Anda di halaman 1dari 32

SOAL IMUN

1. Ciri dari sel plasma yang merupakan fungsi sebagai imunokompeten...


A. Memiliki inti sel
B. Sitoplasma sedikit
C. Membentuk antibodi
D. Berasal dari limfosit B
E. Memiliki perinuclear halo
2. Seorang laki-laki berusia 22 tahun, dating kepuskesmas dengan keluhan kulit sangat kering dan
gatal2 pada kedua lipat lutut dan lipat siku. Pada pemfis didapatkan plak eritematosa, skuama,
hiperpigmentasi, ekskoriasi, likenifikasi. Apakah fungsi Langerhans pada penyakit tersebut?
A. Sebagai antibodi monomer
B. Sebagai sel penyaji antigen
C. Sebagai katalisator
D. Sebagai antigenic determinant
E. Sebagai komplemen
3. Seorang perempuan usia 25 tahun dating dengan keluhan kulit sangat kering dan gatal2 pada
lipat lutut dan lipat siku. Pada pemfis didapatkan plak eritematosa, skuama, hiperpigmentasi,
ekskoriasi, likenifikasi. Apakah proses imunologis yg terjadi pada penderita ini?
A. Stimulasi IL-12 terhadap sel B untuk memproduksi IgM.
B. Stimulasi IL-13 terhadap sel B untuk memproduksi IgD
C. Stimulasi IL-13 terhadap sel B untuk memproduksi IgE #
D. Stimulasi IL-11 terhadap sel B untuk memproduksi IgA
E. Stimulasi IL-12 terhadap sel B untuk memproduksi IgE
4. Digeorge syndrome termasuk penyait dengan karakteristik
A. Defect in T cell maturation
B. Defect in T cell activation
C. Defect in B cell maturation
D. Defect in B cell activation
E. Defect in innate immunity
5. Seorang laki-laki usia 33 tahun, datang ke Puskesmas dengan keluhan pembengkakan pada bibir
dan kelopak mata. Penderita juga merasa panas dan gatal. Sebelumnya penderita di suntik
penisilin. Pada pemfis didapatkan edema hebat pada kelopak mata dan bibir. Reaksi apakah yg
terjadi pada penderita ini?
A. Reaksi sitotoksik
B. Reaksi hipersensitivitas tipe lambat/tunda
C. Reaksi yg dimediasi oleh IgE
D. Reaksi imun kompleks
E. Reaksi sitolitik
6. Hypoplasia thymus ditemukan pada
A. Wiskott-Aldrich syndrome
B. Digeorge syndrome
C. igA deficiency
D. Bruton disease
E. Agamma globulinemia
7. Indirect agglutination adalah, kecuali
A. TPHA
B. Faktor rematoid
C. Tes HBS
D. Tes Golongan darah
8. Sel-sel tumor bisa memproduksi molekul sitokin yang berperan sebagai anti tumor response.
Molekul tsb adalah
A. IL-1
B. IL-2
C. TGF beta
D. TGF alpha
E. TNF
9. Jenis cytokine related pane yg ekspresinya berfungsi dlm maturasi sel B untuk menghasilkan
imunoglobulin sbgai bentuk respon imun humoral thdp infeksi mikroba ialah...
A. IL 6
B. IL 10
C. SOCS - 1
D. SOCS - 3
E. TLR – 4
10. Jenis respon imun yang pling berperan dalam melawan tumor...
A. Makrofag
B. Antibody (limfosit b)
C. Limfosit T
D. NK cell
E. Neutrophyl
11. Seorang ibu 28 tahun hamil 6 bulan, maka transfer antibody pada Janin dimulai pada kehamilan
...
A. Kehamilan 3 bulan
B. Kehamilan 4 bulan
C. Kehamilan 5 bulan
D. Kehamilan 7 bulan
E. Kehamilan 8 bulan
12. Celiac merupakan penyakit akibat dari alergen...
A. Lemak
B. Protein
C. Gluten #
D. Asam lemak
E. Karbohidrat
13. Seorang anak usia 5 tahun dibawa ke dokter karrna mengalami sesak nafas setelah
mengkomsumsi selai kacang. Apakah komponen yang menyrbabkan terjadinya gejala?
A. Histamin ?
B. Prostaglandin
C. Leukotrin
D. Bradikinin
E. Interleukin
14. Pada pria usia 27 tahun, menderita urtikaria,setelah menyantap kepiting dan terjadi berulang kali.
Penangan yang tepat pada gangguan ini adalah …
A. Berhenti memakan kepiting
B. Pemberian adrenalin
C. Pemberian antihistamin ?
D. Pemberian deksametason
E. Pemberian prednisone
15. Seorang perempuan umur 20 tahun, dirawat di sebuah basal dengan diagnosis demam berdarah.
Pasien mengeluh adanya nyeri tulang. Kemungkinan terbesar nyeri tulang tersebut.
A. Pendarahan yang menyebabkan kapiler rentan
B. Erosif yang progresif ?
C. Pemecahan langsung oleh virus
D. Bocornya plasma
E. Adanya trombositopenia
16. Imunopatogenesis leptospira yang berhasil menembus ke dalam organ dan lisis mekanisme yang
terjadi …
A. Pelepasan kulupa
B. Sintesis eksotoksin oleh bakteri
C. Pelepasan endotoksin oleh bakteri
D. Pelepasan sitokin inflamasi
E. Pelepasan kulupa
17. Tipe hipersensitivitas penyakit celiac ?
A. Tipe I ?
B. Tipe II
C. Tipe III
D. Tipe IV
E. Tipe II Dan III
18. Seorang anak usia 8 tahun yg sejak 4 tahun selalu sakit-sakit menderita sepsis dan bila
divaksinasi tyfoid tdk ada responnya. kelainan khas pada anak
A. terbentuk antibodi terhadap sel T
B. IgE meninggi
C. terbentuk antibodi terhadap reseptor TSH
D. kekebalan humoral berkurang ?
E. terjadi reaksi imunokompleks
19. Yang merupakan komponen MAC yang dibentuk dari aktivasi komplomen jalur lectin, jalur
alternative dan jalur klasik, kecuali …
A. C5a
B. C5b
C. C6
D. C7
E. C8
20. Toksin Staphylococcus Aureus yang masuk ketubuh akan menyebabkan syok, apa penyebabnya?
A. Toksin berukuran besar
B. Toksin berikatan dengan superantigen
C. Toksin berikatan dengan banyak antibodi
D. Toksin menghasilkan sitokin yg banyak
E. Toksin berikatan dengan banyak sel T helper
21. Fagositosit diperankan oleh ?
A. Sel Dendritik
B. Neutrofil
C. CD 4
D. sel NK
E. Sel Mast
22. Antibodi yang berperan pada rinitis alergi adalah …
A. Ig D
B. Ig E
C. Ig M
D. Ig G
E. Ig A
23. Usia 8 tahun. sepsis. demam tinggi disertai mual muntah. sel imun yg berperan
A. NK Sel
B. Limfosit B
C. Limfosit T #
D. Monosit
E. Sel Mast
24. Respon imunitas seluler akan meningkat jika parasit terinfeksi dalam
A. Bentuk cestoda
B. Sifat ekstraseluler
C. Bentuk metazoa
D. Bentuk tremazoa
E. Bentuk protozoa
25. Yang termasuk antigen yang larut
A. Direct Aglutinasi
B. Inderect Aglutinatioj
C. Rpha
D. Aglutintion Inhibition Test
E. Complement Flexion Tes
26. Pemeriksaan serologi pada penderita demam tifoid untuk melihat imunoglobulin
A. IgA
B. IgD
C. IgE
D. IgG
E. IgM
27. Regulatory cell T …
A. Dibentuk di timus dan di rekrut oleh sel timusit yg berikatan kuat dengan self protein
B. B.berperan utama melindungi sel dari sel t (ctl)
C. Jika defisiensi dapat menyebabkan autoimun
D. Dapat dibedakan menjadi sel reg1 dan reg2
E. Salah satu mekanisme central dan perifer
28. Sel T helper-1 memicu sel B menghasilkan isotype switching menghasilkan …
A. Ig D
B. Ig M
C. Ig E
D. Ig A
E. Ig G
29. Cross reaction antara antigen streptococcus dan antigen pada epitel sel otot jantung, yang bisa
menyebabkan rheumatic heart disease, menunjukkan mekanisme autoimun dengan proses
A. Molecular mimicry
B. Polyclonal B cell activation
C. Polyclonal T cell activation
D. Exposure of hidden self antigen
E. Genetic susceptibility
30. Sebagian populasi sel plasma akan menuju ke folikel limfonodus (folikel sekunder) untuk
selanjutnya mengalami diferensiasi dan proliferasi serta pematangan berupa peningkatan afinitas
( afinity maturation) dan diversivikasi pembentukan antibody. Proses ini dalam imunologi
disebut...
A. Antibody diversion
B. Antibody veruficatoon
C. Antibody amplification
D. Molecular swirching
E. Isotype switching
31. Seorang anak perempuan berusia 5 tahun dibawa kedokter dengan keluhan mual dan muntah
setelah mengonsumsi selai kacang. Antibodi apakah yang berperan
A. Ig A
B. Ig D
C. Ig E ?
D. Ig G
E. Ig M
32. Salah satu contoh penyakit bawaan yang menyebabkan defiesiensi imun adalah..
A. D.M
B. Catarac
C. Carcinoma mamma
D. Arthritis urica
E. Gangguan komplemen
33. Pemeriksaan antibodi terhadap Toxoplasma yaitu...
A. IgM
B. IgE
C. Sel B
D. NK Sel
E. Sel T
34. Penolakan jaringan transplantasi karena sistem pertahanan tubuh penerima melihat jaringan
tersebut sebagai asing karena..
A. Adanya perbedaan struktur histologi dengan jaringan penerima
B. Adanya perbedaan molekul MHC dengan jaringan penerima
C. Adanya perbedaan molekul membran sel dengan jaringan penerima
D. Adanya perbedaan golongan darah antara pendonor dan penerima
E. Tidak ada salah satu di atas
35. Imunoglobulin apa yang paling banyak di permukasa mukosa traktus gastrointestinal adalah
A. Ig A
B. Ig g
C. Ig m
D. Ig d
E. Ig E
36. Seorang anak laki2 berusia 10 tahun dating kepuskesmas dengan keluhan gatal2 pada kedua lipat
lutut sejak 2 minggu yg lalu. Pada pemfis didapatkan paul2, eritema, erosi, ekskoriasi,
likenifikasi pada fossa politea.Apakah proses imunologis yg terjadi pada penderita ini?
A. Stimulasi IL-4 terhadap Sel T (CD4) ?
B. Stimulasi IL-2 terhadap Sel T (CD8)
C. Stimulasi IL-4 terhadap Sel T (CD8)
D. Stimulasi IL-2 terhadap Sel T (CD4)
E. Stimulasi IL-3 terhadap Sel T (CD4)
37. MHC kelas I mempersentasikan peptide antigen kepada
A. CD+4 helper T Cell
B. CD 35
C. CD20
D. CD + 8 cytolytic lymphocyte
E. CD21
38. Seorang bayi laki2 berusia 6 bulan diantar ibunya dating kepuskesmas, dengan keluhan bayinya
sering menggaruk pipinya disertai kemerahan pada kedua pipnya. Apakah yg menyebabkan
terjadinya reaksi eritema di kulit penderita?
A. Peningkatan kadar Ig A
B. Peningkatan kadar Ig M
C. Peningkatan kadar Ig D
D. Peningkatan kadar Ig G
E. Peningkatan kadar Ig E
39. Seorang laki2 usia 33 tahun, dating ke Puskesmas dengan keluhan pembengkakan pada bibir dan
kelopak mata. Penderita juga merasa panas dan gatal. Sebelumnya penderita di suntik penisilin.
Pada pemfis didapatkan edema hebat pada kelopak mata dan bibir. Reaksi apakah yg terjadi pada
penderita ini?
A. Reaksi sitotoksik
B. Reaksi hipersensitivitas tipe lambat/tunda
C. Reaksi yg dimediasi oleh IgE
D. Reaksi imun kompleks
E. Reaksi sitolitik
40. Berhubungan dengan proses pematangan sel B, kejadian yg dapat menimbulkan autoimun
dikemudian hari sebagai berikut
A. Clonal anergy
B. Clonal deletion
C. Kegagalan reseptor editing
D. Tidak terbentuknya complemen pada antibodi
E. Tidak terbentuknya MHC kls II pada sel
41. Penelitian molekul MHC II yang di hasilkan oleh sel-sel darah. Maka sel-sel darah yang akan
diisolasi adalah....
A. Natural killer Cell
B. Eosinofil
C. Limfosit B
D. Limfosit T
E. Granulosit
42. Seorang anak laki2 4 tahun mrs dengan sepsis karena bakterimia. hasil anamnesis dari keluarga,
sering mengalami infeksi saluran napas atas yg berulang. hasil pemeriksaan lab, tdak ditemukan
ig dalam serum, dokter mendiagnosa anak tersebut menderita kelainan herediter yg d turunkan
secara X-link. Kelainan tsb adalah
A. Bruton disease
B. Ischediac higashi syndrome
C. Common variable immunodeficiemacy
D. Degeorge syndrome
E. Herediter angioedema
43. Yang termasuk adaptive imune …
A. A.Limposit T
B. Antibodi
C. Limposit B
D. Efektor ..
44. Yang berikut ini, yang bukan merupakan ciri dari sel T dan sel B
A. Berperan dalam imunitas adaptive
B. Memiliki antigen spesifik reseptor
C. Mengekspresikan MHC I
D. Mengalami positif selactiont sewaktu perkembangan
E. Mengeliminasi atau menetralkan antigen
45. Agar dikenal oleh sel t antigen melengket pada …
A. Antibodi sel t
B. APC
C. Reseptor sel t
D. MHC
E. CD4
46. Reaksi patologis pada asma broncial kecuali …
A. A.infiltrasi sel radang ke vaskuler
B. Edem dan inflamasi pada mukosa dan submukosa broncial
C. Relaksasi otot polos
D. Mucus plug pada lumen broncial
E. Penebalan membrana basalis
47. Sel yang membunuh patogen ekstraseluler?
A. Limfosit T...
B. Antibodi
C. Limfosit T momori
D. Limfosit T...
E. Limfosit B
48. Pada severe combined immunodeficiency disease (SCID) di temukan?
A. Defisiensi Adenosine DEamiane ( ADA)
B. Berkurangnya limfosit dalam sirkulasi
C. Defisiensi NADPH oxidase
D. Defisiensi C1 esterase
E. Defisiensi reseptor transmembrane
49. Th2 hambat aktivasi klasik dari makrofag dengan cara menghasilkan sitokin....
A. IL-1
B. IL-4
C. IL-6
D. IL-10
E. IL-12
50. Wanita 12 tahun keluhan pada gatal-gatal kedua lipatan siku 1 minggu lalu, pemfis.... Reaksi
imonologis apa yg terjadi pada penyakit tersebut?
A. IL-5 berfungsi menginduksi proliferasi sel neutrofil
B. IL-5 berfungsi menginduksi proliferasi sel limfosit
C. IL-5 berfungsi menginduksi proliferasi sel monosit
D. IL-5 berfungsi menginduksi proliferasi sel basofil
E. IL-5 berfungsi menginduksi proliferasi sel eosinofil
51. Seorang gadis 17 tahun masuk RS dengan keluhan sakit perut. Pemfis normal dan radiologi
normal. Anamnesis diketahui sejak kecil gadis tersebut sering mengalami pembengkakan pada
wajah dan tangan dan kesulitan menelan karena pembengkakan kerongkongan. Diasumsikan
karena alergi. Penyakit apakah pada wanita tersebut....
A. Chediak-higasi syndrome
B. Chronic Granulomatouse disease
C. Hereditary Angioedema
D. Leukocyte adhesion deficiency
E. Wiskott-Aidrich Syndrome
52. Seorang pria 33 tahun dengan AIDS kesulitan menelan , didapatkan ulkus pada palatum dan
tonsila . Dilakukan endoskopi didapatkan lesi putih dan ulkus di oesofagus. Pada
imunopatogenesis , sel apa yang mengalami gangguan?
A. Limfosit B
B. Sel T Helper
C. Sel T Sitotoksik
D. Makrofag
E. Natural Killer Sel
53. Sel T helper 2 menghambat aktivasi klasik dari makrofag dengan cara menghasilkan sitokin ..
A. A.IL 1
B. B.IL 4
C. C.IL 6
D. D.IL 10
E. IL 12
54. Seorang anak di bawa ke puskesmas dengam keluhan bintik bintik merah di lengan dan
badan.lalu terdapat demam,sejak 4 hari sebelumnya. Apa penyebab mekanisme tersebut?
A. kekurangan trombosit ?
B. kerusakan endotel pembuluh darah
C. penghancuran sel oleh mikroorganisme
D. peningkatan adhesi netrofil
E. ..... komplemen
55. Reseptor sel t naif terhadap kemokin ccl19 atau ccl21 yang di keluarkan oleh epithelial venule
(hev) pada limfonodus adalah .....
A. CCR2
B. CCR3
C. CCR4
D. CCR5
E. CCR7
56. Jenis T Helper yg berfungsi meningkatkan kemampuan fagositosis memakan mikroba
A. Th 1
B. Th 2
C. Th 3
D. Th 17
E. T Reg
57. Seorang bayi 3 bulan di bawa ibunya ke dokter dengan keluhan rewel. Keluhan di rasakan sejak
2 hari. Pada anamnesis di dapatkan bahwa mengkonsumsi susu formula. Sebelum nya
mengkonsumsi ASI sampai umur 2 bulan. Riwayat tidak ada sesak napas. Pada pemeriksaan fisik
di temukan perut besar kesan kembung. Tidak ada bercak merah pada kulit. Di curigai keluhan
karena konsumsi susu formula Apakah penyebab dari keluhan?
A. Produksi antibodi terhadap kasein
B. Produksi antibodi terhadap laktosa
C. Defesiensi enzim yg mencerna kasein
D. Defesiensi enzim yg mencerna laktosa ?
E. Defesiensi enzim yg mencerna susu
58. Seorang pria menderita asma..... dengan pemeriksaan kulit +
A. Asma intrinsik
B. Asma ekstrink atopik ?
C. Asma ekstrinsik non atopik
D. Asma karena PPOK
59. Alternative pathway dari aktivasi komplemen adalah
A. Terjadi pada permukaan sel mikroba dan sel host
B. Dipicu oleh ikatan polisakarida mikroba dan fikolin
C. Hidrolisis komponen protein C3 dan perlekatan antara C3b dengan mikroba
D. Diaktifkan oleh plasma lektin yang berikatan dengan residu mannose
E. Di inisiasi oleh ikatan komplemen protein C1 dan IgG
60. Berikut jalur pengaktifan komplemen adalah
A. Jalur klasik, jalur alternatif, jalurlektin
B. Jalur klasik, jalur non-klasik, jalur alternative
C. Jalur alternatif, jalur lektin, jalur non-lektin
D. Jalur klasik, jalur alternative, jalur semi alternative
E. Jalur klasik, jalur humoral, jalur non-klasik
61. Komplemen yang diaktifkan oleh melibatkan komponen complemen C2 dan C4 adalah aktivasi
komplemen jalur
A. Klasik
B. Lectin
C. Alternative
D. A dan b benar
E. A dan c benar
62. Apa yang dimaksud dengan system komplemen?
A. Terdiri dari protein serum dan protein permukaan sel yang saling berinteraksi
B. Di rakit untuk menghasilkan produk yang berfungsi untuk membunuh mikroba
C. Merupakan salah satu mekanisme efektor dari immunitas humoral
D. Merupakan salah satu mekanisme efektor dari innate dan adaptif immunity
E. Semua jawaban diatas benar
63. Yang merupakan komponen MAC yang dibentuk dari aktivasi komplomen jalur lectin, jalur
alternative da jalur klasik, kecuali
A. V5a
B. C5b
C. C6
D. C7
E. C8
64. Komplemen yang berperan dalam memicu inflamasi adalah
A. C3a dan C5b
B. C4a dan C5b
C. C5b dan C3b
D. C4a dan C5a
E. C3b dan C5a
65. Classical pathway dari aktivasi komplomen adalah
A. Diaktifkan oleh plasma lektin yang berkaitan dengan residu mannose pada permukaan
mikroba
B. Residu mannose pada permukaan mikroba
C. Dipicu oleh ikatan polisakarida mikroba dan ficolin
D. Proteolysis oleh ikatan komplemen dengan antigen antibody complex pada permukaan
mikroba
E. Terjadi pada permukaan sel mikroba dan sel host
66. Lectin Pathway dari aktivasi komplomen adalah
A. Terjadi pada permukaan sel mikroba dan sel host
B. Dipicu oleh ikatan polisakarida mikroba dengan antibody
C. Hidrolisis komponen protein C3 dan perlekatan antara C3b dengan mikroba
D. Diaktifkan oleh plasma lektin yang berikatan dengan residu mannose pada permukaan
mikroba
E. Diinisiasi oleh ikatan komplemen protein C1 dengan IgG
67. Respon imunitas seluler lebih terbangkit jika parasite yang menginfeksi dalam
A. Bentuk cestoda
B. Sifat ekstraseluler
C. Bentuk metazoan
D. Bentuk trematoda
68. System pertahanan tubuh yang membunuh mikroba yang berada dalam sel adalah
1) Neutrophil
2) Sel T
3) Sel Mast
4) Makropag
69. Set T helper-1 memicusel B menghasilkan isotype switching menghasilkan
A. Ig D
B. Ig M
C. Ig E
D. Ig A
E. Ig G
70. Peranansel T helper-17 pada respon inflamasi adalah dengan mengeluarkan sitokin
1) IL-17
2) IL-21
3) IL-22
4) IL-6
71. Sel T helper-2 menghambat aktivasi klasik dari makrofag dengan cara menghasilakan sitokin
A. IL-1
B. IL-4
C. IL-6
D. IL-10
E. IL-12
72. Sifa tsel eosinophil pada system imun adalah
A. Menyerang sel yang terlapisi C3b
B. Membunuh parasite, termasuk helminth
C. Membunuh jamur termasuk ganggang
D. Berjumlah 19% dari sel leukosit
E. Eosinophil adalah sel fagosit
73. Diantara pernyataan berikut ini, yang bukan merupakan ciri dari kedua sel T maupun sel B
A. Berperan pada imunitas adaptive
B. Memiliki antigen specific reseptors
C. Mengekspresikan MHC I
D. Mengalami positive selection sewaktu perkembangannya
E. Mengeliminasi atau menetralksan antigen
74. Yang termasuk Antigen Presenting Cell adalah
A. Selepitel
B. Makrofag
C. Cytotoxic T-cells
D. Helper T cells
E. Sel plasma
75. Marker untuk limfosit B adalah
A. CD34
B. CD33
C. CD35
D. CD20
E. CD99
76. Ciri dari sel plasma yang merupakan fungsi sebagai sel imunokompeten
1) Memiliki inti sel
2) Membentuk antibodi
3) Berasal dari limfosit b
4) Sitoplasma sedikit
77. Antibody yang preformed (sudah terbentuk) menyebabkan
1) Acute and chronic rejection
2) Chronic rejection
3) Acute rejection
4) Sitoplasma sedikit
78. Hypoplasia thymus ditemukan pada
A. Wiskott-Aldrich syndrome
B. Digeorge syndrome
C. igA deficiency
D. Bruton disease
E. Agamma globulinemia
79. Pada severe combined immunodeficiency disease (SCID) ditemukan
A. Defisiensi Adenosine Deaminase (ADA)
B. Berkurangnya limfosit dalam sirkulasi
C. Defisiensi NADPH oxidase
D. Defisiensi C1 esterase
E. Defisiensi reseptor transmembran
80. Sirokin yang memicu terjadinya isptype switching dari IgM menjadi IgE adalah
A. IFN-y
B. FGF-B
C. IL-2
D. IL-4
E. IL-12
81. Sel-sel imunitas innate yang mempresentasikan antigen kepada sel T adalah
1) Sel dendritic
2) Sel mast
3) Makrofag
4) Sel NK
82. Kemampuan imunitas innate mengenali sel yang rusak atau mati melalui molekul endogen yang
disebut
A. DAMPs
B. PAMPs
C. Flagellin
D. LPS
E. Mannan
83. Terjadinya over ekspresi aktifasi NK sel dalam membunuh sel yang sakit disebabkan oleh
makrofag mengeluarkan
A. IFN-Y
B. FGF-B
C. IL-2
D. IL-4
E. IL-12
84. Molekul soluble yang berperan dalam imunitas innate yang memicu aktivasi komplemen jalur
klasik adalah
1. IgG
2. IgM
3. Pentraksin
4. Fikolin
85. Molekul yang dapat dideteksi pada pemeriksaan immunohistokimia adalah
A. DNA dan RNA
B. Molekul protein pada permukaan sel
C. Molekul protein pada sitoplasma
D. Glikoprotein pada permukaan sel
E. Semua benar
86. Pemeriksaan immunohistokimia dilakukan untuk menentukan
1. Terapi
2. Diagnosis
3. Prognosis
4. Pencegahan
87. Cairan yang paling bagus digunakan untuk memfiksasi jaringan untuk pesiapan
immunohistokimiaa adalah
A. Formalin 40%
B. Formalin buffer
C. Ethanol
D. Methanol
E. Ethanol 80%
88. Molekul yang menjadi penentu kesamaan genetic yang harus kompatibel untuk kesuksesan suatu
transplantasi organ adalah
A. APC
B. MHC
C. Sel limfosit
D. Peptide
E. TCR
89. “graft versus host disease” kadang ditemukan pada proses transplantasi
A. Ginjal
B. Hati
C. Kornea
D. Sumsum tulang
E. Kulit
90. Yang paling berperan pada hyperacute rejection pasca transplantasi organ adalah
A. Pre existing antibody
B. CD4 T limfosit
C. CD8 T limfosit
D. Sel APC
E. Sel Plasma
91. Yang paling berperan pada cronic rejection pasca transplantasi organ adalah
A. CD4 limfosit
B. CD8 limfosit
C. Sel APC
D. Sel plasma
E. Pre existing antibody
92. Yang dikenali khusus sebagai allogenic molekul pada proses direct dan indirect recognition pada
transplantasi sel atau jaringan adalah
A. Peptide self
B. Peptide asing
C. MHC donor
D. MHC recipient
E. APC donor
93. Yang paling berperan pada ACUTE rejection pasca transplantasi organ adalah
A. CD4 T limfosit
B. CD8 T limfosit
C. Sel makrofag
D. Sel NK
E. Antibody
94. Pada proses transplantasi, ketika donor dan recipient berasal dari species yg berbeda, tipe
transplantasinya disebut
A. Syngenic
B. Allogenic
C. Xenogenic
D. Autograft
E. Isograft
95. Pada proses transplantasi, ketika donor dan recipient berasal dari species yg sama dengan non
identical member, tipe transplantasinya disebut
A. Syngenic
B. Allogenic
C. Xenogenic
D. Autograft
E. Isograft
96. Pada proses transplantasi, ketika donor dan recipient berasal dari species yg sama yang
mempunyai identical genetic/twin, tipe transplantasinya disebut
A. Syngenic
B. Allogenic
C. Xenogenic
D. Autograft
E. Isograft
97. Yang berperan untuk mempresentasikan allogenic molekul pada proses indirect recognition
transplantasi sel atau jaringan adalah
A. Endotel donor
B. MHC donor
C. APC donor
D. APC recipient
E. Endotel recipient
98. Karakteristik Congenital Immunodeficiency adalah
1. Muncul di usia anak anak
2. Kejadiannya jarang
3. Etiologi: kelainan genetic
4. Disebut juga primary imunodefisiensi
99. Yang termasuk Congenital Immunodeficiency tipe innate immunity adalah KECUALI
A. Paghocytic disfunction
B. Complement deficiencies
C. Leucocyte adhesion deficiency
D. Defect in lymphocyte maturation
E. Defective lytic enzyme
100. Sever Combined Immunodeficiency (SCID) bisa disebabkan oleh
1. Common gamma chain receptor deficiency
2. Adenosine deaminase (ADA) deficiency
3. RAG 1 deficiency
4. RAG 2 deficiency
101. Karakteristik dari X linkage hyper IgM sindrom adalah, KECUALI
A. Mutasi pada gen yang mengkode protein CD40
B. Tdk ada aktivasi help factor dari sel T ke sel B
C. RAG dan ADA deficiency
D. Tidak ada switch IgM ke IgA atau IgG
E. Terjadi peninggian kadar IgM
102. Digeorge syndrome termasuk penyait dengan karakteristik
A. Defect in T cell maturation
B. Defect in T cell activation
C. Defect in B cell maturation
D. Defect in B cell activation
E. Defect in innate immunity
103. Yang bisa menyebabkan munculnya secondary immunodeficiency adalah
1. Malnutrisi
2. Neoplasma
3. Infeksi
4. Penggunaan obat anti inflamasi dan kemoterapi
104. Commom γ chain receptor deficiency (X-Linked SCID) yang menyebabkan No Signal
Maturation menyebabkan gangguan pada
1. Maturasi sel T
2. Aktivasi sel T
3. Aktivasi sel B
4. Maturasi sel B
105. Defisiensi adenosine deaminase (ADA) menyebabkan gangguan pada
1. Maturasi sel T
2. Aktivasi sel T
3. Maturasi sel B
4. Aktivasi sel B
106. Defisiensi molekul RAG-1 or RAG-2, akan menyebabkan gangguan pada
1. Tidak terbentuknya reseptor antigen sel B
2. Tidak terbentuk molekul CD4 sel T
3. Tidak terbentuk reseptor antigen sel T
4. Tidak terbentuk molekul CD 8 sel T
107. Transplantasi sel tumor pada binatang akan ditolak pada binatang yang telah mendapat tumor itu
sebelumnya. Ini menunjukkan bahwa penolakan terhadap tumor diperankan oleh system imun
spsifik yaitu sel
A. NK cell
B. Makrofag
C. Limfosit
D. Sel dendritik
E. PMN
108. Yang termasuk protein ang dihasilkan dari Abberantly Expressed normal Cellular genes yang bisa
berperan sebagai tumor antigen adalah
A. CD 20
B. AFP
C. Ca 125
D. Myc
E. Tyrosinase
109. Contoh antigen tumor yang di kode dari genome virus onkogenik yang menyisip masuk pada
DNA sel tumor adalah
A. EBNA
B. AFP
C. CEA
D. MUC1
E. Ca 125
110. Antigen tumor yang tidak mampu memicu respon imun tetapi bisa menjadi penentu diagnose
adalah antigen hasil dari
A. Mutasi Onkogen
B. Mutasi Tumor Suppressor Gene
C. Protein dari Oncogenic Viruses
D. Oncofetal antigen
E. Abberantly Expressed normal Cellular genes
111. Sel tumor bisa mempunyai kemampuan untuk menghindar dari serangan sel imun melalui
mekanisme
1. Menekan ekspresi MHC kls I
2. Menekan ekspresi MHC kls II
3. Menekan ekspresi kostimulator
4. Melepaskan sitokin yg menekan respon imun
112. Sel-sel tumor bisa memproduksi molekul sitokin yang berperan sebagai anti tumor response.
Molekul tsb adalah
A. IL-1
B. IL-2
C. TGF beta
D. TGF alpha
E. TNF
113. Fungsi dari antigen tumor slain memicu respon imun adalah untuk kepentingan
A. Diagnosis
B. Terapi
C. Targeted therapy
D. A dan B benar
E. A, B, C benar
114. Pernyataan dibawah ini untuk IMUNOLOGI TUMOR adalah benar, kecuali
A. Tumor cell may express a variety of tumor antigens
B. Some of tumor antigens may recognized as foreign by immune system which stimulate
immune responses (immunesureveillance)
C. Some of tumor antigens are usefull as tumor marker for diagnose and therapy
D. Tumor cells have no abilities to escape from immune responses
E. Tumor antigens as a target of cancer treatment
115. Sel tumor bisa mempunai kemampuan untuk menghindar dari serangan sel imun melalui
mekanisme
1. Mekanisme ekspresi MHC kls I dan II
2. Menekan ekspresi kostimulator
3. Membentuk fibrin coccon menutupi antigen permukaan
4. Membentuk kompleks antigen antibody menutupi antigen permukaan
116. Proses yang melibatkan eliminasi sel B dan sel T immature setelah terjadi ikatan antara antigen
self dan reseptornya disebut
A. Clonal expantion
B. Clonal deletion
C. Clonal anergy
D. Imunogen
E. Tolerogen
117. Proses yang menunjukkan ketidakmampuan sel B dan sel T mature untuk berespon terhadap
antigen walaupun antigen sudah berikatan dengan reseptor yang sesuai
A. Clonal expantion
B. Clonal deletion
C. Clonal anergy
D. Imunogen
E. Tolerogen
118. Antigen yang bisa memicu respon imun dan memicu aktivasi sel B dan sel T disebut
A. Clonal expantion
B. Clonal deletion
C. Clonal anergy
D. Imunogen
E. Tolerogen
119. Mekanisme yang bisa menyebabkab breaking B and T cell tolerance adalah, kecuali
1. Molecular mimicry
2. Polyclonal B cell activation
3. Polyclonal T cell activation
4. Exposure of hidden self antigen
120. Cross reaction antara antigen streptokokkus dan antigen pada epitel sel otot jantung, yang bisa
menyebabkan rheumatic heart disease, menunjukkan mekanisme autoimun dengan proses
A. Molecular mimicry
B. Polyclonal B cell activation
C. Polyclonal T cell activation
D. Exposure of hidden self antigen
E. Genetic susceptibility
121. Antigen yang tidak memicu respon imun disebut
A. Clonal expantion
B. Clonal deletion
C. Clonal anergy
D. Imunogen
E. Tolerogen
122. Proses maturasi sel B terjadi di sum-sum tulang dan jaringan limfoid perifer. Pada proses Central
Tolerance Cell B terjadi proses selection berupa
1. Clonal deletion
2. Clonal anergy
3. Receptor editing
4. Clonal expantion
123. Pada proses Central Tolerance Cell T, bisa terjadi proses selection berupa
1. Receptor editing
2. Clonal deletion/apoptosis
3. Clonal anergy
4. Pembentukan T cell regulator
124. Clonal anrgu pada proses toleransi imunologik terjadi pada
1. Toleransi sentral Sel B
2. Toleransi perifer Sel B
3. Toleransi sentral Sel T
4. Toleransi perifer Sel T
125. Faktor yang paling berperan untuk memicu berkembangnya autoimun adalah
A. Tumor
B. Malnutrisi
C. Infeksi
D. Penggunaan obat kemoterapi
E. Penggunaan obat imunosupresive
126. Perangkat innate imunity untuk mengenali petanda PAMPs dan DAMPs adalah
A. PRRs
B. ssRNA
C. dsDNA
D. CpG
E. LPS
127. Contoh pertahanan mekanik yang ditemukan pada innate immunity, adalah
A. Histatin pada saliva
B. Fatty acid
C. Enzim pencernaan
D. Tight junction pada epitel
E. pH asam pada pencernaan
128. Sel akan dibunuh oleh sel NK karena
1. Missing self pada sel yg diperiksa
2. Over ekspresi ligan reseptor aktivasi pada sel yg diperiksa
3. Over ekspresi reseptor aktivasi pada sel NK
4. Sel bersangkutan mengekspresikan antigen asing
129. Sel imun yang melepas granul admin vasokatif dan berperan penting melawan infeksi cacing
adalah
A. NK sel
B. Neutrofil
C. Sel mast
D. Sel makrofag
E. Sel dendritik
130. Tall Like Receptor (TLRs) termasuk salah satu contoh dari
A. PRRs
B. DAMPs
C. PAMPs
D. LPS
E. SRMs
131. Pada respon seleksi sel T yg terjadi di timus, maka sel limfosit T yg lolos seleksi adalah
A. Berespon kuat terhadap antigen self
B. Berespon lemah terhadap antigen asing
C. Berespon lemah terhadap antigen self
D. Tdk berespon terhadap antigen asing
E. Tdk berespon terhadap antigen self
132. Sel T hanya dapat mengenali suatu antigen jika antigen tersebut berikatan dengan
A. Complemen C3
B. TCR
C. Antibody
D. MHC
E. BCR
133. Clonal anergy adalah
A. Sel T dan sel B mati jika mengenali antigen self
B. Sel B dan sel T berikatan dengan antigen self pada sel apoptosis
C. Ketidakmampuan dari sel B dan sel T meresponi antigen setelah terikat di reseptor
D. Ketidakmampuan dari sel B dan sel T untuk mengenal antigen
E. Ketidakmampuan dari sel B untuk mengedit ulang reseptornya
134. Manakah yang merupakan awal dari aktivitas sel T?
A. Agregasi TCR-CD3 kompleks
B. Aktivasi protein kinase dan protein sel surface
C. Ikatan antigen pada TCR
D. Aktivasi factor transkripsi
E. Ikatan B7 dan CD28
135. Temp at aktivasi sel T adalah
A. Thymus
B. Bone marrow
C. Kelenjar limfe
D. Hepar
E. Jar.perifer
136. Seorang anak 2 tahub dibawa oleh ibunya ke puskesmas ddengan keluhan bengkak di bibir dan
kemerahan pada wajah sejak 3 jam yll setelah makan udang. Menurut ibunya anak tersebut
mendapatkan ASI sejak lahir dan mendapat tambahan susu formula. Apakah mekanisme yang
mendasari penyakit tersebut?
A. Reaksi makanan
B. Alergi makanan
C. Keracunan makanan
D. Intoleransi makanan
E. Reaksi zat aditif makanan
137. Seorang anak 1 tahun dibawa oleh ibunya ke puskesmas dengan keluhangatal-gatal pada seluruh
tubuh sejak 2 hari yang lalu. Menurut ibunya anak tersebut mendapatkan ASI sejak lahir dan
minum susu formula dan sering diberi telur. Reaksi hipersensitivitas pada pasien tersebut
dimediasi oleh:
A. IgE
B. IgA
C. IgM
D. Sel T
E. Makrofag
138. Seorang laki-laki berusia 34 tahun datang ke RS dengan keluhan BAB cair sejak 1 bulan lalu dan
memberat dlm 1 minggu terakhir, frekuensi 5-7x/hari, tidak adalendir dan darah. Keluhan disertai
penurunan BB dalam 5 bulan terakhir. Riwayat demam dalam2 bulan terakhir. Pemeriksaan tanda
vital dalam batas normal. Hasil berikut menunjukkan HIV reaktif (+). Zat gizi apakah yang bisa
diberikan yang berfungsi sebagai imunonutrien dan anti inflamasi?
A. Vit C
B. Vit E
C. Karbohidrat
D. As.amino
E. As.lemak omega 3
139. Toxoplasma memicu beberapa komponen system imun bawaan yaitu
A. IgA
B. IgM
C. Makrofag
D. Sel mast
E. PMN
140. Pende katan klasik diagnosis toxoplasma selalu berdasarkan adanya
A. IgM dan IgG
B. Sel Natural Killer (NK)
C. Sel dendrit
D. Netrofil
E. TNF
141. Sel imun yang berfungsi menghancurkan sel yang terinfeksi adalah
1. Sel NK
2. Limfosit T helper
3. Limfosit T sitotoksik
4. Limfosit T suppressor
142. Masing-masing limfosit yang berinteraksi dengan antigen akan berdiferensiasi menjadi
1. Sel B dan sel T efektor
2. Sel B dan sel T memori
3. Sel T suppressor
4. Sel B naif dan sel naïf
143. Cara yang digunakan oleh sel T untuk mengenali antigen adalah dengan mengikat antigen pada
A. Membrane antibody sel T
B. CDB
C. Reseptor sel T
D. MHC
E. CD4
144. Molekul yang dapat berikatan dengan antigen non-imunologik untuk menjadikan antigen tersebut
imunogen disebut sebgai
A. Adjuvant
B. Carrier
C. Mitogen
D. Hapten
E. Superantigen
145. Manakah diantara pernyataan dibawah ini yang benar tentang antigenic determinant?
1. Terdiri atas berbagai macam bentuk
2. Berbentuk linear ataupun konformasional
3. Dapat berjumlah banyak dalam satu antigen
4. Berperan dalam memicu respon imun tubuh
146. Kemampuan antoigen untuk memicu respon imun tidak bergantung pada
A. Besarnya dosis
B. Bentuk farmasi molekul epitop
C. Frekuensi paparan dengan antigen
D. Kemampuannya utk menembus tiroid
E. Kekuatan ikatan antigen dengan sel imun
147. Termasuk dalam reaksi tipe berapakah Urtikaria dan Angioedema menurut klasifikasi Coombs &
Gell?
A. Reaksi tipe I
B. Reaksi tipe II
C. Reaksi tipe III
D. Reaksi tipe IV
E. Reaksi sitotoksik
148. Termasuk dalam reaksi tipe berapakah Sindrom Steven-Johnson menurut klasifikasi Coombs &
Gell?
A. Reaksi tipe I
B. Reaksi tipe II
C. Reaksi tipe III
D. Reaksi tipe IV
E. Reaksi anafilaktik
149. Termasuk dalam reaksi tipe berapakah Dermatitis Kontak Alergik menurut klasifikasi Coombs &
Gell?
A. Reaksi tipe I
B. Reaksi tipe II
C. Reaksi tipe III
D. Reaksi tipe IV
E. Reaksi kompleks imun
150. Termasuk dalam reaksi tipe berapakah Nekrolisis Epidermal Toksik menurut klasifikasi Coombs
& Gell?
A. Reaksi tipe I
B. Reaksi tipe II
C. Reaksi tipe III
D. Reaksi tipe IV
E. Reaksi kompleks imun
151. Pernyataan dibawah ini benar tentang imunoglobulin M
A. Berfungsi sebagai reseptor sel B yang digunakan untuk mengenali antigen
B. Afinitasnya tinggi namun ikatannya tdk kuat
C. Terdapat dalam sekresi seromukous
D. Konsentrasi dlm serum rendah
E. Dapat melewati plasenta
152. Immunoglobulin yang pertama kali muncul pada suatu respon imun, yaitu
A. IgG
B. IgM
C. IgE
D. IgA
E. IgD
153. Respon imun terhadap tumor dapat distimulasi oleh, kecuali:
A. Vaskulasi dengan sel dendritik yang telah diinkubasi dengan tumor antigen
B. Plasmid yang berisi cDNA yang mengkode antigen tumor yang diinjeksikan secara
langsung pada pasien
C. Vaksinasi dengan sel tumor yang telah dilakukan transfeksi dengan gen yang mengkode
costimulator B7
D. Vaksinasi dengan sel tumor yang telah dilakukan transfeksi dengan gen IL-2
E. Adoptive cellular therapy
154. Berikut ini adalah alur dari aktivasi komplemen
1. Alternative Pathway
2. Lectin Pathway
3. Classical Pathway
4. Neutralization Pathway
155. Fungsi makrofag terhadap eliminasi sel tumor adalah sebagai berikut
1. Memicu Apoptosis sel tumor
2. Fagositosis sel tumor
3. Thrombosis intravascular jaringan tumor
4. Perforasi membrane sel tumor
156. Sel-sel imun yang berperan utama dan penting mengeliminasi sel tumor adalah
1. Sel makrofag
2. Sel NK
3. CTL
4. Netrofil
157. Proses yang terjadi pada inflamasi adalah
1. Peningkatan permeabilitas kapiler
2. Dilatasi pemb.darah
3. Migrasi leukosit
4. Eksudasi cairan dan protein plasma
158. Sel utama yang berperan melakukan fagositosis dalam pertahanan nonspesifik adalah
1. Neutrofil
2. Basofil
3. Makrofag
4. Sel NK
159. Sel limfosit B dapat mengenali dan mengikat antigen tanpa bantuan sel APC karena sel B
memiliki reseptor permukaan yang molekulnya adalah....
A. Tirosin kinase
B. Enzyme-Coupled Receptor
C. Toll-Like Receptor
D. Immunoglobulin M (antibody)
E. G-Protein Coupled Receptor
160. Sel T-Helper 2 menghambat aktivasi klasik dari makrofag dengan cara menghasilkan sitokin...
A. IL-1
B. IL-4
C. IL-6
D. IL-10
E. IL-12
161. Seorang anak laki-laki 4 tahun masuk RS dengan sepsis karena bakteremia. Dari anamnesis
keluarga, anak tersebut sering mengalami infeksi saluran nafas atas yang berulang. Pemeriksaan
laboratorium tidak mendeteksi kadar imunoglobulin dalam serum darah dan dokter mendiagnosis
anak tersebut menderita kelainan herediter yang diturunkan secara x-link.
Apakah kelainan pada pasien ini?
A. Bruton disease
B. Chediak-Higashi Syndrome
C. Common Variable Immunodeficiency
D. DiGeorge Syndrome
E. Hereditary Angioedema
162. Sebagian populasi sel plasma akan menuju ke folikel di kortek limfonodus (folikel sekunder)
untuk selanjutnya mengalami diferensiasi dan proliferasi serta pematangan berupa peningkatan
afinitas (afinity maturation) dan diversifikasi pembentukan antibody. Proses ini dalam imunologi
disebut...
A. Antibody diversion
B. Antibody verification
C. Antibody amplification
D. Molecular switching
E. Isotype switching
163. Sel T hanya dapat mengenali suatu antigen jika antigen tersebut berikatan dengan...
A. Komplemen C3
B. TCR
C. Antibodi
D. MHC
E. BCR
164. Molekul yang menjadi penentu kesamaan genetik yang harus kompatibel (paling menentukan
pada transplantasi) untuk kesuksesan suatu transplantasi organ adalah....
A. APC
B. MHC
C. Sel Limfosit
D. Peptida
E. TCR
165. Pemeriksaan antibodi terhadap Toxoplasma yaitu...
A. IgM
B. IgE
C. Sel B
D. NK Sel
E. Sel T
166. Suatu jenis antibodi imunoglobulin terhadap banyak pada permukaan mukosa traktus
gastrointestinal. Jenis imunoglobulin ini kemungkinan besar adalah....
A. IgA
B. IgD
C. IgE
D. IgG
E. IgM
167. Seorang anak perempuan usia 12 bulan diantar ibunya datang ke puskesmas dengan keluhan
kemerahan pada pipi dan sering menggaruk. Pada pemeriksaan fisik didapatkan eritema, papul,
vesikel, eksudatif, krusta pada kedua pipi.(dermatitis atopi)
Reaksi apakah yang terjadi pada penderita ini?
A. Reaksi hipersensitivitas tipe I (ig E & eusinofil)
B. Reaksi hipersensitivitas tipe II
C. Reaksi hipersensitivitas tipe III
D. Reaksi hipersensitivitas tipe IV
E. Reaksi yang dimediasi oleh IgM
168. Sel Th-1 memicu sel menghasilkan isotype switching menghasilkan..
A. IgD
B. IgM
C. IgE
D. IgA
E. IgG
169. Seorang anak 1 tahun dibawa oleh ibunya ke puskemas dengan keluhan gatal-gatal pada seluruh
tubuh sejak 2 hari yang lalu. Menurut ibunya, anak tersebut mendapatkan ASI sejak lahir dan
minum susu formula dan sering diberi telur. Reaksi hipersensitivitas pada pasien tersebut
dimediasi oleh...
A. IgE
B. IgA
C. IgM
D. Sel T
E. Makrofag
170. Ciri dari sel plasma yang merupakan fungsi sebagai imunokompeten...
A. Memiliki inti sel
B. Sitoplasma sedikit
C. Membentuk antibodi
D. Berasal dari limfosit B
E. Memiliki perinuclear halo
171. Aktivasi limfosit B dibantu oleh limfosit T (T-helper) pada daerah parakorteks limfonodus
sehingga menghasilkan sel efektor yaitu sel plasma. Sebagian dari sel plasma ini akan menuju ke
daerah medulla dan menghasilkan Antibody jenis...
A. IgG
B. IgE
C. IgM
D. IgA
E. IgG dan IgE
172. Cross reaction (autoimun) antara antigen streptokokus dan antigen pada epitel sel otot jantung.
Yang bisa menyebabkan Rheumatic Heart Disease menunjukkan mekanisme autoimun dengan
proses...
A. Molecular Mimicry
B. Polyclonal B Cell Activation
C. Polyclonal T Cell Activation
D. Expossure of Hidden self antigen
E. Genetic Susceptibility
173. Seorang laki-laki usia 30 tahun datang ke puskesmas dengan keluhan demam, lesu, dan
berkeringat. Pada pemeriksaan fisis didapatkan kulitnya hiperpigmentasi pada bagian tangan dan
muka. Pada pemeriksaan lab. didapatkan Leukosit 1000 mm 3 dan Hb 7 mmHg. Pada Leishmania,
yang merangsang makrofag untuk membunuh mikroba yang tertelan adalah...
A. Sel B
B. Sel T
C. Makrofag
D. Sel dendritik
E. Sel NK
174. Reseptor sel T hanya mengenal dan akan mengikat antigen yang telah membentuk kompleks
dengan...
A. CD4
B. MHC
C. NK Cell
D. Antibodi
E. CD8
175. Toxoplasma memicu beberapa komponen sistem imun bawaan, yaitu...
A. IgA
B. IgM
C. Makrofag
D. Sel Mast
E. PMN
176. Marker untuk limfosit B adalah...
A. CD43
B. CD33
C. CD35
D. CD20
E. CD99
177. Komplemen yang berperan dalam memicu inflamasi adalah...
A. C3a dan C5b
B. C4a dan C5b
C. C5b dan C3b
D. C4a dan C5a
E. C3b dan C5a
178. Pada proses transplantasi, ketika donor dan recepient berasal dari spesies yang berbeda, tipe
transplantasnya adalah....
A. Syngenic
B. Allogenic
C. Xenogenic
D. Autograft
E. Isograft
179. Sel Thelper 1 memicu sel B menghasilkan isotype switching menghasilkan....
A. IgM
B. IgG
C. IgD
D. IgA
E. IgE
180. Berikut jalur pengaktifan komplemen adalah
A. Jalur klasik, jalur alternatif, jalurlektin
B. Jalur klasik, jalur non-klasik, jalur alternative
C. Jalur alternatif, jalur lektin, jalur non-lektin
D. Jalur klasik, jalur alternative, jalur semi alternative
E. Jalur klasik, jalur humoral, jalur non-klasik
181. Komplemen yang diaktifkan oleh melibatkan komponen complemen C2 dan C4 adalah aktivasi
komplemen jalur
A. Klasik
B. Lectin
C. Alternative
D. A dan b benar
E. A dan c benar
182. Yang merupakan komponen MAC yang dibentuk dari aktivasi komplomen jalur lectin, jalur
alternative da jalur klasik, kecuali
A. C5a
B. C5b
C. C6
D. C7
E. C8
183. Respon imunitas seluler lebih terbangkit jika parasite yang menginfeksi dalam
A. Bentuk cestoda
B. Sifat ekstraseluler
C. Bentuk metazoan
D. Bentuk trematoda
E. Bentuk protozoa
184. Diantara pernyataan berikut ini, yang bukan merupakan ciri dari kedua sel T maupun sel B
A. Berperan pada imunitas adaptive
B. Memiliki antigen specific reseptors
C. Mengekspresikan MHC I
D. Mengalami positive selection sewaktu perkembangannya
E. Mengeliminasi atau menetralksan antigen
185. Hypoplasia thymus ditemukan pada
A. Wiskott-Aldrich syndrome
B. Digeorge syndrome
C. igA deficiency
D. Bruton disease
E. Agamma globulinemia
186. Pada severe combined immunodeficiency disease (SCID) ditemukan
A. Defisiensi Adenosine Deaminase (ADA)
B. Berkurangnya limfosit dalam sirkulasi
C. Defisiensi NADPH oxidase
D. Defisiensi C1 esterase
E. Defisiensi reseptor transmembran
187. Sirokin yang memicu terjadinya isptype switching dari IgM menjadi IgE adalah
A. IFN-y menghambat
B. TGF-B
C. IL-2
D. IL-4
E. IL-12
188. Kemampuan imunitas innate mengenali sel yang rusak atau mati melalui molekul endogen yang
disebut
A. DAMPs
B. PAMPs
C. Flagellin
D. LPS
E. Mannan
189. Pada proses transplantasi, ketika donor dan recipient berasal dari species yg berbeda, tipe
transplantasinya disebut
A. Syngenic
B. Allogenic
C. Xenogenic
D. Autograft
E. Isograft
190. Digeorge syndrome termasuk penyait dengan karakteristik
A. Defect in T cell maturation
B. Defect in T cell activation
C. Defect in B cell maturation
D. Defect in B cell activation
E. Defect in innate immunity
191. Yang termasuk protein ang dihasilkan dari Abberantly Expressed normal Cellular genes yang bisa
berperan sebagai tumor antigen adalah
A. CD 20 (tissue spesific differentiation antigen)
B. AFP (oncofetal antigen)
C. Ca 125 (altered glicoprotein ....)
D. Myc (product of mutated and tumor supp.gene)
E. Tyrosinase
192. Seorang anak 1 tahun dibawa oleh ibunya ke puskesmas dengan keluhangatal-gatal pada seluruh
tubuh sejak 2 hari yang lalu. Menurut ibunya anak tersebut mendapatkan ASI sejak lahir dan
minum susu formula dan sering diberi telur. Reaksi hipersensitivitas pada pasien tersebut
dimediasi oleh:
A. IgE
B. IgA
C. IgM
D. Sel T
E. Makrofag
193. Toxoplasma memicu beberapa komponen system imun bawaan yaitu
A. IgA
B. IgM
C. Makrofag
D. Sel mast
E. PMN
194. Termasuk dalam reaksi tipe berapakah Urtikaria dan Angioedema menurut klasifikasi Coombs &
Gell?
A. Reaksi tipe I
B. Reaksi tipe II
C. Reaksi tipe III
D. Reaksi tipe IV
E. Reaksi sitotoksik
195. Jenis sitokin related gene yg ekspresinya berfungsi dalam maturasi sel B u/ menghasilkan
Imunoglobulin sbg bentuk respon imun humoral thdp infeksi mikroba:
A. Interleukin 6
B. IL 10
C. SOCS 1
D. SOCS 3
E. TLR 4
196. Seorang laki-laki 33 tahun, datang dengan keluhan sesak nafas di sertai mengik. Keluhan sering
berulang 1 tahun terakhir. Faktor pencetus diketahui pada pemeriksaan tes kulit negatif dan igE
normal
A. Asma instrinsik
B. Asma Ekstrinsik atopik
C. Asma instrinsik non atopik
D. Asma ekstrinsik idiopatik
E. Asma PPOK
197. proses awal fagositosis pada bakteri disebut
A. Engulfulment
B. Chemotaksis
C. Formasi fagosom
D. D.fusion
E. E.digestive
198. Merusak membran endotel dan mempermudah masuknya faktor apoptosis adalah
A. Perforin
B. Lisosim
C. Grenzim ...
199. penyakit bawaan yang menyebabkan defisiensi imun adalah
A. DM
B. eritema multiform
C. karsinoma mammae
D. arthritis urica
200. Pemeriksaan serosis pada penderita demam thypoid mendeteksi immunoglobulin apa?
A. IgD
B. IgE
C. IgA
D. IgG
E. IgM
201. Seorang wanita umur 20 tahun datang ke RS untuk melakukan tes alergi. sesudah tes alergi
didapatkan hasil positif pada alergen telur. Imunoglobulin apa yang berperan pada reaksi ini
adalah...
A. Ig A
B. IgM
C. IgG
D. IgE
E. IgD
202. Penyakit celiac adalah hipersensitivitas akibat alergi
A. A zat pewarna
B. Fermentasi
C. Laktosa
D. Gluten
E. Biogenic amine
203. Untuk mendeteksi antigen yang larut
A. Direct agglutination
B. Indirect agglutination
C. RPHA
D. Agglutination inhibition test (tidak larut)
E. Complication fixation test
204. Seorang anak usia 8 tahun yg sejak 4 tahun selalu sakit-sakit menderita sepsis dan bila divaksinasi
tyfoid tdk ada responnya kelainan khas pada anak
A. terbentuk antibodi terhadap sel T
B. IgE meninggi
C. terbentuk antibodi terhadap reseptor TSH
D. kekebalan humoral berkurang
E. terjadi reaksi imunokompleks
205. Gabungan antara sel imun, jaringan dan organ merupakan pertahanan sistem...
A. immune system
B. immune kompleks
C. immune receptor
206. Seorang perempuan berusia 20 tahun datang ke RS untuk menjalani pemeriksaan tes alergi, hasil
pemeriksaan menunjukan reaksi positif terhadap alergen telur. Apakah Imunoglobulin yang
paling tepat terhadap reaksi tersebut ?
A. Ig A
B. Ig D
C. Ig E
D. Ig G
E. Ig M
207. Berikut jalur pengaktifan komplemen adalah
A. Jalur klasik, jalur alternatif, jalur lektin
B. Jalur klasik, jalur non-klasik, jalur alternative
C. Jalur alternatif, jalur lektin, jalur non-lektin
D. Jalur klasik, jalur alternative, jalur semi alternative
E. Jalur klasik, jalur humoral, jalur non-klasik
208. Komplemen yang diaktifkan oleh melibatkan komponen complemen C2 dan C4 adalah aktivasi
komplemen jalur
A. Klasik
B. Lectin
C. Alternative
D. A dan b benar
E. A dan c benar
209. Komplemen yang berperan dalam memi cu inflamasi adalah
A. C3a dan C5b
B. C4a dan C5b
C. C5b dan C3b
D. C4a dan C5a
E. C3b dan C5a
210. Marker untuk limfosit B adalah
A. CD43
B. CD33
C. CD35
D. CD20
E. CD99
211. Kemampuan imunitas innate mengenali sel yang rusak atau mati melalui molekul endogen yang
disebut
A. DAMPs
B. PAMPs
C. Flagellin
D. LPS
E. Mannan
212. Molekul yang menjadi penentu kesamaan genetic yang harus kompatibel untuk kesuksesan suatu
transplantasi organ adalah
A. APC
B. MHC
C. Sel limfosit
D. Peptide
E. TCR
213. Pada proses transplantasi, ketika donor dan recipient berasal dari species yg berbeda, tipe
transplantasinya disebut
A. Syngenic
B. Allogenic
C. Xenogenic
D. Autograft
E. Isograft
214. Untuk mengetahui kecocokan atau memprediksi derajat penolakan terhadap jaringan
transplantasi dilakukan pemeriksaan kompatibilitas donor dan penerima dengan cara
memeriksakan
A. Human leucocytes antigens (HLA)
B. T cell receptor (TCR)
C. CD4 dan CD8
D. Imunoglobulin
E. Semua salah
215. Hal yang akan dicapai dari pemberian vaksin adalah …
A. Reaktogenitas tinggi, imunogenik tinggi
B. Reaktogenitas rendah, imunogenik rendah
C. Reaktogenitas tinggi, imunogenik rendah
D. Reaktogenitas rendah, imunogenik tinggi #
E. Reaktogenitas rendah, imunogenik rendah
216. Seorang laki-laki 33 tahun, datang dengan keluhan sesak nafas di sertai mengik. Keluhan sering
berulang 1 tahun terakhir. Faktor pencetus diketahui pada pemeriksaan tes kulit negatif dan igE
normal?
A. Asma instrinsik
B. Asma Ekstrinsik atopik
C. Asma instrinsik non atopik
D. Asma ekstrinsik idiopatik
E. Asma PPOK
217. Reseptor pada sel T efektor berikatan dengan kemokin CXCL10 pada area infeksi adalah
A. CCR2
B. CCR7
C. CXCR3 #
D. L-selectin
E. LFA-1
218. Sel limfosit B dapat mengenali dan mengikat antigen tanpa bantuan sel APC karena sel B
memiliki reseptor permukaan yang molekulnya adalah....
A. Tirosin kinase
B. Enzyme-Coupled Receptor
C. Toll-Like Receptor
D. Immunoglobulin M
E. G-Protein Coupled Receptor
219. Seorang perempuan usia 35 tahun pergi ke puskesmas dengan keluhaah ... dan memerah. Pasien
tersebut sdh meminum obat asetaminofem pada pemeriksaan fisis ditemukan eritema difus dan
skuama 90% hampir memenuhi tubuh …Reaksi hipersensivitas apa yang terjadi pada pasien
tsbt?
A. Reaksi sitotoksik ?
B. Reaksi sitolitik
C. Reaksi imun kompleks
D. Reaksi hipersensivitas tipe lambat
E. Reaksi yang dimediasi oleh ig E
220. Antibody apa yang berperan dalam toxoplasma?
A. Ig A
B. Ig G ?
C. Ig E
D. Ig M
E. Ig D
221. Neutrofil berkurang akan menyebabkan infeksi berat. Faktornya disebkan oleh terganggunya
faktor pertumbuhan. Faktor pertumbuhan apakah itu?
A. IL 3
B. IL 5
C. EPO
D. M-CSF
E. G-CSF
222. Th 2 mengekspresikan interleukin?
A. IL 1
B. IL 2
C. IL 4
D. IL 7
E. IL 12
223. Peran SAD?
A. Aktif alamiah
B. Aktif buatan
C. Pasif alamiah
D. Pasif buatan
E. Salah atau benar semua
224. Sitokin yang menginduksi myeloid hematopoetic growth faktor ialah
A. IL 1
B. IL 2
C. IL 3 #
D. IL 4
E. IL 5
225. Hal hal dibawah ini terjadi pada chronic rejection terhadap transplantasi , kecuali
A. Aktivitas sel Th cd4 oleh alloantigen dri graft
B. Terjadi delayed type hipersensitivitas
C. Arterisclerosis pembuluh darah penerima
D. Oklusi pembuluh darah arteri graft
E. Nekrosis graft
226. Pada leishmania yang membantu merangsang kemampuan makrofag membunuh mikroba yang
tertelan ialah
A. Sel B
B. Sel limfosit T
C. Sel dendritic
D. Makrofag
E. NK CELL
227. Yang termasuk protein yang dihasilkan dari Abberantly Expressed Normal Cellular genes yang
bisa berperan sebagai tumor antigen adalah..
A. CD 20
B. AFP
C. Ca 125
D. Myc
E. Tyrosinase
228. Orang yg terkena leptospirasi, organ yg diserang …
A. Paru" ini jabawannya
B. Konjungtiva
C. Spleen
D. Ginjal
229. Gabungan antara sel imun, jaringan dan organ merupakan pertahanan sistem...
A. immune
B. immune kompleks
C. immune receptor
D. immune system
230. Proses awal fagositosis pada bakteri disebut
A. Engulfulment ?
B. Chemotaksis
C. Formasi fagosom
D. D.fusion
E. E.digestive

Anda mungkin juga menyukai