Anda di halaman 1dari 7

1.

Pantun dua seuntai ( pantun kilat ) baris pertama sebagai sampiran dan baris kedua
sebagai isi dengan rumus rima a-a . lebih dikenal dengan sebutan ....
a. seloka
b. karmina
c. gurindam
d. Syair
2. Gurindam Dua Belas merupakan gurindam karya pujangga yang sangat terkenal yaitu ....
a. Hamjah Fansuri
b. Raja Ali Haji
c. Amir Hamzah
d. Enag Ah
3. Berikut yang termasuk karya sastra dari Hamzah Fansuri ,kecuali
a. Syair Perahu
b. Syair Dagang
c. Syair Si Burung Pingai
d. Syair Hamzah Aya
4. Kalimat dibawah ini yang merupakan kalimat majemuk hubungan akibat adalah ....
a. Aku sedang sedih, sebab orang yang aku sayangi tidak menyayangi aku
b. Dengan cara menjual koran, dia mendapatkan uang untuk menghidupi keluarganya
c. Undang Faiz belajar begitu keras, sehingga dia dapat memenangi olimpiade
matematika dan ilmu komputer
d. Indah diam saja, seolah-olah semuanya baik-baik saja
5. Suatu hari di sebuah kebun anggur tinggallah sebuah keluarga semut dengan anggota
jumlahnya yang sangat banyak.semut ini membuat sarangnya dari daun-daun lalu mereka
tempel menggunakan cairan seperti lem yang mereka keluarkan dari mulutnya.merek
Sumut melihat bahwa musim gugur akan segera berlalu dan akan segera datang musim
dingin yang cukup panjang.ketika musim dingin makanan akan sangat sulit untuk
didapatkan, maka parasmu itu segera mencari berbagai macam makanan untuk mereka
kumpulkan sebagai bahan persediaan ketika musim dingin telah tiba.
Bagaimana berdasarkan struktur tersebut ,cerita di atas merupakan bagian
a. Orientasi
b. Resolusi
c. Komplikasi
d. Orokentasi
6. sang belalang yang sedang menari melihat para semut berjalan dengan membawa
makanan untuk dibawa ke sarangnya.sang belalang sembah heran dengan apa yang
dilakukan Semut selalu dia bertanya kepada salah satu semut tentara yang sedang berjaga
di dekat para semut pekerja," Kenapa kalian membawa makanan yang sangat banyak itu
masuk ke sarang kalian?" sang semut menjawab "kami melakukannya agar kami tidak
kelaparan saat musim dingin tiba." lalu sang belalang kaget "musim dingin?" kata sang
belalang sembah dengan kagetnya, "kan masih lama, lebih baik kita bersenang senang
saja dulu", kata sang belalang.semut tak nenghiraukan belalang.semut tetap tekun
mengumpulkan makanan.
Watak tokoh Belalang Sembah digambarkan melalui
a. penggambaran fisik tokoh
b. komentar atau narasi penulis terhadap tokoh
c. dialog tokoh dengan tokoh lain
d. penggambaran lingkungan sekitar tokoh
7. Tubuh biru
Tatapan mata biru
Lelaki terguling di jalan
Lewat gardu belanda dengan bumi
Berlindung warna malam
Sendiri masuk kota
Ingin ikut ngubur ibunya
Tema puisi tersebut adalah …….
a. perlawanan c. kekejaman
b. keberanian d. Perjuangan
8. Bila kasih mu ibarat samudra
Sempit lautan tuduh
Tempat ku mandi, mencuci lumut pada diri
Tempat ku berlayar, menebar pukat dan melempar sauh
Kalau aku ujian kemudian ditanya tentang pahlawan
Nama ku yang ku sebut paling dahulu
Lantaran ku tahu
Engkau ibu dan aku anak mu.
“ Ibu “ karya D Zawawi Imron.
Isi puisi tersebut menggambarkan….
a. Kesedihan seorang anak
b. Kegelisahan hatim seorang anak
c. Perasaan rindu sreorang anak kepada ibunya
d. Perasaan sayang seorang anak kepada ibunya
9. (1) Betapa gembiranya Ardi. (2) saat pulang sekolah is mendapat tawaran dari pamannya
Abdulmanam, untuk bersekolah di Jakarta. (3) bagaimanpun dijakarta harus berjuang . (4).
Jakarta adalah kota besar , yang selama ini ia impikan selama ini, yakni bisa melihata dan tinggal
di jakarta.

Bukti bahwa latar waktu kutiban tersebut pada siang hari ditunjukan pada nomor. ….
a. (4) c. (2)
b. (3) d. (1)
10. (1) Ketika itu pula ibu menceritakan bahwa kakanya Narothama lulus sebagai letnan muda
dan dua minggu lagi akan diwisuda. (2). Suasana keluarga menjadi ceria mendengar kabar itu.
Sambil bekerja tak henti-hentinya mereka memebicarakan Narothama. (3). Santi mewaili
keluargana untuk menghadiri wisuda. (4). Malam keberangkatan santi tidak dapat tidur nyenak,
banyak yang direncanakan dan yang diharapkannya.

Bukti suasana yang harap-harap cemas dan gelisah pada kutiban cerpen tersebut adalah pada
kalimat nomor ……..
a. (4) c. (2)
b. (3) d. (1)
11. Dua minggu setelah telegram dari Imam datang pula wesel dan surat dari santo, ibu sangat
bangga sampai meneneskan air mata bahagia ibu menyatakan pada anak-anak nya agar tetap
hidup seperti apa yang dilakukan selama ini. Jangan congkaka karena kakak mereka banyak
membantu.

Pesan atau amanat yang terkandung dalam cuplikan cerpen tersebut adalah…..
a. Hidup ini hendaknya penuh prihatin dan dijalani apa adanya.
b. Dalam hidup ini harus menunjukan kemampuan pada oranag lai .
c. Dalam memberikan bantuan harus iklas
d. Hendaknya tetap hidup dalam kesederhanaan.
12. Pada suatu sore walaupun tidak disetujui alimah, siti nurbayah memebeli kue yang dijajakan
oleh pendekar empat, kaki tangan Datuk Maringih kue yang sengaja disediakan khusus untuk Siti
Nurbaya telah diisi racun. Setelah penjaga kue yang baru saja dibelinya. Setelah makan kue itu
kepala Siti Nurbaya pening. Tak lama kemudian ia meninggal.

Amanat yang terdapat pada kutipan tersebut adalah…..


a. Bila melihat orang menjual kue beli saja.
b. Jika ada kue entah dari mana, makan saja.
c. Dalam melakukan perbuatan kita harus berhati-hati.
d. Dalam menjalani kehidupan, kita harus hadapi degan santai.
13. Kalimat yang menggunakan kata tidak baku adalah…

a. Indonesia terus bekerja keras untuk memajukan teknologinya.


b. Penulis sudah mengkaji hasil penelitiannya dengan seksama.
c. Indonesia belum juga menemukan langkah konkret untuk mengatasi masalah pengangguran.
d. Untuk menjaga kedaulatannya, Indonesia menambah kuantitas Armada di Kawasan Ambalat.
14. Penulisan kata bentukan yang tidak tepat terdapat pada kalimat…

a. Pada masa ORBA, Indonesia terkenal dengan swa sembada pangannya.


b. Pesawat itu telah lepas landas.
c. Amerika Serikat adalah negara adikuasa.
d. Zaman prasejarah memberi inspirasi pada kehidupan sekarang.
15. Mereka melaksanakan daripada kegiatan rutin yang sering dilaksanakan setiap tahun.

Bagian kalimat yang menyebabkan ketidak efektifan kalimat tersebut adalah….


a. mereka, daripada
b. kegiatan. Selalu
c. daripada, sering
d. daripada, yang
16. Tubuh biru

Tatapan mata biru


Lelaki terguling di jalan
Dengan tujuh lubang pelor
Diketok gerbang langit
Dan menyala mentari muda
Melepas hasrat
Tema puisi tersebut …..
a. kebencian
b. kepahlawanan
c. kekecewaan
d. kematian
17. (1) Wulan heran, mengapa lelaki itu begitu baik mau membayarkan ongkos busnya. Padahal
wualn tidak kenal sama sekali. (2). “Astaga , jangan-jangan……” melintas pikiran buruk
dibenaknya, (3) jangan-jangan leleki itu amau menculiknya, dia membayariku supaya dia tidak
curiga kepadanya.” (4). Jantung wulan kembali berdegup kencang. (5). Baru kemarin , ia
membaca tentang penculikkan anak-anak .(6). Seingat wulan lelaki itu juga dari sekolahnya.

Pesan tersirat dari kutiban cerpen tersebut adalah….


a. kita harus mencurigai seseorang yang belum kita kenal
b. kita harus waspada di setiap kesempatan.
c. Kita tidak bisa membedakan orang baik dan orang jahat.
d. Kita harus berbuat kepada siapa saja
18. Gumpalan langit maha sempurna

Bertahta bintang-bintang diangkasa


Namun satu bintang yang berpijar
Teruntai turun menyapaku
Jenis citraan yang terdapat pada larik kedua puisi tersebut adalah…..
a. penglihatan c. pendengaran
b. perasaan d. penciuman
19. Munawardi : Toloong ada yang mau jahat kepada saya

Orang-orang : Mana…..mana orangnya ?


Dudi : Ayo kita haajar biar kapok !
Kurdi : Jangan…..jangan ! Kita tak boleh main hakim sendiri.
Bukti watak Kurdi dalam kutiban drama tersebut bijaksana adalah…..
a. Dia mau membantu orang yang berbuat jahat
b. Dia membertahukan orang yang berbuat jahat
c. Dia mengajak orang orang untuk menghajas perampok
d. Dia mengingatkan orang-orang untuk tidak main hakim sendiri.

Perhatikan Pantun Berikut

(1) Tajin diolah jadilah jamu


(2) Beras direndam jadilah tajin
(3) Belajarlah dengan tekun dan rajin
(4) Agar dapat kau gapai citamu

20 Jenis pantun tersebut adalah . . . .

A. pantun agama
B. pantun jenaka
C. pantun nasehat
D. pantun berkasih-kasihan
21. Urutan yang tepat agar menjadi pantun yang padu adalah . . . .

A. 1, 2, 3, 4
B. 2, 1, 3, 4
C. 3, 1, 2, 4
D. 4, 3, 2, 1
22. Baris pertama dan kedua pada pantun disebut . . . .

A. isi
B. larik
C. paragraf
D. sampiran
23. Baris ketiga daan keempat pada pantun disebut . . . .

A. isi
B. larik
C. sajak
D. sampiran
24. Isi dari pantun tersebut adalah . . . .

A. memberitahu cara mengolah tajin menjadi jamu


B. mengajak kita rajin belajar agar dapat menggapai cita-cita
C. menghibau pada kita untuk meminum tajin agar rajin belajar
D. mengatakan bahwa kita dapat menggapai cita-cita tanpa belajar
25. Simak kutipan teks fabel berikut!
Kelelawar yang Pengecut
Disebuah padang rumput diAfrika seekor singa sedang menyantap makanan.Tiba-tiba seekor burung
elang terbang rendah dan menyambar makanan milik singa.Sang raja hutan itu sangat marah sehingga
memerintahkan seluruh binatang untuk berkumpul dan menyatakan perang terhadap bangsa burung.
“Mulai sekarang segala jenis burung adalah musuh kita.Usir mereka semua,jangan disisakan!” kata
sang raja hutan.Binatang setuju lain sebab mereka merasa telah diperlakukan sama oleh bangsa
burung.
Kesalahan penggunaan awalan di- terdapat pada kata- kata . . . .
a. disebuah dan diAfrika
b. diperlakukan dan diAfrika
c. disisakan dan diperlakukan
d. disebuah dan diperlakukan

26. Perhatikan kalimat berikut!


1) Dikisahkan pada suatu hari yang cerah ada seekor semut berjalan-jalan di taman.
2) Pada suatu pagi sang semut kembali berjalan ke taman itu. Karena hujan, di mana-mana terdapat
genangan lumpur.
3) Si kupu-kupu mengangkat ranting itu dan menurunkannya di tempat yang aman.
4) Kepompong hanya bisa menggantung di ranting itu.
Kalimat yang mengandung kata keterangan waktu dan tempat adalah . . . .
a. 1 dan 2
b. 2 dan 3
c. 1 dan 3
d. 2 dan 4

Kupu-Kupu Berhati Mulia


(1) Pada suatu pagi sang Semut kembali berjalan ke taman itu. Karena hujan, genangan lumpur
terdapat di mana-mana. Lumpur yang licin membuat semut tergelincir dan jatuh ke dalam Lumpur.
Sang Semut hampir tenggelam dalam genangan lumpur itu. Semut berteriak sekencang mungkin
untuk meminta bantuan.
“Tolong, bantu aku! Aku mau tenggelam, tolong..., tolong...!”

(2) Untunglah saat itu ada seekor Kupu-kupu yang terbang melintas. Kemudian, kupu-kupu
menjulurkan sebuah ranting ke arah semut. “Semut, peganglah erat-erat ranting itu! Nanti aku akan
mengangkat ranting itu.” Lalu, sang semut memegang erat ranting itu. Si kupu-kupu mengangkat
ranting itu dan menurunkannya di tempat yang aman.

27. Kutipan teks cerita bernomor (1) tersebut termasuk ke dalam struktur teks fabel pada bagian…...
a. Orientasi
b. Komplikasi
c. Resolusi
d. Koda

28. Kutipan teks cerita bernomor (2) tersebut termasuk ke dalam struktur teks fabel pada bagian…...
b. Orientasi
b. Komplikasi
c. Resolusi
d. Koda

29. Seekor anjing yang mendapatkan sebuah tulang dari seseorang, berlari-lari pulang ke
rumahnya secepat mungkin dengan senang hati. Ketika dia melewati sebuah jembatan yang
sangat kecil, dia menunduk ke bawah dan melihat bayangan dirinya terpantul dari air di bawah
jembatan itu. Anjing yang serakah ini mengira dirinya melihat seekor anjing lain membawa
sebuah tulang yang lebih besar dari miliknya.

Bagian kutipan fabel di atas adalah ...


A. orientasi
B. komplikasi
C. resolusi
D. Penyelesaian

30. Di bawah ini yang tidak termasuk ke dalam ciri-ciri pantun adalah ….

a. satu bait terdiri dari empat baris


b. rima akhir berpola a-b-a-b
c. rima akhir berpola a-a-a-a
d. tiap baris terdiri atas 8-12 suku kata

Kunci jawaban kls 7

1. B
2. B
3. D
4. C
5. A
6. A
7. D
8. D
9. C
10. A
11. D
12. C
13. B
14. A
15. C
16. D
17. A
18. A
19. D
20. C
21. B
22. D
23. A
24. B
25. A
26. A
27. A
28. C
29. B
30. C

Anda mungkin juga menyukai