Anda di halaman 1dari 12

PETUNJUK PELAKSANAAN

PEKAN OLAH RAGA PELAJAR DAERAH ( POPDA )


KABUPATEN BOYOLALI
TAHUN 2020

A. PENDAHULUAN :

Olahraga merupakan bagian dari Program pembangunan manusia Indonesia


seutuhnya yang harus diselenggarakan dengan cara bertahap, berjenjang dan
berkesinambungan mulai dari usia dini sampai usia dewasa.
Sebagai ajang kegiatan yang melibatkan berbagai aspek terkait, maka POPDA
Tingkat Kabupaten Tahun 2020 harus dipersiapkan secara baik dan terencana. Untuk
itu Petunjuk Pelaksanaan ini dibuat sebagai pedoman Pelaksanaan di Tingkat
Kecamatan maupun di Tingkat Kabupaten.

B. DASAR :
1. UU Nomor 10 Tahun 1950 tentang Pembentukan Provinsi Jawa Tengah;
2. UU Nomor 3 Tahun 2005 tentang Sistem Keolahragaan Nasional;
3. Program Kerja Dinas Pemuda Olahraga Dan Pariwisata Kabupaten Boyolali Tahun
2020.

C. MAKSUD DAN TUJUAN :


Maksud Penyelenggaraan Pekan Olahraga Pelajar Daerah ( POPDA ) Tingkat
Kabupaten Boyolali Tahun 2020 adalah untuk memberikan kesempatan bagi Pelajar di
Kabupaten Boyolali guna mengembangkan bakat di Bidang Olahraga.
Sedangkan yang menjadi tujuan adalah :
1. Memelihara dan meningkatkan persatuan dan kesatuan;
2. Mengukur pembinaan prestasi olahraga pelajar;
3. Sebagai wadah untuk seleksi olahraga dikalangan pelajar.

D. SASARAN :
Secara umum POPDA Tahun 2020 menetapkan sasaran yaitu :
1. Mencetak bibit - bibit atlet pelajar potensial di Kab Boyolali;
2. Sukses Penyelenggaraan Kegiatan ini;

E. WAKTU PELAKSANAAN DAN TEMU TEKNIK :


POPDA SD/MI

Waktu dan Tempat Pelaksanaan


Hari : Senin s/d Kamis
Tanggal : 10 s/d 13 Pebruari 2020
Jam : 07.30 WIB sampai selesai
Tempat : Boyolali ( terlampir )

Temu Teknik dan Keabsahan


Hari : Selasa
Tanggal : 04 Pebruari 2020
Jam : 09.00 WIB
Tempat : AULA Gedung Gagatan
Alun-alun Lor Kragilan
Mojosongo
F. “ MEMBANGUN KARAKTER BANGSA MELALUI OLAHRAGA “

G. CABANG OLAHRAGA DAN NOMOR YANG DIPERTANDINGKAN :

POPDA SD/MI

NO CABOR ATLET NOMOR LOMBA / TANDING

1 BOLA VOLI Putra 1 Beregu


Putri 2 Beregu

2 PANAHAN Putra 1 Ronde Nasional 30 m


2 Ronde Nasional 25 m
3 Ronde Nasional 20 m
4 Ronde Nasional Beregu (3 org)
5 Ronde Compound Total 30 m
6 Ronde Compound Sesi I 30 m
7 Ronde Compound Sesi II 30 m
Putri 8 Ronde Nasional 30 m
9 Ronde Nasional 25 m
10 Ronde Nasional 20 m
11 Ronde Nasional Beregu (3 org)
12 Ronde Compound Total 30 m
13 Ronde Compound Sesi I 30 m
14 Ronde Compound Sesi II 30 m

3 BULU TANGKIS Putra 1 Tunggal


2 Ganda

Putri 1 Tunggal
2 Ganda

4 TAE KWON DO Putra 1 Under 33 Kg


2 Under 35 Kg
3 Under 37 Kg
4 Under 39 Kg
5 Under 41 Kg
6 Over 42 – 47 Kg
7 Pomsae Perorangan
Putri 8 Under 29 Kg
9 Under 31 Kg
10 Under 33 Kg
11 Under 35 Kg
12 Under 37 Kg
13 Over 38 – 43 Kg
14 Pomsae Perorangan

5 KARATE Putra 1 Kata Perorangan


2 Kumite Perorangan (- 35)
3 Kumite Perorangan (+35)
Putri 4 Kata Perorangan
5 Kumite Perorangan (- 30)
6 Kumite Perorangan (+30)

6 ATLETIK Putra 1 Lari 80 m


2 Tolak Peluru ( 3 Kg )
3 Lompat Jauh
4 Estafet 5 x 80 m
Putri 5 Lari 80 m
6 Tolak Peluru ( 2 Kg )
7 Lompat Jauh
8 Estafet 5 x 80 m

7 PENCAK SILAT Putra 1 Tungga Seni


2 E Putra ( 34 – 36 Kg )
3 F Putra ( 36 – 38 Kg )
4 G Putra ( 38 – 40 Kg )
Putri 5 Tunggal Seni
6 E Putri ( 34 – 36 Kg )
7 F Putri ( 36 – 38 Kg )
8 G Putri ( 38 – 40 Kg )

8 RENANG Putra 1 Gaya Bebas 50 m


2 Gaya Bebas 100 m
3 Gaya Bebas 200 m
4 Gaya Kupu-kupu 100 m
5 Gaya Dada 100 m
6 Gaya Punggung 100 m
7 Gaya Ganti Perorangan 200 m

Putri 8 Gaya Bebas 50 m


9 Gaya Bebas 100 m
10 Gaya Bebas 200 m
11 Gaya Kupu-kupu 100 m
12 Gaya Dada 100 m
13 Gaya Punggung 100 m
14 Gaya Ganti Perorangan 200 m
15 Estafet Mix 4 x 100 M G. Bebas
16 Estafet Mix 4 x 100 M G. Ganti

9 SENAM ART Putra 1 Jamur


(3 orang) 2 Lantai
3 Meja Lompat
4 Gelang - Gelang
5 Palang Sejajar
6 Palang Tunggal
7 Serba Bisa
8 Beregu (3 orang)
Putri 9 Lantai
(3 orang) 10 Meja Lompat
11 Balok Keseimbangan
12 Palang Bertingkat
13 Serba Bisa
14 Beregu ( 3 Orang )

SENAM RITMIK Putri 15 Free Hand


(3 orang) 16 Bola
17 Tali
18 Gada
19 Pita
20 Serba Bisa
21 Beregu ( 3 Orang )

10 SEPAK BOLA MINI Putra 1 Beregu

11 SEPAK TAKRAW Putra 1 Beregu


2 Double Event
Putri 1 Beregu
2 Double Event

12 TENIS Putra 1 Tunggal


Putri 2 Tunggal

13 TENIS MEJA Putra 1 Tunggal


2 Ganda
Putri 3 Tunggal
4 Ganda

14 KEMPO Putra / Putri 1 Exsebisi


15 SEPATU RODA Putra / Putri 1 Exsebisi
16 WOODBALL Putra / Putri 1 Exsebisi

POPDA SMP/MTs

NO CABOR ATLET NOMOR LOMBA

1 ATLETIK Putra 1 Lari 100 m


2 Lari 200 m
3 Lari 400 m
4 Lari 800 m
5 Lari 1.500 m
6 Tolak Peluru ( 5 kg )
7 Lempar Lembing ( 700 gr )
8 Lempar Cakram ( 1.5 kg )
9 Lompat Jauh
10 Lompat Tinggi
11 Estafet 4 x 100 m
12 3000 m Jalan Cepat
13 Lari Gawang 100 m

Putri 14 Lari 100 m


15 Lari 200 m
16 Lari 400 m
17 Lari 800 m
18 Lari 1.500 m
19 Tolak Peluru ( 3 kg )
20 Lempar Lembing ( 500 gr )
21 Lempar Cakram ( 1 kg )
22 Lompat Jauh
23 Lompat Tinggi
24 Estafet 4 x 100 m
25 3000 m Jalan Cepat
26 Lari Gawang 100 m

2 BOLA BASKET

3 BOLA VOLI Putra 1 Beregu


Putri 2 Beregu

4 BULU TANGKIS Putra 1 Tunggal


2 Ganda
Putri 3 Tunggal
4 Ganda
5 PANAHAN Putra 1 Ronde Nasional Total Jarak
2 Ronde Nasional Beregu (3org)
3 Ronde Nas eliminasini Individu
4 Ronde Recurve 60 M sesi 1
5 Ronde Recurve 60 M Sesi 2
6 Ronde Recurve Eleminasi Individu
7 Ronde Compound 50 M Sesi 1
8 Ronde Compound 50 M Sesi 2
9 Ronde Compound Eleminasi Individu

Putri 1 Ronde Nasional Total Jarak


2 Ronde Nasional Beregu (3org)
3 Ronde Nas Eliminasini Individu
4 Ronde Recurve 60 M sesi 1
5 Ronde Recurve 60 M Sesi 2
6 Ronde Recurve Eleminasi Individu
7 Ronde Compound 50 M Sesi 1
8 Ronde Compound 50 M Sesi 2
9 Ronde Compound Eleminasi Individu

6 PENCAK SILAT Putra 1 Kelas B ( 33 – 36 Kg )


2 Kelas C ( 36 – 39 Kg )
3 Kelas D ( 39 – 42 Kg )
4 Kelas E ( 42 – 45 Kg )
5 Kelas F ( 45 – 48 Kg )
6 Kelas G ( 48 – 51 Kg )
7 Kelas H ( 51 – 54 Kg )
8 Kelas I ( 54 - 57 Kg )

Putri 9 Kelas B ( 33 – 36 Kg )
10 Kelas C ( 36 – 39 Kg )
11 Kelas D ( 39 – 42 Kg )
12 Kelas E ( 42 – 45 Kg )
13 Kelas F ( 45 – 48 Kg )
14 Kelas G ( 48 – 51 Kg )
15 Kelas H ( 51 – 54 Kg )

7 RENANG Putra 1 Gaya Bebas 50m


2 Gaya Bebas 100 m
3 Gaya Bebas 200 m
4 Gaya Bebas 400 m
5 Gaya Kupu – kupu 50 m
6 Gaya Kupu – kupu 100 m
7 Gaya Kupu – kupu 200 m
8 Gaya Dada 50 m
9 Gaya Dada 100 m
10 Gaya Dada 200 m
11 Gaya Punggung 50 m
12 Gaya Punggung 100 m
13 Gaya Punggung 200 m
14 Gaya Ganti Perorangan 200 m
15 Estafet Gaya Bebas 4 x 100 M
16 Estafet Gaya Ganti 4 x 100 M

Putri 17 Gaya Bebas 50 m


18 Gaya Bebas 100 m
19 Gaya Bebas 200 m
20 Gaya Bebas 400 m
21 Gaya Kupu – kupu 50 m
22 Gaya Kupu – kupu 100 m
23 Gaya Kupu – kupu 200 m
24 Gaya Dada 50 m
25 Gaya Dada 100 m
26 Gaya Dada 200 m
27 Gaya Punggung 50 m
28 Gaya Punggung 100 m
29 Gaya Punggung 200 m
30 Gaya Ganti Perorangan 200 m
31 Estafet Gaya Bebas 4 x 100 M
32 Estafet Gaya Ganti 4 x 100 M

8 SEPAK BOLA

9 SEPAK TAKRAW Putra 1 Regu ( 5 Orang )


2 Double Event

Putri 3 Regu ( 5 Orang )


4 Double Event

10 TAE KWON DO Putra 1 Under 39 kg (<39 Kg)


2 Under 42 kg
3 Under 45 kg
4 Under 48 kg
5 Under 52 kg
6 Under 56 kg
7 Under 58 kg
8 Under 62 kg
9 Over 62 – 67 kg
10 Perorangan ( Pomsae )

Putri 11 Under 34 kg
12 Under 37 kg
13 Under 40 kg
14 Under 43 kg
15 Under 46 kg
16 Under 49 kg
17 Under 53 kg
18 Under 57 kg
19 Over 57 - 62 kg
20 Perorangan ( Pomsae )

11 TENIS Putra 1 Tunggal


Putri 2 Tunggal

12 TENIS MEJA Putra 1 Tunggal


2 Ganda
Putri 3 Tunggal
4 Ganda

13 KARATE Putra 1 Kata Perorangan


2 Komite -45 Kg
3 Komite -50 Kg
4 Komite -55 Kg
5 Komite +55 Kg
Putri 6 Kata Perorangan
7 Komite -40 Kg
8 Komite -45 Kg
9 Komite -50 Kg
10 Komite +55 Kg

14 GULAT Putra 1 Bebas -45


2 Bebas -52
3 Bebas -62
4 Grego -48
5 Grego -57
6 Grego -68
Putri 7 Bebas -46
8 Bebas -52
9 Bebas -57

15 KEMPO Putra / Putri 1 Exsebisi


16 WOODBALL Putra / Putri 1 Exsebisi

H. SISTEM PENILAIAN JUARA UMUM


Sistem penilaian penentuan juara umum dalam Pekan Olahraga Pelajar Daerah Tahun
2020 ditentukan berdasarkan perolehan medali ( Emas, Perak dan Perunggu )

I. PERATURAN PERTANDINGAN
Peraturan pertandingan / perlombaan Cabang Olahraga Pekan Olahraga Pelajar
Daerah Tahun 2020 mengacu pada peraturan yang ditetapkan oleh Induk Organisasi
Cabang Olahraga yang bersangkutan dan akan dituangkan secara tersendiri dalam
Technical Metting.

J. PERSYARATAN PESERTA POPDA

Persyaratan Peserta POPDA SD/MI


Persyaratannya adalah :
1. Siswa SD/MI Kelahiran 1 Januari 2008 atau sesudahnya
2. Siswa SD/MI yang masih terdaftar di sekolahnya dibuktikan dengan Surat
Keterangan berfoto dan kena Cap dari Kepala Sekolah.
3. Raport Asli dan Foto Copy dilegalisir kepala sekolah
4. Akte Kelahiran Asli dan Foto Copy dilegalisir kepala sekolah
5. Menyerahkan Foto Copy NISN ( legalisir Kepala sekolah )
6. Siswa SD/MI kelas VI ( enam ) di Perkenankan Ikut
7. Pendaftaran melalui Online ( www.disporaparboyolaliolahraga.com )

Persyaratan Peserta POPDA SMP/MTs


1. Siswa SMP/MTs Kelahiran 1 Januari 2005 atau sesudahnya.
2. Siswa SMP/MTs yang masih terdaftar di sekolahnya dibuktikan dengan Surat
Keterangan berfoto dan kena Cap dari Kepala Sekolah.
3. Membawa STTB SD/MI Asli dan Foto Copy dilegalisir Kepala Sekolah
4. Raport Asli dan Foto Copy dilegalisir kepala sekolah
5. Akte Kelahiran Asli dan Foto Copy dilegalisir kepala sekolah
6. Menyerahkan Foto Copy NISN ( legalisir Kepala sekolah )
7. Siswa kelas IX ( sembilan ) diperkenankan ikut
8. Pendaftaran melalui Online ( www.disporaparboyolaliolahraga.com )

Keabsahan Peserta setelah Pendaftaran melalui Online yang di printout di sertai Surat
Pernyataan dari Ketua Kontingen Kecamatan yang bermeterai.

POPDA Tingkat Karesidenan direncanakan Akhir Pebruari 2020 di Surakarta


K. PENDAFTARAN PESERTA
1. Pendaftaran Peserta melalui Online disertai Cabang Olahraga yang diikuti, harus
sudah kami terima paling lambat sebelum dilaksanakannya Temu Teknik POPDA.
2. Pendaftaran sesuai dengan Cabang olahraga yang diikuti.
3. Peserta POPDA dinyatakan Sah apabila sudah terdaftar di Online
(www.disporaparboyolaliolahraga.com)

L. KEJUARAAN
Hasil Kejuaraan untuk Tingkat SD/MI, SMP/MTs dari Kontingen Kecamatan, Untuk
Juara Umum I, II dan III mendapatkan Piagam dan Tropy Kejuaraan

CATATAN :
Khusus Cabang Olahraga dengan jumlah peserta kurang dari 3 ( tiga ), maka perolehan
medali tidak dihitung namun tetap dipertandingkan.

M. KESEHATAN
Panitia menyediakan pelayanan Kesehatan / PPPK yang bersifat ringan di tempat
pertandingan. Apabila ada peserta yang memerlukan perawatan di Rumah Sakit, maka
biaya menjadi tanggung jawab masing – masing Kontingen.

N. LAIN – LAIN
1. Pencurian Umur yang dilakukan peserta, maka medali akan dicabut serta Cabang
Olahraga dari daerah yang bersangkutan tidak diperkenankan mengikuti POPDA
pada tahun berikutnya selama 1 Tahun.
2. Apabila diperlukan Cross Check data peserta dengan menunjukkan berkas
Keabsahan dapat dilakukan sebelum lomba.
3. Protes Resmi dilakukan sebelum Pertandingan dan Maksimal 1 Jam setelah
pertandingan dengan secara tertulis, dan ditandatangani oleh Ketua Kontingen dan
disertai Uang Rp 1.000.000,- ( Satu juta rupiah ), apabila protes dikabulkan maka
uang dapat diminta kembali.
4. Juara Tingkat Kabupaten, baik yang Perorangan maupun yang Beregu belum tentu
dikirim ke Tingkat Karesidenan / Provinsi, Pengiriman Kontingen Tingkat
Karesidenan / Provinsi menjadi Kewenangan Dinas Pemuda, Olahraga dan
Pariwisata Kabupaten Boyolali.
5. Sekretariat POPDA berada di Bidang Keolahragaan pada Dinas Pemuda Olahraga
Dan Pariwisata Kabupaten Boyolali.
6. Hal – hal yang belum tercantum pada Juklak ini akan ditentukan Kemudian.

O. PENUTUP
Demikian Petunjuk Pelaksanaan agar dijadikan sebagai pedoman dalam pelaksanaan
POPDA Tahun 2020.

Boyolali, Januari 2020

KEPALA DINAS PEMUDA OLAHRAGA DAN PARIWISATA


KABUPATEN BOYOLALI

Drs. SUSILO HARTONO


Pembina Utama Muda
NIP. 19680529 198803 1 002
SURAT PERNYATAAN

Yang bertanda tangan dibawah ini, saya :

Nama : ....................................................................
Tempat Tanggal Lahir : ....................................................................
NIP : ....................................................................
Pekerjaan : ....................................................................
Alamat Kantor : ....................................................................
Ketua Kontingen Kecamatan : ................................................................

Menyatakan bahwa atlet yang saya ikut sertakan dalam POPDA Tingkat Kabupaten
Boyolali Tahun 2020 , adalah SAH sesuai dengan Peraturan yang berlaku.

Apabila saya melanggar peraturan yang telah ditetapkan, maka saya sanggup
menerima sanksi / hukuman sesuai dengan peraturan dan perundang – undangan yang
berlaku di Indonesia.

Boyolali,
Yang Menyatakan
Ketua Kontingen Kecamatan

Meterai 6.000

( ................................................... )
NIP.
PETUNJUK PELAKSANAAN
PEKAN OLAHRAGA PELAJAR DAERAH ( POPDA )
KABUPATEN BOYOLALI
TAHUN 2020

DINAS PEMUDA, OLAHRAGA DAN PARIWISATA


KABUPATEN BOYOLALI

Perkantoran Terpadu Kabupaten Boyolali


Alun – alun Lor Telp (0276) 321150 Fax. 321150 Kragilan, Mojosongo 57323
Provinsi Jawa Tengah
Email : disbudpar.boyolali@gmail.co.id
KOP SEKOLAHAN

SURAT KETERANGAN
No :

Dengan ini kami menerangkan dengan sesungguhnya bahwa :

NAMA : _________________________________________

NIS : _________________________________________

TEMPAT TGL LAHIR : _________________________________________

KELAS : _________________________________________

SEKOLAH : _________________________________________

KETERANGAN : Siswa tersebut di atas adalah benar – benar


Siswa ___________________________________
Kecamatan _______________________________
Kabupaten Boyolali
Demikian Surat ini kami buat dengan sebenar – benarnya dan selanjutnya untuk
Dipergunakan sebagaimana mestinya.

Boyolali,

Kepala ____________________________

Foto Atlit
3x4 Stempel
_____________________

*) Cap kena foto

Anda mungkin juga menyukai