Anda di halaman 1dari 3

TUGAS KONSEP DASAR

MANAJEMEN BIAYA

“IDENTIFIKASI BIAYA”

Dosen Pengampu :
( Anita Handayani, S.E, M.SM )

Disusun Oleh :

BANGKIT FEBY FINANSYAH (180301157)


MANAJEMEN IV.C.Pagi

PROGRAM STUDI MANAJEMEN


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH GRESIK
TAHUN AKADEMIK 2020
1.1. Profil Usaha Kecil Di Ujungpangkah
Usaha kecil yang ada di Ujungpangkah salah satunya adalah Destinasi
Wisata Setigi (Seto Tirto Giri). Awalnya yang merupakan lokasi bekas
tambang kapur tepatnya di Desa Sekapuk Ujungpangkah Gresik, setelah
berhasil dikelola dengan baik oleh warga desa, Wisata Setigi akhirnya banyak
di kenal oleh warga luar desa, khususnya Warga asli Gresik sendiri, Wisata
Setigi menjadi destinasi wisata baru yang terkenal di wisata Gresik. Wisata
Setigi di-launching pada awal tahun 2019, dan akhirnya di buka resmi untuk
umum pada Januari awal tahun ini. Dan untuk tiket masuknya di bandrol
dengan harga 15.000 per orang. Dan banyak juga warga lokal desa yang
mencari nafkah di Wisata Setigi dengan membuka kedai makanan atau cafe di
tempat itu.

1.2. Identifikasi Biaya


1. Biaya Tempat
2. Gaji Karyawan
3. Bahan Material Bangunan
4. Air
5. Biaya Perawatan
6. Biaya Kebersihan
7. Alat Bantu Pencahayaan
8. Kayu
9. Transportasi
10. Listrik
11. Makanan
12. Minuman
13. Biaya kedai/Cafe
14. Biaya Wahana
15. Biaya Promosi
1.3. Pengelompokkan Biaya

Biaya
No Biaya Biaya
Nama Biaya Biaya Tetap Tidak
. Variabel Langsung
Langsung
1 Biaya Tempat V - - V
2 Gaji Karyawan V - - V
Bahan Material
3 - V V -
Bangunan
4 Air V - - V
Biaya
5 - V V -
Perawatan
Biaya
6 - V V -
Kebersihan
Alat Bantu
7 - V V -
Pencahayaan
8 Kayu - V V -
9 Transportasi V - - V
10 Listrik V - - V

11 Makanan - V V -

12 Minuman - V V -
Biaya
13 V - - V
Kedai/Cafe
14 Biaya Wahana V - - V

15 Biaya Promosi V - V -

Anda mungkin juga menyukai