Anda di halaman 1dari 1

PROSEDUR

PEMUSNAHAN REKAM MEDIS IN AKTIF


(UNIT REKAM MEDIS)
No. Dokumen No. Revisi Halaman
1/1
Tanggal Terbit : Ditetapkan,
Direktur RSIA Kendangsari Merr
01 Oktober 2019
Standar Prosedur
Operasional

dr . Agustini Rizky Dhiniharia, SpOG


Pengertian Pemusnahan rekam medis in aktif (dokumen rekam medis yang dalam
kurun waktu 5 tahun sudah tidak pernah dipakai lagi) dengan cara
pembakaran, pencatatan atau metode lainnya sehingga dokumen rekam
medis tidak mungkin terbaca.
Tujuan 1. Mengurangi kapasitas dokumen rekam medis di dalam rak penyimpanan,
sehingga tidak terjadi overload tempat.
2. Menyiapkan fasilitas yang cukup untuk tersedianya tempat penyimpanan
berkas rekam medis yang baru.
Kebijakan 1. PERMENKES Republik Indonesia No. 269/MENKES/PER/III/2008
tentang Rekam Medis Bab IV pasal 8-9.
2. SK Direktur No … Tentang Pemusnahan Rekam Medis In Aktif RSIA
Kendangsari Merr Surabaya
Prosedur 1. Lakukan pemilihan Dokumen Rekam Medis pasien yang di lantai 4
2. Simpan Dokumen Rekam Medis yang sudah dipilih di gudang lantai 4
3. Lakukan pencatatan nomor rekam medis pasien dalam buku register
pemusnahan
4. Lakukan scan Dokumen Rekam Medis
5. Simpan hasil scan di server
6. Buat berita acara yang ditandatangani petugas
7. Lakukan dokumentasi
Unit Terkait 1. Bagian Rekam Medis.

Anda mungkin juga menyukai