Anda di halaman 1dari 22

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

Satuan Pendidikan : SMK Gajah Mada


Kompetensi Keahlian : TM 1
Mata Pelajaran : Dasar Teknik Mesin
Materi Pokok : Jangka Sorong
Kelas/Semester : X / 1 (satu)
Alokasi Waktu : 15 menit
Pertemuan ke :1

A. Kompetensi Inti
1. Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang di anutnya.
2. Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab,
peduli( gotong royong, kerjasama, toleran, damai ), santun, responsif dan pro
aktif dan menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai
permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan
alam semesta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam
pergaulan dunia.
3. Memahami, menerapkan, dan menganalisis pengetahuan rocedu, konseptual,
rocedural, dan metakognitif berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu
pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dalam wawasan
kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab
fenomena dan kejadian dalam bidang kerja yang spesifik untuk memecahkan
masalah.
4. Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak
terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara
mandiri, bertindak secara efektif dan kreatif, dan mampu melaksanakan
tugas spesifik di bawah pengawasan langsung.
B. Kompetensi Dasar
3.2 Memahami konsep penggunaan alat ukur pembanding dan atau alat ukur dasar
4.2 Melakukan pengukuran dengan alat ukur pembanding dan atau alat ukur dasar

C. Indikator Pencapaian Kompetensi


3.2.1 Siswa dapat menafsirkan konsep penggunaan alat ukur pembanding
3.2.2 Siswa dapat menafsirkan konsep penggunaan alat ukur dasar
3.2.3 Siswa dapat menguasai konsep penggunaan alat ukur pembanding
3.2.4 Siswa dapat menafsirkan konsep penggunaan alat ukur dasar
3.2.3 Siswa dapat menjelaskan prinsip kegunaan setiap bagian pada alat ukur
4.3.1 Siswa dapat menentukan skala utama dan skala nonius pada alat ukur
4.3.2 Siswa dapat menghitung suatu pengukuran

D. Tujuan Pembelajaran
Setelah pembelajaran ini berlangsung peserta didik diharapkan mampu:
1. Menafsirkan konsep penggunaan alat ukur pembanding dan atau alat ukur dasar
2. Menguasai konsep penggunaan alat ukur pembanding dan atau alat ukur dasar
3. Menjelaskan prinsip kegunaan setiap bagian pada alat ukur
4. Menentukan skala utama dan skala nonius pada alat ukur
5. Menghitung suatu pengukuran

E. Materi Pembelajaran
1. konsep alat ukur pembanding atau alat ukur dasar
2. jenis-jenis bagian pada jangka sorong
3. prinsip kegunaan setiap bagian jangka sorong
4. menentukan skala utama dan skala nonius pada jangka sorong
F. Pendekatan, Model, dan Metode Pembelajaran
1. Pendekatan : Saintifik learning
2 Model Pembelajaran : STAD
3. Metode : Ceramah, demonstrasi, diskusi, tanya jawab

G. Alat/Media, Sumber Belajar


1. Alat/media pembelajaran
- Media charta “jangka sorong”
- Spidol, papan tulis
2. Sumber belajar
- Buku ajar siswa Teknik Pemesinan hal 81-84

H. Kegiatan Pembelajaran
Pertemuan ke :1
Alokasi Waktu : 15 menit
Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi Waktu
Pendahuluan` 1. Melakukan pembukaan dengan 2.5 menit
salam pembuka dan berdoa
2. Memeriksa absensi kelas sebagai
sikap disiplin
3. Menyampaikan tujuan
pembelajaran
4. Melakukan apersepsi dengan
mengajukan pertanyaan untuk
mengarahkan siswa ke materi yang
akan diajarkan
Inti  Mengamati 10 menit
1. Siswa mendengarkan materi yang
dijelaskan guru mengenai alat ukur
2. Siswa diarahkan untuk
memperhatikan selama guru
menjelaskan mengenai alat ukur
jangka sorong
 Menanya
1. Siswa didorong untuk bertanya
mengenai materi alat ukur jangka
sorong berdasarkan yang telah
dipelajari dari buku pegangan
siswa maupun dari sumber lain
dengan bahasa yang baku dan
menunjukkan keseriusan
2. Siswa lain diberi kesempatan
menjawab atas pertanyaan
temannya ataupun memberikan
tanggapan atas pertanyaan

- Setelah dirasa materi cukup


diberikan, siswa dibentuk kedalam
beberapa kelompok dengan berisi
setiap kelompok 4-5 orang.
- Setiap kelompok menunjuk salah
satu kelompok sebagai ketua
kelompok dan wakil kelompok
- Guru memberikan lembar
tugas/soal berdasarkan materi yang
telah dibahas
 Mencoba
1. Siswa dengan teman
sekelompoknya bekerja sama dalam
menjawab beberapa soal yang telah
dibagi
2. Siswa diharapkan adanya
komunikasi antar teman satu
kelopokya dalam menjawab soal
dan bertanya kepada teman satu
kelompoknya jika ada soal yang
belum dipahaminya
Diakhir pembelajaran setiap
kelompok menunjuk salah satu
anggota kelompoknya untuk
membuat kesimpulan

Catatan:
Selama pembelajaran berlangsung,
guru mengamati sikap siswa dalam
pembelajaran yang meliputi sikap:
disiplin, rasa percaya diri,
berperilaku jujur, tangguh
menghadapi masalah
tanggungjawab, rasa ingin tahu,
peduli lingkungan)
Penutup - Guru memberikan tugas kepada 2.5 menit
untuk mencari gambar mikrometer
skrup dan memahami cara
penggunaan nya
- Guru memberikan motivasi untuk
selalu semangat belajar
- Diakhir pembelajaran guru
mengucapkan salam dan
meninggalkan kelas
I. Penilaian Hasil Belajar
1. Penilaian Sikap Didalam Kelompok
1.1 Instrumen dan Rubrik Penilaian

Indikator Penilaian Sikap


 Kerjasama
1) Aktif dalam kegiatan diskusi kelompok
2) Tidak mendominasi kegiatan kelompok
3) Tidak melakukan kegiatan lain selain tugas kelompok
4) Tidak membuat kondisi kelompok menjadi tidak kondusif
 Jujur
1) Menyampaikan sesuatu berdasarkan keadaan yang sebenarnya
2) Tidak menutupi kesalahan yang terjadi
3) Tidak mencontek atau melihat data/pekerjaan orang lain
4) Mencantumkan sumber belajar dari yang dikutip/dipelajari
 Tanggung jawab
1) Pelaksanaan tugas piket secara teratur.
2) Peran serta aktif dalam kegiatan diskusi kelompok
3) Mengajukan usul pemecahan masalah
4) Mengerjakan sesuai yang ditugaskan
 Santun
1) Berinteraksi antara teman secara ramah
2) Berkomunikasi dengan bahasa yang tidak menyinggung perasaan
3) Menggunakan bahasa tubuh yang bersahabat
4) Berperilaku sopan
Nilai akhir sikap diperoleh dari modus (skor yang paling sering muncul) dari ke
empat aspek sikap diatas
1 sangat baik jika memperoleh nilai akhir 4
2 baik jika memperoleh nilai akhir 3
3 cukup jika memperoleh nilai akhir 2
4 kurang jika memperoleh nilai akhir 1

Mengetahui Palembang, Juli 2019


Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

.................................. ..................................
NIP .......................... NIP............................
LAMPIRAN
Evaluasi
Perhatikan gambar dibawah ini! Kerjakanlah sesuai dengan perintah secara bersama
dengan anggota kelompokmu!

Sebutkan bagian-bagian yang ditunjukkan pada gambar diatas!


1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.

Jawablah dengan teman sekelompokmu hasil perhitungan dari jangka sorong berikut!
1.

2.

3.

Kunci jawaban
1. Rahang dalam/rahang tetap atas
2. Rahang luar/ rahang tetap bawah
3. Gurat ukur/tangkai ukur kedalaman
4. Skala utama (cm)
5. Skala utama (inci)
6. Skala nonius (mm)
7. Skala nonius (inci)
8. Penguci pegangan/finger hook

1.

2.

3.
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)

Satuan Pendidikan : SMK


Kompetensi Keahlian : TM 1
Mata Pelajaran : Dasar Teknik Mesin
Materi Pokok : Mikrometer
Kelas/Semester : X / 1 (satu)
Alokasi Waktu : 15 menit
Pertemuan ke :2

A. Kompetensi Inti
1. Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang di anutnya.
2. Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab,
peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan pro
aktif dan menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai
permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan
alam semesta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam
pergaulan dunia.
3. Memahami, menerapkan, dan menganalisis pengetahuan rocedu, konseptual,
rocedural, dan metakognitif berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu
pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dalam wawasan
kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab
fenomena dan kejadian dalam bidang kerja yang spesifik untuk memecahkan
masalah.
4. Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak
terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara
mandiri, bertindak secara efektif dan kreatif, dan mampu melaksanakan
tugas spesifik di bawah pengawasan langsung.
B. Kompetensi Dasar
4.2 Melakukan pengukuran dengan alat ukur pembanding dan atau alat ukur dasar

C. Indikator
4.2.1 Siswa dapat melaksanakan pengukuran dengan alat ukur pembanding atau alat
ukur dasar
4.2.2 Siswa dapat menganalisis hasil pengukuran dengan alat ukur pembanding dan
atau alat ukur dasar

D. Tujuan Pembelajaran
Setelah pembelajaran ini berlangsung peserta didik diharapkan mampu:
1. Melaksanakan pengukuran dengan alat ukur pembanding atau alat ukur dasar
2. Menganalisis hasil pengukuran dengan alat ukur pembanding dan atau alat ukur
dasar

E. Materi Pembelajaran
1. konsep alat ukur pembanding atau alat ukur dasar
2. jenis-jenis bagian pada mikrometer
3. prinsip kegunaan setiap bagian mikrometer
4. menentukan skala utama dan skala nonius pada mikrometer

 Frame (Rangka)
Bagian Bingkai atau sering disebut juga Bagian Frame Mikrometer yang berbentuk
seperti Huruf C ataupun Huruf U dan terbuat dari Bahan Logam yang tahan panas
dan Tebal serta Kuat karena bertujuan agar dapat meminimalkan terjadinya
peregangan yang dapat menganggu proses pengukuran sebuah benda.
 Anvil (Poros Tetap)
Yang kedua ialah Bagian Poros Tetap Mikrometer yang mempunyai Fungsi untuk
penahan sebuah benda saat akan diukur menggunakan Alat Ukur Mikrometer ini.
 Spindel (Poros Gerak)
Bagian Mikrometer Yang Ketiga ialah Poros Gerak yang merupakan sebuah Silinder
yang dapat digerakan menuju Poros Tetap Mikrometer.
 Lock Nut (Pengunci)
Lalu Bagian Mikrometer Sekrup ke Empat ialah Pengunci (LOCK) yang memiliki
fungsi untuk menahan Poros Gerak agar tak bergerak saat proses pengukuran sebuah
benda.
 Sleeve (Skala Utama)
Bagian Ke Lima disebut juga dengan Sleeve yang merupakan tempat terletaknya
Skala Utama dalam satuan Milimeter (mm).
 Thimbel (Skala Putar)
Bagian Mikrometer ke Enam ialah Thimble yang merupakan tempat Skala Nonius
(Skala Putar) Mikrometer berada.
 Ratchet Knob
Lalu untuk Bagian Mikrometer yang terakhir atau ke Tujuh ialah Ratchet Knop yang
berfungsi untuk memutar Spindle (Poros Gerak) sesaat ujung Poros Gerak tersebut
sudah dekat dengan benda yang akan diukur serta digunakan untuk mengencangkan
Poros Gerak (Spindle) tersebut sampai terdengar bunyi suara sehingga untuk
memastikan bahwa Ujung Poros Gerak sudah menempel dengan sempurna dengan
benda yang akan diukur maka Ratchet Knob tersebut diputar sebanyak Dua atau Tiga
putaran.

F. Pendekatan, Model, dan Metode Pembelajaran


1. Pendekatan : Saintifik learning
2 Model Pembelajaran : Kooperatif Learning
3. Metode : Ceramah, demonstrasi, tanya jawab, penugasan
G. Alat/Media, Sumber Belajar
1. Alat/media pembelajaran
- Media charta “mikrometer”
- Spidol, papan tulis
2. Sumber belajar
- Buku ajar siswa Teknik Pemesinan hal 84-85

H. Kegiatan Pembelajaran
Pertemuan ke :2
Alokasi Waktu : 15 menit
Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi Waktu
Pendahuluan` 1. Melakukan pembukaan dengan 2.5 menit
salam pembuka dan berdoa
2. Memeriksa absensi kelas sebagai
sikap disiplin
3. Menyampaikan tujuan
pembelajaran
4. Melakukan apersepsi dengan
mengajukan pertanyaan kepada
siswa mengenai materi yang telah
dibahas sebelumnya
Inti  Eksplorasi 10 menit
Mengamati
1. Siswa mendengarkan materi yang
dijelaskan guru mengenai alat ukur
mikrometer
2. Siswa diarahkan untuk
memperhatikan selama guru
menjelaskan mengenai alat ukur
mikrometer
Menanya
1. Siswa didorong untuk bertanya
mengenai materi alat ukur jangka
sorong berdasarkan yang telah
dipelajari dari buku pegangan
siswa maupun dari sumber lain
dengan bahasa yang baku dan
menunjukkan keseriusan
2. Siswa lain diberi kesempatan
menjawab atas pertanyaan
temannya ataupun memberikan
tanggapan atas pertanyaan
Mengumpulkan Informasi
1. Siswa dapat membaca
berdasarkan materi yang diberikan
ataupun mencarinya dari berbagai
sumber (internet) dalam menambah
wawasan mengenai alat ukur
mikrometer

- Setelah dirasa materi cukup


diberikan, siswa dibentuk kedalam
beberapa kelompok dengan berisi
setiap kelompok 4-5 orang.
- Setiap kelompok menunjuk salah
satu kelompok sebagai ketua
kelompok dan wakil kelompok
- Guru memberikan lembar
tugas/soal berdasarkan materi
mikrometer yang telah dibahas
 Elaborasi
Mengasosiasi
1. Siswa dengan teman
sekelompoknya bekerja sama dalam
menjawab beberapa soal yang telah
dibagi
Mengkomunikasikan
1. Siswa diharapkan adanya
komunikasi antar teman satu
kelopokya dalam menjawab soal
dan bertanya kepada teman satu
kelompoknya jika ada soal yang
belum dipahaminya
2. Guru membimbing penyelidikan
siswa secara mandiri maupun
kelompok
3. Guru sebagai fasilitator siswa
jika ada soal yang kurang dipahami
Diakhir pembelajaran setiap
kelompok menunjuk salah satu
anggota kelompoknya untuk
membuat kesimpulan

Catatan:
Selama pembelajaran berlangsung,
guru mengamati sikap siswa dalam
pembelajaran yang meliputi sikap:
disiplin, rasa percaya diri,
berperilaku jujur, tangguh
menghadapi masalah
tanggungjawab, rasa ingin tahu,
peduli lingkungan)
Penutup Guru memberikan tugas kepada 2.5 menit
untuk menjawab soal yang
diberikan mengenai materi jangka
sorong dan mikrometer dan akan
dibahas secara bersama-sama
minggu depan
Guru memberikan motivasi untuk
selalu semangat belajar
Diakhir pembelajaran guru
mengucapkan salam dan
meninggalkan kelas

I. Penilaian Hasil Belajar


1. Penilaian Sikap Didalam Kelompok
1.1 Instrumen dan Rubrik Penilaian

Indikator Penilaian Sikap


 Kerjasama
1) Aktif dalam kegiatan diskusi kelompok
2) Tidak mendominasi kegiatan kelompok
3) Tidak melakukan kegiatan lain selain tugas kelompok
4) Tidak membuat kondisi kelompok menjadi tidak kondusif

 Jujur
1) Menyampaikan sesuatu berdasarkan keadaan yang sebenarnya
2) Tidak menutupi kesalahan yang terjadi
3) Tidak mencontek atau melihat data/pekerjaan orang lain
4) Mencantumkan sumber belajar dari yang dikutip/dipelajari
 Tanggung jawab
1) Pelaksanaan tugas piket secara teratur.
2) Peran serta aktif dalam kegiatan diskusi kelompok
3) Mengajukan usul pemecahan masalah
4) Mengerjakan sesuai yang ditugaskan
 Santun
1) Berinteraksi antara teman secara ramah
2) Berkomunikasi dengan bahasa yang tidak menyinggung perasaan
3) Menggunakan bahasa tubuh yang bersahabat
4) Berperilaku sopan
Nilai akhir sikap diperoleh dari modus (skor yang paling sering muncul) dari ke
empat aspek sikap diatas
1 sangat baik jika memperoleh nilai akhir 4
2 baik jika memperoleh nilai akhir 3
3 cukup jika memperoleh nilai akhir 2
4 kurang jika memperoleh nilai akhir 1

Mengetahui Palembang, Juli 2019


Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

.................................. ..................................
NIP .......................... NIP............................

LAMPIRAN
Evaluasi
Perhatikan gambar dibawah ini! Kerjakanlah sesuai dengan perintah secara bersama
dengan anggota kelompokmu!

Sebutkan bagian-bagian yang ditunjukkan pada gambar diatas!


1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.

Jawablah dengan teman sekelompokmu hasil perhitungan dari gambar mikrometer


berikut!
1.

2.

3.

4.

5.
Kunci Jawaban
1. Ruang ukur tetap/poros tetap (anvil)
2. Ruang ukur gerak/poros gerak (spindle)
3. Rangka (frame)
4. Kunci penyetel (lock nut)
5. Skala tetap/skala utama dengan silinder tetap (Sleeve)
6. Skala putar dengan silinder putar (thimbel)
7. Pemutar
8. Gigi putar (ratchet)

1.

4. 12.07 mm
5. 19.10 mm

Anda mungkin juga menyukai