Anda di halaman 1dari 42

MTs SA AL-MUNAWWIR CIKALONGKULON

TAHUN PELAJARAN 2019/2020

MADRASAH TSANAWIYAH SA AL-MUNAWWIR CIKALONGKULON


TIM PENYUSUN

PENGARAH
Farhan, S.Pd.I

PENANGGUNG JAWAB
Nely

PENYUSUN
....................................
......................................
........................................
........................................
...................................

MTs SA Al-MUNAWWIR CIKALONGKULON


Jl.
KATA PENGANTAR

Bismillahirrohmaanirrohiim

Dengan memanjatkan puji syukur kepada Alloh SWT karena atas rakhmat dan karunia-Nya kami telah
dapat menyusun Pendidikan Berbasis Keunggulan MTs SA Al-Munawwir Cikalongkulon.
Hanya dengan Rahmat-Nya Alhamdulillah kami dapat menyusun Program Pendidikan Berbasis Keunggulan MTs
SA Al-Munawwir Cikalongkulonuntuk Tahun Pelajaran 2019/2020, yang kemudian dikenal dengan Program
Unggulan. Dengan Program ini dimaksudkan agar langkah-langkah yang akan dilakukan sesuai dengan Visi, Misi
dan tujuan yang disepakati dan ditetapkan bersama.
Oleh karena itu kami menyadari bahwa Program Pendidikan Berbasis Keunggulan MTs SA Al-
Munawwir Cikalongkulon ini banyak manfaatnya dalam pelaksanaan kegiatan yang akan dilaksanakan di
MTs SA Al-Munawwir Cikalongkulon Tahun Pelajaran 2019/2020 .Kami berkeyakinan bahwa setiap kegiatan
tanpa perencanaan hasilnya tidak akan memuaskan, oleh sebab itu kami berusaha membuat program rencana
setiap kegiatan meskipun belum sempurna, sehingga kritik dan saran kami harapkan dari semua pihak demi
menuju kesempurnaan program Pendidikan Berbasis Keunggulan MTs SA Al-Munawwir Cikalongkulon ini, baik
teknis maupun non teknis.

Terwujudnya Program Pendidikan Berbasis Keunggulan MTs SA Al-Munawwir Cikalongkulon ini tidak
lain karena adanya bimbingan dan pengarahan dari Bapak Kepala Kantor Kemenag Kab. Cianjur, Kasi Penma,
Bapak Pengawas, untuk itu kami haturkan banyak terima kasih dan menyampaikan penghargaan yang setinggi –
tingginya.
Akhir kata, semoga Program Pendidikan Berbasis Keunggulan yang kami susun ini bermanfaat bagi MTs
SA Al-Munawwir Cikalongkulon pada khususnya dan umumnya bagi madrasah/sekolah lain, serta Insya Allah
dengan rasa kebersamaan yang tinggi, yang didasari dengan niat ibadah guna menggapai Mardatillah. Lembaga ini
akan terus maju dan disegani masyarakat serta jadi tumpuan masyarakat.
Hanya kepada Allah jualah menyerahkan segala urusan.

Tigaraksa, Agustus 2019


Wakamad Kurikulum,

Nely

NIP.
PROGRAM PENDIDIKAN BERBASIS KEUNGGULAN LOKAL (PROGRAM UNGGULAN)
MTS SA AL-MUNAWWIR CIKALONGKULON
TAHUN PELAJARAN 2019/2020

A. LATAR BELAKANG MASALAH

Pendidikan Berbasis Keunggulan Lokal atau Program Unggulan adalah pendidikan yang
memanfaatkan keunggulan lokal sebagai salah satu daya untuk memnuhi kebutuhan daya saing dalam
aspek ekonomi, budaya, bahasa, teknologi, ekologi dan lain-lain yang bermanfaat bagi pengembangan
kompetensi peserta didik agar mampu bersaing di tingkat lokal, nasional dan internasional.
Pendidikan berbasis keunggulan lokal dapat merupakan bagian dari semua mata pelajaran dan
juga dapat menjadi bagian dari program yang dikembangkan dan dilakukan oleh madrasah dalam
ruang lingkup lokal. Pendidikan berbasis keunggulan lokal dilaksanakan dengan memperhatikan
kecenderungan perkembangan yang terjadi di bidang ilmu pengetahuan teknologi, Iman dan
Takwa, lingkungan serta tantangan yang dihadapi para peserta didik di masa yang akan datang.
MTs SA Al-Munawwir Cikalongkulon merupakan salah satu lembaga pendidikan formal yang
berada di lingkungan Kabupaten Tangerang Khusunya wilayah pusat yang notabene wilayah krodit
(Galau) antara kekuatan masyarakat lokal yang kuat akan keagamaannya, bahkan bisa dikatakan
fanatis tinggi dan ortodok terhadap madzhab-madzhab keagamaan dan juga berada pada kawasan
Industri akhir-akhir ini. Dalam hal ini situasi tersebut sangat dibutuhkan pemenuhan pengetahuan
dalam rangka memperteguh pendiriannya sebagai siswa madrasah yang kuat dari tantangan zaman,
tidak mudah goyang dan terpengaruh oleh budaya negative imbas dari dunia industri.
Untuk memenuhi tuntutan masyarakat dalam hal kecakapan peserta didik MTs SA Al-
Munawwir Cikalongkulon dan sekaligus menjadi penyeimbang atas kebutuhan religi dan kebutuhan
duniawi, maka MTs SA Al-Munawwir Cikalongkulon membuat kegiatan yang merupakan bentuk
implementasi dari pendidikan di MTs SA Al-Munawwir Cikalongkulon adalah melalui program
unggulan yang sasarannya bukan hanya siswa tetapi pendidik dan tenaga pendidik pun diperlakukan
sama.

B. TUJUAN PROGRAM KEUNGGULAN LOKAL MTS SA AL-MUNAWWIR


CIKALONGKULON

Program keunggulan lokal yang dikembangkan dan dilaksanakan oleh MTs SA Al-Munawwir
Cikalongkulon bertujuan agar:

 Peserta didik memiliki jiwa yang sesuai dengan amanat diwajibkannya ekstrakurikuler Pramuka,
sehingga Pramuka itu tidak menjadi program asal saja tetapi bisa dimanfaatkan semaksimal
mungkin sehingga menjadi wasilah bekal peserta didik melakoni hidupnya.

 Peserta didik memiliki kemampuan yang cakap terhadap hal-hal yang dinilai memiliki nilai plus
untuk kehidupan riil tentu keshalehan individual dalam keseharian pun sangat diperlukan.

 Peserta didik memiliki kemampuan dan pengetahuan dalam rangka mendekatkan diri kepada
Allah SWT melalui hafalan wirid, tahlil dan asmaul husna, dll.Peserta didik memiliki kemampuan
hafalan surat-surat dalam juz ‘amma dan surat-surat pilihan lainnya.

 Peserta didik memiliki kemampuan membuat laporan hasil penelitian sehingga lulusan MTs SA
Al-Munawwir Cikalongkulon sudah tidak diragukan lagi kemampuannya dalam hal menyusun
karya ilmiah ketika menempuh studi lanjutan.

 Peserta didik memiliki karakter peduli lingkungan dan tanggap atas perubahan alam yang terjadi
akhir-akhir ini, terutama di lingkungan sekitar

 Pendidik memiliki kecakapan dalam merencanakan pengembangan kurikulum dan pemenuhan


hajat otaknya melalui kegiatan PKG dan PKB.

C. MANFAAT PROGRAM KEUNGGULAN LOKAL MTS SA AL-MUNAWWIR


CIKALONGKULON

1. Bagi Peserta didik

 Memiliki kemampuan dalam bidang keagamaan untuk membimbing dan menjadi tauladan di
lingkungan masyarakat

 Memiliki kemampuan dalam bidang keterampilan untuk bekal kehidupannya tanpa melupakan jati
dirinya sebagai insan yang familiar dengan ayat-ayat Al-Qur’an dan nuansa-nuansa keagamaan

 Memiliki kemampuan membuat laporan hasil penelitian sekaligus memahami alur melakukan
penelitian.

 Memiliki jiwa nasionalisme melalui pendidikan Pramuka Memiliki karakter yang positif mengenai
kepedulian terhadap lingkungan.

 Memiliki kemampuan untuk merencanakan pengembangan kurikulum dan meningkatkan kualitas


pendidik melalui PKG dan PKB
2. Bagi Madrasah
 Sebagai salah satu program untuk menunjang bidang studi rumpun Ilmu Penegtahuan Alam,
Ilmu Pengetahuan Sosial, dan Pendidikan Agama Islam, dll.
 Sebagai salat satu keunggulan lokal yang dimiliki MTs SA Al-Munawwir Cikalongkulon sebagai
pembeda dari madrasah-madrasah lainnya
 Terpublikasikannya MTs SA Al-Munawwir Cikalongkulon secara cepat dan tepat
 Te r c i p t a n y a M a d r a s a h y a n g b e r s i h d a n s e h a t
D. JENIS PROGRAM KEUNGGULAN LOKAL MTS SA AL-MUNAWWIR
CIKALONGKULON
Program keunggulan lokal yang dikembangkan MTs SA Al-Munawwir Cikalongkulon dilakukan
secara bertahap dan berkesinambungan, hal ini ditujukan berdasarkan kebutuhan dan kebermanfaatan
bagi peserta didik dan guru. Adapun program keunggulan lokal yang dikembangkan di MTs SA Al-
Munawwir Cikalongkulon meliputi:
1. Untuk Siswa

 Program Intensifikasi Ekskul Pramuka

 Program Intensifikasi Tahsin dan Tahfidz Terbatas Al-Qur’an

 Program Penguatan Kemampuan Menulis Siswa dengan bentuk kegiatan Karya Ilmiah Remaja dan
penelitian.

 Program Pendukung PHBS melalui Program KURASAKI & JATASA

 Program keagamaan, melalui kegiatan peribadatan dan tadarus pagi


2. Untuk Guru
 Program Syiar dan Publikasi Madrasah
 Program Pengembangan Kurikulum
 Program Penilaian Kineja Guru (PKG) dan Pengembangan Karir Berkelanjutan(PKB)

E. EVALUASI PROGRAM KEUNGGULAN LOKAL MTS SA AL-MUNAWWIR


CIKALONGKULON

Agar program keunggulan lokal ini berjalan dengan benar dan terkontrol maka pada
pelaksanaanya program ini dijalankan dan dievaluasi oleh semua tenaga pendidik dan kependidikan
yang berada di MTs SA Al-Munawwir Cikalongkulon.
Metode yang digunakan pada program keunggulan lokal MTs SA Al-Munawwir Cikalongkulon
ini adalah dengan metode pengembangan ekskul bagi program yang memerlukan pembinaan khusus
layaknya ekskul seperti Pramuka dan KIR dengan guru sebagai Pembahas atau mentor, ada juga
beberapa program yang implementasinya dikembangkan dan dinakhodai oleh Para Wakamad itu
sendiri melalui Program pengembangan Kurikulum dan PKG / PKB dalam hal ini kamad dan
wakamad sebagai narasumber.

F. SUMBER DANA

Untuk merealisasikan semua program di atas, pembiayaan sepenuhnya dibebankan pada Komite

Madrasah
G. PENUTUP

Kami berkeyakinan bahwa setiap kegiatan tanpa perencanaan hasilnya tidak akan memuaskan,
oleh sebab itu kami berusaha membuat program rencana setiap kegiatan meskipun belum sempurna,
sehingga kritik dan saran kami harapkan dari semua pihak demi menuju kesempurnaan Program
Pendidikan Berbasis Keunggulan Lokal ini.
Terwujudnya Program Pendidikan Berbasis Keunggulan Lokal MTs SA Al-Munawwir
Cikalongkulon ini tidak lain dari pada adanya bimbingan dan pengarahan dari Bapak Kepala, Kasi
Mapenda, Bapak Pengawas, serta masukan dari seluruh tenaga pendidik dan kependidikan, untuk itu
kami haturkan banyak terima kasih dan menyampaikan penghargaan yang setinggi – tingginya.
Demikian program keunggulan lokal MTs SA Al-Munawwir Cikalongkulon ini disampaikan
semoga menjadi bahan acuan untuk membimbing dan mengarahkan peserta didik menjadi insan kamil
dan berakhlakul karimah sesuai visi MTs SA Al-Munawwir Cikalongkulon yakni “Terwujudnya MTs
SA AL-MUNAWWIR CIKALONGKULON yang Unggul dalam prestasi, Inovasi, Berakhlakul
Karimah dan berwawasan Lingkungan“

Akhir kata, semoga Program Pendidikan Berbasis Keunggulan Lokal MTs SA Al-Munawwir
Cikalongkulon Tahun Pelajaran 2019/2020 yang kami susun ini bermanfaat bagi MTs SA Al-
Munawwir Cikalongkulon pada khususnya dan umumnya bagi madrasah/sekolah lain, serta Insya
Allah dengan rasa kebersamaan yang tinggi, yang didasari dengan niat ibadah guna menggapai
Mardatillah. Lembaga ini akan terus maju dan disegani masyarakat serta jadi tumpuan masyarakat.
Hanya kepada Allah jualah menyerahkan segala urusan.

Mengetahui, Tigaraksa, Agustus 2017

Kepala Madrasah, Wakamad Kurikulum,

Hj. Eswa Tresnawati, S.Pd, M.Si. Drs. H. Musisno, M.Pd

NIP 196612101996032001 NIP 196609111994031001


Jadwal Kegiatan Program Unggulan
MTs SA AL-MUNAWWIR CIKALONGKULON
Tahun Pelajaran 2019/2020

Hari
No Nama Kegiatan Waktu
Senin Selasa Rabu Kamis Jumat Sabtu

1 Tadarus Pagi ✓ ✓ ✓ ✓ 6.30 - 7.00


Sains Club/Language
2 ✓ 15.30 - 16.15
Club
3 Tahsin ✓ 15.30 - 16.15
KURASAKI &
4 ✓ Jam istirahat ke-2
JATASA
5 LSS ✓ 15.30 - 16.15

6 PKG/PKB ✓ 15.30 - 16.15


Hari Jumat
7 Literasi ✓
Minggu ke-4
Waktu sholat
8 peribadatan dzuhur
berjamaah
9 KIR ✓ 8.00 - 9.30

10 Pramuka ✓ 8.00 - 9.30

Tigaraksa Agustus 2017


Wakamad Kurikulum,

Drs. H. Musisno, M.Pd


NIP 196609111994031001
Rekapitulasi TM Pembahas
Program Unggulan MTs SA Al-Munawwir
Cikalongkulon TP. 2019/2020

CLUB
CLUB TADARU LITERAS PRAMUK TATA PERIBAD PUBLIK KURASA
NO NAMA GURU JABATAN LANGUAG PKB/PKG KIR TAHSIN LSS
SAINS S PAGI I A TERTIB ATAN ASI KI
E

Hj. Eswa Tresnawati, S.Pd,


1 Kamad ✓ ✓ ✓ ✓ ✓
M.Si

2 Drs. Musisno, M.Pd Kurikulum ✓ ✓ ✓ ✓ ✓ ✓

3 Dra. Madeyanah ✓ ✓

4 Drs. Sholeh, MP.Kim Penjamin Mutu ✓ ✓ ✓ ✓ ✓

5 Wahyu Adriastuti, M.Ed Humas ✓ ✓ ✓ ✓ ✓ ✓ ✓ ✓

Drs. Ee Witardi Samsudin,


6 Wali Kelas ✓ ✓ ✓ ✓ ✓
MM.Pd

7 Drs. H. Dadan Ramdan Kesiswaan ✓ ✓ ✓ ✓ ✓ ✓

8 Drs. M. Jafar, MM ✓ ✓ ✓ ✓

9 A. Jaeni, S.Pd.I Keagamaan ✓ ✓ ✓ ✓

10 Abdul Basit, S.Pd.I Wali Kelas ✓ ✓ ✓ ✓ ✓ ✓ ✓

11 Imam Nasirudin, S.Pd Wali Kelas ✓ ✓ ✓ ✓ ✓ ✓ ✓


12 Yayah Muthopiah, S.Pd Wali Kelas ✓ ✓ ✓ ✓ ✓ ✓ ✓

13 Dewi Lusita Sari, MP.Fis Wali Kelas ✓ ✓ ✓ ✓ ✓ ✓ ✓

14 Burdahnudin, M.Pd ✓ ✓ ✓ ✓

15 Drs. Abdul Jabar, M.Pd ✓ ✓ ✓

16 Jaya, S.Pd.I Kepala Tata Usaha ✓ ✓

17 Hj. Yulianti, S.Ag ✓ ✓ ✓ ✓ ✓

18 Siti Aminah, S.Psi ✓ ✓ ✓

19 Itoh Tohariyah, S.Ag Bendahara Pengeluaran ✓

20 Ade Suherman, S.Pd.I Wali Kelas ✓ ✓ ✓ ✓ ✓ ✓

21 Wulan Sari, M.Pd Kepala Perpustakaan ✓ ✓ ✓ ✓ ✓ ✓ ✓

22 Nosita Santi, M.Sc Wali Kelas ✓ ✓ ✓ ✓ ✓ ✓ ✓

23 Istiana, S.Pd Wali Kelas ✓ ✓ ✓ ✓ ✓ ✓

24 Yayan Umyanah, S.Ag Wali Kelas ✓ ✓ ✓ ✓ ✓ ✓ ✓

25 Yana Karyana, SH Wali Kelas ✓ ✓ ✓ ✓ ✓ ✓ ✓ ✓


26 Romaniah, S.Pd, Si Wali Kelas ✓ ✓ ✓ ✓ ✓ ✓ ✓

27 Abdul Gofur, S.Pd.I Wali Kelas ✓ ✓ ✓ ✓ ✓ ✓ ✓

28 Herlis Hermaningsih, S.Ag Wali Kelas ✓ ✓ ✓ ✓ ✓ ✓

29 Samad ✓ ✓ ✓

30 Nunung Nurhaeni, S.Pd.I Wali Kelas ✓ ✓ ✓ ✓

31 Suhendra, S.Pd Wali Kelas ✓ ✓ ✓ ✓

32 Santi Susanti, S.Pd Wali Kelas ✓ ✓ ✓ ✓

33 Muthohiroh, S.Pd ✓ ✓ ✓

34 Rahmat, S.Pd Wali Kelas ✓ ✓ ✓ ✓ ✓

35 Fuad Hambali, S.Pd Wali Kelas ✓ ✓ ✓ ✓ ✓

36 H. Nurhasan, MM.Pd ✓ ✓

37 Wida Nur Septia, S.Pd Wali Kelas ✓ ✓ ✓ ✓ ✓ ✓ ✓ ✓

38 Tb. Sandi F, S.Pd ✓ ✓ ✓

39 Ahmad Fahuroji, S.Pd.I ✓ ✓ ✓ ✓ ✓


40 Muhamad Najmudin, S.Pd.I ✓ ✓

41 Suyanti ✓ ✓ ✓

42 Siti Rohidah Fatmawati, S.Pd Wali Kelas ✓ ✓ ✓ ✓ ✓ ✓

43 Rif'atul Mahmudah, S.Ps.I ✓ ✓

44 Agus Wahudi, S.Pd ✓ ✓

45 Aar Teguh Wicaksana, S.Pd ✓

46 Nur Bianto, S.Pd ✓ ✓ ✓ ✓

47 Novi Nur Izati, S.Pd ✓

48 Fahmi, S.Pd

49 Ahmad Soleh, S.Pd ✓ ✓ ✓ ✓ ✓

50 Muhamad Rizal, S.Pd.I

51 Agus Rina, S.Pd ✓

52 Linda Bendahara Komite

Admin Laboran
53 Veraningsih, SE
Keterampilan
54 Siti Nurhaeni, S.Pd.I Tata Persuratan

55 Ahmad Fatoni, SE Kesiswaan

56 Septiyadi Kepegawaian

57 Suyanto Kebersihan

58 Itol B Keamanan

59 Ujang Keamanan

60 Ading Keamanan

61 Arwita Kebersihan

62 Rosid Kebersihan

63 Romi, SE Kebersihan

64 Maruf Kebersihan

Irma Irfian Wulandari, Admin Perpustakaan &


65
S.Kom UKS

66 Ata Kebersihan

67 Tri Widodo Iventarisir BMN


PANDUAN PROGRAM INTENSIFIKASI TAHSIN DAN TAHFIDZ TERBATAS
(PROGRAM UNGGULAN)
MADRASAH ALIYAH NEGERI (MAN) 1TANGERANG

TAHUN PELAJARAN 2019/2020

A. LATAR BELAKANG PROGRAM

Program Intensifikasi Tahsin dan Tahfidz terbatas di MTs SA Al-Munawwir Cikalongkulon


merupakan salah satu program kegiatan rutin atau dapat dikategorikan sebagai Program Unggulan berbasis
lokal. Karena keunggulan lokal merupakan kegiatan kurikuler untuk mengembangkan kompetensi
yang disesuaikan dengan ciri khas dan pottensi daerah, termasuk keunggulan daerah, yang materinya tidak
dapat dikelompokkan ke dalam mata pelajaran yang ada. Substansi keunggulan lokal ditentukan oleh satuan
pendidikan dari aspek ekonomi, budaya, bahasa, teknologi informasi dan komunikasi, ekologi yang
kesemuanya dapat dimanfaatkan untuk mengembangkan dan meningkatkan kompetensi peserta didik
Perlu diketahui, Tigaraksa adalah satu daerah dimana kekuatan religius masih menjadi hal yang
diperhitungkan. Tentu, lulusan dari sebuah institusi pendidikan seyogyanya berbanding lurus dengan
kebutuhan populis. Ibarat kata lulusan sekolah berbasiskan keagamaan ditunggu mesra oleh
masyarakatnya.
MTs SA Al-Munawwir Cikalongkulon siap mengisi kekosongan-kekosongan generasi yang patuh
Tuhan, melalui pemenuhan kemampuan bagi lulusannya dengan kemampuan keagamaan yang praktis dan
siap saji.
B. TUJUAN PROGRAM
Adanya program Intensifikasi Tahsin dan Tahfidz terbatas merupakan satu usaha yang
Insya Allah mendapatkan tempat layak disisi-Nya dan mengundang serta memotivasi siswa
untuk memiliki kompetensi yang tepat sasaran dan” long life advantage”.
Maksud dan tujuan dari program ini antara lain
1. Mempersiapkan generasi yang melek Al-Qur’an dan hafal ayat-ayat Al-Qur’an.
2. Membekali siswa dengan kemampuan yang siap pakai dilingkungannya.
3. Mencetak kader-kader yang mumpuni dan mampu berkiprah langsung di masyarakat.
4. Mensyiarkan MTs SA Al-Munawwir Cikalongkulon melalui peran Alumni yang memiliki kompetensi
local dan keagamaan.
C. MATERI

NO WAKTU MATERI TAHFIDZ KET

QS. Annas s.d Ad-Dhuha


1 KELAS X SEMESTER 1
QS. Al-Jumu’ah & Asmaul Husna
QS. AL-Lail s.d Al-A’la
2 KELAS X SEMESTER 2
QS. Al-Mulk

QS. At-Thariq s.d Al-Insyiqaq


3 KELAS XI SEMESTER 1
QS. Al-Waqi’ah

QS. Al-Muthsfifin s.d. Al-Takwir


4 KELAS XI SEMESTER 2
QS. Yaasin 1-59

QS. ‘Abasa s.d. An-Nabaa


5 KELAS XII SEMESTER 1
QS. Yaasin 60 - 85
Persiapaan Ujian Komprehenship, Bacaan
6 KELAS XII SEMESTER 2
Tahlil & Dzikir Ba’da Shalat Memimpin

D. JADWAL DAN PEMBAHAS


Kegiatan Tahsin dan Tahfidz terbatas dilaksanakan pada setiap hari Kamis Pukul 15.30 s.d 16.15 dengan
daftar Pembahas mentor sebagai berikut:

No Kelas Kelompok Nama Mentor/Pembahas Ket


Grade A Hj. Eswa Tresnawati, S.Pd, M.Si
1 X MIA 1
Grade B Rahmat, S.Pd
Grade A Jaya, S.Pd.I
2 X MIA 2
Grade B Suhendra, S.Pd
Grade A Romaniah, S.Pd, Si
3 X MIA 3
Grade B Wahyu Adriastuti, M.Ed
Grade A Drs. Musisno, M.Pd
4 X MIA 4
Grade B Siti Rohidah Fatmawati, S.Pd
Grade A Drs. H. Dadan Ramdan
5 X IIS 1
Grade B Santi Susanti, S.Pd
Grade A Yayan Umyanah, S.Ag
6 X IIS 2
Grade B Burdahnudin, M.Pd
Grade A Nunung Nurhaeni, S.Pd.I
7 X IIS 3
Grade B A. Jaeni, S.Pd.I
Grade A Fuad Hambali, S.Pd
8 X IIK
Grade B Drs. Sholeh, MP.Kim
Grade A Abdul Basit, S.Pd.I
9 XI MIA 1
Grade B Itoh Tohariyah, S.Ag
Grade A Drs. Abdul Jabar, M.Pd
10 XI MIA 2
Grade B Muthohiroh, S.Pd
11 XI MIA 3 Grade A Drs. M. Jafar, MM
Grade B Wida Nur Septia, S.Pd
Grade A Samad
12 XI MIA 4
Grade B Nosita Santi, M.Sc
Grade A Herlis Hermaningsih, S.Ag
13 XI IIS 1
Grade B Suyanti
Grade A Muhamad Najmudin, S.Pd.I
14 XI IIS 2
Grade B Nur Biantoro, S.Pd
Grade A Siti Aminah, S.Psi
15 XI IIS 3
Grade B Tb. Sandi F, S.Pd
Grade A Abdul Gofur, S.Pd.I
16 XI IIK
Grade B
Grade A Ahmad Fahuroji, S.Pd.I
17 XII MIA 1
Grade B Dewi Lusita Sari, MP.Fis
Grade A Istiana, S.Pd
18 XII MIA 2
Grade B Aar Teguh Wicaksana, S.Pd
Grade A Drs. Ee Witardi Samsudin, MM.Pd
19 XII MIA 3
Grade B Novi Nur Izati, S.Pd
Grade A Yayah Muthopiah, S.Pd
20 XII MIA 4
Grade B Fahmi, S.Pd
Grade A Hj. Yulianti, S.Ag
21 XII IIS 1
Grade B Ahmad Soleh, S.Pd
Grade A Imam Nasirudin, S.Pd
22 XII IIS 2
Grade B Muhamad Rizal, S.Pd.I
Grade A Yana Karyana, SH
23 XII IIS 3
Grade B Agus Rina, S.Pd
XII IIK Grade A Ade Suherman, S.Pd.I
24
Grade B
D. METODE PELAKSANAAN PROGRAM

1. Satu kelas dibina oleh dua orang Pembahas/Mentor, terdiri dari kelompok lancar (Grade A)
dan kurang Lancar (Grade B), setelah dipetakan melalui placement test oleh Pembahas/mentor
kelas tersebut.
2. Tahsin dilakukan dengan cara Sorogan dan Tasmi’an

3. Tahfidz dilakukan jika peserta sudah lulus tahsin menurut pertimbangan pembahas dan dilakukan
dipertiga akhir semester.
Dengan waktu pelaksanaan, SMT 1 : Tahsin : Agustus - Okto, Tahfidz : Nov – Des

SMT 2 : Tahsin : Januari - April, Tahfidz : Mei

Program ini berkaitan erat dengan ujian komprehenshif Tahfidz Terbatas bagi kelas XII
dan merupakan salah satu Syarat Pengambilan Ijazah.
E. SISTEM PENILAIAN
1. Tahsin diberikan kepada peserta setiap kali pertemuan untuk pertimbangan bisa mengikuti ujian
tahfidz
2. Tahfidz diberikan berupa nilai puluhan 1-100 dan ditulis pada lembaran laporan tahfidz peserta
yang ada di peserta didik. Nilai yang sudah diperoleh dapat diakumulasi sebagai nilai
konversi pada ujian komprehenship di kelas XII
3. Lembar UjianTahfidz merupakan salah satu syarat pengambilan Raport pada setiap semester.
F. LAPORAN KEGIATAN
Laporan kegiatan adalah dengan cara mengisi berita acara kegiatan yang sudah ditandatangani oleh
peserta program dan pembahas. Berita Acara disetorkan kepada Penanggung Jawab setiap selesai
melaksanakan kegiatan bersifat Harian.
Penanggung Jawab Kegiatan ini adalah A. Jaeni, S.Pd.I.

Mengetahui, Tigaraksa, Agustus 2017

Kepala Madrasah, Wakamad Kurikulum,

Hj. Eswa Tresnawati, S.Pd, M.Si. Drs. H. Musisno, M.Pd

NIP 196612101996032001 NIP 196609111994031001


PANDUAN PROGRAM PENINGKATAN KUALITAS EKSKUL PRAMUKA
(PROGRAM UNGGULAN)
MTS SA AL-MUNAWWIR CIKALONGKULON

TAHUN PELAJARAN 2019/2020

A. LATAR BELAKANG
Peraturan Menteri Pendidikan Dan Kebudayaan Republik Indonesia Nomor 63 Tahun 2014
Tentang Pendidikan Kepramukaan sebagai Kegiatan Ekstrakurikuler Wajib. Pada Pendidikan Dasar Dan
Pendidikan Menengah menyatakan bahwa Pendidikan Kepramukaan adalah proses pembentukan
kepribadian, kecakapan hidup,dan akhlak mulia pramuka melalui penghayatan dan pengamalan nilai nilai
kepramukaan.
Disana diamanatkan bahwa Pendidikan Kepramukaan dilaksanakan untuk menginternalisasikan
nilai ketuhanan, kebudayaan, kepemimpinan, kebersamaan, sosial, kecintaaalam, dan kemandirian pada
peserta didik; dan nilai-nilai dalam sikap dan keterampilan tersebut dijadikan sebagai muatan Kurikulum
2013 dan muatan Pendidikan Kepramukaan yang dapat bersinergi secara koheren.
Untuk mencapai tujuan tersebut, dilakukan upaya melalui kegiatan yang berlangsung di lingkungan
sekolah dan di luar sekolah, sebagai upaya memperkuat proses pembentukan karakter bangsa yang berbudi
pekerti luhur sesuai dengan nilai dan moral Pancasila. Pendidikan Kepramukaan dinilai sangat penting.
Melalui pendidikan kepramukaan akan timbul rasa memiliki, saling tolong menolong, mencintai tanah air
dan mencintai alam. Karenanya Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan mewajibkan setiap sekolah
melaksanakan ekstrakurikuler pendidikan kepramukaan.
Koherensi proses pembelajaran yang memadukan kegiatan intrakurikuler dan
ekstrakurikuler, didasarkan pada dua alasan dalam menjadikan Pendidikan Kepramukaan sebagai
Ekstrakurikuler Wajib. Pertama,dasar legalitasnya sangat jelas yaitu Undang-Undang (UU) Nomor 12
Tahun 2010 tentang Gerakan Pramuka. Kedua, pendidikan kepramukaan mengajarkan banyak nilai-nilai,
mulai dari nilai-nilai Ketuhanan, kebudayaan, kepemimpinan, kebersamaan, sosial, kecintaan alam,
hingga kemandirian. Dari sisi legalitas pendidikan kepramukaan merupakan imperatif yang bersifat
nasional, hal itu tertuang dalam Undang– Undang Republik Indonesia Nomor 12 Tahun 2010 tentang
Gerakan Pramuka.
Dalam Kurikulum 2013, kepramukaan ditetapkan sebagai kegiatan ekstrakurikuler wajib
pada pendidikan dasar (SD/MI dan SMP/MTs) dan pendidikan menengah (SMA/MA dan SMK/MAK).
Pelaksanaannya dapat bekerja sama dengan Kwartir Ranting atau Kwartir Cabang. Oleh karena itu
Pendidikan Kepramukaan sebagai Ekstrakurikuler Wajib merupakan program kegiatan yang harus diikuti
oleh seluruh peserta didik, terkecuali peserta didik dengan kondisi tertentu yang tidak memungkinkan
untuk mengikutinya.
Untuk itu maka perlu dibuat perangkat penunjang berupa materi-materi tambahan dari pembahs-pembahas
yang variatif dengan maksud agar eskul Pramuka terberdayakan dengan maksimal.
B. TUJUAN PROGRAM
Program Peningkatan Kualitas Eskul Pramuka merupakan satu usaha untuk melejitkan ekskul
pramuka yang sepertinya hanya suatu kewajiban belaka tetapi secara kualitas terkadang terabaikan.
Sejatinya program ini untuk menafikan atau membantah pepatah kampung yakni sekedar
menggugurkan kewajiban.
Maksud dan tujuan dari program ini antara lain
1. Mempersiapkan generasi yang bermental pramuka dan berwawasan luas.
2. Membekali siswa dengan kemampuan yang siap pakai dilingkungannya.
3. Mencetak kader-kader yang mumpuni dan mampu berkiprah langsung di masyarakat.
C. MATERI
Materi kegiatan pramuka dirancang oleh Pembina ekskul pramuka dengan
mempertimbangkan waktu yang dimiliki dengan komposisi teori dan praktek
Gambaran umum schedule time kegiatan kepramukaan adalah :
1. MPTT (Masa Penerimaan Tamu Tegak) dilaksanakan pada bulan Agustus
2. Latihan dan Materi : Agustus s.d. Februari
3. Masa Pengisian SKU (Syarat Kecakapan Umum) : Maret s.d. April
4. Pelantikan Bantara : Mei
Pelantikan Penegak Bantara adalah akhir dari kewajiban latihan kepramukaan, setelahnya
sudah merupakan pilihan siswa untuk mendedikasikan dirinya di ekskul
pramuka dengan nama Tim “_____________________”
Materi-materi yang diajarkan selama proses latihan adalah :
1. Pengertian, Sifat dan Fungsi Kepramukaan
2. Sejarah Kepramukaan Indonesia dan Dunia.
3. Pengetahuan Kepramukaan
4. AD & ART Gerakan Pramuka.
5. Manajerial dan Organisasi Dewan Ambalan.
6. Kesenia daerah
7. Toleransi antar umat beragama
8. Pancasila danNKRI
9. ASEAN dan PB
10. Kewirausahan.
11. Perkembangan fisik laki-laki dan perempuan.
12. Tali temali dan pioneering
13. Peraturan BarisBerbaris
14. Penyakit infeksi, degeneratif dan penyakit yang disebabkan perilaku tidak sehat.
15. Praktek lapangan yang berkaitan dengan kepramukaan.
D. JADWAL DAN PEMBAHAS
Kegiatan Ekskul Pramuka dilaksanakan setiap hari Sabtu, Pukul 8.00 s.d. 9.30
Pembahas adalah guru-guru MTs SA Al-Munawwir Cikalongkulon dengan predikat sebagai
Mentor/Pembimbing yang tugasnya mengkondisikan, membimbing, bertanggungjawab serta mengemas
materi supaya tersampaikan kepada siswa binaanya yang dibantu oleh Assisten Mentor terdiri dari Dewan
Ambalan Syekh Maulana Yusuf dan Nyi Ageng Serang pada masa-masa pengisian SKU mentor akan
diangkat kembali menjadi Penguji Ahli SKU.

Adapun kelompok binaannya berdasarkan kelas sebagaimana berikut ini :

No Kelas Koord Mentor Sangga Mentor Assisten Mentor


X MIA 1
1 Rahmat, S.Pd
1 2
X MIA 3
2 Suhendra, S.Pd
2 4
Sangga
X MIA 5
3 Wida Nur Septia, S.Pd Kerja/Dewan
3 6
X MIA Siti Rohidah 7 Ambalan Syekh
4
4 Fatmawati, S.Pd 8 Maulana Yusuf &
9 Nyi Ageng Serang
5 X IIS 1 Santi Susanti, S.Pd
10
(ditentukan oleh
11
6 X IIS 2 Imam Nasirudin, S.Pd
12 Pembina)
13
7 X IIS 3 Muhamad Rizal, S.Pd.I
14
15
8 X IIK Fuad Hambali, S.Pd
16

E. PELAKSANAAN PROGRAM
Pada Setiap kelas para mentor dibantu oleh assisten mentor membagi siswa ke dalam dua
sangga. Setiap sangga dibimbing (sekaligus Penanggung Jawab) oleh satu atau lebih mentor.
Mentor/Pembahas merupakan undangan permohonan menjadi
pembahas/Mentor Ahli dari ekskul Pramuka dengan jadwal yang sudah diatur sedemikian rupa
oleh pembina Pramuka.
Ketuntasan siswa dalam program ini ditandai dengan pelantikan bantara dan merupakan
prasyarat kenaikan kelas bagi kelas X.
F. LAPORAN KEGIATAN
Laporan kegiatan adalah dengan cara mengisi berita acara kegiatan yang sudah ditandatangani
oleh peserta program dan Pembahas. Berita Acara disetorkan ke Penanggung Jawab
setiap selesai melaksanakan kegiatan bersifat Harian. Penanggung Jawab Kegiatan ini adalah
Drs. H. Dadan Ramdan.

Mengetahui, Tigaraksa, Agustus 2017

Kepala Madrasah, Wakamad Kurikulum,

Hj. Eswa Tresnawati, S.Pd, M.Si. Drs. H. Musisno, M.Pd


NIP 196612101996032001 NIP 196609111994031001
PANDUAN PROGRAM PENGUATAN KEMAMPUAN MENULIS SISWA/KARYA ILMIAH
DAN PENELITIAN (PROGRAM UNGGULAN)
MTS SA AL-MUNAWWIR CIKALONGKULON
TAHUN PELAJARAN 2019/2020

A. LATAR BELAKANG PROGRAM


Pendidikan merupakan salah satu bentuk investasi sumber daya manusia (human capital
investment) yang tidak bisa dipungkiri esensinya dalam rangka pembangunan ekonomi.
Pendidikan juga merupakan investasi jangka panjang, meski kebermanfaatan dari hal-hal yang
didapatkan baru akan terasa dalam beberapa tahun kemudian. Pendidikan sembilan tahun menjadi
kebutuhan bagi bangsa Indonesia mengingat diperlukannya sumber daya yang berkualitas dalam era
globalisasi saat ini. Dalam era yang penuh kompetisi ini maka diperlukan juga berbagai metode yang
kreatif dan inovatif dalam memperkuat kualitas sumber daya yang ada terutama bagi calon tenaga
kerja yang masih dalam tahap pendidikan.
Menulis merupakan tradisi intelektual muslim yang harus dipertahankan. Menulis
merupakan kegemeran ilmuan Muslim yang perlu diwariskan kepada generasi muda Islam di
masa yang akan datang agar kejayaan Islam yang sudah mengakar tidak punah seiring perkembangan
zaman. Salah satu cara mengikat dan merangkai ilmu adalah dengan menulis, karena menulis
merupakan tradisi mengikat ilmu dengan pena. Oleh karena itu maka kiranya perlu diselengarakan
suatu program penguatan kemampuan menulis bagi generasi muda Islam khususnya siswa/siswi MTs
SA Al-Munawwir Cikalongkulon dalam rangka meningkatkan pemahaman serta menumbuhkan
kreativitas dalam menulis sebagai tradisi intelektual Muslim.

B. TUJUAN PROGRAM
Program Penguatan Kemampuan Menulis siswa merupakan satu usaha untuk meningkatkan
nyali siswa dalam hal menuangkan ide dan gagasan pada media kertas yang sangat dibutuhkan, karena
kemampuan ini yang akan menjadikan manusia dikenang sepanjang hayat bahkan setelah kematiannya
sekalipun.
Maksud dan Tujuan dari program ini antara lain
1. Untuk menumbuhkan bakat dan minat siswa/siswi MTs SA Al-Munawwir Cikalongkulon dalam
menulis.
2. Untuk melatih kreativitas siswa dalam meningkatkan kemampuan menulis.
3. Untuk menmbuhkan rasa cinta bagi siwa/siswi dan guru MTs SA Al-Munawwir Cikalongkulon
untuk
menulis sebagai tradisi intelektual Muslim.

C. MATERI
Materi Kegiatan dirancang dari awal sampai akhir mempersiapkan siswa mampu menulis karya
ilmiah. Materi dan schedule time-nya dikoordinasikan dengan Pembina ekskul KIR ( Yayah
Muthopiah S.Pd).

D. JADWAL DAN PEMBAHAS


Kegiatan ini dilaksanakan setiap hari Sabtu, pukul 8.00 s/d 9.30
Berikut ini nama para pembahas :

NO NAMA GURU KONSENTRASI

1 Hj. Eswa Tresnawati, S.Pd, M.Si KOORD

2 Drs. Musisno, M.Pd

3 Imam Nasirudin, S.Pd

4 Yayah Muthopiah, S.Pd

5 Dewi Lusita Sari, MP.Fis

6 Siti Aminah, S.Psi

7 Wulan Sari, M.Pd

8 Nosita Santi, M.Sc

9 Istiana, S.Pd

10 Yayan Umyanah, S.Ag

11 Yana Karyana, SH

12 Romaniah, S.Pd, Si

13 Dewi Lusita Sari, MP.Fis

E. PELAKSANAAN PROGRAM
Kegiatan ini merupakan program wajib kelas XI MIA, IIS dan IIK
Pembahas merupakan undangan permohonan menjadi pembahas dari ekskul KIR dengan jadwal
yang sudah diatur sedemikian rupa oleh pembina KIR.
Hasil karya yang menjadi ujung dari program ini merupakan prasyarat kenaikan kelas X
F. LAPORAN KEGIATAN
Laporan kegiatan adalah dengan cara mengisi berita acara kegiatan yang sudah ditandatangani
oleh peserta program dan Pembahas. Berita Acara disetorkan ke Penanggung Jawab setiap selesai
melaksanakan kegiatan bersifat Harian.
Penanggung Jawab Kegiatan ini adalah Yayah Muthopiah S.Pd.

Mengetahui, Tigaraksa, Agustus 2017

Kepala Madrasah, Wakamad Kurikulum,

Hj. Eswa Tresnawati, S.Pd, M.Si. Drs. H. Musisno, M.Pd

NIP 196612101996032001 NIP 196609111994031001


PANDUAN PROGRAM PENINGKATAN KUALITAS KESEHATAN & KEBERSIHAN
MADRASAH MELALUI PROGRAM KURASAKI (PROGRAM UNGGULAN)
MTS SA AL-MUNAWWIR CIKALONGKULON
TAHUN PELAJARAN 2019/2020

A. LATAR BELAKANG PROGRAM


Sampah merupakan produk sampingan yang tidak dapat dipisahkan dari kehidupan
manusia. Rata-rata setiap orang di Indonesia menghasilkan sampah hampir 0,8 kg per harinya.
Perilaku masyarakat yang masih tidak bijak dalam mengelola sampah membuat volume sampah yang
timbul semakin hari semakin meningkat dan dapat menjadi masalah yang signifikan bagi kehidupan
manusia. Tingginya kepadatan penduduk membuat konsumsi masyarakat pun semakin tinggi. Di sisi
lain, lahan untuk menampung sisa konsumsi terbatas. Persoalan semakin bertambah pada sampah
konsumsi yang tidak mudah terurai, terutama plastik, sehingga dapat menimbulkan pencemaran serius.
Belum lagi sampah-sampah yang tidak dikelola dengan baik dapat mengundang lalat, pertumbuhan
organisme-organisme yang membahayakan atau bersifat fatogen, mencemari udara, tanah dan air,
menimbulkan bau yang tidak sedap, mengurangi keindahan.
Pengelolaan sampah yang selalu ditawarkan sebagai solusi dan sudah mulai dilakukan di
sekitar kita, yaitu dengan menerapkan konsep pemilahan dan 3R.
Konsep pemilahan yang dilakukan adalah dengan memilah pembuangan sampah organik, yaitu
sampah yang mudah dan cepat terurai dalam tanah, dan anorganik, yaitu sampah yang sulit dan
membutuhkan waktu lama untuk terurai. Konsep 3R yang dilakukan adalah Reuse (Guna ulang) yaitu
kegiatan penggunaan kembali sampah yang masih digunakan baik untuk fungsi yang sama maupun
fungsi lain, Reduce (Mengurangi) yaitu mengurangi segala sesuatu yang menyebabkan timbulnya
sampah dan Recycle (Mendaur ulang) yaitu mengolah sampah menjadi produk baru. REDUCE
(Menggurangi sampah) adalah cara yang paling efektif untuk menangani sampah. REUSE &
RECYCLE untuk disatuan pendidik seperti madrasha, membutuhkan waktu yang lama dan peranan
yang cukup kompleks..
Pembinaan lingkungan sekolah sehat yang merupakan salah satu unsur penting dalam membina
ketahanan sekolah harus dilakukan, karena lingkungan kehidupan yang sehat sangat diperlukan untuk
meningkatkan kesehatan seluruh komunitas sekolah serta peningkatan daya serap murid dalam proses
belajar mengajar. Oleh karenanya salah satu pembelajaran penting kepada siswa mengenai
pentingnya menjaga lingkungan sekolah dari sampah, memahami pentingnya mengurangi timbulan
sampah dan merangsang siswa untuk belajar kreatif dalam pemanfaatan sampah. Proses kesepakatan
bersama juga menjadi hal penting dalam pengelolaan sampah, karena dapat menarik siswa untuk
merasa dilibatkan dalam kegiatan menjaga lingkungan sekolah. Budaya yang ditanamkan secara terus
menerus kepada siswa dan masyarakat sekolah, dapat menjadi budaya positif bagi sekolah.
Berdasarkan latar belakang tersebut diatas maka MTs SA Al-Munawwir Cikalongkulon
menginisiasi adanya Program Peningkatan Kualitas Kebersihan & Kesehatan Madrasah melalui
Gerakan KURASAKI (Kurangi Sampah Sekolah Kita).
B. TUJUAN PROGRAM
Program Peningkatan kualitas kesehatan dan kebersihan madrasah melalui program KURASAKI
(Kurangi Sampah Sekitar Kita) merupakan satu usaha untuk meningkatkan kepedulian stakeholder
madrasah dalam mewujudkan madrasah yang bersih dan sehat.
Maksud dan Tujuan dari program ini antara lain
1. Meningkatkan kesadaran masyarakat (menciptakan kebiasaan) khususnya komunitas sekolah
dalam hal pengelolaan sampah
2. Pelibatan para pihak secara aktif untuk bersama-sama bertanggungjawab dalam hal
persoalan pengelolaan sampah
3. Terjadinya perubahan perilaku di komunitas sekolah (siswa, guru, pedagang, komite, orang
tua) yang bisa ditularkan ke tengah-tengah masyarakat
4. Terjadi pengurangan timbulan sampah dari sekolah ke TPA
5. Peningkatan kualitas kesehatan lingkungan sekolah (Adiwiyata, LSS, dll)

C. ISI KEGIATAN
No Kegiatan
1 Sosialisasi KURASAKI secara terus menerus
2 Melakukan pendataan setiap hari kepada siswa yang telah mengikuti
peraturan yang ditetapkan (membawa bekal dengan tempat makan dan
minum)
3 Melakukan pendataan timbulan sampah sekolah di Kelas Binaanya
4 Melakukan tindakan-tindakan yang mengarah pada kesadaran siswa untuk
peduli lingkungan dengan cara mengurangi sampah
5 Mengecek siswa untuk JATASA (Jajan Tanpa Sampah)

D. JADWAL DAN PEMBAHAS


Kegiatan ini dilaksanakan setiap pada saatu jam instirahat ke-2 (12.00 s/d 13.00)
Sejatinya para pembahas ini merupakan tim madrasah yang berkonsentrasi pada
penanganan sampah di madrasah, walaupun dalam tataran lapangan dibagi berdasarkan
tanggung jawab kelas, lebih jauhnya lagi akan kemas lagi dan lebih cantik lagi oleh ketua
program
Dengan nama pembahas sebagai berikut :

No TIM Nama Guru Ket


Hj. Eswa Tresnawati, S.Pd, M.Si
1 KOORD UTAMA
Wahyu Adriastuti, M.Ed
Jaya, S.Pd.I
2 LINGKUNGAN LUAR KELAS
Drs. Abdul Jabar, M.Pd
3 X MIA 1
Wali Kelas Masing Masing | Wali Kelas Masing Masing
4 X MIA 2
| Wali Kelas Masing Masing | Wali Kelas Masing
5 X MIA 3
Masing

6 X MIA 4

7 X IIS 1

8 X IIS 2

9 X IIS 3

10 X IIK

11 XI MIA 1

12 XI MIA 2

13 XI MIA 3

14 XI MIA 4

15 XI IIS 1

16 XI IIS 2

17 XI IIS 3

18 XI IIK

19 XII MIA 1

20 XII MIA 2

21 XII MIA 3

22 XII MIA 4

23 XII IIS 1

24 XII IIS 2

25 XII IIS 3
26 XII IIK

E. PELAKSANAAN PROGRAM
Program ini adalah mendukung Prgram Sekolah Sehat Tingkat Nasional, tentu segala
sesuatunya akan terkondisikan melalui ketua program atau penaggungjawab.
F. LAPORAN KEGIATAN
Laporan kegiatan adalah dengan cara mengisi berita acara kegiatan yang sudah
ditandatangani oleh peserta program dan Pembahas. Berita Acara disetorkan ke
Penanggung Jawab setiap selesai melaksanakan kegiatan bersifat dwi mingguan.
Penanggung Jawab Kegiatan ini adalah Burdahnudin, M.Pd.

Mengetahui, Tigaraksa, Agustus 2017

Kepala Madrasah, Wakamad Kurikulum,

Hj. Eswa Tresnawati, S.Pd, M.Si. Drs. H. Musisno, M.Pd

NIP 196612101996032001 NIP 196609111994031001


PANDUAN PROGRAM PENINGKATAN KEDISIPLINAN SISWA (PROGRAM UNGGULAN)
MTS SA AL-MUNAWWIR CIKALONGKULON
TAHUN PELAJARAN 2019/2020

A. LATAR BELAKANG PROGRAM


Dalam kehidupan sehari-hari sering kita dengar orang mengatakan bahwa si X adalah orang
yang memiliki disiplin yang tinggi, sedangkan si Y orang yang kurang disiplin. Sebutan orang
yang memiliki disiplin tinggi biasanya tertuju kepada orang yang selalu
hadir tepat waktu, taat terhadap aturan, berperilaku sesuai dengan norma-norma yang berlaku, dan
sejenisnya. Sebaliknya, sebutan orang yang kurang disiplin biasanya ditujukan kepada orang yang
kurang atau tidak dapat mentaati peraturan dan ketentuan berlaku, baik yang bersumber dari
masyarakat (konvensi-informal), pemerintah atau peraturan yang ditetapkan oleh suatu lembaga
tertentu (organisasional-formal).
Seorang siswa dalam mengikuti kegiatan belajar di sekolah tidak akan lepas dari berbagai
peraturan dan tata tertib yang diberlakukan di sekolahnya, dan setiap siswa dituntut untuk dapat
berperilaku sesuai dengan aturan dan tata tertib yang yang berlaku
di sekolahnya. Kepatuhan dan ketaatan siswa terhadap berbagai aturan dan tata tertib yang yang
berlaku di sekolahnya itu biasa disebut disiplin siswa. Sedangkan peraturan, tata tertib, dan
berbagai ketentuan lainnya yang berupaya mengatur perilaku siswa disebut disiplin sekolah.
Disiplin sekolah adalah usaha sekolah untuk memelihara perilaku siswa agar tidak
menyimpang dan dapat mendorong siswa untuk berperilaku sesuai dengan norma, peraturan dan
tata tertib yang berlaku di sekolah. Disiplin sekolah adalah “refers to students complying with a
code of behavior often known as the school rules”. Yang dimaksud dengan aturan sekolah (school
rule) tersebut, seperti aturan tentang standar berpakaian (standards of clothing), ketepatan waktu,
perilaku sosial dan etika belajar/kerja.
Pengertian disiplin sekolah kadangkala diterapkan pula untuk memberikan hukuman
(sanksi) sebagai konsekuensi dari pelanggaran terhadap aturan, meski kadangkala menjadi
kontroversi dalam menerapkan metode pendisiplinannya, sehingga terjebak dalam bentuk
kesalahan perlakuan fisik (physical maltreatment) dan kesalahan perlakuan psikologis
(psychological maltreatment), sebagaimana diungkapkan oleh Irwin A. Hyman dan Pamela A.
Snock dalam bukunya “Dangerous School” (1999).

B. TUJUAN PROGRAM
Maksud dan Tujuan dari program ini antara lain
1. Memberi dukungan bagi terciptanya perilaku yang tidak menyimpang,
2. Mendorong siswa melakukan yang baik dan benar,
3. Membantu siswa memahami dan menyesuaikan diri dengan tuntutan lingkungannya dan
menjauhi melakukan hal-hal yang dilarang oleh sekolah, dan
4. Siswa belajar hidup dengan kebiasaan-kebiasaan yang baik dan bermanfaat baginya
serta lingkungannya.

C. MATERI
Penyadaran siswa terkait masalah :
1. Kedisiplinan dan keterlambatan
2. Pergaulan sehari-hari, Sikap dan
Perilaku
3. Kepatuhan dan Pelanggaran Tata Tertib

D. JADWAL DAN PEMBAHAS


Pembahas yang sekaligus petugas piket harian mempunyai tugas tambahan
penanganan kedisiplinan siswa dan penanganan administrasi yang berkaitan dengan
kedisipilinan misal yang terkait dengan absensi.
Kegiatan ini dilaksanakan setiap hari diluar jam kerja yakni Pagi dan Sore hari,
berbarengan dengan penanganan keterlambatan siswa dan kasus-kasus bermasalah di
sore hari serta pada kasus-kasus tertentu.
Distribusi kerja pembahas adalah :

No Nama Kegiatan
1 Hj. Eswa Tresnawati, S.Pd, M.Si Kegiatan meliputi Kedisiplinan Kedatangan dan Proses, Kegiatan Sore dan
2 Drs. Musisno, M.Pd Kepulangan, Kedisipliinan dan Pulang
3 Dra. Madeyanah
4 Drs. Sholeh, MP.Kim
5 Wahyu Adriastuti, M.Ed
6 Drs. Ee Witardi Samsudin, MM.Pd
7 Drs. H. Dadan Ramdan
8 Drs. M. Jafar, MM
9 A. Jaeni, S.Pd.I
10 Abdul Basit, S.Pd.I
11 Imam Nasirudin, S.Pd
12 Yayah Muthopiah, S.Pd
13 Dewi Lusita Sari, MP.Fis
14 Burdahnudin, M.Pd
15 Drs. Abdul Jabar, M.Pd
16 Hj. Yulianti, S.Ag
17 Siti Aminah, S.Psi
18 Ade Suherman, S.Pd.I
19 Wulan Sari, M.Pd
20 Nosita Santi, M.Sc
21 Istiana, S.Pd
22 Yayan Umyanah, S.Ag
23 Yana Karyana, SH
24 Romaniah, S.Pd, Si
25 Abdul Gofur, S.Pd.I
26 Herlis Hermaningsih, S.Ag
27 Nunung Nurhaeni, S.Pd.I
28 Suhendra, S.Pd
29 Santi Susanti, S.Pd
30 Muthohiroh, S.Pd
31 Rahmat, S.Pd
32 Fuad Hambali, S.Pd
33 H. Nurhasan, MM.Pd
34 Wida Nur Septia, S.Pd
35 Tb. Sandi F, S.Pd
36 Ahmad Fahuroji, S.Pd.I
37 Muhamad Najmudin, S.Pd.I
38 Suyanti
39 Siti Rohidah Fatmawati, S.Pd
40 Rif'atul Mahmudah, S.Ps.I
E. PELAKSANAAN PROGRAM
Petugas Piket dan beberapa petugas sebagai pembahas melakukan pengendalian tata tertib siswa
dan langsung pada kejadian perkara dan secara bergiliran merekap data pinger siswa yang
secara teknis akan diatur oleh Koord. Program.
Pembahas mencatat semua kasus pada buku kasus yang ada di kesiswaan dan berita acara
pelaksanaan program sebagai laporan.
Catatan kasus siswa merupakan salah satu acuan dalam proses sidang kenaikan kelas.

F. LAPORAN KEGIATAN
Laporan kegiatan adalah dengan cara mengisi berita acara kegiatan yang sudah
ditandatangani oleh peserta program dan Pembahas. Berita Acara disetorkan ke
Penanggung Jawab setiap selesai melaksanakan kegiatan bersifat Harian.
Penanggung Jawab Kegiatan ini adalah Drs. H. Dadan Ramdan

Mengetahui, Tigaraksa, Agustus 2017

Kepala Madrasah, Wakamad Kurikulum,

Hj. Eswa Tresnawati, S.Pd, M.Si. Drs. H. Musisno, M.Pd

NIP 196612101996032001 NIP 196609111994031001


PANDUAN PROGRAM UNGGULAN PERIBADATAN
MAN I TANGERANG

A. Latar Belakang Program


Pembentukan dan peningkatan keimanan dan ketaqwaan harus mulai di pupuk dari sejak dini.
Usia siswa madrasah Aliyah, termasuk usia masih dalam proses pembentukan kepribadian termasuk
peningkatan keimanan dan ketaqwaan. Oleh karena itu salah satu misi MAN I Tangerang adalah
menghasilkan lulusan yang unggul dalam IMTAQ (Iman dan Taqwa).
Untuk mewujudkan misi ini sekolah membuat program unggulan yaitu peribadatan. Bentuk
peribadatan yang ada di MTs SA Al-Munawwir Cikalongkulon adalah sholat dzuhur berjamaah dan sholat
asar berjamaah. Untuk mengefektifkan dan peningkatan mutu dalam sholat berjamaah, sekolah merasa
perlu untuk menganganinya secara khusus, terkait dengan peningkatan dalam sholatnya, baik bacaannya,
dzikir, doanya dan kultum.
Di harapkan siswa siswi alumni MAN I Tangerang ketika terjun ke masyarakatpun dapat
mengimani sholat berjamaah, memimpin tahlil dan memberikan tausiyah keagaamaan. Harapan kami
alumni MAN I Tangerang dapat mewarnai kehidupan keagamaan dimanapun ia berada. Akhirnya
masyarakat madanipun dapat terwujud. Hal inilah yang mendasari kami, untuk memasukkan peribadatan
dalam program unggulan MAN I Tangerang.

B. Tujuan Program
Maksud dan tujuan dari program ini adalah :

1. Mewujudkan misi MAN I Tangerang , untuk menghasilkan lulusan yang unggul dalam IMTAQ
2. Mencetak generasi islam yang beriman dan bertaqwa
3. Membekali siswa siswi MAN I Tangerang dengan kegiatan ibadah yang benar
4. Dapat mewarnai pembentukan masyarakat madani

C. Jadwal dan Materi Kegiatan


NO BULAN MATERI

1 November Sholat dzuhur dan asar berjamaah, kultum

2 Desember Sholat dzuhur dan asar berjamaah, kultum

3 Januari Sholat dzuhur dan asar berjamaah, kultum

4 Pebruari Sholat dzuhur dan asar berjamaah, dzikir dan do’a

5 Maret Sholat dzuhur dan asar berjamaah, dzikir dan do’a

6 April Sholat dzuhur dan asar berjamaah, dzikir dan do’a

7 Mei Sholat dzuhur dan asar berjamaah, dzikir dan do’a

8 Juni Sholat dzuhur dan asar berjamaah, kultum


D. Penanggung Jawab
NO BULAN KELAS PENANGGUNG JAWAB

Rahmat. S.Pd, Suhendra, Romaniah, Siti Rohadiah F, Musisno,


1 November X MIA
Soleh

2 Desember X IPS Santi S, Yayan U, Nunung N, A Zaini, Jaya, Abd Jabar, M Ja’far

3 Januari X IIK, XII IIK Fuad H, Ade S, Samad, Dadan R, , A Soleh

4 Pebruari XI MIA Abd Basith, Muthohiroh, Wida, Nosita S, Burdahnudin

5 Maret XI IPS Herlis, Nur biantoro, Tb Sandi, Nazamudin, St Aminah,

6 April XI IIK Abd Ghofur, Rizal, Wahyu, Itoh , Soleh

7 Mei XII MIA A Fahrurozi, Istiana, Ee W, Fahrurozi, Yayah M

8 Juni XII IPS HJ Yulianti, Imam N, Yana K, Made, Teguh,

E. Laporan Kegiatan
Laporan kegiatan adalah dengan cara mengisi berita acara yang sudah ditanda tangani oleh wakil dari siswa yang
berjamaah dan penanggung jawab. Berita acara disetorkan kepada Penanggung jawab setiap selesai pelaksanaan
kegiatan bersifat harian. Penanggung jawab kegiata peribadatan ini adalah A. Jaeni S.Pd.I.

Mengetahui, Tigaraksa, Agustus 2017

Kepala Madrasah Wakamad Keagamaan

Dra Eswa Tresnawati Msi A. Jaeni. S.Pd.I


NIP : 196612101996032001 NIP196207191990031003

PANDUAN PROGRAM UNGGULAN SCIENCE AND LANGUAGE CLUB


MAN I TANGERANG TAHUN AJARAN 2017 - 2918
A. Latar Belakang Program
Dunia teknologi saat ini sangat berkembang pesat. Setiap tahun atau setiap bulan , selalu ada
perubahan dan kemajuan teknologi. Teknologi berkembang demiakian cepatnya, pertanyaan nya adalah
siapa yang menciptakan hal ini ?. Tidak lain adalah manusia yang memiliki daya inovasi tinggi dalam
bidang saince dan teknologi. Siswa siswi MAN I Tangerangpun adalah generasi yang menikmati hasil
teknologi ini, masalahnya apakah kita akan selalu menjadi generasi pemakai saja? Tentu saja tidak, generasi
Islam pun harus menguasai teknologi. Oleh karena itu kami berkeinginan agar siswa siswi MAN I
Tangerang dapat menciptakan teknologi baru. Hal ini dapat dirangsang melalui proses pembelajaran.
Saince club adalah salah satu program yang ada di MAN I Tangerang, sesuai misi kita adalah
menghasilkan lulusan yang unggul dalam IPTEK ( Ilmu Pengetahuan dan Teknologi).
Untuk menguasai ilmu pengetahuan juga diperlukan penguasaan bahasa internasional. Bahasa
yang umum digunakan adalah bahasa inggris dan bahasa arab. Oleh karena itu , siswa siswi MAN I
Tangerang juga harus meguasai kedua bahasa tersebut. Maka dibentuklah language club bagi siswa siswi
MAN I Tangerang

B. Tujuan Program
Adapun tujuan dari program ini adalah :

1. Menciptakan generasi islam yang dapat menguasai teknologi


2. Meningkatkan kompetensi ilmu pengetahuan alam dan bahasa
3. Meningkatkan mutu madrasah dalam bidang science
4. Meningkatkan mutu madarasah dalam penguasaan bahasa arab dan inggris
5. Sukses kegiatan KSM dan AKSIOMA

C. Jadwal Kegiatan
Kegiatan ekskul pramuka dilaksanakan setiap hari Sabtu, jam 9.30 – 10.30 wib. Jadwal kegiatannya
adalah sebagai berikut :

NO BIDANG STUDI PEMATERI

1 Matematika Wahyu A.M.Ed, Ee Witardi MM.Pd, Rahmat M.Pd

2 Kimia Sholeh MP.Kim, Nosita Santi M.Sc

3 Fisika Dewi L .MP.Fis, Romaniah S.Pd.Si

4 Biologi Drs Musisno M.Pd, Eswa Tresnawati M.Si

5 Ekonomi Imam N S.Pd, Agus wahyudi S.Pd

6 Geografi Drs H Dadan Ramdan

7 Bahasa inggris Istiana M.Pd, Wida Nur Septia S Pd

8 Bahasa Arab Yayan S.Ag, Abd Ghofur S.Pd .I.,Hj Yulianti S Pd I


D. Pelaksanaan Program
Kegiatan ini merupakan program unggulan pilihan bagi siswa kelas X( MIA, IPS,IIK) , XI ( IPS ,MIA, IIK)
dan XII (MIA, IPS, IIK). Pemateri adalah guru guru yang ditentukan dan berkompetesi untuk bidang study
tersebut.

E. Laporan Kegiatan
Laporan kegiatan adalah dengan cara mengisi berita acara kegiatan yang sudah di tanda tangai oleh peserta
program dan pemateri. Berita acara di serahkan ke penanggung jawab setiap selesai melaksanakan kegiatan
bersifat harian. Penanggung jawab kegiatan ini adalah Drs Musisno M.Pd,

Mengetahui Tigaraksa, Agustus 2017

Kepala Madrasah Wakamad Kurikulum

Dra Eswa Tresnawati Msi Drs Hj.Musisno M.Pd


NIP : 196612101996032001 NIP : 196609111994031001

PANDUAN PROGRAM UNGGULAN SEKOLAH SEHAT


MAN I TANGERANG

A. Latar Belakang Program


Prestasi lingkungan sehat dan bersih untuk MAN I Tangerang adalah :
Juara I Lomba sekolah sehat tingkat kabupaten Tangerang tahun 2014, juara I Lomba madrasah sehat tingkat
propinsi tahun 2014, Juara II lomba sekolah sehat tingkat propinsi tahun 2015 dan juara I lomba sekolah sehat
tingkat propinsi tahun 2016. Hal ini dapat di raih berkat kerja sama seluruh steakholder yang ada di madrasah,
dan sesuai dengan visi kita mewujudkan sekolah yang berwawasan lingkungan. Seluruh prestasi ini, wajib kita
pertahankan dan ditingkatkan. Mempertahankan lebih berat dari mencapai hasilnya. Oleh karena itu program
unggulan sekolah sehat kami terapkan di MAN I Tangerang. Siswa,guru, Tenaga kependidikan dan masyarakat
di harapkan seluruhnya terlibat untuk mewujudkan perilaku hidup bersih dan sehat (PHBS).
Perilaku hidup bersih dan sehat, harus sudah menjadi kebiasaan siswa siswi MAN I Tangerang.
Bimbingan dan arahan dari tenaga pendidik dan tenaga kependidikan sangat diperlukan. Bimbingan yang
terstruktur dan terus menerus, akan membekas pada diri anak anak. Oleh karena itu kami membuat SK
pembagian tugas, untuk mewujudkan madrasah yang sehat ini. Besar harapan kami melalui program unggulan
ini, akan meningkatkan prestasi siswa siswi MAN I Tangerang, baik di bidang akademik maupun non
akademik.

B. Tujuan Program
Adapun tujuan dari program ini adalah :

1. Mewujudkan madrasah yang bersih, sehat, nyaman dan asri


2. Membentuk jiwa siswa siswi utuk berprilaku sehat dan bersih
3. Turut serta dalam program melestarikan lingkungan

C. Jadwal Kegiatan
Program unggulan ini dilaksanakan setiap hari jum’at jam 15.30 – 16.15. Adapun pengaturan jadwal kegiatan
sesuai dengan SK Team Work Madrasah Sehat , Nomor : MA.28.10/PP.00.6/048 / 2017 . Jadwalnya adalah
sebagai berikut :

NO TEMPAT / KEGIATAN NAMA KET

1 SARANA DAN PRASARANA 1. Burdahnudin. M.Pd


2. Drs.Abd Jabar M.Pd
1. Drs Soleh. M.P.kim
2 CSR, PEMBIASAAN 3S 2. Ee Witardi M.Pd
3. Drs. M. Ja’far.MM
1. Wahyu Adriastuti, M.Ed
RUANG TU DAN RUANG WAKIL 2. Jaya, S.Pd.I
3 3. Septiadi
KEPALA
4. A. Fatoni, SE
5. Siti Nurhaeni, S.Pd.I
1. Herlis Hermaningsih, S.Ag
4 RUANG GURU DAN RUANG KEPALA 2. Ma’ruf
3. Romi, SE
4. Ahmad Fahruroji, S.Pd.I
1. Siti Aminah, S.Psi
5 GREEN HOUSE DAN KOLAM 2. Mutohiroh, S.Pd
3. Ma’ruf
4. M. Najamudin, S.Pd.I
6 TOILET 1. Wahyu Adriastuti, M.Ed
2. Wida Nur Septia, S.Pd
3. A. Jaeni, S.Pd.I
1. Ade Suherman, S.Pd.I
7 HALAMAN DEPAN ( JALAN ) 2. Ujang
3. Rosyid
4. Atta
8 KEBUN MADRASAH 1. Drs. H. Musisno, M.Pd
2. Atta
9 SAMPAH 1. TB. Sandi. F, S.Pd
2. Yana Karyana, SH
10 KELAS 1. Masing-Masing Wali Kelas
1. Nosita Santi, S.Pd, M.Sc
11 TOGA 2. Siti Rohidah Fatmawati, S.Pd
3. Rosyid
1. Abdul Basit, S.Pd.I
2. Abdul Gofur, S.Pd.I
12 MASJID 3. Yayan Umyanah, S.Ag
4. Hj. Yulianti, S.Ag
5. H. Nurhasan, M.Pd
1. Yayah Muthopiah, S.Pd
13 KANTIN DAN KOPERASI 2. Dewi Lusitasari, S.Pd, M.Fis
3. Veraningsih, SE
4. Imam Nasirudin, S.Pd
14 PERPUSTAKAAN 1. Wulan Sari, S.Pd, M.Pd
2. Tri Widodo, S.Pd.I
1. Istiana, S.Pd
15 UKS 2. Romaniah, S.Pd. Si
3. Irma Irfian Wulandari, S.Kom
1. Fuad Hambali, S.Pd.I
16 KORIDOR ATAS 2. Suyanto
3. Nunung Nurhaeni, S.Pd.I
17 WASTAFEL 1. Dra. Madeyanah
2. Linda, SE
18 MESIN JAHIT/ RUANG KETERAMPILAN 1. Suyanti
2. Irma Irfian Wulandari, S.Kom
1. Drs. Abdul Jabar, M.Pd
19 SALURAN AIR 2. Drs. M. Ja’far. MM
3. Rahmat, M.Pd
20 LAB. KOMPUTER 1. Samad, S.Pd
2. Suhendra, S.Pd
21 BK (BIMBINGAN KONSELING ) 1. Siti Aminah, S.Psi
2. Rifatul Mahmudah, S.Kom
22 HYDROPONIK 1. Santi Susanti, S.Pd
2. Siti Rohidah Fatmawati, S.Pd
23 LAB. IPA 1. Romaniah, S.Pd.Si
2. Veraningsih, SE
D. Laporan Kegiatan
Laporan kegiatan adalah dengan cara mengisi berita acara kegiatan yang sudah di tanda tangai oleh peserta
program dan penanggung jawab. Berita acara di serahkan ke penanggung jawab setiap selesai
melaksanakan kegiatan bersifat harian. Penanggung jawab kegiatan ini adalah Wahyu Adriastuti, M.Ed

Tigaraksa, Agustus 2017

Mengetahui

Kepala Madrasah Wakamad Kurikulum

Hj. Eswa Tresnawati, S.Pd, M.Si Wahyu Adriastuti, M.Ed


NIP : 196612101996032001 NIP : 19700721199532001

Anda mungkin juga menyukai