Anda di halaman 1dari 7

TUGAS B.

INDONESIA
MEMBUAT CONTOH SOAL UN
SKL GRAFIK,TABEL,BAGAN,DENAH
DATA ANAK PUTUS SEKOLAH
DI KECAMATAN SAWAHAN

KELURAHAN SD SMP SMA


Sawahan 6 4 -
Pakis 25 19 20
Putat Jaya 31 29 7
Banyu Urip 20 25 13
Polemon 14 12 5
Jumlah 96 88 45

1. Pertanyaan yang jawabannya terdapat pada tabel diatas adalah....


A. Mengapa angka putus sekolah di Kecamatan Sawahan tinggi?
B. Berapakah siswa SMP yang putus sekolah di Kelurahan Pakis?
C. Dimanakah siswa putus sekolah itu belajar setiap hari?
D. Apa sajakah penyebab putus sekolah?

DAFTAR JUARA LOMBA OLIMPIADE SAINS

NO NOMOR TOTAL ASAL


NAMA PESERTA JUARA
. UNDIAN NILAI SEKOLAH
1. Risma 11 600 Harapan II SMP 1
2. Hanung 31 650 Harapan I SMP 2
3. Yasmin 60 720 III SMP 3
4. Widodo 64 770 II SMP 4
5. Isti 10 820 I SMP 5

2. Pertanyaan yang jawabannya ada pada tabel diatas adalah .....


A. Kapan lomba Olimpiade Sains dilaksanakan?
B. Bagaimana jalan lomba Olimpiade Sains antar SMP tersebut ?
C. Berapah jumlah peserta lomba Olimpiade Sains
D. Siapa juara pertama dalam lomba Olimpiade Sains tersebut?

MATA PENCAHARIAN PENDUDUK KAB. LOMBOK TENGAH

Mata Pencaharian Persentase


Pertanian 72%
Industri 7%
Jasa 7%
Perdagangan 7%
Angkutan 3%
Konstruksi 2%
Lainnya 2%
3. Pertanyaan yang jawabannya terdapat pada tabel diatas adalah......
A. Mengapa sebagian besar penduduk Kabupaten Lombok Tengah memilih mata
pencaharian Sebagai petani ?
B. Apa mata pencaharian yang paling banyak ditekuni oleh masyarakat Kabupaten
Lombok Tengah ?
C. Apa jenis tanaman yang ditanam oleh masyarakat Kabupaten Lombok Tengah?
D. Bagaimana masyarakat Kabupaten Lombok Tengah mengangkut hasil
pertaniannya?

NILAI PROTEIN DALAM BEBERAPA JENIS DAGING

Jenis Daging Kg Protein


Daging ayam 25,20 g
Daging sapi 14,00 g
Daging kerbau 0,50 g
Daging kambing 9,20 g

4. Pertanyaannya yang jawabannya terdapat dalam tabel diatas adalah....


A. Berapa jumlah protein yang terkandung dalam daging kambing?
B. Mengapa daging ayam memiliki protein lebih tinggi di banding jenis daging
lainnya?
C. Bagaimana cara mengukur protein dalam daging?
D. Apa manfaat dalam daging untuk manusia?

KLASEMEN MEDALI POMNAS XII


DI KEPULAUAN RIAU

NO Emas Perak Perunggu


.
1. DKI Jakarta 26 17 16
2. Jateng 15 15 11
3. Sulsel 9 8 4
4. Jabar 8 6 3
5. Jatim 6 8 12

5. Pertanyaan yang jawabannya ada dalam tabel diatas adalah....


A. Mengapa perolehan medali emas paling banyak diraih DKI Jakarta?
B. Bagaimana cara meraih medali emas?
C. Mengapa Jatim memperoleh medali emas lebih sedikit dari pada Jabar?
D. Daerah mana memperoleh medali emas paling banyak?
JADWAL KEGIATAN KARYA WISATA SMP SAMBI

NO KEGIATAN Waktu
.
1. Sarapan 08.00
2. Berangkat 08.30
3. Sampai tempat wisata 10.00
4. Persiapan pulang 15.00
5. Pulang sekolah 17.00

6. Pertanyaan yang jawabannya terdapat dalam tabel diatas adalah....


A. Mengapa SMP Sambi melakukan karya wisata ?
B. Bagaimana perjalanan karya wisata SMP Sambi?
C. Gimana SMP Sambi melakukan karya wisata?
D. Kapan SMP Sambi sampai di tempat wisata ?

KARTU PEMINJAMAN BUKU


PERPUSTAKAAN SMP KEBANGKITAN BANGSA

NO TANGGAL TANGGAL
NAMA BUKU
. PINJAM KEMBALI
1. TIK SMP kelas VIII 15/03/11 22 Maret 2011
2. Fisika SMP kelas VIII 16/03/11 23 Maret 2011
3. Biologi SMP Kelas VIII 17/03/11 24 Maret 2011
4. Agama SMP Kelas VIII 18/03/11 25 Maret 2011
5. Sejarah SMP Kelas VIII 19/03/11 26 Maret 2011

7. Pertanyaan yang jawabannya terdapat dalam tabel diatas adalah ...


A. Mengapa buku fisika SMP Kelas VIII dipinjam tanggal 16 November 2011?
B. Bagaimana cara mengembalikan buku Agama SMP Kelas VIII di perpustakaan
sekolah?
C. Apakah alasan meminjam buku Biologi SMP Kelas VIII?
D. Kapan buku Sejarah SMP Kelas VIII harus dikembalikan ke perpustakaan
sekolah?

HARGA KOMODITAS PADA JUNI 2010 (Rp)

Komoditas Pekan II Pekan III Pekan IV


Bawang merah 12.000 16.000 19.000
Bawang putih 16.000 26.000 30.000
Cabai merah 30.000 35.000 36.000

8. Simpulan data pada tabel diatas adalah....


A. Pada pekan IV harga bawang putih mengalami kenaikan paling tinggi
B. Pada pekan IV kenaikan harga paling rendah terjadi pada bawang merah
C. Harga semua komoditas mengalami kenaikan dari pekan ke pekan
D. Pada pekan III harga bwang merah mengalami kenaikan

TABEL PERSENTASE PENJUALAN KOPI BUBUK


INSTAN TAHUN 2011 DAN 2012

MEREK KOPI 2011 2012


Kapal Laut 44,3% 44%
ACB 17,9% 17,5%
Totobika 10,5% 9,9%
Indokopi 7,4% 8,7%

9. Simpulan yang sesuai dengan isi tabel diatas adalah....


A. Merek kopi yang paling laris di pasaran adalah Kapal Laut
B. Kopi Black Coffe sangat diminati oleh masyarakat
C. Kopi merek Indokopi memiliki presentase penjualan terendah
D. Tahun 2012 kopi merek Indokopi memiliki presentase penjualan tertinggi

ACARA UNGGULAN HARI INI


SOLOPOS FM-ZONA 103

WAKTU ACARA
06.00-08.00 WIB Kopi pagi
08.00-11.05 WIB Sensasi
11.05-17.00 WIB Buletin sore
17.00-21.00 WIB Konsultas

10. Simpulan isi tabel diatas adalah.....


A. Acara terbanyak di solopos adalah hiburan
B. Salah satu acara menarik Solopos FM adalah konsultasi
C. Acara Solopos FM cukup beragam dari hiburan,berita,sampai konsultasi
D. Setiap hari Solopos FM mengudara dari pukul 06.00-pukul 24.00

TABEL HARGA GULA PASIR 2011

BULAN HARGA PER KILO


Juli Rp9.500,00
Agustus Rp10.000,00
September Rp10.500,00
Oktober Rp12.500,00

11. Simpulan dari tabel diatas adalah......


A. Setiap bulan Juli harga gula pasir turun
B.Terjadi penurunan harga gula pasir setiap bulannya sebesar Rp500,00
C. Sejak bulan Juli hingga Oktober harga gula pasir mengalami kenaikan
D. Pada bulan Oktober masyarakat menggunakan banyak gula pasir

PALANG MERAH INDONESIA (STOK DARAH)

Unit donor darah A B O AB


PMI Yogyakarta 38 155 51 23
PMI Bantul 22 72 4 5
PMI Sleman 25 5 19 16
PMI Gunungkidul 3 10 21 7
PMI Kulonprogo 16 23 18 1

12. Simpulan dari data diatas adalah....


A. Stok darah terbanyak ada di PMI Yogyakarta
B. Stok darah golongan A paling banyak ada di antara golongan darah lain
C. Darah golongan B lebih banyak diperlukan
D. Di semua PMI stok darah golongan AB paling sedikit
HARGA TEPUNG PER KILO

TANGGAL HARGA PER KILO


25 Juli 2011 Rp10.000,00
27 Agustus 2011 Rp11.000,00
29 September 2011 Rp12.000,00
30 Oktober 2011 Rp12.5000,00

13. Simpulan isi tabel diatas adalah........


A. Pada bulan Agustus harga tepung tidak mengalami kenaikan
B. Dari bulan Juli sampai Oktober harga tepung mengalami kenaikan
C. Pada bulan September 2011 harga tepung tetap
D. Bulan Oktober 2011 harga tepung stabil

Perhatikan denah dibawah ini !


14. Perjalanan paling dekat yang harus ditempuh Pak Ali menuju bengkel Selaras
adalah......
A. Dari jalan Monjali Pak Ali berjalan lurus ke utara,belok kiri menyusuri jalan
Tegal Melati.Selanjutnya, Pak Ali belok kiri mmenyusuri jalan Anggrek,
bengkel Selaras ada disisi sebelah kanan.
B. Dari jalan Monjali Pak Ali berjalan lurus ke utara, belok kiri menyusuri jalan
Tegal Melati hingga simpang empat pertama. Pak Ali berjalan terus menyusuri
jalan Mawar, belok kiri menyusuri jalan Magelang, bengkel Selaras ada disisi
sebelah kiri.
C. Dari jalan Monjali Pak Ali berjalan lurus ke selatan, belok kanan menyusuri
jalan Lingkar Utara hingga simpang empat pertama. Selanjutnya Pak Ali
berbelok ke kanan menyusuri jalan Magelang bengkel Selaras ada di sebelah
kanan.
D. Dari jalan Monjali Pak Ali berjalan lurus keselatan , belok kanan menyusuri
jalan Lingkar Utara hingga simpamg empat pertama . Selanjutnya ,Pak Ali
berbelok kanan menyusuri jalan Magelang hingga simpang tiga lurus menyusuri
jalan Anggrek.

15. Perhatikan denah dibawah ini !

Angga akan pergi ke Bank ABC, perjalanan paling efektif adalah ..........
A. Dari Jalan Pahlawan Angga berjalan ke Jalan Kakap, lalu ke timur ke Jalan
Antasari menuju Bank ABC
B. Dari Jalan Pahlawan Angga berjalan ke Jalan Nila, ke selatan ke jalan Antasari
menuju bank ABC
C. Melalui jalan Pahlawan Angga berjalan ke barat ke jalan Nila lalu ke jalan
cendana menuju bank ABC
D. Melalui jalan Cendana Angga berjalan ke timur ke jalan Juanda lalu ke selatan
ke bank ABC
16. Perhatikan denah dibawah ini !

Rute perjalanan terdekat yang dapat dilalui Lala jika ingin pergi ke Bank Megah
adalah......
A. Dari jalan Kamboja Lala menuju jalan Mawar, lalu ke selatan menuju jalan
Tulip
B. Dari jalan Mawar, Lala menuju jalan Tulip, lalu ketimur menuju jalan anggrek.
C. Dari jalan Kamboja, Lala menuju jalan Mawar, lalu ketimur menuju jalan
Anggrek
D. Dari jalan Kamboja,Lala menuju jalan Mawar, lalu ke utara menuju jalan Tulip

Anda mungkin juga menyukai