerintah agar tingkat pendidikan
pada siswa semakin meningkat. Sehingga para penerus bangsa dapat memberikan yang
terbaik bagi Bangsa dan Negaranya.
Jika peserta didik semakin aktif sert diimbangi dengan fasilitas yang baik dapat
melakukan kerja sama maka akan meningkatkan martabat Indonesia dikalangan negara negra
di dunia. Jika hal tersebut terjadi maka akan menarik perhatian investor asing untuk
menanamkan modalnya dinegara ini sehingga tingkat ekonomi masyarakat dalam negeri
semakin meningkat. Peningkatan pedidikan tersebut harus diimbangi dengan kompetensi
maupun kualitas guru yang bagus.

soal
1. Identifikasilah isi dan struktur dalam teks eksposisi tersebut!
2. Tentukan unsur kebahasaan dalam teks tersebut!
3. Suntinglah teks eksposisi tersebut!

Anda mungkin juga menyukai