Anda di halaman 1dari 2

Nama : ____________ TB :______ Cm CATATAN :

Umur :____________ BB :______ Kg Tips untuk menghindari gangguan akibat


IMT (Indeks Massa Tubuh) : ____ Kg/m2
maag :

Kebutuhan Gizi Sehari : • Hindari merokok.


Energi : kkal Lemak : gram • Hindari konsumsi makanan yang

DIET
Protein : gram KH : gram mengandung kafein.
• Kunyah makanan dengan sempurna
PEMBAGIAN MAKANAN SEHARI
(sampai lembut sebelum ditelan).
Pagi Jam 06.00 – 08.00
• Jangan membiasakan makan terburu –
Berat (gr) *URT
Nama/Pengganti : ___________ ________ buru
Hewani/Nabati : ___________ ________
• Sebaiknya tidak berbaring segera
LAMBUNG
Sayuran : ___________ ________
Minyak : ___________ ________ setelah makan.
Gula Pasir : ___________ ________
• Hindari stress.

Siang Jam 12.00 – 13.00


Berat (gr) *URT
Nama/Pengganti : ___________ ________
Hewani/Nabati : ___________ ________
Sayuran : ___________ ________
Minyak : ___________ ________ Nama : …………………………………..
Gula Pasir : ___________ ________ Umur : …………………………. Tahun
TB : …………………………. Cm
Malam Jam 17.00 – 18.00 BB : …………………………. Kg
Berat (gr) *URT IMT : …………………………. Kg/m2
Nama/Pengganti : ___________ ________ Tanggal : ……………………………………
Hewani/Nabati : ___________ ________
Sayuran : ___________ ________
Minyak : ___________ ________ Jl. MH. Thamrin Kav. 129
Gula Pasir : ___________ ________ Menghargai Setiap Pribadi Melayani Lippo Cikarang
• URT = Ukuran Rumah Tangga Dengan Sepenuh Hati Bekasi 17550, Indonesia
DIET LAMBUNG MAKANAN YANG TIDAK • Daging/ ikan/ ayam/ telur direbus,
DIANJURKAN : disemur, ditim, dadar, diceplok atau
Gangguan pada lambung umumnya • Beras ketan, beras tumbuk, roti ditumis dengan sedikit minyak).
bersifat sindroma dyspepsia. (sindroma wholewheat, singkong, tales, cake,
dyspepsia : mual, muntah, nyeri perut / dodol, dan berbagai kue yang
epigastrum, kembung, nafsu makan berlemak tinggi dan terlalu manis. HINDARI
berkurang, dan rasa cepat kenyang)
• Ikan/ daging/ telur/ tempe/ tahu yang Sayuran dan buah yang menimbulkan gas:
INDIKASI PEMBERIAN digoreng ( berminyak) kol, sawi, lobak, nangka muda, nangka
Diet Lambung diberikan kepada pasien • Sayuran mentah (lalapan), sayuran masak, nanas, dll.
dengan gangguan lambung yang berserat tinggi dan mengandung
(gastrointestinal) : penyakit maag
gas, contoh : daun singkong, kol,
(gastritis), tifus abdominalis, kanker
lambung. lobak, sawi putih, asparagus. CONTOH MENU SEHARI
• Buah yang mengandung gas : nanas, PAGI : BUBUR/ TIM/NASI PUTIH
TUJUAN DIET : jambu biji, apel, kedondong, durian, TELUR CEPLOK AIR
1. Memberikan maknan dan cairan nangka dan buah yang dikeringkan. SETUP WORTEL
secukupnya yang tidak memberatkan
• Lemak hewan dan santan yang TEH
lambung.
kental.
2. Mencegah dan menetralkan sekresi
asam lambung yang berlebihan.
• Minuman bersoda, alkohol, minuman SNACK : PUDING MUTIARA
yang tinggi kafein (teh kental, kopi)
SYARAT DIET : • Lombok, merica dan bumbu lainnya SIANG : BUBUR/ TIM/NASI PUTIH
• Mudah cerna, porsi kecil dan sering yang tajam. SEMUR DAGING GILING
diberikan BENING BAYAM
• Rendah serat, terutama serat tidak larut MAKANAN YANG DIANJURKAN : BUAH PEPAYA
air yang ditingkatkan secara bertahap. • Sayuran yang tidak banyak serat dan SNACK : ROTI BAKAR + ORAK ARIK
TELUR
• Cairan cukup, terutama bila ada tidak menimbulkan gas, seperti :
muntah. bayam, buncis, kacang panjang, bit,
SORE : BUBUR/ TIM/NASI PUTIH
• Tidak mengandung bahan makanan/ labu siam, wortel, kacang panjang,
SUP AYAM GILING
bumbu yang tajam (disesuaikan dengan bit, labu siam, labu kuning,
TUMIS LABU SIAM
daya terima perorangan). • Buah – buahan : pisang, pepaya,
PISANG
jeruk manis, sawo, sari buah,
SNACK : SUSU

Anda mungkin juga menyukai