Anda di halaman 1dari 2

LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK

(LKPD)

Nama :

Kelas :

KERJAKAN SOAL-SOAL DI BAWAH INI DENGAN TEPAT !

1. Apa yang kalian ketahui mengenai kegiatan perdagangan internasional?


2. Perhatikan gambar di bawah ini !

Berdasarkan gambar tersebut, apa yang kalian ketahui mengenai gambar tersebut?
3. Dengan adanya perdagangan internasional tentu memiliki manfaat bagi kita, apa manfaat
yang kalian rasakan dengan adanya kegiatan tersebut?
4. Perhatikan gambar berikut ini, terdapat beberapa manfaat dari perdagangan internasional,
coba jelaskan !
5. Sebutkan contoh perdagangan internasional yang dilakukan oleh negara kita (proses jual
beli apa dan dengan negara mana) Minimal 5!
6. Sebut dan jelaskan apa yang menjadi faktor pendorong dan penghambat perdagangan
internasional !
7. Menurut pemahaman kalian, berikan alasan mengapa terjadi perdagangan internasional?
8. Apa yang dimaksud dengan teori keunggulan mutlak?
9. Adam smith menekankan bahwa perdagangan internsional terjadi jika ada?
10. Apa perbedaan teori keunggulan mutlak dan teori keunggulan komparatif?

JAWAB :

Anda mungkin juga menyukai