Anda di halaman 1dari 1

Nama : Tri Lestari

Nim : 20901900087

SKENARIO KASUS KEPERAWATAN ANAK

Seorang ibu membawa bayinya yang bernama by. Ani ke poliklinik tumbuh kembang, bayi
ani pada saat dibawa ke poli tumbang berusia 8 bulan 20 hari, pada saat ini kemampuan
yang sudah di capai by ani adalah sudah mampu duduk sendiri tapi masih dengan
sanggaan, belum bisa makan kue kering sendiri, by ani kadang-kadang masih mau
memperhatikan sesuatu yang disembunyikan darinya, menurut ibu by Ani sudah bisa
memindahkan kue atau mainan dari tangan kanan ke tangan kirinya, ketika dilakukan
pemeriksaan oleh ners Mira, bayi masih belum mampu mempertahankan lehernya secara
kaku, dan ketika diangkat diketiaknya bayi juga tampak belum mampu berdiri. Ketika
diberikan mainan yang jauh dari jangkauannya bayi Ani tidak langsung tertarik untuk
mengambilnya. Dalam rentang berapa hasil KPSP pada bayi Ani dan interpretasi nya serta
apa tindak lanjut yang diberikan pada bayi Ani? Apabila Bayi Ani memerlukan stimulasi
tumbuh kembang yang seperti apa yang bisa diberikan kepada Bayi Ani

Anda mungkin juga menyukai