Anda di halaman 1dari 5

Nomor :

Revisi ke :
Berlaku Tgl. :

Standar Operasional Prosedur ( SOP )


MONITORING PEMELIHARAAN PERALATAN
MEDIS DAN NON MEDIS

Ditetapkan
Kepala UPT Puskesmas Tirtomoyo I

dr. ROKHMAWATI SHOLIKHAH


NIP. 19750501 200501 2 017

PEMERINTAH KABUPATEN WONOGIRI


DINAS KESEHATAN
UPT PUSKESMAS TIRTOMOYO I
JL. Pemuda Tirtomoyo Wonogiri 57672
Telp. (0273) 4631095
Email:puskesmas.tirtomoyo1@gmail.com
MONITORING PEMELIHARAAN
PERALATAN MEDIS DAN NON MEDIS
No.Dokumen :
ADM/II/SOP/II/201
7/
SOP Nomor Revisi : …
Tanggal : 2 Januari 2017
Terbit
Halaman : 1/2
UPT dr. ROKHMAWATI S.
Puskesmas NIP. 19750501
Tirtomoyo I 200501 2 017

A. Pengertian Kegiatan yang difokuskan untuk membahas, memelihara dan


memperbaiki peralatan medis dan non medis.
B. Tujuan Terpeliharanya sarana dan prasarana sesuai yang
dipersyaratkan.
C. Kebijakan SK Kepala Puskesmas Nomor
Tentang Pemeliharaan Peralatan medis dan non medis.
D. Referensi -

E. Alat dan bahan 1. Formulir pemeliharaan peralatan medis dan non medis
2. Notulen
3. Formulir monitoring
F. Langkah- 1. Koordinator pemeliharaan peralatan medis dan nonmedis
langkah
menyusun formulir monitoring pemeliharaan peralatan
medis dan non medis,
2. Kepala puskesmas melalui Tata Usaha mengundang
pelaksana pemeliharaan peralatan medis dan nonmedis
untuk menghadiri rapat monitoring,
3. Kepala puskesmas/koordinator pemeliharaan peralatan
medis dan nonmedis memimpin rapat monitoring,
4. Pelaksana pemeliharaan melaporkan hasil pemeliharaan
terhadap peralatan medis dan nonmedis,
5. Pemimpin rapat (Tata Usaha/ kepala puskesmas) mengisi
formulir monitoring sesuai dengan laporan hasil
pemeliharaan,
6. Pemimpin rapat dan peserta rapat melakukan diskusi dan
penelaahan masalah untuk peralatan medis dan nonmedis
yang tidak berfungsi dengan baik,
7. Pemimpin dan peserta rapat menyusun rencana tindak
lanjut pemeliharaan sarana dan prasarana puskesmas.
8. Koordinator pemeliharaan mencatat hasil rapat monitoring
pada notulen rapat.

Diagram alir
Diagram Mikro

menyusun mengundang Kapusk/koord. Pelaksana


formulir pelaksana pemeliharaan
Pemeliharaan
monitoring pemeliharaan melaporkan hasil
pemeliharaan untuk menghadiri Memimpin rapat pemeliharaan
sarana rapat monitoring peralatan medis
monitoring
prasarana dan nonmedis

menyusun RTL melakukan diskusi Pemimpin rapat


dokumentasi pemeliharaan dan penelaahan mengisi formulir
peralatan medis masalah untuk monitoring sesuai
dan nonmedis peralatan yang tidak dengan laporan
berfungsi dengan baik hasil pemeliharaan

G. Hal-hal yang -
perlu
diperhatikan
H. Unit terkait 1. Ka subbag TU
2. Bidan desa
3. Puskesmas Pembantu
I. Dokumen 1. Formulir pemeliharaan peralatan medis dan nonmedis
terkait
2. Daftar Inventaris peralatan medis dan nonmedis

J. Rekam Historis

No Halaman Yang Perubahan Diberlakukan


Dirubah Tanggal
MONITORING PEMELIHARAAN
PERALATAN MEDIS DAN NON MEDIS
No.Dokumen ADM/II/DT/II/2017/
DAFTAR
Nomor Revisi : …
TILIK
Tanggal
: 2 januari 2017
Terbit
Halaman : 1/2
UPT dr. ROKHMAWATI
S.
Puskesmas NIP. 19750501
Tirtomoyo I 200501 2 017

Unit :
Nama Petugas :
Tanggal Pelaksanaan :

N Kegiatan Penting Yang Tertulis Dalam Dilaksanakan Tidak


o Posedur / Langkah – Langkah Ya Tidak Berlaku
1. Apakah Koordinator pemeliharaan menyusun
formulir monitoring pemeliharaan peralatan
medis dan non medis,
2. Apakah Kepala puskesmas melalui Tata Usaha
mengundang pelaksana pemeliharaan
peralatan medis dan nonmedis untuk
menghadiri rapat monitoring,
3 Apakah Kepala puskesmas/koordinator
pemeliharaan peralatan medis dan nonmedis
memimpin rapat monitoring,
4 Apakah Pelaksana pemeliharaan melaporkan
hasil pemeliharaan terhadap peralatan medis
dan nonmedis,
5 Apakah Pemimpin rapat (Tata Usaha/ kepala
puskesmas) mengisi formulir monitoring
sesuai dengan laporan hasil pemeliharaan,
6 Apakah Pemimpin rapat dan peserta rapat
melakukan diskusi dan penelaahan masalah
untuk peralatan medis dan nonmedis yang
tidak berfungsi dengan baik,
7 Apakah Pemimpin dan peserta rapat
menyusun rencana tindak lanjut pemeliharaan
sarana dan prasarana puskesmas.
8 Apakah Koordinator pemeliharaan mencatat
hasil rapat monitoring pada notulen rapat
JumlahTingkat Kepatuhan

Compliance Rate ( CR )

Jumlah Ya
CR = ------------------------ x 100 %
Jumlah Ya + Tidak

CR dikatakan BAIK jika hasilnya > 80 %

Wonogiri,
Pelaksana/ Auditor

.................................

Anda mungkin juga menyukai