Anda di halaman 1dari 2

BAB I

PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang


Sindrom gawat nafas neonatus (SGNN) merupakan suatu yang sering kita temukan pada
neonatus. SGNN sesuai dengan namanya merupakan suatu kegawatan yang dapat
berakibat kematian atau cacat fisik dan mental dimasa depan.
Prevalensi SGNN sangat bervariasi menurut farrel dan averi penyakit membran hialin
adalah 1% dari semua kelahiran dan 14% pada bayi berat lahir rendah(BBLR).
Kejang merupakan keadaan emergensi atau tanda bahaya yang sering terjadi pada
BBL, karena kejang dapat mengakibatkan hipoksia otak yang cukup berbahya bagi
kkelangsungan hidup bayi atau dapat mengakibatkan sekuele di kemudian hari disamping
itu kejang dapat merupakan tanda atau masalah dari 1 masalah atau lebih. Sekitar 70-80%
BBL secara klinis tidak tanpak kejang, namun secra elektrografik masih mengalami
kejang. Karena sulitnya mengenal kejang pada BBL, angka kejadian sesungguhnya tidak
diketahui.
Infeksi merupakan salah satu penyebab terpenting morbiditas dan morlaritas pada
bayi baru lahir. Sepsis berhubungan dengan angka kematian 13%-50% dan kemungkinan
morbiditas yang kuat pada bayi yang bertahan hidup (fanaroff dan martin, 1992). Infeksi
pada neonatus lebih sering di temukan pada BBLR dirumah sakit dibandungkan diluar
rumah sakit. Sepsis neonatorium merupakan istilah yang telah digunakan untuk
menggambarkan respon sistemeik terhadap infeksi pada BBL.

1.2 Rumusan Masalah


1. Mengetahui pengertian dari SGNN,neonatus dengan kejang, sepsis neonatus?
2. Mengenali gejala-gejala pada SGNN,neonatus dengan kejang, sepsis
neonatus?
3. Mengetahui penyebab terjadinya SGNN,neonatus dengan kejang, sepsis
neonatus?
4. Memahami penatalaksanan SGNN,neonatus dengan kejang, sepsis neonatus?
1.3 Tujuan Makalah
1. Untuk Mengetahui pengertian dari SGNN,neonatus dengan kejang, sepsis
neonatus?
2. Untuk Mengenali gejala-gejala pada SGNN,neonatus dengan kejang, sepsis
neonatus?
3. untuk Mengetahui penyebab terjadinya SGNN,neonatus dengan kejang, sepsis
neonatus?
4. Agar Memahami penatalaksanan SGNN,neonatus dengan kejang, sepsis
neonatus?

Anda mungkin juga menyukai