Anda di halaman 1dari 2

RS MATA MENCIRIM TUJUH

TUJUH MEDAN
PEMAKAIAN OBAT EMERGENSI DALAM
KOTAK EMERGENSI

No. Dokumen No. Revisi Halaman

Tanggal Terbit Ditetapkan :

Direktur RS Mata Mencirim Tujuh


Tujuh,

Standar

Prosedur Operasional

dr. Iqbal. M.Ked(OpH).SpM

Pemakaian obat emergensi adalah kegiatan pelaksanaan


PENGERTIAN dan pengawasan kegiatan penggantian obat emergensi
untuk kebutuhan pasien yang emergensi

Memudahkan penggunaan obat emergensi dan


TUJUAN
pengawasan penggunaan obat emergensi

SK Direktur RS Mata Mencirim Tujuh Tujuh tetang


KEBIJAKAN Kebijakan Pelayanan Farmasi RS Mata Mencirim Tujuh
Tujuh.

PROSEDUR 1. Gunting kunci disposible pada kotak emergensi


2. Ambil obat yang dibutuhkan dalam kotak emergensi
3. Setelah petugas medis melakukan tindakan
emergensi, laporkan penggunaan obat emergensi
kepada petugas jaga farmasi
4. Perawat berkoordinasi dengan dokter untuk
mengganti obat emergensi yang digunakan melauli
resep dalam waktu kurang dari 2 jam
5. Periksa kembali kotak emergensi, jumlah obat
RS MATA MENCIRIM TUJUH
TUJUH MEDAN
PEMAKAIAN OBAT EMERGENSI DALAM
KOTAK EMERGENSI

No. Dokumen No. Revisi Halaman

emergensi harus tetap seperti kondisi awal


6. Kunci kembali kotak emergensi dengan kunci
disposible

1. Unit Farmasi
2. Unit Rawat Inap
UNIT TERKAIT

Anda mungkin juga menyukai