Anda di halaman 1dari 7

NAMA : WAHYU USWATUN KHASANAH

NIM : 4301416051

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN


Sekolah : Sekolah Menengah Atas
Mata Pelajaran : Kimia
Materi Pokok : Teori VSEPR
Kelas/Semester : X/I
Alokasi Waktu : 6 x 45 menit (6JP , 2 Minggu)

A. Kompetensi Inti

KI 1 : Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya

KI 2 : Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli


(gotong royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan pro-aktif dan
menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam
berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam
menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.
KI 3 : Memahami ,menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual, konseptual,
prosedural berdasarkan rasa ingintahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi,
seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan,
kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta
menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai
dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah.
KI 4 : Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait
dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan
mampu menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan

B. Tujuan Pembelajaran
Melalui penerapan model pembelajaran Discovery Learning berpendekatan SETS peserta
didik dapat bekerja mandiri dan jujur dalam menentukan bentuk molekul berdasarkan teori
pasangan elektron kulit valensi (VSEPR) dengan benar.

C. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi

Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi


3.6 Menerapkan teori pasangan 3.6.1 Siswa dapat mengidentifikasi PEI
electron valensi (VSEPR) dan dan PEB suatu senyawa yang
domain elektron untuk ditanyakan
3.6.2 Siswa dapat menjelaskan teori
menentukan bentuk molekul
VSEPR
3.6.3 Siswa dapat menentukan bentuk
molekul senyawa pada
permasalahan yang diberikan guru
dengan teori VSEPR
3.6.4 Siswa dapat menerapkan teori
VSEPR untuk menyelesaikan
soal-soal

4.6 Membuat model bentuk 4.6.1 Siswa dapat merancang bentuk


molekul dengan menggunakan molekul suatu senyawa pada
bahan-bahan yang ada di permasalahan yang berkaitan
dengan lingkungan berdasarkan
lingkungan sekitar atau
teori VSEPR dengan media
perangkat lunak kimia plastisin/balon
4.6.2 Siswa menampilkan hasil
rancangan bentuk molekul
berdasarkan teori VSEPR

D. Materi Ajar

1. Teori VSEPR
Analisis Materi Pembelajaran SETS topik bentuk molekul (Teori VSEPR)
SAINS ENVIRONMENTAL
1) Faktual : kolam renang biasanya Dampak kaporit bagi lingkungan
mengandung kaporit yang berbahaya bagi
tubuh
2) Konseptual : bentuk molekul kaporit
dengan teori VSEPR
3) Prosedural : langkah-langkah
pembuatan peraga bentuk molekul
TECHNOLOGY SOCIETY
Membuat poster mengenai bahaya kaporit Dampak kaporit bagi masyarakat
dan peraga (molymod) bentuk molekul
kaporit

D. Pendekatan, Model dan Metode Pembelajaran.

 Pendekatan : Sains, Lingkungan, Teknologi dan Masyarakat.


 Model : Discovery Learning
 Metode : Ceramah, tanya jawab, diskusi dan pemberian tugas.
E. Media Pembelajaran.

 LCD+ Proyektor
 Alat Tulis
 Plastisin/balon

F. Sumber Belajar
Bauer, R. C. and Birk, J. P. (2007) A Conceptual Introduction to
Chemistry. New York : McGraw-Hill Companies
Chang, R. (2010) Chemistry.New York: McGraw-Hill Companies
Ebbing, D. D. and Gammon, S. D. (2009) General Chemistry. Boston:
Houghton Mifflin Company
Watoni, H and Dini K, Meta J. (2016) Kimia untuk Siswa SMA Kelas
X.BANDUNG:Yrama Widya

Artikel bahaya kaporit dll Jurnal Penelitian,Koran, Informasi Sejarah

G. Langkah-Langkah Pembelajaran.
Fase Kegiatan Guru Kegiatan Siswa

Kegiatan  Guru membuka pelajaran dengan  Siswa menjawab


Awal mengucapkan salam. salam.
 Guru memeriksa daftar hadir siswa.
(3 menit)  Memotivasi siswa dengan bercerita  Siswa memperhatikan
dan bertanya peristiwa seputar Society, dan menjawab
Kegiatan dampak penggunaan kaporit di environ pertanyaan.
Inti (85 kolam renang mental
menit)  Guru mengemukakan kepada siswa  Siswa menyimak dan
bahwa pembelajaran yang dilakukan menuliskan topik yang
Kegiatan akan berbeda dari biasanya. Guru akan dipelajari.
penutup menjelaskan kepada siswa bahwa
(2 topik pembelajaran bersumber dari  Siswa mendengarkan
menit) artikel yang berjudul 5 bahaya dan mengajukan
kaporit. Isi artikel tersebut berkaitan pertanyaan bila ada hal
Science
dengan kegunaan dan bahaya zat yang belum
kaporit. Terlebih dahulu guru dimengerti.
mengaitkannya dengan materi yang
lalu.  Siswa menerima
 Guru menjelaskan bahwa siswa artikel.
harus membaca dan mendalami isi  Siswa membaca,
artikel tersebut kemudian melakukan mempelajari dan
curah pendapat berupa pegajuan mendalami isi artikel
pertanyaan bebas yang masih dalam serta membuat
koridor artikel tersebut. Kemudian pertanyaan.
mereka menjawabnya sendiri secara
diskusi kelompok.  Siswa menuliskan
 Guru memberikan artikel. pertanyaan di papan
tulis.
 Guru meminta siswa membaca,  Siswa mendengarkan
mempelajari dan mendalami isi dan menjawab
artikel yang telah diberikan serta pertanyaan yang ada.
mengingatkan pada siswa untuk
mengajukan pertanyaan berkaitan  Siswa mencari
dengan artikel sebagai bentuk curah kelompoknya.
pendapat. Pertanyaan tersebut Diharapkan jumlah
nantinya diklarifikasi oleh guru dan anggota kelompok dan
dijawab oleh siswa sendiri. Alokasi jumlah pertanyaan
waktu yang diberikan pada siswa yang ada terdistribusi
untuk membaca dan membuat secara merata.
pertanyaan adalah 30 menit.
 Guru meminta siswa untuk  Siswa memperhatikan
menuliskan pertanyaan mereka di dan mencatat
papan tulis. penjelasan guru serta
 Melakukan klarifikasi terhadap mengajukan pertanyaan
sejumlah pertanyaan. Pertanyaan bila perlu.
yang ada dilempar kembali pada
siswa untuk dijawab.  Siswa menerima
 Meminta pada siswa untuk format dan mengisinya
menjawab pertanyaan yang belum serta melakukan
bisa dijawab pada pertemuan ini konsultasi.
secara berdiskusi kelompok.
Kelompok didasarkan pada masing-  Siswa menyerahkan
masing minat individu pada sejumlah format perencanaan
pertanyaan yang ada dan masih kerja siswa yang telah
belum bisa dijawab. diisi.
 Siswa diingatkan untuk
mengumpulkan jawaban pertanyaan  Siswa mendengarkan.
yang mereka pilih pada pertemuan
yang akan datang.  Siswa menjawab
 Menjelaskan pada siswa bahwa salam.
technology jawaban pertanyaan mereka harus
dikembangkan menjadi bentuk
poster dan molymod yang dibuat dari
plastisinuntuk presentasi pada
pertemuan yang ketiga.
 Membagikan format rekam jejak
kerja satu lembar dan format
perencanaan kerja dua lembar pada
masing-masing kelompok. Format
perencanaan kerja satu untuk guru
dan yang lain untuk dokumentasi
kelompok untuk kepentingan
pembuatan poster dan molymod
yang dibuat dari plastisinserta
meminta siswa mengisinya secara
berkelompok dengan melakukan
konsultasi seperlunya pada guru.
 Guru meminta siswa mengumpulkan
format perencanaan kerja yang telah
diisi untuk penetapan.

 Mengingatkan siswa untuk


melaksanakan program kerja yang
telah mereka buat, baik di sekolah
maupun di luar sekolah sedangkan
untuk rekam jejak kerja dikumpulkan
pada pengumpulan poster.
 Menutup kegiatan pembelajaran
dengan mengucapkan salam.

Pertemuan 2 : 3 jp

Tahapan Kegiatan Guru Kegiatan Siswa

Kegiatan  Membuka pelajaran dengan  Menjawab salam.


awal (3 mengucapkan salam.
menit)  Memeriksa kehadiran siswa.  Siswa mendengarkan
 Menjelaskan pada siswa bahwa pada dan atau mengajukan
pertemuan kali ini kegiatannya adalah pertanyaan bila perlu.
pengembangan tema untuk poster dan
molymod yang dibuat dari
plastisindari spesialisasi pertanyaan
dan pelaksanaan kegiatan kerja.

Kegiatan  Meminta siswa untuk menyerahkan  Menyerahkan


inti (85 jawaban pertanyaan yang menjadi jawaban pertanyaan.
menit) spesialisasi mereka pada masing-
masing kelompok.  Berkumpul pada
 Meminta siswa untuk berkumpul pada kelompoknya
kelompoknya masing-masing. masing-masing.
 Melakukan diskusi
 Memberikan kesempatan pada siswa untuk
untuk melakukan pengembangan tema mengembangkan dan
dari spesialisasi pertanyaan. identifikasi tema
untuk pembuatan
 Meminta siswa untuk melanjutkan poster.
kegiatan yang telah direncanakan pada  Melanjutkan kegiatan
perencanaan kerja sebelumnya. kerja.
 Membimbing siswa untuk
menemukan konsep yang mapan dari  Melakukan kegiatan
pengembangan tema dan memberikan diskusi dan konsultasi
konsultasi untuk pembinaan. pada guru.
 Meminta pada kelompok untuk
menyerahkan notulensi kegiatan  Masing-masing
mereka untuk melihat perkembangan kelompok
kerja yang terjadi. menyerahkan
notulensi
perkembangan kerja
mereka.

Kegiatan  Mengingatkan pada siswa untuk  Memperhatikan dan


penutup ( mengumpulkan poster dan molymod mendengarkan.
2 menit) yang dibuat dari plastisinmereka dan
mempresentasikannya disertai format  Menjawab salam.
rekam jejak kerja yang telah diisi pada
pertemuan berikutnya.
 Menutup pelajaran dengan
mengucapkan salam.

Pertemuan 3 : 3jp

Tahapan Kegiatan Guru Kegiatan Siswa

Kegiatan  Membuka pelajaran dengan  Menjawab salam.


awal ( 3 mengucapkan salam.
menit)  Memeriksa kehadiran siswa.  Memperhatikan.
 Menjelaskan pada siswa bahwa pada
pertemuan kali ini adalah presentasi  Mengumpulkan poster
technology kelas oleh siswa. dan molymod yang
 Meminta siswa mengumpulkan poster dibuat dari plastisindan
dan molymod yang dibuat dari format rekam jejak
plastisinkelompoknya masing-masing kerja yang telah diisi.
disertai dengan isian rekam jejak kerja
mereka.

Kegiatan  Meminta masing-masing kelompok  Masing-masing


inti ( 85 untuk melakukan presentasi di depan kelompok
menit) kelas. mempresentasikan
posternya di depan
 Menjadi fasilitator dan moderator di kelas.
depan kelas.  Interaksi kelas dalam
bentuk diskusi.
 Memberikan penguatan pada hasil  Memperhatikan
diskusi (penguatan berupa konsep- penjelasan guru.
konsep penting).  Mencatat penjelasan
 Memberikan penjelasan atau komentar guru.
bila perlu.
 Membimbing siswa dalam diskusi
kelas.

Kegiatan  Setelah semua presentasi selesai, guru  Memperhatikan dan


penutup menutup diskusi kelas dengan menyimak penjelasan
(3 menit) memberikan komentar untuk kegiatan guru.
diskusi yang telah dilakukan.
 Menyimpulkan hasil pembelajaran  Menyimpulkan hasil
yang telah dilakukan. pembelajaran.
 Menginformasikan pada siswa bahwa  Memperhatikan
pada pertemuan berikutnya akan penjelasan guru.
diadakan evaluasi.
 Menutup pelajaran dengan  Menjawab salam.
mengucapkan salam.

H. Penilaian.
 Pengetahuan
Tes formatif dalam bentuk soal isian
 Sikap
Penilaian sikap dilakukan dengan menilai sikap siswa selama pembelajaran
berlangsung dan penilaian terhadap kehadiran siswa.
 Ketrampilan
Penilaian presentasi dengan angket peer assesment yaitu setiap kelompok menilai
kelompok lainnya dengan angket yang disediakan

Anda mungkin juga menyukai