Anda di halaman 1dari 9

 (http://www.facebook.com/kang.

rohma)
 (http://twitter.com/kang_rohma)
(http://profiles.google.com/mukhlis.rohmadi)
 (http://profile.yahoo.com/U3JXIBZJ6IA36HMVVPNUHQCXFI/)
 (http://www.linkedin.com/in/kang-rohma)
 (http://www.youtube.com/user/MrRohmadie)

 Membuat Upload Tugas Menggunakan Script Google Drive (https://www.rohmadi.info/web/read/membuat-upload-tugas-menggunakan-script-google-drive/)

Google meet untuk rapat/kuliah online (https://www.rohmadi.info/web/read/google-meet-untuk-rapat-kuliah-online/) 

Apr 13

Membuat Soal Ujian dengan Google Form berbatas Waktu


Filed under Browsing-Searching (https://www.rohmadi.info/web/read/category/tutorial/google-books/), Google
(https://www.rohmadi.info/web/read/category/tutorial/google/), Umum (https://www.rohmadi.info/web/read/category/umum/), Windows
(https://www.rohmadi.info/web/read/category/tutorial/windows/), Wordpress (https://www.rohmadi.info/web/read/category/tutorial/wordpress/)

Google Formulir merupakan salah satu fitur Google yang terintegrasi dengan Google Drive. Bagi sebagian kita mungkin sudah terbiasa menggunakan google formulir
untuk mengumpulkan data, seperti angket, pendaftaran dan lain sebagainya. Namun sebenarnya, apakah Anda tahu bahwa Google Formulir dapat juga digunakan
dalam pendidikan sebagai alat untuk ujian online?

Google Formulir dapat digunakan dalam dunia pendidikan untuk kuis atau ujian online. Jika kita atur sederhana maka kita perlu share dan close manual agar
membua dan menutup sesuai dengan jadwal kuis atau ujian kita. Namun jika kita mau sedikit bermain script google, kita bisa membuat jadwal untuk tampil dan
menutup kuis atau ujian kita secara otomatis, jadi tak lagi kita takut untuk terlambat membuka ataupun menutup, Syaratnya, siswa atau mahasiswa kita harus tepat
waktu memulainya yah, biar tidak menutup sebelum selesai. Ini yang perlu kita tekankan ke siswa atau mahasiswa kita.

Nah mari sekarang saya akan bahas cara membuat Soal/Kuis dengan google formulir yang berbatas waktu seperti di bawah ini :

1. Silakan buka Google Drive anda, dan buat folder dengan “Ujian” misalnya, agar mudah memanajemen file.

2. Buat file Google Formulir->Formulir kosong di folder “Ujian” tadi.

3. Ubah nama Google Form untuk memperjelas Nama Ujian atau kuis, dan berikan deskripsi sebagai aturan menjawab soal
4. Dipojok kanan atas, klik SETELAN – klik tab menu KUIS – aktifkan fitur Jadikan ini sebagai kuis dan sesuaikan pengaturan sesuai mau Anda

5. Ketiklah soal pilihan ganda sesuai dengan kebutuhan Anda, untuk memasukan kunci jawaban dan jumlah skor tiap soal, Anda klik KUNCI JAWABAN. untuk
mengatur lebih cantik, buat halaman pertama hanya identitas dan penjelasan, baru masuk ke halaman Soal, lebih baik pisahkan soal Pilihan Ganda dan Soal Isian.

membuat halaman identitas dan halaman 2 (bagian 2)

jangan lupa berik an poin setiap soal


contoh soal jamak

contoh soal essay, jawaban hanya k unci untuk penilai memberik an penilaian

6. Memberikan waktu mengisi dengan menambahkan script. Klik tombol titik tiga kanan atas lalu pilih Script editor atau Editor Skrip

7. Untuk memberikan batasan waktu pengerjaan soal, gunakan script yang telah dibuat pihak ketiga dan tersedia di daftar add on atau pengaya-nya google, pilih
FormLimiter
pilih add on / pengaya

tek an sesuai dengan tanda panah di gambar

Translate »

Pilih Install, lalu Lanjutk an dan berik an izin ak ses/ lalu pilih selesai jik a sudah
selesai install

sesuaik an dengan tanda panah, dan simpan jik a selesai mengatur


tampilan laman google form jik a melewati batas wak tu

8. Langkah selanjutnya silakan share link google form, untuk mempermudah menghafal, bisa disingkat link menggunakan http://s.id (http://s.id) atau http://gg.gg
(http://gg.gg)

9. Untuk melihat hasil silakan buka form lalu pilih respons, lalu pilih per individu, dan berikan penilaian untuk soal essay. soal pilihan ganda dan jamak otomatis
mendapatkan nilai

k lik sesuai panah merah

isik an nilai dan selalu simpan setelah melak uk an penilaian

10. Untuk melihat rekap hasil silakan buat file spreadsheet dengan klik tombol warna hijau (seperti di gambar) lalu pilih buat dan akan tampil file dalam bentuk
excel/spreadsheet dan file tersebut tersimpan di google drive kita.

buat hasil respon dengnan file spreadsheet

tampilan rek ap hasil ujian/k uis

Demikian langkah tutorial yang dapat saya tuliskan semoga membantu teman-teman guru/dosen.

Untuk lebih jelasnya, silakan lihat video di bawah ini :


Tutorial membuat Ujian / Kuis dengan Google Formulir

Follow Suka 13 Tw eet Share Save


(http://www.specificfeeds.com/follow) (mailto:?
subject=Membuat%20Soal%20Ujian%20dengan%20Google%20Form%20berbatas%20Waktu&bo
%20https%3A%2F%2Fwww.rohmadi.info%2Fweb%2Fread%2Fmembuat-
soal-
ujian-
dengan-
google-
form-
berbatas-
waktu%2F)
 Telah dibaca sebanyak: 1.556
Download article as PDF

Related posts

(https://www.rohmadi.info/web/read/membuat-upload-tugas-menggunakan-script-google-drive/)

Membuat Upload Tugas Menggunakan Script Google Drive (https://www.rohmadi.info/web/read/membuat-upload-tugas-


menggunakan-script-google-drive/)

Membuat soal dengan feedback menggunakan button (https://www.rohmadi.info/web/read/soal-feedback-button/)

(https://www.rohmadi.info/web/read/google-meet-untuk-rapat-kuliah-online/)

Google meet untuk rapat/kuliah online (https://www.rohmadi.info/web/read/google-meet-untuk-rapat-kuliah-online/)

Tinggalkan Balasan
Your email address will not be published.

Your message
Name

Email

Website (optional)

Kode CAPTCHA *

Kirim Komentar

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed (https://akismet.com/privacy/).

0 komentar Urut Berdasarkan Paling Lama

Tambahkan Komentar...

Plugin Komentar Facebook

Masjidil Haram Online

Masjid Nabawi Online

rohmadi.info
Suka 59 orang menyukai ini. Jadilah yang pertama di antara teman-teman Anda.
Select Language

Knowledge Is Science
Suka 351 orang menyukai ini. Jadilah yang pertama di antara teman-teman Anda.

Aplikasi :
(http://www.rohmadi.info/web/kalkulator-zakat/) (https://www.rohmadi.info/web/wp-
content/uploads/2019/12/gbooks.zip)

Pos-pos Terbaru
Google meet untuk rapat/kuliah online (https://www.rohmadi.info/web/read/google-meet-untuk-rapat-kuliah-online/)
Membuat Soal Ujian dengan Google Form berbatas Waktu (https://www.rohmadi.info/web/read/membuat-soal-ujian-dengan-google-form-berbatas-waktu/)
Membuat Upload Tugas Menggunakan Script Google Drive (https://www.rohmadi.info/web/read/membuat-upload-tugas-menggunakan-script-google-drive/)
Pandawa (https://www.rohmadi.info/web/read/pandawa/)
Kesulitan Membaca Siswa Kelas III dan IV di Madrasah Ibtidaiyah Miftahul Jannah Pahandut Seberang Palangka Raya
(https://www.rohmadi.info/web/read/skripsi-kesulitan-membaca-siswa/)

Komentar Terbaru
Kang Rohma Rohmadi (http://www.rohmadi.info) pada AL QUR’AN PENYEMBUH PENYAKIT, MUSIBAH, AZAB DAN DO’A (https://www.rohmadi.info/web/read/al-
quran-penyembuh-penyakit-musibah-azab-dan-doa/#comment-5363)
Kang Rohma Rohmadi (http://www.rohmadi.info) pada Silsilah Keluarga Jawa (https://www.rohmadi.info/web/read/silsilah-keluarga-jawa/#comment-5362)
Kang Rohma Rohmadi (http://www.rohmadi.info) pada AL QUR’AN PENYEMBUH PENYAKIT, MUSIBAH, AZAB DAN DO’A (https://www.rohmadi.info/web/read/al-
quran-penyembuh-penyakit-musibah-azab-dan-doa/#comment-5361)
Kang Rohma Rohmadi (http://www.rohmadi.info) pada Jadwal Imsakiyah Ramadhan (https://www.rohmadi.info/web/read/jadwal-imsakiyah-ramadhan/#comment-
5360)
Kang Rohma Rohmadi (http://www.rohmadi.info) pada AL QUR’AN PENYEMBUH PENYAKIT, MUSIBAH, AZAB DAN DO’A (https://www.rohmadi.info/web/read/al-
quran-penyembuh-penyakit-musibah-azab-dan-doa/#comment-5358)
Tweet oleh @kang_rohma

KHM. Rohmadi
@kang_rohma
Hari Bumi 22 April instagram.com/p/B_RcPzGpPTy/…

22 Apr 2020

KHM. Rohmadi
@kang_rohma
Di sekolahke pindah² ra munggah munggah, ngisin²i
instagram.com/p/B_QmXEyJJhM/…

22 Apr 2020

KHM. Rohmadi
@kang_rohma
Baru saja mengirim foto
instagram.com/p/B_L3Rv_JoKg/…

20 Apr 2020

KHM. Rohmadi

Lekatkan Lihat di Twitter

(https://www.facebook.com/kang.rohma)

(https://www.facebook.com/kang.rohma)
(http://www.facebook.com/badges/)

Flag Counter dihitung Sejak 20 Maret 2018

(https://info.flagcounter.com/YZoh)

Website dibangun sejak November 2011 dan dihitung pengunjung sejak 20 Maret 2018

<<
Facebook (http://www.facebook.com/kang.rohma)
Twitter (http://twitter.com/kang_rohma)
Google+ (http://profiles.google.com/mukhlis.rohmadi)
Yahoo (http://profile.yahoo.com/U3JXIBZJ6IA36HMVVPNUHQCXFI/)
Linkedin (http://www.linkedin.com/pub/kang-rohma-rohmadi/70/bba/395)
Youtube (http://www.youtube.com/user/MrRohmadie)
>>

© 2020 .::Pengetahuan adalah Ilmu::..

Made with  by Graphene Themes (https://www.graphene-theme.com/).

Anda mungkin juga menyukai