Anda di halaman 1dari 6

INFORMASI JABATAN

1. Nama Jabatan : Pranata Sistem Informasi Diklat Aparatur


2. Kode Jabatan :
3. Unit Kerja :
Eselon II : Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia Daerah
Eselon III : Bidang Pengembangan dan Diklat
Eselon IV : Sub Bidang Diklat
4. Kedudukan dalam Struktur Organisasi :

BIDANG
PENGEMBANGAN
DAN DIKLAT

SUB BIDANG
DIKLAT

ANALIS DIKLAT

PENGELOLA
PENYELENGGARAAN
DIKLAT

PRANATA SISTEM
INFORMASI DIKLAT
APARATUR

5. IKHTISAR JABATAN :
Merancang dan melakukan pelayanan terhadap system informasi diklat aparatur di bidang sistem informasi
diklat aparatur sesuai dengan materi yang akan disampaikan dalam rangka memberikan fasilitas kepada
pegawai.
.
6. URAIAN TUGAS:
1. Mengumpulkan bahan dan Menyusun program kerja, bahan dan alat perlengkapan pengelola Sistem
Informasi Diklat Aparatur sesuai dengan prosedur dan ketentuan yang berlaku, agar dalam pelaksanaan
pekerjaan dapat berjalan dengan baik
Tahapan
a. Menerima konsep program kerja, bahan dan alat perlengkapan Pengelola Sistem Informasi Diklat
Aparatur dari kasubbid Diklat
b. Mengetik konsep program kerja, bahan dan alat perlengkapan Pengelola Sistem Informasi Diklat
Aparatur
c. Menyerahkan konsep program kerja, bahan dan alat perlengkapan Pengelola Sistem Informasi Diklat
Aparatur
2. Mengolah bahan dan Memantau pengelolaan Sistem Informasi Diklat Aparatur sesuai dengan bidang
tugasnya, agar dalam pelaksanaan terdapat kesesuaian dengan rencana awal
Tahapan
a. Menyusun jadwal kegiatan pemantauan pengelolaan Sistem Informasi Diklat Aparatur
b. Memantau pengelolaan administrasi Sistem Informasi Diklat Aparatur sesuai jadwal kegiatan
c. Mencatat hasil pemantauan pengelolaan administrasi Sistem Informasi Diklat Aparatur

1
3. Mengendalikan program kerja sesuai dengan prosedur dan ketentuan yang berlaku agar tidak terjadi
penyimpangan dalam pelaksanaan

Tahapan
a. Menerima dan mengumpulkan data kegiatan pengelola Sistem Informasi Diklat Aparatur
Kepegawaian
b. Mengolah data untuk merumuskan data kegiatan pengelola Sistem Informasi Diklat Aparatur
c. Melogin data ke dalam Sistem Informasi Diklat Aparatur
d. Mengentry hasil olahan data sistem Informasi Diklat Aparatur
e. Memeriksa hasil olahan data Sistem informasi Diklat Aparatur untuk mengecek kebenaran
data yang di entry melalui proses verifikasi dan proses approval
f. Menyusun Dokumen Data untuk dapat dipergunakan sesuai peruntukannya

4. Melaksanakan pelayanan dan Mengkoordinasikan dengan unit –unit terkait dan atau instansi lain dalam
rangka pelaksanaannya agar program dapat terlaksana secara terpadu untuk mencapai hasil yang optimal
Tahapan

a. Mengumpulkan data dan bahan untuk pengembangan Sistem Informasi Diklat


Aparatur
b. Menyiapkan sarana dan prasarana kegiatan pengelola Sistem Informasi Diklat Aparatur
c. Memaparkan kegiatan pengelola Sistem Informasi Diklat Aparatur dengan unit-unit
terkait dan atau instansi lain
5. Mengevaluasi dan menyusun laporan secara berkala sesuai dengan prosedur dan ketentuan yang berlaku
sebagai bahan penyusunan program berikutnya
Tahapan
a. Menentukan target kerja sesuai dengan rencana kegiatan pengelola Sistem Informasi Diklat Aparatur
6. Membuat laporan pelaksanaan kegiatan pengelola Sistem Informasi Diklat Aparatur
Tahapan
a. Mengumpulkan bahan laporan
b. Membuat kerangka laporan
c. Membuat konsep laporan hasil pelaksanaan tugas

7. Melaksanakan tugas kedinasan lain yang diperintah atasan baik secara tertulis maupun lisan
Tahapan
a. Menerima perintah
b. Melaksanakan perintah
c. Melaporkan perintah
7. BAHAN KERJA :

NO BAHAN KERJA DIGUNAKAN DALAM TUGAS

1 Tupoksi, DPA Penyusunan program kerja, bahan dan


alat perlengkapan Pengelola Sistem
Informasi Diklat Aparatur
2 Sistem komputer, perangkat lunak
Pemantauan Pengelola Sistem
(software), data/program
Informasi Diklat Aparatur

Pengendalian program kerja Pengelola


Tugas dan kegiatan Pengelola Sistem
3 Sistem Informasi Diklat Aparatur
Informasi

Pengkoordinasian kegiatan dengan


4 Jadwal Kegiatan, Program Kerja unit-unit terkait dan atau instansi lain
Pengelola Sistem Informasi

5 Program Kerja dan Dokumen Pengevaluasian dan penyusunan


Pelaksanaan Anggaran laporan secara berkala/per triwulan

2
Dokumen dan berkas kegiatan
6 Penyusunan laporan kegiatan
Disposisi pimpinan
7 Pelaksanaan tugas kedinasan lainnya

8. PERANGKAT / ALAT KERJA:

NO ALAT KERJA DIGUNAKAN DALAM TUGAS

1 Undang-Undang tentang pemerintahan Menyusun program kerja, bahan dan


Daerah alat perlengkapan Pengelola Sistem
Informasi Diklat Aparatur

Memantau Pengelola Sistem Informasi


2 SOP Diklat Aparatur

3 Peralatan Komputer Mengendalikan program kerja


Pengelola Sistem Informasi Diklat
Aparatur

Mengkoordinasikan kegiatan dengan


4 Peralatan komputer, ups,dll
unit-unit terkait dan atau instansi lain

Mengevaluasi dan menyusun laporan


5 Peralatan komputer, ups,dll secara berkala/per triwulan

6 ATK Menyusun laporan kegiatan

7 Surat Tugas Melaksanakan tugas kedinasan lainnya

9. HASIL KERJA:

NO HASIL KERJA SATUAN

1 Program Kerja dan kegiatan Pengelola Sistem Dokumen


Informasi Diklat Aparatur
Kegiatan
Keamanan jaringan Pengelola Sistem Informasi
2
Diklat Aparatur

Kegiatan Pengelola Sistem Informasi Diklat Aparatur


3 Kegiatan
Koordinasi tugas untuk unit kerja terkait
4 Kegiatan
Peningkatan kualitas Pengelola Sistem Informasi
5 Diklat Aparatur Kegiatan

6 Laporan kegiatan Dokumen

Laporan tugas kedinasan lain Kegiatan


7

10. TANGUNG JAWAB:


1. Bertanggung jawab terhadap keakuratan dalam penyajian laporan data Diklat pegawai,
2. Bertanggung jawab terhadap keakuratan data Diklat database
3. Bertanggung jawab terhadap pemeliharaan sarana dan prasarana Sistem Informasi Diklat Aparatur
4. Bertanggung jawab terhadap kerahasiaan data dan informasi Sistem Informasi Diklat Aparatur

11. WEWENANG:
1. Meminta data kepegawaian
2. Menolak data yang kurang lengkap
3. Memberikan saran dan pendapat kepada atasan
4. Menggunakan sarana dan prasarana penunjang tugas
3
12. KORELASI JABATAN:

UNIT KERJA/
NO JABATAN DALAM HAL
INSTANSI

1 Kasubbid Diklat BKPSDMD Konsultasi dan


BABAR koordinasi

2 Kabid Pengembangan dan Diklat BKPSDMD Konsultasi dan


BABAR koordinasi

3 Pelaksana BKPSDMD Koordinasi dan


BABAR kerjasama

13. KONDISI LINGKUNGAN KERJA:

NO ASPEK KETERANGAN

1 Tempat kerja Di dalam ruangan


2 Suhu Dingin
3 Udara Kering dan lembab
4 Keadaan Ruangan Cukup
5 Letak Datar
6 Penerangan Terang
7 Suara Tenang
8 Keadaan tempat kerja Bersih dan rapi
9 Getaran -

14. RESIKO BAHAYA:

NO FISIK / MENTAL PENYEBAB

1 Mata lelah dan badan pegal Terlalu lama didepan komputer

15. SYARAT JABATAN:

15.1. Pangkat/Gol. Ruang : IIc


15.2. Pendidikan : DIII Teknik Informatika atau bidang lain yang relevan
15.3. Kursus/Diklat
a. Penjenjangan :
b. Teknis : Diklat Teknis Sistem Informasi Diklat Aparatur
15.4. Pengalaman kerja :
15.5. Pengetahuan kerja : menguasai bahasa pemprogaman, database dan internet
15.6. Keterampilan kerja : Komputerisasi
15.7. Bakat kerja : 1. G : Intelegensia
2. V : Bakat Verbal
3. Q : Ketelitian
4. F : Kecekatan Jari

15.8 Temperamen kerja : 1. R : Kemampuan menyesuaikan diri dalam kegiatan-kegiatan


yang berulang, atau secara terus menerus melakukan
kegiatan yang sama, sesuai dengan perangkat prosedur,
urutan atau kecepatan yang tertentu
2. T : kemampuan menyesuaikan diri dengan situasi yang
menghendaki pencapaian dengan tepat menurut perangkat
batas, toleransi atau standar-standar tertentu

15.9. Minat kerja : 1. R : Realistik


2. C : Konvensional

4
15.10. Upaya fisik : 1. Duduk
2. Berjalan
3. Memegang
4. Melihat
15.11. Kondisi fisik :
a) Jenis kelamin : Laki – Laki / Perempuan
b) Umur : -
c) Tinggi badan : Normal
d) Berat badan : Normal
e) Postur badan : Normal
f) Penampilan : Rapi

15.12. Fungsi pekerja : 1. D3 Menyusun Data


2. O2 Mengajar
3. O8 Menerima Instruksi

16. PRESTASI KERJA YANG DIHARAPKAN

Waktu penyelesaian Volume (setahun)


No Hasil kerja
(menit)

1. Program Kerja dan kegiatan 40 1


Pengelola Sistem Informasi Diklat
Aparatur

2. Keamanan jaringan Pengelola 85 4


Sistem Informasi Diklat Aparatur

3. Kegiatan Pengelola Sistem


Informasi Diklat Aparatur 325 2

4. Koordinasi tugas untuk unit kerja


terkait 105 12

Peningkatan kualitas Pengelola


5. Sistem Informasi Diklat Aparatur 30 12

6.
Laporan kegiatan
140 12

7. Laporan tugas kedinasan lain 140 12

17. BUTIR INFORMASI LAIN :


5
................................................................................................................................................

........................................................................................................................
Muntok, 2019

Mengetahui Atasan Langsung Yang Membuat

(Dessy Susanty, S.AP) (……………………………)


NIP. 19781204 200212 1 005

Anda mungkin juga menyukai