Anda di halaman 1dari 4

PENDAHULUAN

LETAK SUNGSANG  Letak sungsang : keadaan dimana janin


terletak memanjang dalam rahim dengan kepala
di fundus uteri & bokong di bagian bawah
kavum uteri.
 4 type :
Elizabet C. Jusuf
1. Presentasi bokong sempurna
Bagian Obstetri & Ginekologi 2. Presentasi bokong murni
Fakultas Kedokteran 3. presentasi Bokong kaki tidak sempurna
Universitas Hasanuddin 4. Presentasi kaki

04/04/2017 Elizabet C. Jusuf - FKUH 2

Presentasi bokong INSIDENS


Frank breech Complete breech Incomplete breech
16 % usia kehamilan 32 minggu
• Paha fleksi, Tungkai Paha fleksi di atas Satu atau dua kaki /
ekstensi melewati
bagian anterior tubuh
abdomen dan tungkai
melipat pada paha
lutut terletak lebih
rendah
7 % usia kehamilan 38 minggu

5 % usia kehamilan 40 minggu

04/04/2017 Elizabet C. Jusuf - FKUH 3 04/04/2017 Elizabet C. Jusuf - FKUH 4

DIAGNOSIS
Normal  Trimester III :
 Janin tumbuh cepat, jumlah air ketuban relatif  Anamnesis :
berkurang - Gerakan anak terutama di bawah rahim
 Bokong & kedua tungkai > kepala  ruang > luas
- Perasaan berat di epigastrium
ada di fundus uteri.
- Perasaan benda keras menekan iga

04/04/2017 Elizabet C. Jusuf - FKUH 5 04/04/2017 Elizabet C. Jusuf - FKUH 6

1
DIAGNOSIS DIAGNOSIS
 Pemeriksaan Fisis :  PDV :
L1 : balotemen pd daerah fundus - Presentasi bokong murni : teraba
L2 : teraba punggung pd satu sisi & tuberischiadikum, sakrum, anus & alat
bag.kecil janin pd sisi lain kelamin.
L3 : teraba bokong
- Presentasi bokong sempurna : bokong,
L4 : menentukan bokong telah masuk PAP
kaki & jari dapat teraba bersama
 Auskultasi : bunyi jantung janin terdengar di
atas umbilikus atau sedikit lbh tinggi dari pst. - Presentasi kaki : bedakan kaki dgn
tangan, tentukan kaki kiri atau kanan.

04/04/2017 Elizabet C. Jusuf - FKUH 7 04/04/2017 Elizabet C. Jusuf - FKUH 8

DIAGNOSIS PENANGANAN
 Pemeriksaan Penunjang : USG  Dalam Kehamilan :
– confirm lie and type of breech - Versi luar sblm usia kehamilan 38 mgg
– assess head position - Primigravida stlh usia kehamilan 34 mgg
– obtain estimate of fetal weight - Multigravida stlh usia kehamilan 36 mgg
– assess for IUGR and congenital anomalies
 Dalam Persalinan :
– assess amniotic fluid volume
- Persalinan Pervaginam
– confirm placental localization and cord
- Seksio Sesaria (Perabdominam)
position

04/04/2017 Elizabet C. Jusuf - FKUH 9 04/04/2017 Elizabet C. Jusuf - FKUH 10

PENANGANAN
BISHOP SCORE 0 1 2
• Primi gravida sebaiknya di RS. Kepala janin harus Paritas Primi Multi -
lahir dalam 8 ’ sejak terlihat pusat. Manual aid
Usia kehamilan > 39 minggu 38 minggu < 37 minggu
• Dlm keadaan tertentu dpt dilakukan ekstraksi
bokong (bila bokong di Hodge IV/dasar panggul),
atau ekstraksi kaki. TBJ > 3630 gr 3176-3630 gr < 3176 gr
• Persalinan pervaginam o/ tenaga penolong yg Pernah letak 0 1x > 2x
terlatih akan aman bila : Pelvis adekuat, Complete sungsang
breech, frank breech, Kepala fleksi, TBJ < 3500gr
> 2500 gr
• Ikuti kemajuan persalinan dg seksama dgn
PARTOGRAF Pembukaan < 2 cm 3 cm > 4 cm

• Jangan pecahkan ketuban. Bila ketuban pecah, serviks


apakah ada prolaps tali pusat ? Stasion < -3 atau lebih -2 -1 atau lebih
tinggi rendah
04/04/2017 Elizabet C. Jusuf - FKUH 12

2
PERSALINAN PERVAGINAM PERSALINAN PERVAGINAM
 Tahap-tahap :  Berdasarkan tenaga yang digunakan :
1. Tahap I (fase lambat) : mulai lahirnya 1. Persalinan spontan
bokong sampai pusat. 2. Manual Aid
2. Tahap II (fase cepat) : mulai lahirnya 3. Ekstraksi sungsang.
pusat sampai mulut.
3. Tahap III (fase lambat) : lahirnya
kepala.

04/04/2017 Elizabet C. Jusuf - FKUH 13 04/04/2017 Elizabet C. Jusuf - FKUH 14

PERSALINAN PERVAGINAM
Mekonium biasa
terdapat pada persalinan
 Tahap-tahap Manual Aid : sungsang dan tidak
1. Tahap pertama : spontan berbahaya selama
DJJ normal
2. Tahap kedua : melahirkan bahu & lengan dpt
dgn cara :
- Klasik - Mueller
- Lovset - Bickenbach
3. Tahap ketiga : melahirkan kepala dpt dgn cara :
- Mauriceau - Naujoks
- De Snoo - Cunam piper
- Prague terbalik

04/04/2017 Elizabet C. Jusuf - FKUH 15 04/04/2017 Elizabet C. Jusuf - FKUH 16

Persalinan pd Presentasi Kaki Recommendations for Breech Delivery


(footling breech delivery) – Recommend trial of labour at  36 weeks or when
estimated weight is 2500 to 4000 grams
 Pd Kelainan presentasi ini sebaiknya dilahirkan – Offer trial of labour at 31 to 35 weeks gestation or
dgn Seksio Sesarea. when estimated weight is 1500 to 2500 grams
 Persalinan pervaginam hanya bila : – Offer caesarean section at  30 weeks gestation
 Persalinan sudah sedemikian maju & or when estimated weight is < 1500 grams*
pembukaan sudah lengkap – No recommendation for when estimated weight is
 Bayi preterm yg kemungkinan hidupnya kecil > 4000 grams*
 bayi kedua pada kehamilan kembar
* acknowledged lack of evidence for recommendation

04/04/2017 Elizabet C. Jusuf - FKUH 17 04/04/2017 Elizabet C. Jusuf - FKUH 18

3
Seksio Sesarea lebih aman SEKSIO SESAREA
& direkomendasikan pada:
 Keuntungan : perdarahan & trauma
Double footling breech persalinan dpt dikendalikan, morbiditas &
Pelvis yg kecil atau malformasi mortalitas bayi rendah.
Janin yg sangat besar  Kerugian : menimbulkan cacat otot rahim,
Bekas seksio sesarea dgn CPD infeksi & perdarahan.
Kepala yg hiperekstensi
Indikasi Obstetri

04/04/2017 Elizabet C. Jusuf - FKUH 19 04/04/2017 Elizabet C. Jusuf - FKUH 20

KOMPLIKASI PROGNOSIS
 Resiko untuk ibu : infeksi, ruptur uteri, laserasi  Bila dibandingkan dengan presentasi
serviks & resiko2 SC.
kepala, maka pada presentasi bokong baik
 Resiko untuk bayi : fraktur, robekan tentorium
ibu maupun bayi akan menghadapi resiko
serebri-serebelli, perdarahan intrakranial,
yang lebih besar dari pada presentasi
perdarahan intraabdominal, hipoksia, aspirasi),
asfiksia (krn prolaps funikuli, kompresi tali pusat, kepala.
pelepasan plasenta, kepala macet) Kematian
perinatal
Trauma pd bayi akibat : tangan menjungkit, kepala
yg extended, pembukaan belum lengkap, CPD
04/04/2017 Elizabet C. Jusuf - FKUH 21 04/04/2017 Elizabet C. Jusuf - FKUH 22

04/04/2017 Elizabet C. Jusuf - FKUH 23

Anda mungkin juga menyukai