Anda di halaman 1dari 2

UH Produk Kreatif

1. Alat pembantu untuk melaksanakan inovasi pada berbagai kegiatan industri dan
bisnis. Merupakan pengertian dari
a. Produk
b. Desain
c. Desain produk
d. Desain kemasan
2. Desain produk dibuat berdasarkan,,,,
a. Permintaan konsumen
b. Kebutuhan konsumen
c. Segmen pasar
d. Desain yang menarik
3. Meminimalisir dan menghindari kegagalan-kegagalan yang mungkin akan terjadi
dalam pembuatan suatu produk. Merupakan bagian dari,,,
a. Maksud produk
b. Tujuan produk
c. Fungsi produk
d. Manfaat produk
4. Membuat produk seekonomis mungkin dalam penggunaan bahan baku dan biaya-
biaya dengan atau tanpa mengurangi nilai jual produk tersebut, merupakan bagian dari
a. Maksud produk
b. Tujuan produk
c. Fungsi produk
d. Manfaat produk
5. Dibawah ini yang termasuk fungsi produk, kecuali
a. Identitas produk itu sendiri
b. Sebagai pelindung produk
c. Penambah nilai jual produk
d. Penambah harga jual produk
6. Kemasan yang dapat dipakai berulang kali (multitrip), termasuk pembagian kemasan
berdasarkan
a. Struktur isi
b. Frekuensi pemakaian
c. Tingkat kesiapan pakai
d. Cara pemakaian
7. Kemasan primer, kemasan sekunde, kemasan tersier. Termasuk pembagian kemasan
berdasarkan
a. Struktur isi
b. Frekuensi pemakaian
c. Tingkat kesiapan pakai
d. Cara pemakaian
8. Merek yang dimiliki oleh suatu perusahaan yang memproduksi produk atau jasa,
disebut
a. Brand Strategic
b. Manufacture Brand
c. Private Brand
d. Descriptive label
9. Dibawah ini manakah contoh dari kemasan siap pabrik
a. Wadah botol
b. Wadah kaleng
c. Wadah yang terbuat dari kertas
d. Wadah plastik
10. Standar yang ditetapkan oleh Badan Standarisasi Nasional dan berlaku secara nasional
adalah
a. Merek
b. Label
c. Logo
d. SNI

Anda mungkin juga menyukai