Anda di halaman 1dari 16

PENDELEGASIAN

DEFINISI DELEGASI
 Pendelegasian adalah bagian dari manajemen
yang memerlukan latihan manajemen profesional
dan dikembangkan untuk dapat menerima
pendelegasian tanggungjawab serta struktural
(Swanburg, 2000).
 Delegation is the transfer of responsibility for the
performance of an activity from one person to
another with the former retaining accountability
for the outcome.
Konsep Delegasi (Vestal, 1994:91)

TANGGUNG AKUNTABILITAS
JAWAB

OTORITAS
KONSEP DELEGASI
1. Tanggung jawab: suatu rasa tanggung jawab
terhadap penerimaan tugas.
2. Akuntabilitas: Kemampuan seseorang dalam
melaksanakan tugas limpah.
3. Wewenang: Pemberian hak dan kekuasaan
penerima tugas limpah u/ mengambil suatu
keputusan terhadap tugas yg dilimpahkan.
5 tepat pendelegasian
 Tepat Tugas
 Tepat Keadaan
 Tepat Orang
 Tepat pengarahan / komunikasi
 Tepat Pengawasan / evaluasi
Proses pendelegasian
 1. Tetapkan tugas
 2. Tentukan delegasi
 3. Tentukan tugas
 4. Mencapai kesepakatan
 5. Monitor kinerja dan
 6. memberikan umpan balik
KETIDAKEFEKTIFAN DELEGASI
 UNDER DELEGASI  pelimpahan terlalu sedikit
 Manajer perawat sering berasumsi bahwa mereka dapat
melakukannya sendiri menjadi lebih baik & lebih cepat
 porsi pelimpahan wewenang bagi staf terbatas.
 Adanya kekhawatiran yang berlebihan dari manajer
terhadap yang didelegasikan  berakibat staf bosan,
malas, tidak efektif
KETIDAKEFEKTIFAN DELEGASI
 OVER DELEGASI: Pemberian delegasi berlebihan
 Berdampak penggunaan waktu yang sia-sia
 Akibat keterbatasan manajer untuk memantau &
menghabiskan waktu dalam tugas organisasi.
 Staf merasa terbebani & seringkali menyalahgunakan
wewenang.
KETIDAKEFEKTIFAN DELEGASI
 Improperly delegating ; PELIMPAHAN TIDAK TEPAT
 Kesalahan dalam waktu, orang, dan alasan delegasi
karena hanya faktor senang/tidak senang
 Subjektivitas manajer muncul.
PEDOMAN PELIMPAHAN WEWENANG YG EFEKTIF
1. Rencanakan ke depan
2. Identifikasi keterampilan dan level yang
diperlukan
3. Pilih orang yang paling cakap
4. Komunikasikan tujuan dengan jelas
5. Berdayakan delegasi
6. Tetapkan batas waktu dan pantau kemajuan
7. Model peran: berikan panduan
8. Mengevaluasi kinerja
9. Penghargaan prestasi
KAPAN PENDELEGASIAN?
 Tugas rutin
 Tugas yg tidak cukup waktu
 Penyelesaian masalah  menjadi tantangan staf.
Diperlukan perhatian & bimbingan khusus kepada
penerima limpah
 Peningkatan kemampuan  proses pembelajaran
tidak perlu didelegasikan
 Disiplin dlm pemberian wewenang (mis. Deadline)
 Bertanggung jawab thd pembinaan moral staf
 Kontrol
 Hindari kesalahan dlm penyampaian pendelegasian
KEGAGALAN DELEGASI & RESISTENSI STAF

 GAGAL?
 Manajer perfeksionis
 Ketakutan: delegasi gagal, akan lebih baik bila
dilakukan sendiri, penumpukan kerja
 Tidak senang thd pendelegasian itu
 Tidak berpikir bhw stafnya siap/mengharapkan
pendelegasian
 Pengalaman buruk dg pendelegasian
 Tidak tahu cara pendelegasian
KEBERHASILAN DELEGASI
1. Komunikasi yg jelas & lengkap
2. Ketersediaan sumber & sarana
3. Monitoring  PP menjadi konsultan & problem
solver
4. Pelaporan kemajuan tugas limpah serta melakukan
tindak lanjut/memberi masukan thd laporan itu.
Keuntungan pendelegasian
 Membuat pekerjaan lebih mudah.
 Meningkatkan efisiensi.
 Meningkatkan efektivitas karyawan.
 Mengembangkan karyawan.
 Memastikan bahwa orang yang tepat melakukan
pekerjaan yang benar.

Anda mungkin juga menyukai

  • LK Isk
    LK Isk
    Dokumen14 halaman
    LK Isk
    mukti susi okviatri
    Belum ada peringkat
  • Askep KAD
    Askep KAD
    Dokumen13 halaman
    Askep KAD
    mukti susi okviatri
    Belum ada peringkat
  • ASKEP Rvsi
    ASKEP Rvsi
    Dokumen23 halaman
    ASKEP Rvsi
    mukti susi okviatri
    Belum ada peringkat
  • Makalah Overdosis
    Makalah Overdosis
    Dokumen12 halaman
    Makalah Overdosis
    mukti susi okviatri
    Belum ada peringkat
  • MPKP
    MPKP
    Dokumen20 halaman
    MPKP
    mukti susi okviatri
    Belum ada peringkat
  • Soal Glaukoma
    Soal Glaukoma
    Dokumen11 halaman
    Soal Glaukoma
    mukti susi okviatri
    Belum ada peringkat
  • Askep Anak Hidrosepalus
    Askep Anak Hidrosepalus
    Dokumen21 halaman
    Askep Anak Hidrosepalus
    mukti susi okviatri
    Belum ada peringkat
  • Pathway Hidrosefalus
    Pathway Hidrosefalus
    Dokumen1 halaman
    Pathway Hidrosefalus
    mukti susi okviatri
    Belum ada peringkat
  • Terapi Main Bola
    Terapi Main Bola
    Dokumen16 halaman
    Terapi Main Bola
    mukti susi okviatri
    Belum ada peringkat