Anda di halaman 1dari 2

PEMERINTAH KABUPATEN SUMENEP

DINAS KESEHATAN
P U S K E S M A S AR J A S A
JL.Raya Arjasa No 2 Arjasa 69491 Telp. (0327) 311118
E- mail : puskesmasarjasa@yahoo.com
SUMENEP

KEPUTUSAN
KEPALA PUSKESMAS ARJASA
KABUPATEN SUMENEP
NOMOR : 188/ / /435.102.129/2017

TENTANG
ATURAN TATA NILAI, BUDAYA DALAM PELAKSANAAN UKM

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA


KEPALA PUSKESMAS ARJASA

Menimbang : a. bahwa dalam rangka meningkatkan fungsi puskesmas yang


terdiri dari bermacam-macam program yang diharapkan
dapat bekerjasama secara terpadu agar tujuan puskesmas
dapat berjalan dengan baik dan lancar ;

b. bahwa untuk meningkatkan keterpaduan kerja antar


program dan meningkatkan produktifitas kerja, maka
diperlukan keputusan Tata Nilai budaya dalam pelaksanaan
Program;

c. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud


dalam butir a dan b, perlu ditetapkan dengan Keputusan
Kepala Puskesmas Arjasa tentang Aturan, tata nilai dalam
pengelolaan dan pelaksanaan UKM;
Mengingat : 1. Undang – Undang Nomor 36 Tahun 2009 tentang
Kesehatan (Lembaran Negara RI Tahun 2009 Nomor 144,
Tambahan Lembaran Negara RI Nomor 5063);
2. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 75
Tahun 2014 tentang Pusat Kesehatan Masyarakat;
3. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 46
Tahun 2015 tentang Akreditasi Puskesmas, Klinik Pratama,
Tempat Praktek Mandiri Dokter, dan Tempat Praktek Mandiri
Dokter Gigi;
4. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 71
Tahun 2013 tentang Pelayanan Kesehatan pada Jaminan
Kesehatan Nasional;
5. Keputusan Menteri Kesehatan nomor
1228/Menkes/SK/II/2004 tentang Kebijakan Dasar Pusat
Kesehatan Masyarakat;
MEMUTUSKAN
Menetapkan : KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS ARJASA TENTANG
ATURAN TATA NILAI, BUDAYA DALAM PELAKSANAAN UKM
PUSKESMAS ARJASA

KESATU : Melaksanakan komunikasi dan koordinasi antar program dalam


penyusunan rencana kegiatan maupun dalam pelaksanaan
kegiatan program;
KEDUA : Pelaksana kegiatan agar melaporkan hasil kegiatan kepada
penanggung jawab program dan selanjutnya penanggung jawab
program melaporkan kepada Kepala Puskesmas ;
KETIGA : Surat Keputusan ini mulai berlaku sejak tanggal ditetapkan, dan
apabila ternyata terdapat kekeliruan dalam surat keputusan ini
akan diadakan perbaikan seperlunya

Ditetapkan di : Sumenep
Pada tanggal : ...........
Kepala Puskesmas Arjasa

H.D.MUSAID, S.Kep.,Ns
NIP. 19630317 198303 1 006

Anda mungkin juga menyukai