Anda di halaman 1dari 10

PEMERINTAH PROVINSI NUSA TENGGARA BARAT

DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAN


SEKOLAH MENENGAH ATAS NEGERI 2 MATARAM
Jln. Panjitilar Negara No.25 Telp / Fax (0370) 632079
www.sman2mtr.sch.id/sman2mtr@gmail.com

KISI – KISI SOAL UJIAN SEKOLAH BERSTANDAR NASIONAL (USBN)


TAHUN PELAJARAN 2019 / 2020

Jenjang : SMA Alokasi Waktu : 120 menit


Pendidikan
Mata Pelajaran : Matematika Wajib Jumlah Soal : 45
Program : IPS Bentuk Soal : Pilihan Ganda dan
Uraian
Kurikulum : 2013

Kompetensi yang Lingku Level Bent


N Materi Kel Indikator Soal No
Diuji p Kogni uk
o as tif Soal .
Materi
So
al
1. Peserta didik Aljabar Operasi XI Diberikan kesamaan L1 PG 1
mampu memahami aljabar dua matriks, peserta
matriks dan matriks didik dapat menghitung
kesamaan matriks unsur yang belum
diketahui
2 Peserta didik Aljabar Operasi XI Diberikan perkalian dua L1 PG 2
mampu memahami aljabar matriks, peserta didik
matriks matriks dapat mencari
penyelesaiannya
3 Peserta didik Aljabar Determinan XI Diberikan dua matriks, L1 PG 3
mampu memahami matriks peserta didik dapat
determinan matriks menentukan determinan
dari operasi kedua
matriks tersebut
4 Peserta didik Aljabar Invers matriks XI Diberikan sebuah L1 PG 4
mampu memahami matirks ordo 2x2,
invers matriks peserta didik dapat
menentukan invers
matriks
5 Peserta didik Aljabar Fungsi X Diberikan dua fungsi, L1 PG 5
mampu memahami komposisi peserta didik dapat
komposisi dua menentukan nilai fungsi
fungsi komposisi
6 Peserta didik Aljabar Fungsi X Diberikan masalah L2 PG 6
mampu memahami komposisi kontekstual, peserta
komposisi dua didik dapat
fungsi dari masalah menyelesaikan masalah
kontekstual tersebut dengan
menentukan nilai fungsi
komposisi
7 Peserta didik Aljabar Pertidaksamaa X Diberikan sebuah L1 PG 7
mampu n rasional pertidaksamaan rasional
menentukan satu variable, peserta
pertidaksamaan didik dapat menentukan
rasional dan penyelesaiannya
irasional satu
variable
8 Peserta didik Aljabar Sistem X Diberikan dua sistem L1 PG 8
mampu menetukan persamaan persamaan dua variabel,
sistem persamaan linear peserta didik dapat
linear dua variable menetukan
penyelesaiannya
9 Peserta didik Aljabar Sistem X Diberikan sebuah L2 PG 9
mampu menetukan persamaan permasalahan (soal
sistem persamaan linear cerita) tentang sistem
linear tiga variable persamaan linear tiga
dari masalah variable, peserta didik
kontekstual dapat menentukan
model matematikanya
10 Peserta didik Aljabar Sistem X Diberikan dua sistem L2 PG 10
mampu menetukan persamaan persamaan dua variabel,
sistem persamaan linear peserta didik dapat
linear dua variable menetukan
penyelesaiannya
11 Peserta didik Aljabar Program XI Diberikan sebuah grafik L2 PG 11
mampu linear pertidaksamaan linear,
menentukan peserta didik dapat
pertidaksamaan menentukan sistem
linear dua variabel pertidaksamaannya
12 Peserta didik Aljabar Program XI Diberikan soal cerita, L2 PG 12
mampu linear peserta didik dapat
menentukan menentukan nilai
penyelesaian optimum, penyelesaian
permasalahan yang memenuhi
program linear dua masalah program linear
variabel tersebut
13 Peserta didik Aljabar Grafik fungsi X Diberikan sebuah grafik L2 PG 13
mampu kuadrat fungsi kuadrat yang
menentukan diketahui titik puncak,
persamaan grafik dan titik potong sumbu
fungsi kuadrat x. Peserta didik dapat
menetukan persamaan
grafik fungsi kuadrat
14 Peserta didik Aljabar Fungsi X Diberikan sebuah grafik L2 PG 14
mampu kuadrat fungsi kuadrat, peserta
menentukan titik didik dapat menentukan
puncak pada titik puncak
persamaan fungsi
kuadrat
15 Peserta didik Aljabar Sistem X Diberikan L2 PG 15
mampu persamaan permasalahan (soal
memodelkan sistem linear cerita) dua variable,
persamaan linear peserta didik dapat
membuat model
matematika
16 Peserta didik Aljabar Fungsi invers X Diberikan fungsi L2 PG 16
mampu rasional, peserta didik
merumuskan fungsi dapat menetukan nilai
invers dari invers fungsi
17 Peserta didik Aljabar Fungsi X Diberikan dua fungsi, L2 PG 17
mampu memahami komposisi peserta didik dapat
komposisi dua menentukan rumus dari
fungsi fungsi komposisi
18 Peserta didik Kalkulus Turunan XI Peserta didik dapat L1 PG 18
mampu memahami fungsi aljabar menetukan turunan
dan menguasai pertama dari fungsi
turunan fungsi aljabar
aljabar
19 Peserta didik Kalkulus Turunan XI Peserta didik dapat L1 PG 19
mampu memahami fungsi aljabar menetukan nilai
dan menguasai turunan pertama dari
turunan fungsi fungsi aljabar
aljabar
20 Peserta didik Kalkulus Limit fungsi XI Peserta didik dapat L2 PG 20
mampu menghitung nilai limit
menghitung limit tertentu fungsi aljabar
fungsi aljabar (fungsi rasional)
21 Peserta didik Kalkulus Limit fungsi XI Peserta didik dapat L2 PG 21
mampu menghitung nilai limit
menghitung limit Tak hingga fungsi
fungsi aljabar aljabar (fungsi
irrasional)
22 Peserta didik Kalkulus Integral tak XI Peserta didik dapat L2 PG 22
mampu tentu fungsi menentukan integral tak
menentukan aljabar tentu fungsi aljabar
integral tak tentu
23 Peserta didik Kalkulus Integral XI Peserta didik dapat L2 PG 23
mampu tertentu fungsi menentukan integral
menentukan aljabar tertentu fungsi aljabar
integral tertentu
24 Peserta didik Kalkulus Turunan XI Peserta didik dapat L2 PG 24
mampu memahami fungsi aljabar menetukan nilai
dan menguasai turunan pertama dari
turunan fungsi u
fungsi bentuk
aljabar v

25 Peserta didik Kalkulus Turunan XI Diberikan masalah L3 PG 25


mampu memahami fungsi aljabar kontekstual dalam
dan menguasai bidang ekonomi,
turunan fungsi peserta didik mampu
aljabar menyelesaikannya
26 Peserta didik Geometri Perbandingan X Diberikan salah satu L1 PG 26
mampu memahami dan trigonometri nilai perbandingan
dan menguasai Trigono trigonometri pada
perbandingan me-tri segitiga siku-siku,
trigonometri peserta didik dapat
menentukan nilai
perbandingan
trigonomteri
lainnya.
27 Peserta didik Geometri Jarak pada XII Peserta didik dapat L2 PG 27
mampu memahami dan bangun ruang menetukan jarak suatu
dan menguasai Trigono titik terhadap garis
dimensi tiga me-tri dalam ruang
28 Peserta didik Geometr Kedudukan XII Disajikan gambar balok L2 PG 28
mampu i dan Titik, Garis dan disertai beberapa
menentukan jarak Trigono dan Bidang pernyataan tentang
dalam ruang metri pada Bangun kedudukan titik, garis
Ruang dan bidang pada balok
tersebut, peserta didik
dapat menentukan
pernyataan yang benar
29 Peserta didik Geometri Jarak pada XII Peserta didik dapat L2 PG 29
mampu memahami dan bangun ruang menetukan jarak suatu
dan menguasai Trigono titik terhadap garis
dimensi tiga me-tri dalam ruang
30 Peserta didik Geometri Jarak pada XII Peserta didik dapat L2 PG 30
mampu memahami dan bangun ruang menetukan jarak suatu
dan menguasai Trigono titik terhadap titik
dimensi tiga me-tri dalam ruang
31 Peserta didik Geometri Trigonometri X Peserta didik dapat L2 PG 31
mampu memahami dan mementukan nilai dari
dan menguasai Trigono sudut istimewa
trigonometri me-tri
32 Peserta didik Geometri Trigonometri X Peserta didik dapat L2 PG 32
mampu memahami dan menetukan perbadingan
dan menguasai Trigono trigonometri dari
trigonometri me-tri segitiga siku-siku yang
diketahui sisi-sisinya
33 Peserta didik Geometri Persamaan XI Peserta didik dapat L2 PG 33
mampu memahami dan trigonometri menyelesaiakan
dan menguasai Trigono sederhana persamaan trigonometri
trigonometri me-tri sederhana tan x=a
34 Peserta didik Geometri Transformasi XI Peserta didik dapat L2 PG 34
mampu memahami dan menentukan bayangan
dan menguasai Trigono pencerminan titik
transformasi me-tri terhadap sumbu x
geometri
35 Peserta didik Statistik Deskripsi XII Diberikan sebuah L1 PG 35
mampu memahami a dan data dalam diagram batang, peserta
dan menguasai peluang bentuk table, didik dapat menghitung
ukuran pemusatan diagram dan kuartil bawah
dan penyebaran grafik
data yang disajikan
dalam bentuk tabel
distribusi frekuensi
dan histogram
36 Peserta didik Statistik Ukuran XII Diberikan data dalam L2 PG 36
mampu a dan Pemusatan tabel distribusi
menentukan ukuran peluang Data frekuensi, peserta
pemusatan dan didik dapat menentukan
penyebaran data median dari tabel
yang disajikan distribusi frekuensi
dalam bentuk tabel tersebut
distribusi frekuensi
dan histogram
37 Peserta didik Statistika Kaidah XII Diberikan kejadian, L2 PG 37
mampu memahami dan pencacahan peserta didik dapat
dan menguasai peluang menyelesaikan dengan
peluang kaidah pencacahan
38 Peserta didik Statistik Kombinasi XII Peserta didik dapat L2 PG 38
mampu a dan menyelesaikan masalah
menentukan aturan peluang sehari-hari yang
pencacahan (aturan berkaitan dengan
penjumlahan, kombinasi
39 Peserta didik Statistik Peluang XII Peserta didik dapat L2 PG 39
mampu a dan menyelesaikan masalah
menentukan peluang sehari-hari yang
peluang kejadian berkaitan dengan
majemuk peluang suatu kejadian
majemuk
40 Peserta didik Statistik Permutasi XII Peserta didik dapat L3 PG 40
mampu a dan menyelesaikan masalah
menganalisis peluang kontekstual yang
aturan pencacahan berkaitan dengan
(aturan permutasi
penjumlahan,
aturan perkalian,
permutasi, dan
kombinasi)
41 Peserta didik Aljabar Barisan dan XI Diberikan suku dan L2 Uraia 41
mampu memahami Deret jumlah suku pada n
dan menguasai barisan aritmatika,
barisan dan deret peserta didik dapat
menentukan jumlah
suku yang lain
42 Peserta didik Geometri Perbandinga X Diberikan soal cerita L2 Uraia 42
mampu dan n yang berkaitan dengan n
menentukan dan Trigono Trigonometr sudut elevasi, peserta
menyelesaikan - i pada didik dapat
masalah yang metri segitiga menyelesaikan masalah
berkaitan dengan siku-siku tersebut dengan
perbandingan perbandingan
trigonometri trigonometri
43 Peserta didik Kalkulus Aplikasi XI Diberikan fungsi L2 Uraia 43
mampu Turunan kuadrat, peserta didik n
menggunakan Fungsi dapat menentukan
turunan pertama persamaan garis
fungsi singgung kurva di
titik (x1,y1)
44 Peserta didik Geometri Trigonometri X Disajikan soal dalam L2 Uraia 44
mampu memahami dan bentuk segitiga yang n
dan menguasai Trigono diketahui dua sudut dan
trigonometri me-tri salah satu sisinya,
peserta didik dapat
menetukan sisi lain
yang belum diketahui
45 Peserta didik Statistik Peluang XII Diberikan L2 Uraia 45
mampu a dan kejadian permasalahan yang n
menentukan peluang majemu berkaitan dengan
peluang kejadian k peluang kejadian
majemuk majemuk, peserta didik
dapat menentukan
peluang
kejadian majemuk yang
terjadi

Anda mungkin juga menyukai