Anda di halaman 1dari 10

KISI-KISI SOAL

Mata Pelajaran : Matematika


Kelas/Program : XI/Bahasa
Jenis Ujian : UJIAN AKHIR SEMESTER

No Kompetensi Dasar Kompetensi Dasar Materi Indikator Soal Rumusan Butir Soal No. Kunci
Soal Jawaban
1 Menggunakan Menyajikan data STATISTIKA Disajikan data dalam Diagram lingkaran berikut data pekerjaan orang tua siswa kelas X suatu SMA. 1 D
aturan statistika dalam bentuk table bentuk diagram Jika orang tua siswa sebanyak 180 orang, maka yang pekerjaannya sebagai buruh
(pengolahan, dan diagram lingkaran, siswa dapat sebanyak.....
penyajian, batang, garis, menentukan jumlah
A. 12 orang
penafsiran) dalam lingkaran, dan ogif, orang tua siswa yang
pemecahan masalah serta penafsirannya bekerja sebagai buruh B. 15 orang Petani

C. 16 orang 40%
Pedagang
D. 18 orang
20% PNS
E. 24 orang
TNI 20%
Buruh
10%

Disajikan data dalam Diagram lingkaran berikut menyatakan data muatan local yang diikuti oleh 410 siswa 2 D
bentuk diagram di suatu SMA.
lingkaran, siswa dapat
menentukan jumlah
Bahasa Prancis
siswa yang yang 15%
mengikuti kewirausahaan
Kewirausaha
an
30%
Bahasa Jerman
20%
Bahasa Jepang
35%

Banyak siswa yang mengikuti kewirausahaan adalah...


a. 123 orang d. 287 orang
b. 164 orang e. 328 orang
c. 280 orang

Disajikan data dalam Diagram batang berikut menunjukan data koleksi bacaan sebuah perpustakaan 3 B
bentuk diagram batang, sekolah yang sudah di klasifikasikan menurut jenisnya. Jika jumlah seluruh
siswa dapat menentukan koleksi buku pada perpustakaan tersebut 400 eksemplar, banyak buku bacaan
jumlah dari salah satu jenis B adalah...
data yg belum diketahui
a. 44
b. 46
c. 48
d. 50

Jumlah Bacaan
e. 52

A B C D E F
Jenis buku Title
Klasifikasi buku
Menghitung ukuran Disajikan data dalam Rataan hitung dari berat badan siswa pada tabel berikut adalah … 4 A
pemusatan, ukuran bentuk table,siswa dapat Berat bersih (kg) Frekuensi
letak, dan ukuran menetukan rataan. 31 – 35 1
penyebaran data 36 – 40 4
serta 41 – 45 3
menafsirkannya 46 – 50 2

A. 41 kg
B. 42 kg
C. 43 kg
D. 44 kg
E. 45 kg

Disajikan data dalam Modus dari data yang ditunjukan pada histogram adalah … 5 B
bentuk histogram siswa
dapat menntukan modus 14
12
Frek 10
uen
si 6

46,5 49,5 52,5 55,5 58,5 61,5


Skor
a. 53,5 d. 54,85
b. 54,5 e. 55
c. 54,75

Disajikan dala dalam Perhatikan tabel berikut! 6 E


bentuk table, siswa dapat Modus dari data pada tabel tersebut adalah …
menentukan modus Nilai Frekuensi
a. 10,25
1–5 4
b. 10,83
6 – 10 5 c.11,50
11 – 15 9 d. 12,75
16 – 20 7 e. 13,83
21 – 25 5
A

Disajikan data dalam Median dari berat badan pada tabel berikut adalah … 7 E
bentuk table, siswa dapat Berat badan Frekuensi
menentukan media. (kg)
47 – 49 4
50 – 52 5
53 – 55 9
56 – 58 7
59 – 61 5
a. 53,15 d. 54 e. 54,5
b. 53,3 c. 53,5
Disajikan data tunggal, Diketahui data 6,7,7,7,8,8,9,9,9,10. Nilai simpangan rata–rata data tersebut adalah …. 8 D
siswa dapat menentukan A. 5,4
nilai simpangan rata-rata B. 2,0
C. 1,4
D. 1,0
E. 0,6

Disajikan data tunggal, Ragam data 4,6,5,8,7,9,7,10 adalah …. 9 C


siswa dapa menentukan A. 2,75
ragam B. 3,25
C. 3,50
D. 3,75
E. 3,88

Disajikan data tunggal, Nilai varians data 3, 6, 4, 7, 5, adalah … 10 A


siswa dapat menentukan A. 2
varians B. 4
C. 5
D. 6
E. 6,5

2 Menggunakan Menggunakan PELUANG Disajikan 6 angka, siswa Dari angka-angka 1, 2, 3, 4, 5, 6, akan disusun suatu bilangan yang terdiri dari 3 11 D
kaidah pencacahan aturan perkalian, dapat menentukan angka berbeda. Banyaknya bilangan yang dapat disusun adalah …
dan sifat-sifat permutasi, dan banyak bilangan 3 angka a. 18 d. 120
peluang dalam kombinasi dalam yang tdak berulang b. 36 e. 216
c. 60
pemecahan masalah pemecahan masalah
Disajikan 6 angka, siswa Dari angka-angka 1,2,3,4,5, dan 6 akan disusun suatu bilangan terdiri dari empat 12 B
dapat menentukan angka. Banyak bilangan genap yang dapat tersusun dan tidak ada angka yang
banyak bilangan 4 angka berulang adalah …
yang tdak berulang a. 120
b. 180
c. 360
d. 480
e. 648
Disajikan 5 angka, siswa Dari angka-angka 1, 2, 3, 4, dan 7 akan dibentuk bilangan yang terdiri dari tiga angka 13 C
dapat menentukan berbeda. Banyak bilangan berbeda yang dapat dibentuk dengan nilai masing-masing
banyak bilangan yang kurang dari 400 adalah …
kurang dari 400 dan tdak a. 12
b. 24
ada angka yg sama
c. 36
d. 48
e. 84
Disajikan, jalur jalan dari Perjalanan dari Surabaya ke Sidoarjo bisa melalui dua jalan dan dari Sidoarjo ke 14 E
3 kota, siswa dapat Malang bisa melalui tiga jalan. Banyaknya cara untuk bepergian dari Surabaya ke
menentukan jumlah jalur Malang melalui Sidoarjo ada …
jalan tang bisa di lalui A. 1 cara D. 5 cara
B. 2 cara E. 6 cara
C. 3 cara

Disajikan soal cerita, Jika seorang ibu mempunyai 3 kebaya, 5 selendang, dan 2 buah sepatu, maka 15 E
siswa dapat menntukan banyaknya komposisi pemakaian kebaya, selendang, dan sepatu adalah …
banyak kombinasi baju A. 6 cara D. 15 cara
yang dapat dipakai B. 8 cara E. 30 cara
C. 10 cara
Disajikan soal cerita Dari 6 orang calon pengurus termasuk Doni akan dipilih ketua, wakil, dan bendahara. 16 C
siswa dapat menntukan Jika Doni terpilih sebagai ketua maka banyak pilihan yang mungkin terpilih sebagai
permutasi wakil dan bendahara adalah … pilihan
A. 12
B. 16
C. 20
D. 25
E. 30

Disajikan soal cerita Dari 7 orang pelajar berprestasi di suatu sekolah akan dipilih 3 orang pelajar 17 D
siswa dapat menntukan berprestasi I, II, dan III. Banyaknya cara susunan pelajar yang mungkin terpilih
permutasi sebagai pelajar berprestasi I, II, dan III adalah …
A. 21
B. 35
C. 120
D. 210
E. 720
Disajikan soal cerita Susunan berbeda yang dapat dibentuk dari kata “IMAJINASI” adalah … 18 A
siswa dapat menntukan a. 30.240
permutasi b. 30.400
c. 30.200
d. 30.300
e. 30.000

Disajikan soal cerita Susunan berbeda yang dapat dibentuk dari kata “DITATA” adalah … 19 D
siswa dapat menntukan a. 90
permutasi b. 180
c. 360
d. 450
e. 720

Disajikan soal cerita Nilai kombinasi 8C3 sama dengan … 20 C


siswa dapat menntukan a. 5
kombinasi b. 40
c. 56
d. 120
e. 336

Disajikan soal cerita Banyak cara menyusun suatu regu cerdas cermat yang terdiri dari 3 siswa dipilih dari 10 siswa 21 B
siswa dapat menntukan yang tersedia adalah …
kombinasi a. 80 d. 240
b. 120 e. 720
c. 160
Disajikan soal cerita Dari 10 warna berbeda akan dibuat warna-warna baru yang berbeda dari campuran 4 warna 22 B
siswa dapat menntukan dengan banyak takaran yang sama. Banyaknya warna baru yang mungkin dibuat adalah …
kombinasi warna
a. 200 d. 230
b. 210 e. 240
c. 220
Menentukan Disajikan soal cerita, Sebuah dadu dilempar undi sebanyak satu kali. Peluang muncul mata dadu bilangan 23 C
peluang suatu siswa dapat menentukan genap adalah …
1 2
kejadian dan peluang
a. 6 d. 3
penafsirannya 1 3
b. 4 e. 4
1
c. 2
Disajikan soal cerita, Dua dadu dilempar undi bersama-sama. Peluang muncul jumlah mata dadu habis 24 D
siswa dapat menentukan dibagi 5 adalah …
2 7
peluang
a. 36 d. 36
4 8
b. 36 e. 36
5
c. 36
Disajikan soal cerita, Dua dadu dilempar undi bersama-sama satu kali. Peluang munculnya pasangan mata 25 E
siswa dapat menentukan dadu yang kedua-duanya ganjil adalah …
5 8
peluang
a. 36 d. 36
6 9
b. 36 e. 36
7
c. 36
Disajikan soal cerita, Dua buah dadu dilempar undi satu kali. Peluang kejadian muncul mata dadu 26 D
siswa dapat menentukan berjumlah 4 atau 7 adalah …
4 9
peluang
a. 36 d. 36
5 18
b. 36 e. 36
7
c. 36
Disajikan soal cerita, Pada percobaan pelemparan dua buah dadu, peluang muncul mata dadu yang 27 D
siswa dapat menentukan berjumlah 3 atau 5 adalah. . . .
peluang 2 6
a. d.
36 36
4
b.
36
5 10
c. e.
36 36

Disajikan soal cerita, Dari sebuah kantong terdapat 5 bola merah dan 3 bola kuning diambil dua bola satu 28 E
siswa dapat menentukan demi satu tanpa pengambilan. Peluang terambilnya bola merah pada pengambilan
peluang kejadian pertama dan bola kuning pada pengambilan kedua adalah …
1 8
A. 56 D. 56
3 15
B. 56 E. 56
5
C. 56

Disajikan soal cerita, Suatu percobaan lempar undi satu mata uang logam dan satu dadu sebanyak 240 kali. 29 D
siswa dapat Frekuensi Frekuensi harapan muncul sisi angka pada mata uang dan mata prima pada mata dadu
harapan suatu kejadian adalah….
A. 360
B. 120
C. 80
D. 60
E. 20

Disajikan soal cerita, Pada percobaan lempar undi 3 keping uang logam sebanyak 200 kali, frekuensi 30 E
siswa dapat Frekuensi harapan muncul paling sedikit 1 gambar adalah….
harapan suatu kejadian A. 25
B. 50
C. 75
D. 100
E. 175

Mengetahui Romanduru, Juni 2018

Wakasek Kurikulum Guru Mapel


Yohanes E.Andreas,S.Pd Reginaldis Ivoni,S.Pd

Anda mungkin juga menyukai