Anda di halaman 1dari 4

By : dyah vismita duarsa

astrocalyx
ASCARIASIS DAN TRICHURIASIS
~ Helminthes terbagi menjadi dua :
1. nemathelminthes/ aschelthelmintes : nematoda
2. Platyhelminthes : cestoda dan trematoda
~ nematoda :berbentuk silinder, berkutikle, sistem pencernaan lengkak, sexual,
stage : ova – larva – adult
Berdasarkan habitat nematoda dibagi menjadi :
1. Intestinal nematoda :
1.1 SOIL TRANSMITTED HELMITHS
ASCARIS LUMBRICOIDES, TRICHURIS TRICHIURA, HOOKWORM,
NECATOR AMERICANUS, ANCYLOSTOMA DUODENALE,
STRONGYLOIDES STERCORALIS
1.2 NON SOIL
Enterobius vermicularis, dan trichinella spiralis
2. darah dan jaringan nematoda

A. ASCARIS UMBRICOIDES : ascariasis


Diagnosis stage : egg (fertile,unfertile) ; infective s. : egg with embrio (fertilated)
Menyebar pada daerah tropis dengan sanitasi rendah.
Morfologi : (cacing dewasa)
- Merupakan cacing intestinal paling besar.
♀ : 20-35 cm (like pencil) ; ♂ : < 30 cm (incurved tail)
- berwarna putih/pink dengan kutikula fine circular striations
EGG : 2 tipe telur : fertile (corticated, decorticated) dan infertile

Fertile : berbentuk subspherical atau Unfertile : berbentuk elongated


bulat, warna : kuning menuju dark ellipsoidal, warna : coklat s.d
brown. coklat gelap.
Memiliki beberapa lapisan, dan lapisan Memiliki lapisan luar yang lebih
paling luar berisi mammilated protein irregular.
coat, dengan stained by bile
Terdapat granula didalam telur.
Perbedaan dengan infertile adalah
terdapat lapisan tipis transparan. Terbungkus dengan albumin

Stay strong,suffer now,and then later live the rest of our life as a great doctor
(dvd,2016)
By : dyah vismita duarsa
astrocalyx
LIFE CYCLE : mirip dengan hookworm, berbeda krn ditelan bukan lewat
kulit dan ascaris tidak memakan darah pada usus tapi sari-sari makanan.

Perpindahan dari jalur pernafasan menuju


pencernaan karena adanya reflex batuk.
Diusus ascaris mengambil sari-sari makanan

SYMPTOMS :
LARVA : paru-paru : pneumonitis dengan eosinophilia, loeffler syndrome, otak
ADULT PARASITE : GI Problems : diare, muntah, malnutrisis, apendik,
pankreastitis, bowel obstruction : obstructive ileus
DIAGNOSIS :
. FECES :
-Direct Smear : NaCl atau Eosin :paling mudah dilakukan karena mudah dicari alat
dan dikerjakan, dan memerlukan feses paling sedikit
- Kato-Katz technique : lebih sulit karena lebih gelap dan lebih kecil, kelebihan
dapat menghitung secara kualitas dan kuantitas. (hitung jumlah berdasarkan jarak
pandang).
- Centrifugation technique : menghasilkan hasil paling bagus da cerih, tapi selain
sulit juga memerlukan jumlah feses cukup banyak.
. RONTGEN, ENDOSCOPY, USG

THERAPY : PREVENTION
Pyrantel pamoate (Combantrin) Bergantung pada life cycle
Albendazole
Pyperazine sitrat
Oksantel-pirantel pamoate
Mebendazole : (Side effect : erratic migrations) :
tidak langsung menghancurkan sehingga cacing
hanya melemah dan terombang ambing sehingga
bisa muncul melalui hidung atau mulut penderita

Stay strong,suffer now,and then later live the rest of our life as a great doctor
(dvd,2016)
By : dyah vismita duarsa
astrocalyx
TRICHURIS TRICHIURA
= cacing cambuk
Sangat mirip dengan ascaris, dimana ascaris sangat sering diikuti infeksi oleh
trichuris.
MORFOLOGI:
panjang dan ramping, memiliki bagian anterior tipis, dan lebih tebal pada bagian
posterior. Pada jantan ekor coiled dan berukuran lebih kecil dari betina.
EGGS : UNSEGMENTED STAGES (Keluar melalui feses)
Berbentuk seperi barel-shaped.
Memiliki polar plug pada kedua sisi: tempat keluarnya embrio.
Berwarna coklat s.d coklat tua, memiliki 2 buah layer pada pembungkusnya.
LIFE CYCLE :

Infective stage : telur berembrio


Diagnosis s. : telur unsegmented/unembryonated.
(pada feses)
Nb : telur unsegmented pada feses – mengalami
pembelahan- selesai pembelahan- menjadi telur
embryonated – termakan oleh manusia – telur
pecah – larva (pada usus halus) – usus besar-
berkembang menjadi dewasa (pada usus besar)–
bertelur – keluar lewat feses lg
Nb : tidak ada ke paru-paru

PATHOGENESIS AND SYMPTOMS


- asymptomatic

Stay strong,suffer now,and then later live the rest of our life as a great doctor
(dvd,2016)
By : dyah vismita duarsa
astrocalyx
- infeksi berat : sakit pada abdominal, perut kembung (distention), berak dengan darah
dan mukosa, gejala seperti apendik, prolaps rectum (lepas bol)
keluhan chronis : karena cacing dewasa pada usus bisa memakan darah walaupun
tidak banyak chronis bisa menyebabkan anemia.

Diagnosis : pemeriksaan feses dan Treatment : mebendazole, albendazole.


sama seperti ascaris. L Karena cacing lebih resisten dan tidak bisa
Diagnosis stage : telur unsegmented langsung dihancurkan
pada feses
Pada prolaps rectum juga sering
ditemukan cacing dewasa.

Stay strong,suffer now,and then later live the rest of our life as a great doctor
(dvd,2016)

Anda mungkin juga menyukai