Anda di halaman 1dari 1

PROSEDUR PENGIRIMAN SPESIMEN PEMERIKSAAN

LABORATORIUM

No. Dokumen No. Revisi Halaman

RSPAU .../ III / 2015/Lab 00 1/1


dr. S. Hardjolukito
Tanggal terbit Ditetapkan oleh :
Kepala RSPAU dr. S. Hardjolukito,
16 Maret 2015
SPO
dr. Benny H. Tumbelaka, Sp.OT.,MH.Kes.,Sp.KP.,MARS.
Marsekal Pertama TNI
Pengertian Suatu aturan yang menetapkan cara pengiriman spesimen laboratorium
baik dari rawat jalan/ rawat inap.
Tujuan a. Menghindari tertukarnya spesimen pemeriksaan yang di kirim ke
laboratorium.
b. Menghindari terulangnya input data yang sama sehingga merugikan
pasien.
Kebijakan Pengiriman spesimen harus dilakukan secara benar agar hasil
laboratorium akurat.
Prosedur 1. Petugas dari ruangan ke petugas penerimaan bahan ruangan) sambil
membawa spesimen dan blangko permintaan pemeriksaan
laboratorium (sudah dicentang permintaan pemeriksaan, tanda
tangan dokter dan stempel ruangan).
2. Petugas laboratorium menyesuaikan (nama, umur, ruangan) dengan
blangko permintaan pemeriksaan pemeriksaan
3. Input data pasien dan permintaan pemeriksaan laboratorium kedalam
buku register laboratorium, lalu dibuatkan billing.
4. Sampel dikirim ke masing-masing ke petugas ( Hematologi, Kimia
Klinik, Urine Lengkap).
Unit terkait Instalasi Rawat Inap, Dokter Pengirim.

Anda mungkin juga menyukai