Anda di halaman 1dari 2

SURAT KEPUTUSAN

Nomor : 181/SK - DIR/RSRI /VII/2016

Tentang

PEMUSNAHAN DOKUMEN REKAM MEDIS


RUMAH SAKIT RESTU IBU BALIKPAPAN

Direktur Rumah Sakit Restu Ibu Balikpapan,


Menimbang :
1. Bahwa dalam rangka peningkatan mutu pelayanan medis di Rumah Sakit
Restu Ibu Balikpapan perlu ditunjang oleh Sistem Rekam Medis yang baik
2. Bahwa untuk itu perlu adanya pemusnahan dokumen rekam medis yang
dinyatakan telah berakhir fungsi dan nilai gunanya yang Ditetapkan
berdasarkan Surat Keputusan Direktur Rumah Sakit Restu Ibu Balikpapan.
Mengingat :
1. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 269 Tahun 2008 Tentang Rekam
Medis;
2. PP No. 10/1996 tentang Wajib Simpan Rahasiaan Kedokteran
3. Standar Akreditasi Rumah Sakit tentang Pelayanan Rekam Medis
MEMUTUSKAN

Menetapkan : KEPUTUSAN DIREKTUR TENTANG PEMUSNAHAN DOKUMEN


REKAM MEDIS RUMAH SAKIT RESTU IBU BALIKPAPAN
KESATU : Kegiatan pemusnahan dokumen rekam medis yang telah berkahir fungsi dan
nilai gunanya dilaksanakan 10 tahun sekali.
KEDUA : Dentuk tim pemusnah arsip yang beranggotakan sekurang kurangnya ketata
usahaan, unit penyelenggraan Rekam Medis, unit pelayanan dan komite
medik.
KTIGA : Hal – hal yang belum cukup diatur dalam Surat Keputusan ini, apabila
diperlukan akan diatur kembali.
KEEMPAT : Surat Keputusan ini mulai berlaku sejak tanggal ditetapkan.

Ditetapkan : Balikpapan,
Pada tanggal : 15 Juli 2016

Direktur RS Restu Ibu Balikpapan

drg. B. Agus Wiatma, M.Kes

Tembusan :
1. Arsip

Anda mungkin juga menyukai