Anda di halaman 1dari 2

RENCANA PEMENUHAN MUTU SEKOLAH

Standar Rekomendasi Program Kegiatan Volume (tahun) Kebutuhan Sumber Daya


1 2 3 4 5 6 7
1. Standar
Kompetensi
2. Standar Isi

3. Standar Proses

4. Standar Penilaian
Pendidikan
5. Standar Pendidik
dan Tenaga
6. Standar Sarana
dan Prasarana
7. Standar
Pengelolaan
8. Standar
Pembiayaan

Keterangan:
Rekomendasi : berisi catatan, arahan, saran dan/atau masukan untuk perbaikan dan peningkatan yang didasarkan pada permasalahan yang muncul
Program : Merupakan upaya untuk mencapai sasaran pemenuhan mutu yang diambil dari hasil rekomendasi rapot mutu.
Kegiatan : Tindakan yang akan dilakukan di dalam suatu program:
- Dirumuskan sebagai tindakan dalam memenuhi atau menjawab tantangan yang telah ditetapkan.
- Mengarah pada pencapaian tantangan yang telah dirumuskan dengan efektif dan efisien dari segi biaya, waktu dan penggunaan sumberdaya.
Sasaran : Sesuatu yang menjadi tujuan dari kegiatan. Satu sasaran dapat dicapai melalui satu atau beberapa program.
Penanggungjawab : Orang yang bertanggung jawab terahadap program/ kegiatan
Indikator Keberhasilan : Sesuatu yang dapat memberikan (menjadi) petunjuk atau keterangan atau tanda kegiatan itu berhasil.
Pihak yang terlibat : Unsur-unsur yang dilibatkan dalam pelaksanaan program/ kegiatan
Target yang akan dicapai : Penjabaran dari tujuan secara teratur, yang akan dicapai/ dihasilkan secara nyata dari program/ kegiatan
Sumber Daya : berisi orang atau panitia yang dapat diberdayakan dalam pelaksanaan kegiatan

Anda mungkin juga menyukai