Anda di halaman 1dari 1

Sebutkan faktor-faktor yang mempengaruhi besarnya fee audit!

1. Karakteristik Keuangan, seperti tingkat penghasilan, laba, aktiva, modal, dan lain-
lain.
2. Lingkungan, seperti persaingan, pasar tenaga professional, dan lain-lain.
3. Karekteristik Eksternal, seperti jenis industry, jumlah loaksi perusahaan, jumlah lini
produk, dan lain-lain.
4. Kegiatan Eksternal Auditor, seperti pengalaman, tingkat koordasi dengan internal
auditor, dan lain-lain.

Sebutkan dan jelaskan secara singkat langkah-langkah dalam perencanaan audit!

ada enam langkah yang dilakukan dalam perencanaan audit, yaitu :

1. Menghimpun pemahaman bisnis klien dan industry klien.


2. Melakukan prosedur analitis
3. Melakukan penelitian awal terhadap materialitas
4. Menilai risiko audit
5. Mengembangkan strategi audit pendahuluan untuk asersi-asersi yang signifikan
6. Menghimpun pemahaman struktur pengendalian internal klien

Menghimpun Melakukan
Melakukan
Pemahaman bisnis Penilaian awal terhadap
prosedur analitis
Klien dan industri klien meterialitas

Mengembangkan
Menghimpun
Strategi audit
pemahaman struktur
Menilai risiko audit pendahuluan untuk
pengendalian internal
asersi-asersi yang
klien
signifikan

Anda mungkin juga menyukai