Anda di halaman 1dari 9

PROPOSAL

SIDANG UMUM PENETAPAN KETETAPAN DPM KEMA IT


TELKOM PURWOKERTO 2019/2020

DEWAN PERWAKILAN MAHASISWA KELUARGA


MAHASISWA IT TELKOM PURWOKERTO
2020
`

PROPOSAL
SIDANG UMUM PENETAPAN KETETAPAN DPM KEMA
IT TELKOM PURWOKERTO
2020
I. NAMA DAN TEMA KEGIATAN
1. Nama dari kegiatan yang dilakukan ini adalah “Sidang Umum
Ketetapan DPM KEMA IT Telkom Purwokerto”.
II. TEMA KEGIATAN
Adapun tema kegiatan ini yaitu “Satu untuk Semua, Semua untuk
Satu.”
III. LATAR BELAKANG
Organisasi Mahasiswa atau sering dikenal dengan DPM KEMA
merupakan lembaga tertinggi dalam KEMA IT Telkom Purwokerto yang
memiliki kekuasaan legislatif. Kekuasaan legislatif DPM KEMA sendiri
memiliki tugas atau kewajiban membuat dan menetapkan peraturan yang
wajib dijalankan oleh pengurus DPM KEMA itu sendiri dan Keluarga
Mahasiswa IT Telkom Purwokerto. Adapun ketetapan-ketetapan yang
dibuat akan berguna untuk mengatur atau memperbaiki struktur-struktur
yang ada di dalam organisasi yang ada di IT Telkom Purwokerto.
Mengingat DPM KEMA yang yang memiliki fungsi untuk mengawasi dan
menilai kinerja BEM KEMA IT Telkom Purwokerto maka, dibuatlah
sebuah ketetapan yang menjadi dasar atau acuan DPM KEMA IT Telkom
Purwokerto untuk memberikan penilaian.
Ketetapan yang dibuat oleh DPM KEMA IT Telkom Purwokerto akan
dirundingkan kembali dalam sidang umum yang dihadiri oleh seluruh
anggota KEMA untuk memastikan ketetapan yang dibuat telah sesuai serta
mengesahkan ketetapan.
IV. TUJUAN KEGIATAN
1. Membahas dan menetapkan ketetapan yang dirancang oleh DPM
KEMA IT Telkom Purwokerto.
`

2. Dengan ketetapan yang telah disahkan, dapat menjadi acuan dalam


melakukan pengawasan serta penilaian BEM KEMA IT Telkom
Purwokerto.
V. WAKTU DAN TEMPAT PELAKSANAAN
Hari/Tanggal : Senin, 5 Desember s/d Senin 18 Desember 2020
Waktu :-
Tempat : Kampus IT Telkom Purwokerto
Jl. D.I Panjaitan No. 128, Purwokerto, Banyumas
VI. RINGKASAN KEGIATAN
Terlampir

VII. LAMPIRAN
1. Susunan Acara
2. Susunan Kepanitiaan
3. Kebutuhan Anggaran
`

VIII. PENUTUP
Demikian proposal kegiatan “Sidang Umum Ketetapan DPM
KEMA IT Telkom Purwokerto 2019/2020” kami susun, semoga dengan
diadakannya kegiatan ini dapat bermanfaat bagi seluruh mahasiswa IT
Telkom Purwokerto serta dapat menjadi pedoman ke arah yang lebih baik.
Atas perhatian dan kerjasama yang baik kami ucapkan terima kasih.

Purwokerto, Februari 2020

Ketua Umum Sekretaris

Mengetahui,
Kepala Bagian Kemahasiswaan,
Adi Rahman Hakim S Nurhajiawati Patadungan
NIM 14101040 NIM 17101153

Menyetujui, Riyatno,S.S.,M.Hum
NIK. 12710047
Wakil Rektor III
Bidang Kemahasiswaan dan Pemasaran,

Tata Sembada,S.T
NIK. 17740081
`

LAMPIRAN – LAMPIRAN

Lampiran I
`

Susunan Acara

Waktu Kegiatan Tempat

08:00-08:30 Persiapan Panitia Kampus IT Telkom


Registrasi Peserta Sidang
08:30-09:00 Kampus IT Telkom
Umum
Penyampaian Materi Sidang
09:00-09:15 Kampus IT Telkom
serta Pembukaan Sidang
09:15-12:00 Sidang Umum Sesi-1 Kampus IT Telkom
12:00-13:00 ISHO Kampus IT Telkom
13:00-15:00 Sidang Umum Sesi-2 Kampus IT Telkom
15:00-16:00 ISHO Kampus IT Telkom

16:00-17:30 Sidang Umum Sesi-3 Kampus IT Telkom

17:30-18:30 ISHO Kampus IT Telkom

18:30-21:00 Sidang Umum Sesi-4 Kampus IT Telkom

Penetapan Hasil Sidang serta


21:00-21:30 Kampus IT Telkom
Penutupan Sidang Umum
`

Lampiran 2

Susunan Kepengurusan

Ketua Umum : Adi Rahman Hakim S


Sekertaris : Nurhajiawati Patadungan
Bendahara : Rifani Auliana
Komisi I : Faishal Muhammad Zhafran
Dwi Elba Wahyu Aji
Alya’ Farahdina Alfiani
Komisi II : Apryan Eko Puji Nugroho\
Anggar Ranawijaya
Hadi Kurniawan
Komisi III : Johanes Halomoan Lubis
: Fikriansyah Rastra Ramadhan
: Muhammad Iguh Pambudi

Lampiran 3
`

Rancangan Anggaran
`

Anda mungkin juga menyukai