Anda di halaman 1dari 2

PENILAIAN TENGAH SEMESTER II

MUATAN PELAJARAN : MULOK


KELAS/SEMESTER : I/II
WAKTU : 90 MENIT
HARI/TANGGAL :
TAHUN PELAJARAN : 2019/2020

A. Selesaikanlah soal – soal berikut dengan tepat !


1. Sandra tinggal di sebuah desa bersama orang tuanya. Di sekitar rumah Sandra terdapat beberapa petak wortel dan Sawi.
Berikut ini tanaman yang ada disekitar rumah Sandra adalah....
2. Perhatikan gambar berikut.

Jenis sayuran pada gambar tersebut adalah sayuran....


3. Perhatikan gambar berikut.

Jenis sayuran pada gambar tersebut adalah sayuran....


4. Perhatikan gambar berikut.

Jenis sayuran pada gambar tersebut adalah sayuran

5. Bacalah Wacana berikut.


Setiap pagi Rex selalu Sarapan sebelum berangkat sekolah.
Dia juga membawa bekal sayur dan nasi.
Sayur yang di bawanya adalah sayuran terong.
Sayuran terong merupakan jenis sayuran......
6. Perhatikan gambar berikut.

Gambar tersebut menunjukan kegiatan merawat tanaman ya ng dilakukan oleh siswa yaitu.....
7. Perhatikan data berikut.
1. Apel
2. Sawi
3. Pisang
4. Brokoli
Dari data tersebut yang bukan merupakan sayuran terdapat pada nomor.....
8. Bacalah teks berikut.
Sekolahku sangat indah. Di depan kelas I terdapt taman, yang ditanami sayur sawi.
Tetapi banyak rumput yang tumbuh disekitar sayuran tersebut.
Sayur sawi mwnjadi kuning dan tidak segar.
Sikap kita dalam menghadapi hal tersebut adalah harus.....
9. Perhatikan gambar berikut

Kegiatan yang dilakukan orang pada gambar tersebut adalah....


10. Sayuran yang biasa ditanam disekitar rumah adalah.......

Anda mungkin juga menyukai