Anda di halaman 1dari 14

DRAF LAPORAN PENELITIAN ILMIAH

Oleh
Baharudin Wahyu Mintoko
B04160176

FAKULTAS KEDOKTERAN HEWAN


INSTITUT PERTANIAN BOGOR
Pendahuluan

Latar belakang
Diptera merupakan salah satu organisme pembawa patogen yang sangat berperan penting
dalam medis dan kedokteran hewan. Lalat hidup sebagai ektoparasit yang berada di sekitar
tubuh hewan ternak, pada peternakan lalat berperan sebagai pengganggu yang berbahaya bagi
kesehatan manusia dan hewan ternak. Kerugian-kerugian yang dapat ditimbulkan berupa
kerusakan pada kulit, hilangnya sejumlah darah yang terhisap, berkurangnya berat badan
akibat ketenangan hidup yang terganggu dan penularan mikroorganisme patogen pada hewan,
jenis lalat yang dapat mengganggu hewan ternak antara lain dari genus Musca, Orthellia,
Stomoxys, Haematobia, Myopsi, Morellia, Pyrellia dan Rypellia (Masyhuda et al).

Lalat banyak terdapat di berbagai habitat, misalnya air, pasir, tumbuhan, dibawah kulit kayu,
batu dan binatang. Salah satu habitat lalat yang cukup baik adalah di tempat pembuangan
sampah. Hal ini berhubungan dengan insting dan bionomik lalat memilih tempat-tempat yang
kelak secara langsung dijadikan sumber makanan bagi larva setelah menetas dari telur, yang
semuanya dapat ditemukan pada sampah (Masyhuda et al).

Tujuan
Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi ectoparasit lalat pada Banteng Jawa di
Taman Margasatwa Ragunan Jakarta Selatan
Hasil Pengamatan dan Pembahasan
Hasil Pengamatan

1. Banteng A

Hari/ Lalat A Lalat B Lalat C


Jam (Crysomya bezziana) (Musca domestika) (Stomoxys calcitrans)
07.00-08.00 12.00-13.00 16.00-17.00 07.00-08.00 12.00-13.00 16.00-17.00 07.00-08.00 12.00-13.00 16.00-17.00

1 1 5 3 3 4 1 23 21 21
2 9 7 5 4 2 1 20 27 11
3 4 10 1 7 6 5 17 28 39
4 3 3 6 6 2 3 11 7 17
5 4 9 3 4 3 5 13 11 16
6 2 10 0 3 4 4 3 16 9
7 17 2 0 3 5 7 6 8 5
8 9 8 2 6 5 2 6 23 21
9 0 3 1 3 5 2 6 9 5
10 0 3 0 3 3 8 4 11 14
11 1 2 1 2 4 3 1 6 4
12 5 6 10 2 3 5 4 17 11
13 0 4 2 2 3 1 5 3 14
14 0 6 0 5 3 3 1 11 12

Hari/ Kandang/ tempat Tempat pakan dan minum Tempat pembuangan akhir
Jam berteduh/tempat bernaung (feses dan sampah lainnya)
07.00-08.00 12.00-13.00 16.00-17.00 07.00-08.00 12.00-13.00 16.00-17.00 07.00-08.00 12.00-13.00 16.00-17.00

1 17 0 0 5 6 4 5 4 3
2 7 14 5 9 4 3 5 11 2
3 47 2 7 9 3 6 7 2 4
4 47 11 6 4 4 6 6 8 19
5 36 6 13 2 9 20 6 4 4
6 30 23 14 9 23 12 3 8 10
7 25 2 11 8 7 7 2 2 7
8 24 7 3 4 7 1 6 2 6
9 40 1 2 10 4 5 1 0 3
10 28 11 6 4 1 4 3 7 2
11 17 4 6 3 2 1 0 13 6
12 37 1 0 10 1 0 0 2 2
13 26 4 8 10 4 5 5 6 2
14 12 4 8 5 2 2 5 2 2
2. Banteng B

Hari/ Lalat A Lalat B Lalat C


Jam (Crysomya bezziana) (Musca domestika) (Stomoxys calcitrans)
07.00-08.00 12.00-13.00 16.00-17.00 07.00-08.00 12.00-13.00 16.00-17.00 07.00-08.00 12.00-13.00 16.00-17.00

1 1 2 1 3 3 1 23 23 13
2 0 3 2 2 2 1 12 11 7
3 1 7 4 3 2 2 7 8 14
4 1 3 4 2 2 3 3 7 18
5 8 0 4 4 3 3 2 6 3
6 1 3 2 3 2 4 2 8 6
7 0 1 0 2 4 3 4 6 2
8 0 0 3 2 2 5 3 15 5
9 8 8 1 2 3 3 3 2 5
10 1 3 1 3 2 2 3 4 4
11 4 1 2 3 2 1 2 4 3
12 3 1 3 1 1 3 1 10 9
13 2 0 0 3 2 1 2 3 2
14 0 0 1 2 1 1 4 9 4

Hari/ Kandang/ tempat Tempat pakan dan minum Tempat pembuangan akhir
Jam berteduh/tempat bernaung (feses dan sampah lainnya)
07.00-08.00 12.00-13.00 16.00-17.00 07.00-08.00 12.00-13.00 16.00-17.00 07.00-08.00 12.00-13.00 16.00-17.00

1 17 0 0 5 6 4 5 4 3
2 7 14 9 9 4 3 5 11 8
3 47 2 7 9 3 6 7 2 4
4 47 11 6 4 4 6 6 8 19
5 36 6 13 2 9 20 6 4 4
6 30 23 14 9 23 12 3 8 10
7 25 2 11 8 7 7 2 2 7
8 24 7 3 4 7 1 6 2 6
9 40 1 2 10 4 5 1 0 3
10 28 11 6 4 1 4 3 7 2
11 17 4 2 3 2 1 0 13 6
12 37 1 0 10 1 0 0 2 2
13 26 4 8 10 4 5 5 6 2
14 12 4 8 5 2 2 5 2 2
3. Banteng C

Hari/ Lalat A Lalat B Lalat C


Jam (Crysomya bezziana) (Musca domestika) (Stomoxys calcitrans)
07.00-08.00 12.00-13.00 16.00-17.00 07.00-08.00 12.00-13.00 16.00-17.00 07.00-08.00 12.00-13.00 16.00-17.00

1 2 0 3 6 6 1 38 24 15
2 3 7 5 9 3 2 2 15 9
3 4 11 4 2 2 5 8 25 8
4 8 2 7 12 4 3 10 12 27
5 1 6 1 8 6 7 0 19 17
6 4 6 2 7 5 9 4 29 15
7 2 2 7 3 5 2 5 19 15
8 5 1 2 6 3 3 6 19 21
9 5 3 2 3 5 5 7 8 11
10 1 2 2 2 6 3 12 1 11
11 2 3 2 5 2 1 15 21 16
12 3 3 5 5 2 2 3 4 9
13 0 0 1 5 1 2 3 6 12
14 1 0 0 2 1 2 4 1 8

Hari/ Kandang/ tempat Tempat pakan dan minum Tempat pembuangan akhir
Jam berteduh/tempat bernaung (feses dan sampah lainnya)
07.00-08.00 12.00-13.00 16.00-17.00 07.00-08.00 12.00-13.00 16.00-17.00 07.00-08.00 12.00-13.00 16.00-17.00

1 22 2 5 0 3 1 13 6 20
2 9 11 7 0 5 4 12 5 4
3 13 10 9 5 5 8 7 18 19
4 7 10 13 0 5 4 37 8 31
5 8 16 19 0 11 8 0 4 4
6 29 30 10 0 20 6 4 4 0
7 4 6 5 1 15 3 6 0 6
8 10 4 2 1 4 2 3 1 2
9 6 3 3 5 2 2 1 4 9
10 15 6 1 2 0 0 5 2 2
11 0 2 1 0 5 3 1 2 1
12 7 0 2 3 8 6 0 4 3
13 7 1 5 1 4 4 3 4 7
14 6 4 7 2 2 0 4 2 5
4. Banteng D

Hari/ Lalat A Lalat B Lalat C


Jam (Crysomya bezziana) (Musca domestika) (Stomoxys calcitrans)
07.00-08.00 12.00-13.00 16.00-17.00 07.00-08.00 12.00-13.00 16.00-17.00 07.00-08.00 12.00-13.00 16.00-17.00

1 0 0 0 0 1 1 19 11 5
2 1 2 1 2 3 2 6 15 9
3 0 3 3 3 1 2 5 7 7
4 3 0 0 5 0 0 10 3 6
5 0 0 1 2 3 2 13 8 2
6 2 0 1 3 3 2 2 14 4
7 0 0 0 1 2 2 3 4 1
8 0 1 1 5 2 2 4 14 11
9 1 1 1 3 2 3 1 5 6
10 1 0 0 2 1 3 1 3 7
11 4 1 0 2 2 3 3 4 2
12 0 0 0 3 1 2 2 6 1
13 0 0 0 2 0 2 3 2 3
14 0 0 0 2 1 1 4 4 1

Hari/ Kandang/ tempat Tempat pakan dan minum Tempat pembuangan akhir
Jam berteduh/tempat bernaung (feses dan sampah lainnya)
07.00-08.00 12.00-13.00 16.00-17.00 07.00-08.00 12.00-13.00 16.00-17.00 07.00-08.00 12.00-13.00 16.00-17.00

1 8 0 0 6 3 6 2 0 1
2 2 0 3 0 1 2 7 3 2
3 12 6 5 4 5 4 0 11 16
4 12 3 2 3 5 6 8 2 0
5 2 0 2 5 1 4 1 0 3
6 0 4 3 7 1 4 0 3 0
7 0 3 9 6 4 4 1 2 10
8 1 0 0 2 2 1 2 2 0
9 1 3 8 1 3 2 0 3 7
10 0 7 9 2 4 4 2 2 2
11 4 1 0 3 4 2 1 4 3
12 7 0 2 5 2 3 0 2 0
13 4 1 5 3 4 4 0 4 7
14 6 4 7 2 2 0 4 2 5
5. Banteng E

Hari/ Lalat A Lalat B Lalat C


Jam (Crysomya bezziana) (Musca domestika) (Stomoxys calcitrans)
07.00-08.00 12.00-13.00 16.00-17.00 07.00-08.00 12.00-13.00 16.00-17.00 07.00-08.00 12.00-13.00 16.00-17.00

1 7 0 11 1 4 5 19 21 17
2 5 11 5 7 2 1 16 9 8
3 10 5 11 1 2 4 11 8 22
4 11 1 12 3 7 6 2 23 10
5 13 4 10 8 3 7 11 11 15
6 13 16 8 7 7 9 15 25 34
7 5 14 1 2 6 5 9 12 9
8 2 14 5 3 7 2 15 5 12
9 8 16 5 2 6 5 9 10 8
10 11 3 4 2 3 3 12 9 15
11 6 6 4 2 2 3 5 16 8
12 5 13 4 3 4 2 7 11 11
13 1 5 0 5 3 3 7 10 17
14 1 4 2 2 3 3 2 9 12

Hari/ Kandang/ tempat Tempat pakan dan minum Tempat pembuangan akhir
Jam berteduh/tempat bernaung (feses dan sampah lainnya)
07.00-08.00 12.00-13.00 16.00-17.00 07.00-08.00 12.00-13.00 16.00-17.00 07.00-08.00 12.00-13.00 16.00-17.00

1 7 0 0 7 2 1 0 2 9
2 16 6 9 6 8 6 7 8 8
3 30 10 14 7 3 11 12 5 21
4 13 21 20 3 10 8 2 19 13
5 23 8 17 5 5 10 8 3 9
6 18 13 16 17 9 12 10 7 4
7 11 6 8 13 7 3 5 3 4
8 13 1 0 7 4 2 6 0 2
9 12 3 6 6 1 15 3 1 2
10 24 1 6 2 3 6 7 2 2
11 19 6 4 9 3 2 5 4 6
12 7 2 6 5 2 5 5 7 11
13 20 2 5 8 2 6 3 7 3
14 10 4 11 4 3 4 12 3 9
6. Banteng F

Hari/ Lalat A Lalat B Lalat C


Jam (Crysomya bezziana) (Musca domestika) (Stomoxys calcitrans)
07.00-08.00 12.00-13.00 16.00-17.00 07.00-08.00 12.00-13.00 16.00-17.00 07.00-08.00 12.00-13.00 16.00-17.00

1 0 0 2 0 0 1 19 15 13
2 3 5 3 2 3 2 5 15 11
3 8 2 3 1 1 3 7 7 11
4 5 4 7 2 3 5 8 7 11
5 0 4 3 2 3 3 9 21 19
6 1 6 2 3 3 11 9 14 17
7 2 4 1 1 3 3 3 15 1
8 1 0 0 3 2 5 2 11 15
9 1 5 2 1 7 1 4 10 3
10 5 0 2 1 2 3 3 5 4
11 0 0 0 2 2 1 0 7 5
12 3 1 0 2 2 2 2 3 4
13 0 6 0 1 3 1 2 4 1
14 0 1 0 2 1 2 2 1 3

Hari/ Kandang/ tempat Tempat pakan dan minum Tempat pembuangan akhir
Jam berteduh/tempat bernaung (feses dan sampah lainnya)
07.00-08.00 12.00-13.00 16.00-17.00 07.00-08.00 12.00-13.00 16.00-17.00 07.00-08.00 12.00-13.00 16.00-17.00

1 7 0 0 7 2 1 0 2 9
2 16 6 5 6 8 7 7 8 5
3 30 10 14 7 3 11 12 5 21
4 13 21 20 3 10 8 2 19 13
5 23 8 17 5 5 10 8 3 9
6 18 13 16 17 9 12 10 7 4
7 11 4 8 13 7 3 5 3 4
8 13 1 0 7 4 2 6 0 2
9 12 3 6 6 1 15 3 1 2
10 24 1 6 2 3 6 7 2 2
11 19 6 4 9 3 5 5 4 3
12 7 2 6 5 2 5 5 7 11
13 20 2 5 8 2 6 3 7 3
14 10 4 11 4 3 4 12 3 9
7. Banteng G

Hari/ Lalat A Lalat B Lalat C


Jam (Crysomya bezziana) (Musca domestika) (Stomoxys calcitrans)
07.00-08.00 12.00-13.00 16.00-17.00 07.00-08.00 12.00-13.00 16.00-17.00 07.00-08.00 12.00-13.00 16.00-17.00

1 0 5 2 1 3 1 19 11 11
2 7 3 2 5 2 1 6 9 7
3 0 0 4 5 2 3 10 11 9
4 0 2 0 3 3 4 0 5 8
5 1 0 1 4 2 3 7 3 15
6 0 0 0 3 7 3 3 5 9
7 2 2 0 1 2 3 2 2 1
8 1 1 0 2 2 3 1 8 3
9 2 1 0 1 4 3 2 7 7
10 0 0 0 2 3 2 2 4 3
11 0 0 0 3 2 1 2 2 3
12 1 3 0 2 2 2 1 0 1
13 0 0 0 2 2 5 0 1 3
14 0 1 0 2 2 0 1 2 3

Hari/ Kandang/ tempat Tempat pakan dan minum Tempat pembuangan akhir
Jam berteduh/tempat bernaung (feses dan sampah lainnya)
07.00-08.00 12.00-13.00 16.00-17.00 07.00-08.00 12.00-13.00 16.00-17.00 07.00-08.00 12.00-13.00 16.00-17.00

1 13 0 0 6 3 4 0 4 5
2 0 4 2 18 8 8 7 3 4
3 1 3 10 32 6 13 0 4 3
4 35 12 11 11 9 9 3 2 3
5 38 14 7 6 14 39 1 0 2
6 31 8 13 5 14 11 2 3 4
7 16 18 31 10 9 5 0 0 3
8 51 13 5 7 33 16 0 4 2
9 0 31 11 31 6 10 0 12 4
10 31 11 26 13 7 10 9 4 0
11 43 25 20 8 19 15 6 0 3
12 35 21 18 10 14 8 2 5 7
13 20 25 22 5 5 8 10 7 3
14 18 21 21 6 10 13 4 0 2
8. Banteng H

Hari/ Lalat A Lalat B Lalat C


Jam (Crysomya bezziana) (Musca domestika) (Stomoxys calcitrans)
07.00-08.00 12.00-13.00 16.00-17.00 07.00-08.00 12.00-13.00 16.00-17.00 07.00-08.00 12.00-13.00 16.00-17.00

1 0 1 1 5 2 0 9 5 1
2 0 1 2 2 1 3 8 5 7
3 0 1 1 2 3 2 3 8 7
4 0 2 0 1 6 3 1 4 7
5 0 0 0 2 1 4 1 2 1
6 0 0 0 2 3 3 2 2 8
7 0 0 0 3 1 2 2 1 1
8 0 0 0 2 1 2 0 2 2
9 0 0 0 2 2 2 0 6 3
10 0 0 0 2 1 2 1 1 4
11 0 0 0 2 0 1 1 1 2
12 0 0 0 1 2 2 1 0 0
13 0 0 0 1 1 2 0 1 0
14 0 0 0 3 0 0 1 2 1

Hari/ Kandang/ tempat Tempat pakan dan minum Tempat pembuangan akhir
Jam berteduh/tempat bernaung (feses dan sampah lainnya)
07.00-08.00 12.00-13.00 16.00-17.00 07.00-08.00 12.00-13.00 16.00-17.00 07.00-08.00 12.00-13.00 16.00-17.00

1 13 0 2 6 3 7 0 4 9
2 0 4 6 18 8 9 7 3 6
3 1 3 10 32 6 13 0 4 3
4 35 12 11 11 9 9 3 2 3
5 38 14 7 6 14 39 1 0 2
6 31 8 13 5 14 11 2 3 4
7 16 18 31 10 9 5 0 0 3
8 31 13 5 7 33 16 0 7 2
9 0 31 11 31 6 10 0 12 4
10 31 11 26 13 7 10 9 4 0
11 33 25 26 11 19 17 8 0 5
12 35 21 18 10 14 8 2 5 7
13 20 25 22 5 5 8 10 7 3
14 19 21 21 6 10 13 4 0 2
9. Banteng I

Hari/ Lalat A Lalat B Lalat C


Jam (Crysomya bezziana) (Musca domestika) (Stomoxys calcitrans)
07.00-08.00 12.00-13.00 16.00-17.00 07.00-08.00 12.00-13.00 16.00-17.00 07.00-08.00 12.00-13.00 16.00-17.00

1 0 0 4 2 1 2 5 2 5
2 0 3 2 4 2 1 3 9 7
3 3 4 2 6 4 2 2 12 12
4 2 2 5 12 5 9 0 9 7
5 4 0 4 2 3 15 0 12 10
6 2 2 2 5 5 7 3 12 3
7 1 2 0 3 2 1 4 5 3
8 2 0 0 3 4 2 2 8 7
9 0 1 1 2 8 2 2 6 3
10 1 1 0 5 8 4 2 4 1
11 0 0 0 4 3 2 3 9 6
12 0 1 0 2 2 4 1 6 3
13 0 1 4 3 1 2 0 3 6
14 0 0 2 2 2 2 2 2 7

Hari/ Kandang/ tempat Tempat pakan dan minum Tempat pembuangan akhir
Jam berteduh/tempat bernaung (feses dan sampah lainnya)
07.00-08.00 12.00-13.00 16.00-17.00 07.00-08.00 12.00-13.00 16.00-17.00 07.00-08.00 12.00-13.00 16.00-17.00

1 6 2 2 0 8 7 2 2 9
2 2 8 6 5 7 5 6 1 3
3 2 15 5 15 7 10 3 4 4
4 17 19 25 4 14 9 3 6 6
5 31 40 25 3 26 23 9 9 0
6 19 1 15 11 18 7 1 32 0
7 32 35 22 5 5 6 4 5 3
8 13 36 14 22 17 4 0 4 3
9 17 41 37 51 26 6 0 2 2
10 35 31 51 2 43 38 6 6 8
11 42 46 42 5 13 8 3 0 1
12 18 31 23 13 11 9 0 3 0
13 26 28 25 6 13 14 6 5 5
14 25 32 26 11 9 16 5 1 2
10. Banteng J

Hari/ Lalat A Lalat B Lalat C


Jam (Crysomya bezziana) (Musca domestika) (Stomoxys calcitrans)
07.00-08.00 12.00-13.00 16.00-17.00 07.00-08.00 12.00-13.00 16.00-17.00 07.00-08.00 12.00-13.00 16.00-17.00

1 0 4 1 1 2 6 17 11 13
2 2 3 5 7 2 1 4 8 6
3 2 1 8 4 2 4 16 15 16
4 1 3 1 9 5 5 6 9 15
5 0 1 0 5 9 5 7 12 15
6 2 0 3 7 5 5 6 15 15
7 1 2 0 3 4 5 2 13 18
8 0 0 4 2 1 3 4 10 11
9 0 1 2 1 3 5 1 6 8
10 3 1 1 2 2 1 2 3 2
11 0 1 0 1 1 1 0 0 0
12 0 1 0 3 3 1 2 2 1
13 0 0 0 2 1 2 0 1 2
14 0 1 0 2 3 3 0 2 11

Hari/ Kandang/ tempat Tempat pakan dan minum Tempat pembuangan akhir
Jam berteduh/tempat bernaung (feses dan sampah lainnya)
07.00-08.00 12.00-13.00 16.00-17.00 07.00-08.00 12.00-13.00 16.00-17.00 07.00-08.00 12.00-13.00 16.00-17.00

1 3 1 1 0 4 3 0 0 0
2 2 9 7 2 5 3 0 3 1
3 6 29 24 4 13 3 3 7 26
4 8 14 13 2 4 3 2 5 3
5 35 32 15 8 7 10 16 6 2
6 14 20 6 3 18 2 0 4 5
7 7 8 3 4 3 11 0 0 8
8 15 16 17 30 5 2 5 0 0
9 37 20 22 8 8 9 0 2 5
10 36 26 21 0 3 7 5 7 5
11 42 46 45 5 13 6 3 0 2
12 18 31 23 13 11 9 0 3 0
13 26 28 25 6 13 14 6 5 5
14 25 32 26 11 9 16 5 1 2
Pembahasan

Musca domestika (lalat rumah) adalah lalat yang berasal dari ordo Diptera sub ordo
Brachycera dan Famili Muscidae. Lalat ini ukuran tubuhnya 6-9 mm, sekujur tubuh banyak
ditumbuhi bulu-bulu halus, berwarna abu terang sampai gelap. Antena 3 ruas, mempunyai
arista. Bagian mulut (probosis) sangat kompleks, berfungsi sebagai penghisap dan penyerap
makanan (sponging). Pada ujung kaki terdapat sepasang cakardan pulvili sertasebuah
empodium. Lalat ini hidup berkelompok, bergerombol. Tempat peletakan telur adalah manur,
feses, sampah organik yang membusuk dan lembab. Daur hidup dari lalat ini adalah
metamorfosis sempurna (telur – larva – pupa – dewasa). Lalat ini berperan sebagai penular
berbagai jenis penyakit pada manusia dan hewan contohnya disentri, kolera, salmonelosis,
polio, hepatitis,trachoma, Q fever. Lalat ini juga berperan sebagai vektor mekanis kecacingan
yang meliputi Taenia, Enterobius, Trichuris dan Ascaris.

Stomoxys calcitrans (lalat kandang) adalah lalat yang berasal dari ordo Diptera sub
ordo Brachycera dan Famili Muscidae. Lalat ini memiliki proposisuntuk menusuk dan
menghisap darah, lalat ini juga memiliki tipe metamorfosis sempurna. Lalat jantan dan betina
dewasa menghisap darah, lalat ini aktif pada siang hari. Lalat ini menyerang banteng, kuda,
sapi, kerbau,bahkan burung, reptil dan juga manusia. Lalat ini adalah vektor penyakit antrax,
equine infections anemia, dan trypanosomiasis.

Chrysomya bezziana adalah lalat yang berasal dari ordo Diptera sub ordo
Cyclorrapha. Siklus hidup dari lalat ini adalah metamorfosis sempurna. Lalat ini tertarik
mendatangi luka karena bau luka yang membusuk ( bekas dehorning, kastrasi, luka
traumatis). Lalat ini adalah vektor dari penyakit miasis pada ternak. Akibat yang ditimbulkan
dari miasis adalah dapat terjadi infeksi sekunder, sepsis dan kematian. Kulit hewan menjadi
rusak, berat badan dan produksi susu menurun.

Pengamatan ectoparasit lalat pada Banteng Jawa. Pengamatan menggunakan teropong


monocular. Banteng diamati pada waktu pagi (07.00-08.00), siang (12.00-13.00), dan sore
(16.00-17.00). Berdasarkan data dari pengamatan didapatkan hasil bahwa lalat Stomoxys
calcitran, Musca domestika, dan Crysomya bezziana banyak menyerang Banteng di pagi,
siang dan sore hari yang disebabkan oleh sanitasi kandang yang kurang baik, dan karena
adanya luka yang tidak kunjung di obati. Ketiga lalat ini juga banyak menginvasi tempat
pakan dan minum, tempat berteduh dan tempat pembuangan feses akhir yang disebabkan
oleh sanitasi yang buruk juga.

Kesimpulan
Lalat yang banyak menyerang Banteng Jawa di di Taman Margasatwa Ragunan
Jakarta Selatan adalah Stomoxys calcitran, Musca domestika, dan Crysomya bezziana pada
pagi, siang dan sore hari yang disebabkan oleh sanitasi kandang yang kurang baik, dan karena
adanya luka yang tidak kunjung di obati.
Saran

Pengamat menyarankan agar dari pihak ragunan memperbaiki sanitasi dan juga segera
mengobati hewan yang terkena luka, terima kasih.

Daftar Pustaka

Masyhuda, Hestiningsih R, Rahardian R. SURVEI KEPADATAN LALAT DI TEMPAT


PEMBUANGAN AKHIR (TPA) SAMPAH JATIBARANG TAHUN 2017. Jurnal
Kesehatan Masyarakat. 5(4): 560-569.

Anda mungkin juga menyukai