Anda di halaman 1dari 7

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Sekolah : SMK BINA INSANI


Mata Pelajaran : B.INGGRIS
Kelas/Semester: X /1
Jurusan : TKJ, TBSM
Materi Pokok : Descriptive text
Skill : Writting & Speaking
Alokasi waktu : 6 x 45 Menit

A. Kompetensi Inti (KI)


KI-1: Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.
KI-2: Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, santun, peduli
(gotong royong, kerjasama, toleran, damai), bertanggung jawab, responsif,
dan pro-aktif dalam berinteraksi secara efektif sesuai dengan
perkembangan anak di lingkungan, keluarga, sekolah, masyarakat dan
lingkungan alam sekitar, bangsa, negara, kawasan regional, dan kawasan
internasional”.
KI-3: Memahami, menerapkan, menganalisis, dan mengevaluasi tentang
pengetahuan faktual, konseptual, prosedural dasar, dan metakognitif sesuai
dengan bidang dan lingkup kajian Bahasa Inggris pada tingkat teknis,
spesifik, detil, dan kompleks, berkenaan dengan ilmu pengetahuan,
teknologi, seni, budaya, dan humaniora dalam konteks pengembangan
potensi diri sebagai bagian dari keluarga, sekolah, dunia kerja, warga
kerja, warga masyarakat nasional, regional, dan internasional.
KI-4: Melaksanakan tugas spesifik dengan menggunakan alat, informasi, dan
prosedur kerja yang lazim dilakukan serta memecahkan masalah sesuai
dengan bidang kajian Bahasa Inggris. Menampilkan kinerja dibawah
bimbingan dengan mutu dan kuantitas yang terukur sesuai dengan standar
kompetensi kerja. Menunjukan keterampilan menalar, mengolah, dan
menyaji, secara efektif, kreatif, produktif, kritis, mandiri, kolaboratif, dan
solutif dalam ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yag
dipelajarinya disekolah, serta mampu melaksanakan tugas spesifik
dibawah pengawasan langsung. Menunjukan keterampilan mempersepsi,
kesiapan, meniru, membiasakan, gerak mahir, menjadikan gerak alami
dalam ranah konkret terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya
di sekolah, serta mampu melaksanakan tugas spesifik dibawah
pengawasan langsung.

B. Kompetensi Dasar (KD) dan Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK)

Kompetensi Dasar (KD) Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK)


3.4 Menganalisis fungsi sosial, 3.4.1 Memahami fungsi sosial, struktur teks, dan
struktur teks, dan unsur unsur dari teks deskriptif lisan dan tulis
kebahasaan beberapa teks tentang orang,tempat dan benda, sesuai
deskriptif lisan dan tulis dengan konteks penggunaannya.
dengan memberi dan 3.4.2 Menerapkan fungsi sosial, struktur teks, dan
meminta informasi pendek unsur kebahasaan dari teks deskriptif lisan
dan sederhana terkait orang, dan tulis tentang orang,tempat dan benda,
benda, dan tempat sesuai sesuai dengan konteks penggunaannya..
dengan konteks
penggunaannya. 4.4.1 Menyusun teks lisan dan tulis untuk untuk
mendeskripsikan tentang orang, tempat dan
4.4 Menyususn teks deskriptif benda, dengan memperhatikan fungsi sosial,
lisan dan tulis, pendek dan struktur teks, dan unsur kebahasaan yang
sederhana, terkait orang, benar dan sesuai konteks
benda dan tempat, dengan 4.4.2 Menyajikan teks lisan dan tulis untuk untuk
memperhatikan fungsi mendeskripsikan tentang orang, tempat dan
sosial, struktur teks, dan benda dengan memperhatikan fungsi sosial,
unsur kebahasaan, secara struktur teks, dan unsur kebahasaan yang
benar dan sesuai konteks. benar dan sesuai konteks

B. Tujuan Pembelajaran
Setelah berdiskusi dan menggali informasi, diharapkan peserta didik dapat:
a. Mengetahui fungsi sosial, struktur teks dan unsur kebahasaan pada teks deskripsi,
sesuai dengan konteks dengan benar.
b. Menerapkan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan pada teks deskripsi,
sesuai dengan konteks dengan benar.
c. Menyusun teks lisan dan tulis untuk mendeskripsikan tentang tempat, benda dan
orang, dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan
yang benar dan sesuai konteks dengan benar.
d. Menyajikan teks lisan dan tulis untuk mendeskripsikan tentang tempat, benda dan
orang, dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan
yang benar dan sesuai konteks dengan santun.

C. Materi Pembelajaran
DESCRIPTIVE TEXT
Meaning
Descriptive Text is a paragraph where the main ideas presented in a manner clearly
describe the object, place, or event that is becoming a topic to readers. So the reader
instantly feel as though what was disclosed in the text
Generic Structure
 Identification: contains the identification of things, both living creatures or
inanimate objects will be described.
 Description: contains the description / depiction of something, either living beings
or inanimate objects, with a few images, nature, character, or anything related to
the description of something that meant.
Charaterictic of Descriptive Text is using simple present tense
Example of Descriptive Text
His name is kevin anggara, kevin anggara is my classmate, he has tall body, he is 170 cm, he
has straight black hair, he has oval face, he has small eyes, he has sharp nose, he has thick
lips, he dark brown skin, he has thin body, he always wears black shirt, he is kind, he is smart,
he is helpful, he is generous, and he is dilligent.

D. Pendekatan, Model dan Metode


Pendekatan : Saintifik / student - centered
Model : Discovery learning
Metode : Diskusi, tanya jawab, penugasan, ceramah.

E. Kegiatan Pembelajaran
1. Pertemuan Kesatu:
Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi
Waktu
Pendahuluan Orientasi, Apersepsi dan motivasi 15’
 Mengkondisikan suasana belajar yang menyenangkan.
 Mendiskusikan kompetensi yang telah dipelajari dan
dikembangkan sebelumnya terkait dengan kompetensi
yang akan dipelajari.
 Menyampaikan kompetensi yang akan dicapai dan
manfaatnya bagi kehidupan.
 Menyampaikan garis besar cakupan materi dan kegiatan
yang akan dilakukan.
 Menyampaikan lingkup dan teknik penilaian yang akan
digunakan.

Inti Fase 1 : Stimulation (Stimulasi/ Pemberian Rangsangan) 100’


 Siswa membaca sebuah teks yang diberikan oleh guru.
 Guru meminta peserta didik untuk mengamati contoh
teks yang diberikan.

Fase 2 : Problem Statement (Pernyataan/ Identifikasi


Masalah)
 Siswa bertanya jawab secara terbimbing tentang
berbagai struktur dan unsur kebahasan tentang Teks
deskripsi

Fase 3 : Data Collection (Pengumpulan Data)


 Siswa berkelompok menggali informasi tentang struktur
dan unsur kebahasaan yang ditemukan dalam Teks
Deskripsi.

Fase 4 : Verification (Pengolahan Data dan Pembuktian)


 Siswa menyebutkan susunan dan ciri-ciri pada teks
deskripsi

Fase 5 : Generalization (Menarik kesimpulan/ Generalisasi)


 Siswa dapat membuat teks Deskripsi sesuai dengan
struktur dan unsur kebahasaan yang telah diberikan oleh
guru
 Siswa dapat menyimpulkan tentang teks deskripsi
Penutup  membuat rangkuman/simpulan pelajaran. 15
 refleksi terhadap kegiatan yang sudah dilaksanakan.
 merencanakan kegiatan tindak lanjut dalam bentuk
tugas kelompok/ perseorangan (jika diperlukan).
 menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan
berikutnya.

F. Penilaian Hasil Belajar


1. Penilaian Pengetahuan
No KD Teknik Instrumen
3.7. Menganalisis fungsi Tes tulis dan tes lisan Kisi – kisi, butir
1 sosial, struktur teks, dan unsur soal, kunci
kebahasaan dari teks deskriptif jawaban
lisan dan tulis tentang
orang,tempat dan benda, sesuai
dengan konteks
penggunaannya

Instrumen I : Kisi-Kisi Soal


Mata pelajaran : Bahasa Inggris KD. 3.7. Menganalisis fungsi sosial,
struktur teks, dan unsur kebahasaan dari
teks deskriptif lisan dan tulis tentang
orang,tempat dan benda, sesuai dengan
konteks penggunaannya
Kelas/ semester : X / II Jenis test : tertulis

Kompetensi Nomor Score


No IPK Materi Indikator Soal
Dasar Soal
3.7. 1. Memahami fungsi Descripti Disajikan secara 1 100
Menganalisi sosial, struktur teks, ve Text tertulis sebuah
s fungsi dan unsur dari teks Teks rumpang
deskriptif lisan dan tentang teks
sosial,
tulis tentang deskripsi,
struktur teks, orang,tempat dan penggunaan kata
dan unsur benda, sesuai dengan kerja yang tepat
kebahasaan konteks
dari teks penggunaannya
deskriptif
lisan dan 2. Menerapkan
fungsi sosial, struktur
tulis tentang
teks, dan unsur
orang,tempat kebahasaan dari teks
dan benda, deskriptif lisan dan
sesuai tulis tentang
dengan orang,tempat dan
konteks benda, sesuai dengan
penggunaan konteks
penggunaannya .
nya
JUMLAH 100

Instrumen II : Butir soal


No Uraian Soal Skor
1. My Sphynx cat ….. the only pet I have. He …… a little hair but is not 100
totally hairless as he …… a peach fuzz over much of his body. His coat is
often a warm chamois. My Sphynx …… a normal cat proportion.

I …… his tail although my mom say that it is like a rats tail. I ….. his usual
color varieties including, tortoiseshell, chocolate, black, blue, lilac,
chocolate etc. He ….. really an amazing cat. Believe it or not, he ….. very
intelligent cat. He can respond my voice commands.

He …… really funny as well as my friends get a joke. I ….. him so much as


I love my mother.

Instrumen III : Kunci Jawaban


No Kunci Jawaban
1 My Sphynx cat is the only pet I have. He has a little hair but is not totally hairless
as he has a peach fuzz over much of his body. His coat is often a warm chamois.
My Sphynx has a normal cat proportion.

I like his tail although my mom say that it is like a rats tail. I love his usual color
varieties including, tortoiseshell, chocolate, black, blue, lilac, chocolate etc. He is
really an amazing cat. Believe it or not, he is very intelligent cat. He can respond
my voice commands.

He is really funny as well as my friends get a joke. I love him so much as I love
my mother.

Instrumen IV : Rubrik Penskoran


No. Skor Maksimal Kriteria penskoran
Soal
1 100 Siswa akan mendapatkan nilai maksimal jika:
1. Mengisi titik-titik dengan memilih kata yang tepat

Instrumen V : Perumusan Nilai Akhir


JUMLAH SKOR BETUL
RUMUS NILAI = Jumlah skor betul X 100 = 100
Jumlah skor maksimal

Contoh :
TABEL KUMPULAN PENILAIAN KOMPETENSI DASAR PENGETAHUAN
Mata Pelajaran : Bahasa Inggris
Kelas :X
. Kompetensi Dasar
No Nama Siswa KD 3.1 KD. 3.2 ...... Rerata
1 2 1 2 1 2
1
2
3
2. Penilaian Keterampilan
No. KD Teknik Instrumen
1 4.7. Mengkomunikasikan teks Tes Lisan Kisi – kisi
deskriptif lisan dan tulis untuk
mendeskripsikan tentang
orang, tempat dan benda
dengan memperhatikan fungsi
sosial, struktur teks, dan unsur
kebahasaan, secara benar dan
sesuai konteks

Instrumen I : Kisi-Kisi tes keterampilan


Mata pelajaran : Bahasa KD : 4.7. Mengkomunikasikan teks deskriptif lisan
Inggris dan tulis untuk mendeskripsikan tentang orang,
tempat dan benda dengan memperhatikan
fungsi sosial, struktur teks, dan unsur
kebahasaan, secara benar dan sesuai konteks
Kelas/ semester: X / II Jenis test : Lisan

Kompetensi Nomor Score


No IPK Materi Indikator Soal
Dasar Soal
4.7. 1. Menyusun Descripti Peserta didik 9
Mengkomun teks lisan dan tulis ve Text mengkomunikas
ikasikan teks untuk untuk ikan hasil
deskriptif mendeskripsikan diskusi
lisan dan tentang orang, tempat kelompok di
tulis untuk dan benda, dengan depan kelas
mendeskrips memperhatikan dengan santun
ikan tentang fungsi sosial, struktur dan tepat.
orang, teks, dan unsur
tempat dan kebahasaan yang
benda benar dan sesuai
dengan konteks
memperhatik
an fungsi 2. Menyajikan teks
sosial, lisan dan tulis untuk
struktur teks, untuk
dan unsur mendeskripsikan
kebahasaan, tentang orang, tempat
secara benar dan benda dengan
dan sesuai memperhatikan
konteks fungsi sosial, struktur
teks, dan unsur
kebahasaan yang
benar dan sesuai
konteks

JUMLAH 9
Instrumen II : Rubrik Penskoran

No. Skor Kriteria penskoran


Soal Maksimal
3 Pronunciation (1 = tidak baik, 2 = Kurang Baik, 3 = Baik)
3 Fluency (1 = Tidak lancar, 2 = Kurang lancar, 3 = Lancar)
3 Intonation (1 = Tidak sesuai, 2 = Kurang sesuai, 3 =
Sesuai)
TOTAL 9

Instrumen III : Perumusan Nilai Akhir


JUMLAH SKOR BETUL
RUMUS NILAI = Jumlah skor betul X 100 = 100
Jumlah skor maksimal

G. Media, alat dan sumber pembelajaran


1. Media : Power point, gambar, teks dialog, teks monolog ,vidio
2. Alat : Lembar kerja siswa, Lembar penilaian, infocus, laptop, audio/ speaker aktif
3. Bahan : Materi kelas X
4. Sumber : Buku siswa, buku guru, kamus, pencarian internet

Ligung, Juli 2019


Mengetahui,
Kepala Sekolah SMK Bina Insani Guru Mata Pelajaran

Dienha Habibie, S.Pd. Sumini, S.Pd

Anda mungkin juga menyukai