Anda di halaman 1dari 1

3.

setelah pengamatan di rumah sakit, tuliskan masalah manjemen keperawatan yang ada dan apa saja
tindakan yang dilakukan :

- planning

Masalah yang ditemukan :

a. Keterbatasan SDM, sehingga ka tim belum bisa dijalankan di shift siang dan malam
b. Rekrutmen SDM tidak sesuai dengan perencanaan
c. Keterbatasan peningkatan kualitas SDM, kurang tepat dalam pendelegasian SDM dalam
pelatihan.
d. Penerapan metode manajeman keperawatan yang belum sesuai kondisi unit kerja

Upaya yang dilakukan :

a. Rekrutmen sdm sesuai dengan kebutuhan, sehingga tenaga tercukupi dan pembentukan ka tim
bisa jalan seperti shift pagi
b. Memperbaiki penyusuanan pola ketenagaan sesuai kebutuhan dalam setahun kedepannya
c. Dalam mengirimkan sdm untuk pelatihan disesuaikan dengan kompetensi SDM.
d. Mengkaji ulang penerapan metode manajemen keperawatan

Anda mungkin juga menyukai