Anda di halaman 1dari 18

LAMPIRAN - I I

SURAT KEPUTUSAN DIREKTUR RSUD SAYANG KABUPATEN CIANJUR

NOMOR : 445/Kep. 45 RSUD/2018

TENTANG : STANDAR PELAYANAN DI RSUD SAYANG KABUPATEN CIANJUR

1. STANDAR PELAYANAN INSTALASI RAWAT INTENSIF

N KOMPONEN URAIAN
O
1. Persyaratan Pelayanan 1. Kartu identitas/KTP
2. Kartu BPJS
3. Surat rujukan
4. Permintaan rawat intensif
2. Prosedur 1. Keluarga melakukan pendaftaran
2. Petugas mengantar pasien ke ruang rawat intensif
3. Petugas ruang intensif timbang terima pasien dan
orientasi ruangan
4. Asuhan medis dan keperawatan selama
perawatan
5. Pasien pindah ruang rawat/pulang/rujuk
3. Waktu Pelayanan Waktu sampai di ruang rawatintensif maksimal 2 jam
4. Biaya/tarif Sesuai Peraturan Bupati Cianjur Nomor 25 Tahun
2016 tentang Tarif Layanan pada RSUD Sayang
Kabupaten Cianjur
5. Produk Layanan Pelayanan Rawat Intensif

6. Pengelolaan Pengaduan 1. Email : rsudsayang@cianjurkab.go.id


2. Telp : 0263-261026
3. Faksimile : 0263-284277
4. Kotak Saran
5. Petugas informasi dan pengaduan.

2. STANDAR PELAYANAN INSTALASI RAWAT JALAN


N KOMPONEN URAIAN
O
1. Persyaratan Pelayanan 1. Kartu identitas/KTP
2. Kartu BPJS
3. Surat rujukan
2. Prosedur 1. Pengambilan nomor antrean oleh pasien/keluarga
2. Melakukan pendaftaran di loket pendaftaran
3. Menunggu pemanggilan sesuai dengan poli yang
dituju
4. Dilakukan pemeriksaan oleh dokter dan
pemeriksaan penunjang (lab atau rontgen)
5. Pemberian terapi atau resep obat
6. Pengambilan obat di depo farmasi
7. Penyelesaian administrasi/pembayaran di kasir
8. Pasien pulang/dirawat
3. Waktu Pelayanan Sebelum 1 jam
4. Biaya/tarif Sesuai Peraturan Bupati Cianjur Nomor 25 Tahun
2016 tentang Tarif Layanan pada RSUD Sayang
Kabupaten Cianjur
5. Produk Layanan Pelayanan rawat jalan di klinik Filter, klinik THT, klinik
Syaraf, klinik Bedah Ortopedi, klinik Bedah, klinik
Penyakit Dalam, klinik Mata, klinik Anak, klinik
Obsgyn, klinik Kulit, klinik Jiwa, klinik Anestesi, klinik
Gigi, klinik VCT, Fisioterapi
6. Pengelolaan Pengaduan 1. Email : rsudsayang@cianjurkab.go.id
2. Telp : 0263-261026
3. Faksimile : 0263-284277
4. Kotak Saran
5. Petugas informasi dan pengaduan.

3. STANDAR PELAYANAN INSTALASI GAWAT DARURAT

N KOMPONEN URAIAN
O
1. Persyaratan Pelayanan 1. Kartu identitas/KTP
2. Kartu BPJS
Persyaratan tersebut dapat dilengkapi dalam
waktu 2x24 jam (hari kerja)
2. Prosedur 1. Pasien datang
2. Pendaftaran oleh keluarga/pengantar
3. Dilakukan tindakan medis sesuai dengan keluhan
4. Pemeriksaan penunjang (bila ada)
5. Pengambilan obat
6. Penyelesaian administrasi di kasir
7. Pasien pulang/dirawat/rujuk
Catatan :
1. Diprioritaskan pada penanganan pasien
2. Pendaftaran dapat dilakukan secara simultan
dengan penanganan pasien
3. Waktu Pelayanan 1. Respon tindakan oleh petugas kurang dari 5 menit
2. Lama tindakan disesuaikan dengan kondisi pasien
4. Biaya/tarif Sesuai Peraturan Bupati Cianjur Nomor 25 Tahun
2016 tentang Tarif Layanan pada RSUD Sayang
Kabupaten Cianjur
5. Produk Layanan Pelayanan Gawat Darurat
6. Pengelolaan Pengaduan 1. Email : rsudsayang@cianjurkab.go.id
2. Telp : 0263-261026
3. Faksimile : 0263-284277
4. Kotak Saran
5. Petugas informasi dan pengaduan.

4. STANDAR PELAYANAN ADMISSION

N KOMPONEN URAIAN
O
1. Persyaratan Pelayanan 1. Kartu identitas/KTP
2. Kartu BPJS
3. Permintaan rawat inap (surat perintah rawat)
2. Prosedur 1. Penanggungjawab pasien melakukan pendaftaran
rawat inap
2. Menerima penjelasan admission
3. Menandatangani general consent
4. Membawa berkas rawat inap ke klinik/IGD
3. Waktu Pelayanan Kurang dari 1 jam
4. Biaya/tarif Sesuai Peraturan Bupati Cianjur Nomor 25 Tahun
2016 tentang Tarif Layanan pada RSUD Sayang
Kabupaten Cianjur
5. Produk Layanan Pelayanan Admission

6. Pengelolaan Pengaduan 1. Email : rsudsayang@cianjurkab.go.id


2. Telp : 0263-261026
3. Faksimile : 0263-284277
4. Kotak Saran
5. Petugas informasi dan pengaduan.

5. STANDAR PELAYANAN HUMAS / PENGADUAN

N KOMPONEN URAIAN
O
1. Persyaratan Pelayanan - Pengaduan secara lisan maupun tertulis
- Identitas resmi / pengadu
2. Prosedur 1. Pengadu menyampaikan pengaduannya secara
lisan atau tertulis
2. Staf informasi dan pengaduan menerima dan
mencatat pengaduan
3. Ka. Unit Humas melakukan penelaah awal
4. Pengaduan didistribusikan ke bidang terkait untuk
dilakukan penelusuran / pemeriksaan lebih lanjut
5. Penyampaian tanggapan kepada pengadu
3. Waktu Pelayanan Maksimal 5 hari kerja tergantung berat / ringannya
pengaduan
4. Biaya/tarif Gratis

5. Produk Layanan Penanganan pengaduan masyarakat

6. Pengelolaan Pengaduan 6. Email : rsudsayang@cianjurkab.go.id


7. Telp : 0263-261026
8. Faksimile : 0263-284277
9. Kotak Saran
10. Petugas informasi dan pengaduan.

6. STANDAR PELAYANAN INSTALASI BEDAH SENTRAL

N KOMPONEN URAIAN
O
1. Persyaratan Pelayanan 1. Kartu identitas/KTP
2. Kartu BPJS
3. Surat rujukan
4. Surat persetujuan tindakan
2. Prosedur 1. Pasien/keluarga menandatangani persetujuan
tindakan (surat ijin operasi)
2. Petugas mengantar pasien ke kamar operasi
3. Petugas kamar operasi timbang terima pasien
(form serah terima tersedia)
4. Asuhan medis dan keperawatan selama di kamar
bedah
5. Pasien pindah ruang rawat/pulang
3. Waktu Pelayanan Sesuai dengan kasus dan jenis tindakan
4. Biaya/tarif Sesuai Peraturan Bupati Cianjur Nomor 25 Tahun
2016 tentang Tarif Layanan pada RSUD Sayang
Kabupaten Cianjur
5. Produk Layanan Pelayanan Bedah Sentral

6. Pengelolaan Pengaduan 1. Email : rsudsayang@cianjurkab.go.id


2. Telp : 0263-261026
3. Faksimile : 0263-284277
4. Kotak Saran
5. Petugas informasi dan pengaduan.

7. STANDAR PELAYANAN INSTALASI LABORATORIUM

N KOMPONEN URAIAN
O
1. Persyaratan Pelayanan 1. Surat Pengantar
2. Persyaratan Teknis
2. Prosedur 1. Pasien/keluarga melakukan registrasi
2. Menunggu panggilan untuk mengambil sample
3. Pengambilan sampel oleh petugas sampling
4. Proses pemeriksaan sampel analisa
5. Pencatatan hasil verifikasi
6. Validasi
7. Penyerahan hasil
3. Waktu Pelayanan Hasil laboratorium selesai dalam waktu ≤ 140 menit
4. Biaya/tarif Sesuai Peraturan Bupati Cianjur Nomor 25 Tahun
2016 tentang Tarif Layanan pada RSUD Sayang
Kabupaten Cianjur
5. Produk Layanan Pelayanan Laboratorium

6. Pengelolaan Pengaduan 1. Email : rsudsayang@cianjurkab.go.id


2. Telp : 0263-261026
3. Faksimile : 0263-284277
4. Kotak Saran
5. Petugas informasi dan pengaduan.

8. STANDAR PELAYANAN INSTALASI RADIOLOGI

N KOMPONEN URAIAN
O
1. Persyaratan Pelayanan 1. Surat Pengantar
2. Persyaratan Teknis :
a. X – Ray dengan kontras :
- Puasa 8 jam sebelum pemeriksaan
- Membawa hasil laboratorium (BUN,SC)
- Urus – urus dengan minum garam
Inggris
b. CT scan kepala, leher, thorax,aksterimitas
atas dan bawah dengan tanpa kontras :
- Membawa hasil laboratorium ( BUN, SC)
- Langsung dikerjakan
c. CT Scan abdomen dengan dan tanpa nama
kontras
- Puasa minimal 8 jam sebelum
pemeriksaan
- Melampirkan hasil laboratorium (BUN,
SC)
- Dijadwalkan (minimal 1 hari sebelum
pemeriksaan)
d. USG abdomen atas dan bawah
- Puasa minimal 6 -8jam sebelum
pemeriksaan kecuali USG Ginjal dan
ginekologi tidak perlu puasa, hanya
minum dan tahan kencing
e. ABVS
- Umur 15 tahun keatas
- Tidak sedang menstruasi
- Tidak sedang hamil dan menyusui
- Dilakukan pada hari ke 7 – 10 setelah
menstruasi
2. Prosedur 1 Pasien/keluarga melakukan registrasi
2. Menunggu panggilan sesuai dengan ruang
pemeriksaan
3. Dilakukan pemeriksaan sesuai dengan surat
pengantar
4. Dilakukan pembacaan - ekspertisi
5. Penyerahan hasil – kembali ke unit pengirim
3. Waktu Pelayanan Rata – rata 3 jam (disesuaikan dengan jenis
pemeriksaan )
4. Biaya/tarif Sesuai Peraturan Bupati Cianjur Nomor 25 Tahun
2016 tentang Tarif Layanan pada RSUD Sayang
Kabupaten Cianjur
5. Produk Layanan Pelayanan Radiologi

6. Pengelolaan Pengaduan 1. Email : rsudsayang@cianjurkab.go.id


2. Telp : 0263-261026
3. Faksimile : 0263-284277
4. Kotak Saran
5. Petugas informasi dan pengaduan.

9. STANDAR PELAYANAN INSTALASI FARMASI

N KOMPONEN URAIAN
O
1. Persyaratan Pelayanan 1. Lembar Resep Dari Dokter

2. Prosedur 1. Pasien / keluarga menyerahkan resep dan


menerima nomor antrean
2. Menunggu panggilan untuk penyerahan obat
3. Dilakukan entry resep sesuai dengan jaminan
4. Penyiapan obat sesuai resep yang sudah dientry
5. Pengecekan obat
6. Penyerapan obat dengan memanggil nomor
antrian
3. Waktu Pelayanan Pelayanan obat jadi : kurang dari 30 menit terhitung
mulai semua persyaratn resep lengkap
Pelayanan obat racikan : kurang dari 90 menit
terhitung mulai semua persyaratan resep
4. Biaya/tarif Sesuai Peraturan Bupati Cianjur Nomor 25 Tahun
2016 tentang Tarif Layanan pada RSUD Sayang
Kabupaten Cianjur
5. Produk Layanan Pelayanan Farmasi

6. Pengelolaan Pengaduan 6. Email : rsudsayang@cianjurkab.go.id


7. Telp : 0263-261026
8. Faksimile : 0263-284277
9. Kotak Saran
10. Petugas informasi dan pengaduan.

10. STANDAR PELAYANAN RAWAT INAP

N KOMPONEN URAIAN
O
1. Persyaratan Pelayanan
2. Prosedur

3. Waktu Pelayanan

4. Biaya/tarif Sesuai Peraturan Bupati Cianjur Nomor 25 Tahun


2016 tentang Tarif Layanan pada RSUD Sayang
Kabupaten Cianjur
5. Produk Layanan

6. Pengelolaan Pengaduan 11. Email : rsudsayang@cianjurkab.go.id


12. Telp : 0263-261026
13. Faksimile : 0263-284277
14. Kotak Saran
15. Petugas informasi dan pengaduan.

11. STANDAR PELAYANAN PATOLOGI ANATOMI

N KOMPONEN URAIAN
O
1. Persyaratan Pelayanan

2. Prosedur

3. Waktu Pelayanan

4. Biaya/tarif Sesuai Peraturan Bupati Cianjur Nomor 25 Tahun


2016 tentang Tarif Layanan pada RSUD Sayang
Kabupaten Cianjur
5. Produk Layanan

6. Pengelolaan Pengaduan 1. Email : rsudsayang@cianjurkab.go.id


2. Telp : 0263-261026
3. Faksimile : 0263-284277
4. Kotak Saran
5. Petugas informasi dan pengaduan.

12. STANDAR PELAYANAN REHABILITAS MEDIS

N KOMPONEN URAIAN
O
1. Persyaratan Pelayanan

2. Prosedur

3. Waktu Pelayanan

4. Biaya/tarif Sesuai Peraturan Bupati Cianjur Nomor 25 Tahun


2016 tentang Tarif Layanan pada RSUD Sayang
Kabupaten Cianjur
5. Produk Layanan

6. Pengelolaan Pengaduan 1. Email : rsudsayang@cianjurkab.go.id


2. Telp : 0263-261026
3. Faksimile : 0263-284277
4. Kotak Saran
5. Petugas informasi dan pengaduan.

13. STANDAR PELAYANAN KEDOKTERAN FORENSIK DAN MEDIKOLEGAL

N KOMPONEN URAIAN
O
1. Persyaratan Pelayanan

2. Prosedur

3. Waktu Pelayanan

4. Biaya/tarif Sesuai Peraturan Bupati Cianjur Nomor 25 Tahun


2016 tentang Tarif Layanan pada RSUD Sayang
Kabupaten Cianjur
5. Produk Layanan

6. Pengelolaan Pengaduan 1. Email : rsudsayang@cianjurkab.go.id


2. Telp : 0263-261026
3. Faksimile : 0263-284277
4. Kotak Saran
5. Petugas informasi dan pengaduan.

14. STANDAR PELAYANAN GIZI

N KOMPONEN URAIAN
O
1. Persyaratan Pelayanan

2. Prosedur

3. Waktu Pelayanan

4. Biaya/tarif Sesuai Peraturan Bupati Cianjur Nomor 25 Tahun


2016 tentang Tarif Layanan pada RSUD Sayang
Kabupaten Cianjur
5. Produk Layanan

6. Pengelolaan Pengaduan 1. Email : rsudsayang@cianjurkab.go.id


2. Telp : 0263-261026
3. Faksimile : 0263-284277
4. Kotak Saran
5. Petugas informasi dan pengaduan.

15. STANDAR PELAYANAN HEMODIALISA DAN ONE DAY CARE (ODC)

N KOMPONEN URAIAN
O
1. Persyaratan Pelayanan

2. Prosedur

3. Waktu Pelayanan

4. Biaya/tarif Sesuai Peraturan Bupati Cianjur Nomor 25 Tahun


2016 tentang Tarif Layanan pada RSUD Sayang
Kabupaten Cianjur
5. Produk Layanan

6. Pengelolaan Pengaduan 1. Email : rsudsayang@cianjurkab.go.id


2. Telp : 0263-261026
3. Faksimile : 0263-284277
4. Kotak Saran
5. Petugas informasi dan pengaduan.

16. STANDAR PELAYANAN BANK DARAH

N KOMPONEN URAIAN
O
1. Persyaratan Pelayanan

2. Prosedur

3. Waktu Pelayanan

4. Biaya/tarif Sesuai Peraturan Bupati Cianjur Nomor 25 Tahun


2016 tentang Tarif Layanan pada RSUD Sayang
Kabupaten Cianjur
5. Produk Layanan

6. Pengelolaan Pengaduan 1. Email : rsudsayang@cianjurkab.go.id


2. Telp : 0263-261026
3. Faksimile : 0263-284277
4. Kotak Saran
5. Petugas informasi dan pengaduan.

17. STANDAR PELAYANAN MEDICAL CHECK UP (MCU)

N KOMPONEN URAIAN
O
1. Persyaratan Pelayanan

2. Prosedur

3. Waktu Pelayanan

4. Biaya/tarif Sesuai Peraturan Bupati Cianjur Nomor 25 Tahun


2016 tentang Tarif Layanan pada RSUD Sayang
Kabupaten Cianjur
5. Produk Layanan

6. Pengelolaan Pengaduan 1. Email : rsudsayang@cianjurkab.go.id


2. Telp : 0263-261026
3. Faksimile : 0263-284277
4. Kotak Saran
5. Petugas informasi dan pengaduan.

Anda mungkin juga menyukai