Anda di halaman 1dari 2

BAB III

KERANGKA KONSEP

A. KerangkaKonsep

Diabetes Melitus

Diabetes Tipe 1 Diabetes Tipe 2 Diabetes Gestational

Kerusakan sel Glukosa Darah Meningkat Glukosa selama


pancreas kehamilan

Asam Lemak Bebas

Resistensi Insulin

CRP meningkat

Inflamasi

Sumber : Codarto, 2010

Keterangan

: Dilakukan Pemeriksaan

: Tidak Dilakukan Pemeriksaan


B. Penjelasan Kerangka Konsep

Diabetes Melitus (DM) adalah penyakit kronis yang ditandai oleh

hiperglikemia kronis serta kelainan metabolic karbohidrat, lemak dan

protein yang disebabkan oleh kerja insulin yang terganggu. Hiperglikemia

kronis pada penderita Diabetes Melitus akan disertai dengan kerusakan dan

gangguan fungsi beberapa organ tubuh seperti mata, ginjal, syaraf, jantung

dan pembuluh darah (Kemenkes RI, 2011)

DM terdiriatas DM tipe 1 disebut juga IDDM (Insulin Dependent

Diabetes Melitus) atau penyakit diabetes yang terganggu insulin

disebabkan oleh kerusakan pankreas atau penyakit-penyakit lain yang

mengganggu produksi insulin. DM tipe 2 dapat disebut juga dengan

NIDDM (Non Insulin Dependent Diabetes) yang disebabkan oleh pancreas

menghasilkan insulin lebih tinggi dari normal tetapi tubuh dapat

membentuk kekebalan terhadap efeknya. Sedangkan DM gestational adalah

intoleransi glukosa yang dapat diketahui selama penderita hamil (Santoso,

2006)

Pada DM tipe 2 dapat terjadi kelainan metabolisme karena resistensi

insulin yang dapat mempengaruhi metabolism dalam tubuh. Salah satu

komplikasi yang sering terjadi adalah nefropatik diabetic yang merupakan

komplikasi mikrovaskuler. Salah satu cara untuk mengetahui inflamasi

sistemik akut yang ditimbulkan oleh DM tipe 2 adalah dengan mengukur

kadar C-reactive Protein (CRP).

Anda mungkin juga menyukai