Anda di halaman 1dari 4

PROGRAM HELLO sederhana menggunakan BAHASA C dan ADT

Hallo…

Sebelum kita membuat program hello kita harus mempunyai aplikasi CODEBLOCK. Aplikasi ini digunakan
dalam pembuatan program Hello.

Langkah Pertama kita haeus membuat 3 file dengan format: 2 (.c) 1 (.h).

Kita buat file Hello.c dan isikan kode sebagai berikut:

Lalu masukan kode kedalam file yang berjudul 1 main Hello.c dengan kode sebagai berikut:

Setelah itu, untuk membuat folder .h kita buat projet console application
Klik Bahasa C lalu next
Setelah projeknya terbuat maka langkan selanjutnya anda membuat sebuah file header dan
beri nama “hello.h”.

Bagaimana jika mengcompilenya melalui terminal? saya akan jelaskan bagaimana


mengcompile file c dengan terminal dengan compiler gcc.
Pertama-tama anda tambahkan terlebih dahulu lokasi compilernya ke system variable windows
dengan cara  klik kanan pada my computer -> properties.
Setelah muncul tampilan system info langkah selanjutnya anda klik Advance System Setting .

Setelah muncul System Properties selanjutnya klik pada Environment Variable 

Setelah diklik maka akan muncul tab Environment Variable, dan selanjutnya arahkan kursor
kepada variable PATH yang ada pada System Variable lalu klik pada tombol Edit
Untuk windows 10 anda bisa langsung klik new dan pastekan value berikut C:\Program
Files (x86)\CodeBlocks\MinGW\bin 

jika sudah melakukan cara diatas selanjutnya buka lah Command Promt. lalu masuk ke
direktori projek yang telah di buat
setelah berada pada direktori project nya lalu lakukan compile dengan mengetikan

 gcc -c main.c
 gcc -Wall main.c hello.c -o hello
 hello

Semoga Bermanfaat…

Anda mungkin juga menyukai