Anda di halaman 1dari 3

ALUR PELAYANAN POLI GIGI

No. Dokumen : 01/PKM PSO/SOP-BPG/V/2018


No. Revisi : 00
SOP Tgl. Terbit : 4 Juni 2018
Halaman : 1/ 2

PUSKESMAS dr.Eka M Susanti, M.Kes


PASSO NIP.19830823 200904 2 007

1. Pengertian Proses urutan pelayanan pasien gigi yang ingin memeriksakan kesehatan gigi dan
mulutnya , sejak dari mendaftar, diperiksa sampai meninggalkan ruangan poli gigi
2. Tujuan Sebagai pedoman bagi petugas kesehatan di poli gigi dalam menyampaikan informasi
tentang tahapan pelayanan klinis yang akan dilalui pasien dalam proses pelayanan di
poli gigi sehingga dapat menjamin kesinambungan dan keteraturan pelayanan bagi
pasien
3. Kebijakan Surat Keputusan Kepala Puskesmas Passo Nomor ………………. Standar Layanan
Klinis

4. Referensi 1. Kemenkes No.HK 02.02/MENKES/62/2015 tentang Panduan Praktek Klinis Bagi


Dokter Gigi.
2. Permenkes No 5 Tahun 2014 Tentang Panduan Praktik Klinis Bagi Dokter Di
Fasilitas Pelayanan Kesehatan Primer.
3. Panduan Praktik Klinis Bagi Dokter Di Fasilitas Pelayanan Kesehatan Primer Edisi
Revisi Tahun 2014, Pengurus Besar Ikatan Dokter Indonesia, Jakarta 2014.
5. Prosedur/ 1. Petugas pendaftaran masuk membawa rekam medis pasien poli gigi
Langkah- 2. Petugas memanggil pasien dengan menyebutkan nama
Langkah
3. Petugas menyapa dan mempersilahkan pasien duduk
4. Petugas melakukan anamnesis dan mengisi rekam medik
5. Petugas mempersilakan pasien untuk duduk di dental unit
6. Petugas melakukan pemeriksaan intra oral dan ekstra oral
7. Petugas menegakkan diagnosa dan menyusun rencana perawatan
8. Petugas memberikan surat rujukan eksternal apabila dipertimbangkan perlu atau
tidak dilakukan pemeriksaan penunjang (RO foto) atau untuk dilakukan
tindakan/perawatan ke pusat pelayanan yang lebih tinggi
9. Petugas memberikan rujukan internal (laboratorium atau poli umum ) apabila
ada penyakit sistemik yang didapatkan
10. Petugas melakukan tindakan perawatan dan DHE
11. Petugas memberitahukan instruksi post perawatan
12. Petugas memberikan resep jika perlukan
13. Petugas memberikan salam sehat dan mempersilakan pasien keluar dari ruangan
6. Bagan Alir
Poli gigi Anamnesa Pemeriksaan
Pasien intra dan extra
oral

Tidak
Rujuk RS Bisa Diagnosa dan
ditangani rencana
perawatan

Ya

Tindakan Tidak Ada penyakit Ya Rujuk Unit


perawatan dan sistemik terkait
DHE

Ya
Instruksi post Perlu resep Lembar resep
tindakan

Tidak

Apotek
Pasien Pulang

7. Hal-hal yang Melepaskan kabel dental unit dan kompressor dari sumber listrik jika telah selesai
perlu
pelayanan
diperhatikan
8. Unit terkait 1. Poli Umum,
2. Laboratorium
9. Dokumen terkait 1. Rekam Medis,
2. Form rujukan internal
3. Form Rujukan Eksternal
10. Rekaman
historis No Yang diubah Isi perubahan Tanggal mulai diberlakukan
perubahan
Alur Pelayanan Poli Gigi
No.Dokumen : 01/SOP/BPG/PSO

DAFTAR Tgl. Pelaksanaan : 4 Juni 2018


TILIK
PUSKESMAS
PASSO

Tidak
No Langkah Kegiatan Ya Tidak
Berlaku
1 Apakah Petugas memanggil pasien dengan menyebutkan
nama
2 Apakah Petugas menyapa dan mempersilahkan pasien duduk
3 Apakah Petugas melakukan anamnesis dan mengisi rekam
medik
4 Apakah Petugas mempersilakan pasien untuk duduk di
dental unit
5 Apakah Petugas melakukan pemeriksaan intra oral dan
ekstra oral
6 Apakah Petugas menegakkan diagnosa dan menyusun
rencana perawatan
7 Apakah Petugas memberikan surat rujukan eksternal
8 Apakah Petugas memberikan rujukan internal
9 Apakah Petugas melakukan tindakan perawatan dan DHE
10 Apakah Petugas memberitahukan instruksi post perawatan

11 Apakah Petugas memberikan resep jika perlukan

12 Apakah Petugas memberikan salam sehat dan


mempersilakan pasien keluar dari ruangan
JUMLAH
CR : …………………………%.
Passo,……………………..

Pelaksana / Auditor

(……………………..)

Anda mungkin juga menyukai