Anda di halaman 1dari 4

Panduan Excel Antenatal

Excel Antenatal dibagi menjadi 3 sheet yaitu:


1. Data Ibu ( Data History Ibu sebelum hamil)
2. Data Antenatal (Periode kehamilan)
3. Graph
Untuk dapat memunculkan Graph, maka data yang pertama diisi adalah Sheet data Ibu, baru
melengkapi pemeriksaan di Sheet data Antenatal

1. Data Ibu
Data Ibu diisi dengan data History Ibu sebelum Hamil. Data ini cukup Disi 1x untuk tiap pasien.
Contoh Tampilan.

Apabila Nomor MR sudah terdaftar, di input ulang maka akan muncul warning
Contoh Warning

Input data pada sheet dapat berupa :


1. Free text (input manual)
2. memilih dari drop down list. (Apabila cell yang di pilih memiliki tanda panah kebawah)
Contoh Drop down list

Untuk data yang memiliki satuan (seperti berat badan dan tinggi badan ) memiliki satuan yang
otomatis dibuat oleh system. Cukup masukan angka ke dalam cell tersebut, dan satuannya
akan muncul otomatis

Contoh

Masukan angka 158


( tanpa perlu satuan cm)

Untuk data History penyakit dilengkapi sesuai dengan diagnosa dokter / catatan history pasien
sebelumnya

2. Data Antenatal
Data antenatal diisi setiap kali pasien melakukan konsultasi / MCU. Data
dilengkapi sesuai dengan pemeriksaan yang dilakukan oleh pasien.
1. Data Identitas
2. Tanda Vital
3. Pemeriksaan Lainnya
4. Pemeriksaan USG
5. Pemeriksaan darah Rutin
6. Gula Darah
7. Fungsi Ginjal
8. Pemeriksaan Lainnya
Data Nama ibu akan otomatis muncul apabila data No MR sudah di input, dan
sheet Data Ibu sudah di isi.

Untuk Parameter lainya, diisi sesuai dengan data ibu.

3. Graph
Grafik akan berubah sesuai dengan input Nomor MR yang ada di dalam excel.
Data yang bisa di ubah adalah:
1. Nomor MR
2. Medical data (Link ke Graph pertama)

Data lainnya akan di generate otomatis.


Loading data ketika Mengganti Nomor MR / Medical data
Tunggu sampai Nama Pasien berubah sesuai dengan Nomor MR yang dipilih, dan data
Graph sesuai dengan nama Pasien.
Ketika diubah tunggu sampai nama pasien ikut berubah

Apabila belum berubah, maka tunggu sampai loading Graphnya selesai

Anda mungkin juga menyukai