Anda di halaman 1dari 4

Soal Pemberian Obat

1. Perawat berperan dalam pemberian obat berdasarkan…..


A. Diagnosis
B. Prinsip 6 benar
C. Informasiobat
D. peresepan
E. Pengadaan
2. Bentuk sediaan obat ini dipakai untuk permukaan luar badan
disebut….
A. Obat tropical
B. Obat oral
C. Obat supossitoria
D. Obat parenteral
E. Obat intramuscular
3. Pemberian obat melalui saluran pernafasan. Saluran nafas memiliki
epitel untuk absorpsi yang sangat luas, Dengan demikian berguna
untuk pemberian obat secara local pada salurannya adalalah…
A. Topical
B. Inhalasi
C. Rektal
D. Oral
E. Parenteral
4. obat solid (padat) berbentuk peluru yang dirancang untuk dimasukkan
ke dalam anus/rectum disebut obat….
A. Oral
B. Parenteral
C. Tropikal
D. Supossitoria
E. Obat intra vena
5. Larutan oral yang mengandung sukrosa atau gula lain kadar tinggi…
A. Suspensi
B. Elixir
C. Sirupi
D. Emulsi
E. Solution
Soal Konsep Luka Dan Perawatan Luka Sederhana

1. Berdasarkan tingkat kontaminasinya luka dapat dikategorikan sebagai berikut, kecuali…


A. Luka Bersih
B. Luka bersih terkontaminasi
C. Luka kronis
D. Luka infeksi atau luka kotor
E. Luka terkontaminasi
2. kerusakan pembuluh darah akan menyebabkan keluarnya platelet yang berfungsi
hemostasis. . Komponen hemostasis ini akan melepaskan dan mengaktifkan sitokin yang
meliputi.... ( kecuali )
A. Epidermal Growth Factor
B. Transforming Growth Factor beta 1 
C. Insulin-like Growth Factor 
D. Plateled-derived Growth Factor 
E. Transforming Growth Factor beta 
3. luka sebagai hilang atau rusaknya sebagian jaringan tubuh merupakan pengertian dari
luka yang dikemukakan oleh…
A. Sjamsuhidajat ( 1997 )
B. Mansjoer ( 2002 )
C. Arisanty ( 2013 )
D. Ryan ( 2014 )
E. Granic & Teot ( 2012 )
4. Pengertian dari  Secondary Intention Healing adalah…
A. penyembuhan yang terjadi setelah segera diusahakan bertautnya tepi luka biasanya
dengan jahitan.
B. luka yang dibiarkan terbuka selama beberapa hari setelah tindakan debridemen setelah
diyakini bersih, tetapi luka dipertautkan (4-7 hari).
C. luka yang tidak mengalami penyembuhan primary. Proses penyembuhan terjadi lebih
kompleks dan lebih lama. Luka jenis ini biasanya tetap terbuka. Biasanya dijumpai
pada luka-luka dengan kehilangan jaringan, terkontaminasi/terinfeksi. Penyembuhan
dimulai dari lapisan dalam dengan pembentukan jaringan granulasi.
D. Ketika luka terinfeksi atau terdapat benda asing dan memerlukan perawatan luka /
pembersihan luka secara intensif. Penyembuhan luka ini diprioritaskan menutup pada
3-5 hari berikutnya
E. Tipe penyembuhan luka yang dilakukan dengan menggunakan alat bantu seperti
jaritan, klip, atau tape.
5. Fase ini dimulai pada minggu ke-3 setelah perlukaan dan berakhir sampai kurang lebih
12 bulan.Tujuan dari fase maturasi adalah menyempurnakan terbentuknya jaringan baru
menjadi jaringan penyembuhan yang kuat dan bermutu. Hal tersebut merupakan tahap
penyembuhan luka pada fase…
A. Fase poliferasi
B. Fase inflamasi
C. Fase maturasi
D. Fase rekonstruksi
E. Fase kemajuan luka

Anda mungkin juga menyukai