Anda di halaman 1dari 1

Soraya / 51609011066 / D

A. Kerangka Berita :
1. Apa yang ditargetkan oleh kementrian pendidikan & kebudayaan ?
2. Siapa yang menyampaikan target tersebut ?
3. Kapan target itu disampaikan ?
4. Dimana target itu disampaikan ?
5. Mengapa perlu adanya target ?
6. Bagaimana agar target itu tercapai ?

B. Artikel Opini Berita :

Target Mentri Pendidikan & Kebudayaan Terhadap


Pendidikan di Indonesia

Kementrian pendidikan dan kebudayaan menargetkan agar setiap unit pendidikn bebas atau
merdeka dalam belajar. Hal ini demi memenuhi target presiden terkait kemajuan SDM Indonesia.

Mentri Pendidikan & Kebudayaan, Nadiem pada hari rabu (4/12/2019) memberikan sambutan di
Universitas Indonesia, Depok, Jawa Barat.

Ia mengatakan, pemerintah menargetkan agar para mahasiswa yang lulus bias bertindak, mencapai
kesuksesan dan berkarakter.

Selain itu, dunia tengah memasuki fase tidak menentu. Gelar tidak lagi menjamin kompetensi
mahasiswa lulus bias berkarya, akreditasi tidak menjamin mutu, hingga belajar tidak lagi harus
dikelas.

Jika tidak bisa terbuka mengenai isu-isu tersebut dan tidak bisa menargetkan kualitas dalam
pembelajaran perguruan tinggi maupun sekolah-sekolah maka perlu adanya challenge, imbuhnya.

Nadim, mencontohkan dirinya yang merupakan lulusan hubungan internasional tetapi menjadi
pengusaha dibidang teknologi. Oleh karena itu ia ingin agar para activis akademik bebas
menentukan pilihan, terutama pada mahasiswa.

Dengan begitu, apapun yang dipelajari dan apapun yang dilakukan sering kali hanya starting poin.
Lalu kenapa tidak memberikan kemerdekaan pada mahasiswa untuk melakukan berbagaimacam
hal diluar prodi, luar kelas maupun luar kampus. Iniah namanya kemerdekaan mahasiswa.

Anda mungkin juga menyukai